guzngurahblog.files.wordpress.com  · web view2016/ 201. 7. bab i. pendahuluan. 1.1 ... 29 januari...

15
UTS KEGIATAN KOLEKTIF GURU MATA KULIAH PENGEMBANGAN DIRI OLEH: I GUSTI GURAH KETUT DWIJA PRASTIKA NIM. 16.1.1.3.3.28 PROGRAM STUDI PGSD JURUSAN DHARMA ACARYA SEKOLAH TINGGI AGAMA HINDU NEGERI MPU KUTURAN SINGARAJA

Upload: vancong

Post on 07-May-2018

219 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: guzngurahblog.files.wordpress.com  · Web view2016/ 201. 7. BAB I. PENDAHULUAN. 1.1 ... 29 Januari 2015 bertempat di SD No. 1 Sukasada yang ... Kerangka dasar Kurikulum Struktur

UTSKEGIATAN KOLEKTIF GURU

MATA KULIAH PENGEMBANGAN DIRI

OLEH:

I GUSTI GURAH KETUT DWIJA PRASTIKA

NIM. 16.1.1.3.3.28

PROGRAM STUDI PGSD

JURUSAN DHARMA ACARYA

SEKOLAH TINGGI AGAMA HINDU NEGERI

MPU KUTURAN SINGARAJA

PROVINSI BALI

2016/ 2017

Page 2: guzngurahblog.files.wordpress.com  · Web view2016/ 201. 7. BAB I. PENDAHULUAN. 1.1 ... 29 Januari 2015 bertempat di SD No. 1 Sukasada yang ... Kerangka dasar Kurikulum Struktur

BAB  IPENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG

Guru sebagai tenaga pendidik profesional adalah guru yang tidak hanya merasa

puas dengan pengetahuan dan keterampilan yang dimiliki. Sebagai tenaga profesional

hendaklah seorang guru berusaha mengembangkan pengetahuan dan keterampilannya

sehingga pelayanan yang diberikan kepada peserta didik adalah layanan yang

berkualitas.

Tugas utama seorang guru adalah mendidik dan mengajar. Sebagai pendidik

seorang guru sangat berperan dan berfungsi sebagai motifator dan berpengaruh bagi

peserta didik. Sebagai pengajar guru dituntut untuk menciptakan kegiatan–kegiatan

pembelajaran yang memungkinkan peserta didik menguasai tujuan pembelajaran

secara optimal, maka seorang guru harus kreatif dan optimis dalam mejalankan

tugasnya sebagai pendidik

Pada hakekatnya kegiatan belajar mengajar adalah suatu proses interaksi atau

hubungan timbal balik antara guru dan siswa dalam satuan pembelajaran. Guru

sebagai salah satu komponen dalam proses belajar mengajar merupakan pemegang

peran yang sangat penting, karena guru secara langsung dapat mempengaruhi,

membina dan meningkatkan kecerdasan serta keterampilan siswa. Untuk mencapai

tujuan pendidikan secara maksimal,  peran guru sangat penting sehingga guru

diharapkan memiliki 4 (empat) Kompetensi mengajar yang berkualitas dan

mampu mengimplementasikan dalam pembelajaran

Guru memegang peran strategis terutama dalam upaya membentuk pola pikir

siswa melalui pengembangan kepribadian dan nilai-nilai yang diinginkan. Dari

dimensi tersebut, peran guru sulit digantikan oleh yang lain. Dipandang dari dimensi

tehnologi peran guru tetap dominan sekalipun tehnologi yang dapat dimanfaatkan

dalam proses pembelajaran berkembang amat cepat. Hal ini disebabkan ada dimensi-

2

Page 3: guzngurahblog.files.wordpress.com  · Web view2016/ 201. 7. BAB I. PENDAHULUAN. 1.1 ... 29 Januari 2015 bertempat di SD No. 1 Sukasada yang ... Kerangka dasar Kurikulum Struktur

dimensi proses pendidikan, atau lebih khusus lagi proses pembelajaran, yang

diperankan oleh guru yang tidak dapat digantikan oleh tehnologi.

Banyak hal yang dapat ditempuh untuk mencapai hal tersebut, salah satunya

adalah melalui pendidikan dan latihan guru, sehingga kegiatan tersebut

akan menjadi salah satu wahana bagi  Guru untuk mencari, mengapresiasikan dan

mengimplementasi berbagai kompetensi pedagogik yang dapat menunjang

keberhasilan tugasnya.

2.1 TUJUAN UMUM

Berdasarkan paparan di atas, pengembangan diri dilakukan oleh penulis

dengan tujuan :

1. Sebagai bahan masukan untuk meningkatkan 4 (empat) Kompetensi Guru dalam

rangka melaksanakan pembelajaran dapat meningkatkan efisiensi dan efektifitas

pembelajaran.

2. Menambah wawasan guru dalam melaksanakan tugas pembelajaran yang efektif

dan tepat dalam proses pembelajaran.

3. Mendapatkan pengetahuan dan keterampilan untuk dapat memberikan pelayanan

yang lebih baik kepada peserta didik.

3

Page 4: guzngurahblog.files.wordpress.com  · Web view2016/ 201. 7. BAB I. PENDAHULUAN. 1.1 ... 29 Januari 2015 bertempat di SD No. 1 Sukasada yang ... Kerangka dasar Kurikulum Struktur

BAB  II

PELAKSANAAN  PENGEMBANGAN  DIRI

2.1 Uraian Pelatihan Yang Diikuti

Dalam kurun waktu Januari 2013 sampai Desember 2017, penulis telah

melaksanakan   kegiatan pengembangan diri  dengan rincian sebagai berikut :

N

O

NAMA/JENIS

KEGIATANTEMPAT

WAKTU

PELAKSANAANPENYELENGGARA

1 Pendidikan dan

Pelatihan IT

SDN 2

Pegadngan

20,21,22 Juni 2013 UPP Kecamatan

Sukasada Kerjasama

UNICAMP

INDONESIA

2 Workshop

Penyusunan Rencana

dan Anggaran

Sekolah ( RKAS)

Bagi Bendahara BOS

Sekolah dan Kepala

Sekolah SD se-

Kecamatan Sukasada

SDN 1

Sukasada

26,27,28,29 Januari

2015

UPP Kecamatan

Sukasada

3 Workshop

Penyusunan Sekolah

Bagi Kepala Sekolah

dan Guru SD di

Kecamatan Sukasada

SDN 3

Sukasada

4,5,6,7 Januari

2016

UPP Kecamatan

Sukasada

4 Workshop Tim

Pelaksana Kurikulum

Bagi Kepala sekolah

dan Guru/TU SD di

Kecamatan Sukasada

SDN 3

Sambangan

13,14,15,116 Juli

2016

UPP Kecamatan

Sukasada

4

Page 5: guzngurahblog.files.wordpress.com  · Web view2016/ 201. 7. BAB I. PENDAHULUAN. 1.1 ... 29 Januari 2015 bertempat di SD No. 1 Sukasada yang ... Kerangka dasar Kurikulum Struktur

2.2 Uraian Kegiatan Pelatihan

Pendidikan dan Pelatihan IT yang diadakan pada tanggal 20, 21, 22 Juli 2013

bertempat di Sekolah Dasar Negeri 2 Pegadungan, Pelatihan ini diselenggarakan atas

kerjasama Unit Pelaksana Pendidikan Kecamatan Sukasada dengan UNICAMP

Indonesia. Dari hasil Pendidikan dan Pelatihan ini nantinya diharapkan peserta

pelatihan memiliki kemampuan dalam bidang IT seperti :

1. Mengoperasikan Microsoft Word 2007 secara terampil;

2. Mengoperasikan Microsoft Excel 2007 secara terampil;

3. Mengoperasikan Microsoft Power Point 2007 secara terampil.

sesuai dengan materi pelatihan yang telah diajarkan sehingga para peserta tidak

lagi merasa takut atau merasa tidak mampu dalam mengoperasikan komputer.

Kegiatan Workshop Penyusunan Rencana dan Anggaran Sekolah ( RKAS) Bagi

Bendahara BOS Sekolah dan Kepala Sekolah SD se-Kecamatan Sukasada pada tanggal 26,

27, 28, 29 Januari 2015 bertempat di SD No. 1 Sukasada yang selenggarakan oleh Unit

Pelaksana Pendidikan Kecamatan Sukasada. Kegiatan Workshop ini diselenggarakan dengan

tujuan :

1. Untuk memberikan bimbingan teknis cara penyusunan RKAS;

2. Persamaan harga maksimum suatu anggaran belanja dan jasa;

3. Pembuatan laporan pertanggungjawaban BOS;

Sehingga tidak ada lagi sekolah yang mengalami kendala dalam penyusunan

RKAS. Pada akhir kegiatan workshop ini diharapkan semua sekolah sudah

menyelesaikan laporan RKAS, sehingga RKAS yang sudah dibuat itu dapat langsung

di validasi oleh pengawas binaan sekolah masing-masing dan pejabat UPP terkait.

Kegiatan Workshop Penyusunan Rencana Kerja Kepala Sekolah dan Guru

SD di Kecamatan Sukasada,Kabupaten Buleleng yang diselenggarakan pada tanggal

4,5,6,dan 7 Januari 2016 di SD Negeri 3 Sukasada. Adapun Struktur materi

Workshop Penyusunan Rencana Kerja Kepala Sekolah dan Guru adalah :

1. Kebijakan Dinas Pendidikan Kabupaten Buleleng

2. Overview Rencana Kerja Sekolah

5

Page 6: guzngurahblog.files.wordpress.com  · Web view2016/ 201. 7. BAB I. PENDAHULUAN. 1.1 ... 29 Januari 2015 bertempat di SD No. 1 Sukasada yang ... Kerangka dasar Kurikulum Struktur

3. Analisis Standar Nasional Pendidikan

4. Analisis Kontek

5. Analisis Komponen RKJM dan RKAS(RKT)

6. Revisi dan Penyusunan RKJM

7. Desiminasi Hasil Penyusunan RKJM/RKAS

Tujuan diadakan Workshop Penyusunan Rencana Kerja Kepala Sekolah dan Guru

SD adalah :

1. Menyamakan pemahaman tentang konsep dan substansi RKAS

2. Memberikan rambu-rambu kepada sekolah dalam menyusun dan mengembangkan

RKAS, sesuai dengan kondisi riil sekolah dengan mengacu pada tuntutan SNP.

Kegiatan Workshop Tim Pelaksana Kurikulum Bagi Kepala Sekolah dan

Guru / TU SD di Kecamatan Sukasada,Kabupaten Buleleng yang diselenggarakan

pada tanggal 13,14,15, dan 16 Juli 2016 di SD Negeri 3 Sambangan. Adapun Struktur

materi Workshop Tim Pelaksana Kurikulum Bagi Kepala Sekolah dan Guru / TU SD

sebagai berikut : 1. Analisis Kontek, 2. Kurikulum KTSP 2006, 3.Kurikulum

2013,4.Peraturan Akademik,5.Pedoman Penilaian KTSP 2006,6. Pedoman Penilaian

Kurikulum 2013,7. RKJM,8.RKAS,9. Simulasi Hasil Workshop.

Secara umum kompetensi yang diharapkan dimiliki oleh para peserta setelah

mengikuti pelatihan sebagai berikut:

1. Analisis Konteks

a. Mengidentifikasi SI dan SKL sebagai acuan dalam penyusunan KTSP.

(Standar Proses, Standar Penilaian, Standar Pengelolaan).

b. Menganalisis kondisi yang ada di satuan pendidikan yang meliputi peserta

didik, pendidik dan tenaga kependidikan, sarana prasarana, biaya, dan

program- program.

c. Menganalisis peluang dan tantangan yang ada di masyarakat dan lingkungan

sekitar: komite sekolah, dewan pendidikan, dinas pendidikan, asosiasi profesi,

dunia industri dan dunia kerja, sumber daya alam dan sosial budaya. 

6

Page 7: guzngurahblog.files.wordpress.com  · Web view2016/ 201. 7. BAB I. PENDAHULUAN. 1.1 ... 29 Januari 2015 bertempat di SD No. 1 Sukasada yang ... Kerangka dasar Kurikulum Struktur

2. Kegiatan Penyusunan KTSP

merupakan bagian dari kegiatan perencanaan sekolah/ madrasah. Kegiatan ini

dapat berbentuk rapat kerja dan/atau lokakarya sekolah/madrasah dan/atau kelompok

sekolah/madrasah yang diselenggarakan dalam jangka waktu sebelum tahun

pelajaran baru. Tahap kegiatan penyusunan KTSP secara garis besar meliputi:

penyiapan dan penyusunan draf, reviu dan revisi, serta finalisasi, pemantapan dan

penilaian. Kerangka dasar Kurikulum Struktur kurikulum Beban belajar Kalender

Pendidikan Analisis: Kerangka dasar Kurikulum Struktur kurikulum Beban belajar

Kalender Pendidikan Analisis SK- KD: Analisis tujuan tiap mata pelajaran Analisis

ruang lingkup tiap mata pelajaran Analisis SK-KD untuk mendapatkan indikator

pencapaian Analisis SK- KD: Analisis tujuan tiap mata pelajaran Analisis ruang

lingkup tiap mata pelajaran Analisis SK-KD untuk mendapatkan indikator

pencapaian Seluruh komponen dianalisis berdasarkan kondisi ideal, kondisi riil dan

rencana tindak lanjut (Lampiran Analisis SI) Lampiran Analisis Tujuan Mata

Pelajaran Lampiran Analisis SK/KD Lampiran Analisis Tujuan Mata Pelajaran

Lampiran Analisis SK/KD

3. Peraturan Akademik

Peraturan Akademik dibuat pada suatu sekolah biasanya menetapkan tentang

beberapa aturan demi ketertiban warga sekolah, tak hanya buat siswa juga buat warga

sekolah yang lain, guru,tata usaha, penjaga sekolah

Peraturan akademik sekolah ini terdiri dari beberapa pasal ketentuan yang harus di

taati warga sekolah, dari standar kelulusan, ketentuan ulangan,baik ulangan harian

maupun UTS bahkan UAS menjadi bagian yang tak terpisahkan didalam SK

Keputusan ini. 

4. Standar penilaian pendidikan

standar nasional pendidikan yang berkaitan dengan mekanisme, prosedur, dan

instrumen penilaian hasil belajar peserta didik. Penilaian pendidikan adalah proses

pengumpulan dan pengolahan informasi untuk menentukan pencapaian hasil belajar

peserta didik Penilaian oleh Pendidik Penilaian oleh Satuan Pendidikan Penilaian

oleh Pemerintah Ulangan Ujian Sekolah Ujian Nasional UH, UTS, UAS/UKK 

7

Page 8: guzngurahblog.files.wordpress.com  · Web view2016/ 201. 7. BAB I. PENDAHULUAN. 1.1 ... 29 Januari 2015 bertempat di SD No. 1 Sukasada yang ... Kerangka dasar Kurikulum Struktur

Mekanisme dan Prosedur Penilaian ,Instrumen Penilaian Instrumen penilaian hasil

belajar yang digunakan pendidik memenuhi persyaratan substansi, konstruksi, dan

bahasa. Teknik tes: tes tertulis, tes lisan, dan tes praktik atau tes kinerja Teknik

observasi: dilakukan selama pembelajaran berlangsung dan/atau di luar kegiatan

pembelajaran Tes Observasi Penugasan Teknik penugasan: berbentuk tugas rumah

dan/atau proyek Substansi Konstruksi Bahasa Merepresetasikan kompetensi yang

dinilai Memenuhi persyaratan teknis sesuai dengan bentuk instrumen yang digunakan

Menggunakan bahasa yang baik dan benar serta komunikatif sesuai taraf

perkembangan peserta didik 

5. RKJM dan RKAS

Dalam manajemen perencanaan adalah merupakan salah satu fungsi dari

manajemen ,dengan adanya perencanaan yang baik maka diharapkan sekolah

memiliki peta yang jelas dimana posisi saat ini dan akan dibawa kemana sekolah

dimasa yang akan datang,serta sebagain alat kontrol terhadap arah yang telah di

tentukan menurut Permendiknas Nomor 19 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan,

Sekolah diwajibkan memiliki atau menyusun Rencana Kerja Sekolah yang terdiri dari

Rencana Kerja Tahunan(RKT) dan Rencana Kerja Jangka Menengah(RKJM) yaitu

RencanaKerja Sekolah dalam Jangka 4 Tahun kedepan.

Penyusunan Rencana Kerja Sekolah(RKAS) berdasarkan skala prioritas pada

RKJM,beberapa ketentuan dalam menentukan kreteria skala prioritas antara lain :

kerpentingan,keterlaksanaan dan aksebtabilitas.

8

Page 9: guzngurahblog.files.wordpress.com  · Web view2016/ 201. 7. BAB I. PENDAHULUAN. 1.1 ... 29 Januari 2015 bertempat di SD No. 1 Sukasada yang ... Kerangka dasar Kurikulum Struktur

LAMPIRAN

1. Foto Copy Sertifikat

1.

2.

9

Page 10: guzngurahblog.files.wordpress.com  · Web view2016/ 201. 7. BAB I. PENDAHULUAN. 1.1 ... 29 Januari 2015 bertempat di SD No. 1 Sukasada yang ... Kerangka dasar Kurikulum Struktur

3.

4.

10