waktu bersama tuhan

28
JEAN FLEMING

Upload: katalis-media-literatur

Post on 16-Apr-2017

8.686 views

Category:

Spiritual


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

JEAN FLEMING

Page 2: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Sumber:

Page 3: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

buku

Edisi Asli Bahasa InggrisJudul: Feeding Your Soul: A Quiet Time

HandbookPenulis: Jean FlemingPenerbit: NavPress (1999)

Edisi Terjemahan Bahasa Indonesia Judul: Waktu Bersama Tuhan: Buku

Pegangan Waktu TeduhPenerbit: Katalis (2010)

Page 4: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

daftar isi

Pendahuluan—Dari Jean untuk Anda 1. Menikmati Hubungan Pribadi dengan Tuhan2. Serba-Serbi Waktu Teduh3. Apa Manfaat Memiliki Waktu Teduh4. Menyediakan Ruang bagi Tuhan dalam Hidup

Anda5. Kemenangan atas Rintangan, Rahasia

Konsistensi6. Soal Menulis dalam Waktu Teduh7. Bertahan Dalam Masa-Masa Kering8. Lebih Lama Bersama Tuhan9. Bersama Tuhan Seumur HidupLampiran

Page 5: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

deskripsiTuhan, Pencipta dan penguasa alam semesta, ‘akan bertemu dengan engkau’, demikian kalimat yang diulang-ulang dalam kitab Keluaran. Bagaimana supaya waktu-waktu bersama Tuhan menjadi pengalaman yang benar-benar membangun relasi kita denganNya dan bukan hanya sekadar rutinitas belaka? Buku ini akan menolong orang yang belum pernah memiliki waktu teduh memulainya; yang sudah pernah disegarkan kembali; yang melakukannya hanya sebagai rutinitas menemukan relasi yang dekat dan hangat dengan Tuhan.

Page 6: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

penulis

• Jean Myers menikah dengan Roger Fleming pada 1965. Bersama suaminya menjadi staff The Navigators di San Diego, California, South Korea, Okinawa, Tucson, Seattle, Colorado Springs, dan Montrose, Colorado.

• Fokus utamanya adalah pelayanan ‘pribadi ke pribadi’ dengan gairah untuk mempersiapkan generasi berikutnya menjadi pekerja Kristus.

• Penulis dan pembicara internasional. Bukunya: A Mother’s Heart, Finding Focus in a Whirlwind World, Homesick Heart, Feeding Your Soul, dan berbagai artikel majalah.

Page 7: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

rekomendasi“Jean Fleming menjalani isi buku ini serta membuktikannya sebagai sarana kasih karunia Tuhan yang mengubah hidupnya sendiri. Bahan-bahan ini juga telah diajarkan dalam ceramah-ceramahnya serta pelayanan pemuridannya. Tuhan memberkati itu semua dengan luar biasa. Saya yakin sekali, Dia juga akan memberkati buku ini dan menolong banyak orang, baik dalam masalah praktis maupun masalah hati mereka, ketika mereka berusaha untuk merasakan keintiman dengan Tuhan serta menjalani kehidupan kristiani yang lebih berdisiplin setiap hari.”

DONALD S. WHITNEY, profesor formasi spiritual di Midwest Baptist Seminary, dan penulis Spiritual Disciplines for the Christian Life

Page 8: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

rekomendasi

“Waktu Bersama Tuhan tidak diragukan lagi merupakan salah satu buku terbaik mengenai waktu teduh yang pernah saya baca. Jean menunjukkan bagian-bagian hidup kita yang menghambat perjalanan bersama Tuhan dan menyediakan jalan keluar yang realistis untuk mengatasinya. Buku ini seharusnya dimiliki oleh setiap orang kristiani, baik yang sudah lama maupun yang baru percaya.”

NELL MAXWELL, Pendiri, Pimpinan, dan CEO dari Women Alive of Canada

Page 9: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

rekomendasi

“Jean Fleming menuntun kita membangun disiplin yang luar biasa sederhana dan penuh kuasa ini, dengan saran-saran yang menarik dan mudah diterapkan. Hidup Anda tidak akan sama lagi jika Anda mengikuti langkah-langkah yang ia sarankan, yang secara pribadi saya ketahui juga telah menuntun hidup Jean sendiri selama bertahun-tahun.”

Dr. JERRY WHITE, Pimpinan The Navigators

Page 10: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

JEAN FLEMING

Page 11: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Hubungan Pribadi dengan Tuhan

• Tuhan melahirbarukan kita dan menghubungkan kita dengan Diri-Nya, ketika kita menerima Kristus sebagai Tuhan dan Juru Selamat pribadi (Rm 8:15-16).

• Tuhan menginginkan kita terhubung dan memiliki pengalaman bersama-Nya secara pribadi sepanjang hari dan setiap hari.

• Tuhan memakai keadaan kita sehari-hari sebagai sarana perjumpaan dengan-Nya. Waktu teduh menolong kita membina hubungan ini.

Page 12: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Apakah Waktu Teduh?

• Waktu teduh berarti menyediakan waktu dan ruang dalam hidup kita untuk berjumpa dan membangun hubungan Pribadi-ke-pribadi dengan Tuhan.

• Tak ada hubungan yang dapat berkembang tanpa disertai waktu ketika satu pribadi dapat memberi perhatian penuh kepada pribadi lainnya.

• Teladan Alkitab: Yesus (Mrk 1:35, Luk 5:16), Daniel (Dan 6:10-11, 13), Daud, dll.

Page 13: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Mengapa Waktu Teduh?

• Tuhan rindu bertemu dengan kita • Kita memerlukannya• Dunia ini sangat perlu melihat

Kristus di dalam diri kita

Page 14: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Persiapan untuk Bertemu dengan Tuhan Saya akan menyediakan waktu untuk bertemu Tuhan hari

ini, besok, dan sepanjang minggu ini. Saya akan bertemu Tuhan pada pukul __________

pagi/siang. Saya akan bertemu Tuhan di _________ (tempat). Saya akan mempersiapkan beberapa hal untuk

mendukung pertumbuhan hubungan saya dengan Tuhan: Alkitab, pena dan kertas (buku jilid spiral atau binder yang

membantu Anda menyimpan dan menyatukan catatan waktu teduh Anda)

buku ini, Waktu bersama Tuhan: Buku Panduan Waktu Teduh.

Page 15: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Kapan & Berapa Lama Waktu Teduh?

• Mulailah sekarang, waktu yang ideal tak akan pernah datang. Semakin cepat mempraktikkannya, semakin cepat kebiasaan waktu teduh memberi manfaat.

• Mulailah dengan membuat komitmen untuk melakukan waktu teduh setiap hari. Tetapkanlah jamnya: pagi, malam, pagi & malam, waktu lainnya.

• Mulailah dengan porsi kecil (10’/hari) secara konsisten, kembangkan seiring berjalannya hubungan.

Page 16: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Di Mana Waktu Teduh?

• Kita dapat bertemu dengan Tuhan di berbagai tempat yang disesuaikan dengan keadaan.

• William Law (A Serious Call to a Devout and Holy Life) mengusulkan agar, apabila mungkin, kita melakukan waktu teduh di tempat yang sama. Dengan menguduskan sebuah tempat, kita akan pergi ke sana dengan semakin merasa hormat kepada Tuhan.

Page 17: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Bagaimana Waktu Teduh?

• Tidak ada aturan baku: dinamis dan unik. Dinamis, sebagaimana suatu hubungan antarpribadi. Unik, berbeda pada setiap orang, berbeda pada masa-masa dalam hidup seseorang.

• Ada 2 komponen utama: firman dan doa. Tuhan berbicara kepada kita melalui firman-Nya dan melalui Roh-Nya.Kita memberi tanggapan kepada-Nya melalui doa.

Page 18: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Bagaimana Waktu Teduh?

1. Membaca2. Mencatat3. Merenungkan4. Menanggapi

Waktu teduh tidak punya aturan baku, tetapi Anda memerlukan sebuah rencana agar terarah pada tujuan.

4M

Page 19: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Manfaat Waktu Teduh

• Mengalami Pembaruan• Menata Hidup• Membentuk Identitas• Mengingat• Menemukan Alasan

untuk Hidup• Mengenal Tuhan• Mengalami Kedekatan

dengan Tuhan• Melihat dan Dibentuk• Menanggalkan &

Mengenakan• Makan dan Bersekutu

• Mendengarkan• Mengembalikan Fokus• Berduka & Bersuka • Mengalami Pemulihan• Mendapatkan Damai

Sejahtera & Cara Pandang Tuhan

• Memperbaharui Pengharapan

• Memiliki Satu-satunya Hubungan yang Pasti

• Bertanya

Waktu teduh adalah tempat kita:

Page 20: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Menyediakan Ruang bagi Tuhan

Tuhan sangat menghargai pilihan kita (harafiah: ‘hidangan terbaik’) untuk membangun hubungan dengan-Nya (‘satu saja yang perlu’).

Kita perlu menyingkirkan berbagai kesibukan dan memilih untuk menyediakan ruang bagi-Nya.

Tiga elemen penting untuk membangun hubungan: waktu, komunikasi, kasih.

Lukas 10:38-42

Page 21: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Hambatan Waktu Teduh

• Kekhawatiran • Kekayaan• Kesenangan• Kesibukan• Kehilangan Rasa Takjub • Penundaan atau Kemalasan • Kelelahan, Depresi, atau Dukacita • Selera atau Hasrat Rohani yang Rendah • Jadwal yang ’Gila-gilaan’ dan Situasi Khusus • Lamunan atau Rasa Kantuk • Kekecewaan dalam Waktu Doa Anda • Pikiran Kotor • Pengharapan yang Tidak Realistis

Page 22: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Kiat Konsistensi Waktu Teduh

• Ingatlah Mengapa • Kenalilah dan Tanggapilah• Janganlah Biarkan Rasa Takut akan

‘Legalisme’ Menjauhkan Anda • Tetaplah Berusaha • Latihlah Kedisiplinan • Ikutilah Sebuah Rencana • Terlibatlah dan Tingkatkanlah

Page 23: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Kekeringan Rohani dan Waktu Teduh

10 Pertanyaan untuk Diajukan Jika Kehidupan Rohani Kita Tumpul dan Kering:

1. Apakah Anda telah mengakui dan berpaling dari dosa Anda?

2. Apakah Anda bertemu dengan Tuhan secara teratur?

3. Apakah Anda terlibat dalam hal-hal yang menumpulkan kepekaan rohani Anda?

4. Kondisi-kondisi apa sajakah yang menyertai waktu-waktu terbaik Anda dengan Tuhan?

5. Apakah Anda hanya menjalankan rutinitas?

Page 24: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Kekeringan Rohani dan Waktu Teduh6. Apakah kesehatan yang buruk atau kelelahan

menjadi faktornya? 7. Apakah Anda telah memohon berkat Tuhan

dalam hidup Anda (1Taw 4:9-10) dan meminta orang lain untuk berdoa bagi Anda?

8. Pernahkah Anda bertanya kepada Tuhan tentang apa yang ingin Dia ajarkan kepada Anda melalui saat ini?

9. Satu tindakan atau sikap apakah yang bisa mengembuskan udara segar ke dalam waktu teduh Anda dengan Tuhan?

10. Apakah Anda pernah berkata pada Tuhan bahwa Anda akan tetap melakukan waktu teduh walaupun masa kekeringan masih melanda?

Page 25: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Meningkatkan Waktu Teduh

• Meditasi Firman• Menulis Jurnal• Setengah Hari Bersama Tuhan• Berpuasa• Retret Pribadi

Page 26: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Menolong Orang Lain Melakukan Waktu Teduh

1. Katakan alasannya—beri dorongan.2. Tunjukkan caranya—beri petunjuk.3. Bantu ia melangkah—selesaikan

masalah, perluas wawasan, sesuaikan tugas-tugas yang diberikan.

4. Bantu ia menularkannya kepada orang lain—beri dorongan untuk membagikan apa yang ia pelajari kepada orang lain; bantu dia untuk secara perlahan-lahan menolong orang lain memulai waktu teduhnya dengan Tuhan.

Page 27: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

Page 28: Waktu Bersama Tuhan

diperlengkapi untuk melayani

JEAN FLEMING