roda genetika

Post on 21-Feb-2017

257 Views

Category:

Education

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

RODA GENETIKA ELEKTRIKKompetensi Dasar :

2.2 Mendeskripsikan konsep pewarisan sifat pada makhluk hidup

INDIKATOR KOMPETENSI

Menentukan rasio hasil persilangan monohibrida dan dihibrid

TUJUAN PEMBUATAN ALAT PERAGA

1. Membantu peserta didik dalam menentukan rasio hasil persilangan baik monohibrid maupun dihibrid.

2. Membuat kegiatan pembelajaran lebih menarik

ALAT – ALAT YANG DIPERLUKAN Gergaji besi Tang Obeng Kikir Mata bor Bor tangan

BAHAN YANG DIGUNAKAN Acrylic tebal1,5mm ukuran

280mm x 191mm ................ 2 buah

Acrylic tebal 5mm ukuran 29mm x 191mm ..................... 2 buah

Acrylic tebal 5mm ukuran 29mm x 280mm ..................... 2 buah

Mur dan baut 3mm .............. 20 buah

CD Room bekas : 2 buah

CD bekas yang ditempeli label gamet sesuai dengan keinginan

CARA PEMBUATAN1. Buat rancangan alat

yang akan dipakai pada kertas ( contoh gambar untuk tutup atas alat)

2. Potong Acrylic sesuai pola, untuk mempermudah pengerjaan pemotongan Acrylic, disarankan untuk dipotongkan ditempat jasa pemotongan.

3. Acrylic di bor dengan mata bor diameter 3mm untuk lubang sekrup

4. Acrylic dicat pada bagian dalam menggunakan cat semprot

5. Pasang switch button pada acrylic bagian tutup atau cover

Pola bagian samping

Rakit bagian elektronis dengan menyambung menggunakan kabel kedua motor DC secara paralel, kutub negatip (-) motor dihubungkan ke negatip (-) baterai, kutub positip (+) motor dihubungkan ke positip (+) baterai tetapi melalui saklar push button terlebih dahulu. Lebih jelas perhatikan gambar berikut:

Skema rangkaian listrik

Rakit Acrilic samping dan bawah sehingga membentuk kotak

Pasang Box baterai DC 9 Volt ke Acrylic bagian depan

Masukkan DVD/ CD Rom kedalam kotak

Pasang acrylic bagian atas/ cover

Kencangkan sekrup Alat siap digunakan

Hasil

CARA MENGGUNAKAN1. Pilih CD sesuai dengan materi ( monohybrid,

dihibrid atau golongan darah)2. Letakkan pada tempat CD, kemudian tekan

tombol on (warna merah)3. Tentukan pasangan gamet yang berdekatan

ketika CD berhenti.4. Tulislah pasangan gamet yang berdekatan

tersebut pada tabel yang tersedia.5. Lakukan berulang-ulang ( semakin banyak

pengulangan semakin baik hasilnya, prosentase semakin mendekati hukum mendel)

VIDEO PENGGUNAAN ALAT V_20161123_161124.mp4

HASIL DARI IMPLEMENTASI DI KELAS

Pada Golongan darah :

Golongan darah A heterozigot dengan B heterozigot, maka secara teori akan diperoleh hasil sbb :Gol darah A : B : AB : O = 25% : 25% : 25% : 25%Dengan pengulangan pemakaian alat , dari 20 kali putaran diperoleh sbb : Gol A = 5 Gol B = 4 Gol AB = 6 Gol O =5

PERSILANGAN DIHIBRID PADA F2

Besar manis ( BbMm) >< Besar manis (BbMm)Hasil :1. BBMM = 42. BBMm = 53. BBmm = 34. BbMM = 65. BbMm = 136. Bbmm = 67. bbMM = 38. bbMm = 79. bbmm = 3

Kesimpulan data : dari 50 kali putaran diperoleh :

Perbandingan fenotip :Besar manis = 28Besar masam = 9Kecil manis = 10Kecil masam = 3 mendekati perbandingan : 9 : 3 : 3 : 1

KOMENTAR DARI SISWA : Menarik karena menjadi belajar sambil

bermain dan tidak membosankan

Menjadi lebih mudah mencari perbandingan genotip dan fenotip

Sayangnya alat terbatas sehingga hanya demostrasi

RENCANA PENGEMBANGAN Sumber listrik dibuat dobel, yaitu baterai dan

listrik langsung

Jarum penunjuk dibuat permanen

Jumlah alat ditambah

top related