tugas individu teknik tegangan tinggi

Upload: thesar-pramanda

Post on 03-Mar-2018

264 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    1/39

    Analisa Kemampuan Hantar Arus

    Dengan Menggunakan Metode

    Penggabungan Silang Selubung Kabel

    Antar Fasa Pada Kabel Bawah Tanah15 k!

    THESAR PRAMANDA

    TUGAS INDIVIDU TEKNIK TEGANGAN TINGGI

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    2/39

    ABST"AK

    Penelitian ini bertu#uan untuk menganalisa kemampuan hantar arus kabel

    tenaga isolasi $%P& 'mm( serta pengaruh ukuran konduktor terhadapkemampuan hantar arus pada kondisi selubung kabel antar )asa terhubung

    silang* +ross %ink Pol, &th,lene -$%P&. merupakan salah satu /ontoh bahan

    isolasi polimer ,ang diperoleh dengan /ara menghubungkan se/ara bersilang0

    silang molekul0 molekul pol,eth,lene dalam se#enis proses ulkanisasi*

    Metode penggabungan silang selubung kabel antar )asa dapat menekan rugi0rugi akibat arus sirkulasi ,ang ter#adi pada saluran transmisi bawah tanah* Dari

    hasil analisa dapat diketahui bahwa penggunaan kabel tenaga isolasi $%P&

    'mm( dengan menggunakan metode penggabungan silang selubung kabel

    antar )asa dapat meningkatkan kemampuan hantar arus hingga diperoleh arus

    maksimum sebesar 23423A*

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    3/39

    T67A8A6 P8STAKA

    Saluran transmisi bawah tanah ditinjau dari konfigurasi sistemnya:

    1. Saluran transmisi sistem berurutan2. Saluran transmisi sistem banya terminal

    !. Saluran transmisi sistem ran"aian tertutu#$. Saluran transmisi sistem %arin"an&. Saluran transmisi sistem ra'ial

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    4/39

    Saluran transmisi sistem berurutan

    Saluran yan" eluar 'ari "ar'u #rimermenyaluran tena"a listri e#a'a (nsumenmelalui "ar'u)"ar'u seun'er yan" letanya

    berurutan. Pemutus beban 'i#asan" #a'a setia#u%un" ba"ian saluran #a'a setia# "ar'u. A#abilasistemnya men%a'i besar* maa arus yan"'i#erb(le+an untu setia# abel men%a'i lebi+e,il* arena %umla+ abel se%a%ar semainbanya.

    Ke,uali itu %umla+ ba"ian saluran yan"+arus 'i#utus bertamba+* (#erasi rele ti'a'a#at la"i 'ian'alan atau -atuberlan"sun"nya "an""uan bertamba+ lama. Iniberarti ba+-a se,ara eseluru+an ean'alansistem menurun. Ditamba+ la"i* arena %umla+#emisa+ bertamba+* maa instalasi #a'a "ar'u

    men%a'i rumit.

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    5/39

    Saluran transmisi sistem banyak terminal

    Sistem ini menyeru#ai sistemberurutan 'iatas* be'anya a'ala+ba+-a 'isini setia# saluran'i+ubun"an 'en"an tra(* se'an"#emutus beban +anya 'i#asan" #a'au%un" "ar'u.

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    6/39

    Saluran transmisi sistem rangkaian tertutup

    9ardu0gardu dihubungkan satu sama lain

    sehingga semuan,a membentuk rangkaian

    tertutup* Sistem ini menguntungkan

    karena gangguan terbatas pada saluran

    ,ang terganggu sa#a* Bila ada gangguan

    saluran ini sa#a ,ang diputuskan4

    sedangkan saluran ,ang lain masih

    mendapat tenaga dari sumber lain dalam

    rangkaian ,ang tidak terganggu*

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    7/39

    Saluran transmisi sistem jaringan

    Sistem ini men,erupai sistem ban,ak terminal4 bedan,a adalah bahwa disini

    apabila ter#adi gangguan pada suatu saluran atau tra)o4 maka pelindung #aringan

    sekunder akan beker#a dan memutuskan aliran pada saluran ,ang terganggu*

    Karena semua bagian sekunder terhubung pararel4 maka pen,ediaan tenaga listriktidak akan terganggu* Sistem ini tepat untuk pen,ediaan tenaga listrik pada gedung0

    gedung*

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    8/39

    Saluran transmisi sistem radial

    Sistem dimana sebuah gardu men,alurkan tenaga listrik se/ara radial melalui

    gardu0gardu sekunder kepada konsumen4 semuan,a se/ara terpisah satu sama lain*

    Sistem ini lebih sering dikombinasikan dengan sistem berurutan atau sistem ban,ak

    terminal*

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    9/39

    Saluran transmisi bawah tanah ditinjau dari

    rangkaiannya:

    1. Saluran Rangkaian Tunggal, yaitu sistem saluran

    transmisi yang menghubungkan tenaga listrik ke

    pusat beban dengan menggunakan satu saluran

    transmisi.

    2. Saluran Rangkaian Ganda, yaitu sistem saluran

    transmisi yang menghubungkan tenaga listrik ke

    pusat beban dengan menggunakan dua saluran

    transmisi.

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    10/39

    1* Saluran pendek4 ,aitu saluran ,ang mempun,ai pan#ang

    kurang dari :km*

    (* Saluran Menengah4 ,aitu saluran ,ang mempun,ai pan#ang

    antara :km sampai ('km

    3* Saluran Pan#ang4 ,aitu saluran ,ang mempun,ai pan#anglebih dari ('km*

    Saluran Transmisi ditinjau dari anjang Saluran:

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    11/39

    Sistem !enaruh "abel #awah Tanah untuk saluran transmisi, yaitu:

    1* Sistem penanaman langsung

    (* Sistem penanaman melalui saluran

    Pada sistem ini kabel ditanam langsung dalam

    tanah4 disesuaikan dengan lokasi kabel4 ,aitu

    sekitar 145m sampai (m

    1. Sistem penanaman langsung

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    12/39

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    13/39

    Pada sistem ini ,ang ditanam pipa0pipa beton atau asbes semen atau ba#a atau P!+

    keras kemudian dihubungkan dengan lubang0lubang ker#a* Bila digunakan kabelinti tunggal maka digunakan pipa non magnetik untuk mengurangi rugi da,a dan

    men/egah berkurangn,a kapasitas pen,aluran arus*

    2. Sistem penanaman melalui saluran

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    14/39

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    15/39

    Sistem Peletakan Kabel Dalam Tanah:

    Susunan men'atar 'imanaabel 'iletaan se,ara

    #aralel

    Susunan Se"iti"a 'imana abeltersusun atas bentu se"iti"a

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    16/39

    !$T%&%'%G(

    Keban,akan isolasi kabel tenaga membutuhkan pelindung dalam

    bentuk pipa logam* 8ntuk kabel dengan konduktor tunggal digunakan

    selubung timah dan aluminium* Pipa0pipa ini berada didalam medan

    magnetik akibat arus pada konduktor ,ang men,ebabkan pipa0pipatersebut mengalami tegangan induksi sehingga pada akhirn,a

    menaikan aliran arus induksi*

    Dari gambar -Konduktor tunggal dalam pipa logam. dapat

    dilihat4 arus ,ang mengalir pada konduktor-i/. akan menginduksikanggl ep pada dinding pipa4 dimana ep maksimum berada pada

    permukaan dalam pipa dan ep minimum berada pada permukaan luar*

    Perbedaan antara ggl maksimum dan ggl minimum akan

    menimbulkan arus4 ini disebut rugi0rugi arus pusar -edd, /urrent loss.*

    "ugi0rugi lain ,ang lebih serius pada selubung pipa logam timbul dari

    arus sirkulasi melalui lintasan tertutup*

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    17/39

    K(n'ut(r tun""al 'alam #i#a l("am

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    18/39

    Metode penggabungan silang selubung kabel digunakan untuk menekan arus

    sirkulasi pada selubung kabel* 9ambar -Penggabungan silang selubung kabel tiga

    )asa dengan )ormasi segitiga. menun#ukkan tiga kabel A4 B dan + ,ang tersusun

    terbentuk segitiga dengan #arak antar kabel ,ang sama -tree)oil )ormation.4

    misalkan ea4a adalah )asor tegangan terinduksi pada selubung kabel A karena

    adan,a aliran arus pada konduktor A* Karena metode penggabungan silang

    selubung kabel mengurangi aliran arus sirkulasi4 maka selubung tidak lagi bersi)at

    sebagai perisai magnetik sehingga tegangan induksi pada selubung A akan

    mengandung komponen0komponen akibat aliran arus pada konduktor B dan +*

    Komponen0komponen ini akan disebut sebagai eA4B dan eA4+* Fasor dari

    ketiga komponen tersebut digambarkan pada gambar -Penggabungan silang

    selubung kabel tiga )asa dengan )ormasi segitiga.*

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    19/39

    Pen""abun"an silan" selubun" abel ti"a asa 'en"an(rmasi se"iti"a

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    20/39

    Dari diagram tersebut tampak bahwa ggl resultan eA akan se)asa dengan eA4A4 tetapi

    amplitudon,a lebih ke/il* Pada metode penggabungan selubung kabel4 selubung kabel harus

    diisolasi dari tanah dan biasan,a digunakan lapisan pol,th,lene atau bahan plastik lainn,a*

    Kedua u#ung selubung dihubung singkat dan diketanahkan* 7arak penggabungan selubung

    kabel dibuat sepertiga dari #arak u#ung0u#ung ,ang diketanahkan* Pada gambar tampak bahwa

    bagian 10( dari kabel A dihubung singkat dengan bagian (03 dari kabel B dan kemudian

    dihubung singkat lagi dengan bagian 30' dari kabel +* nterkoneksi antara selubung0selubung

    ,ang lain dapat dibuat dengan /ara ,ang sama*

    Selubung pada tempat ,ang digabungkan selubung kabel antar )asan,a #uga harus diisolasidari tanah* Tegangan ,ang timbul antara tempat0tempat ,ang dilakukan penggabungan silang

    selubung kabeln,a bergantung pada #arak penggabungan silang selubung kabel A4 arus

    konduktor i/4 dan #arak antar kabel d* Dari diagram )asor pada gambar tanpak bahwa tegangan

    nat kedua u#ung ,ang ditanahkan semua nol4 atau e14' ; e54: ; e

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    21/39

    Pada ken,ataann,a instalasi kabel dengan #arak antar kabel ,ang sama seperti

    /ontoh diatas sulit untuk dilakukan4 ke/uali #ika kabel0kabel tersebut diikat men#adi

    satu* Dalam ban,ak kasus4 /ara tersebut merupakan solusi ,ang tidak memuaskan

    karena menimbulkan masalah pemanasan bersama* Agar mudah dalam instalasi dantidak menimbulkan panas ,ang berlebihan4 kabel0kabel tersebut ditanam dalam

    )ormasi se#a#ar -)lat )ormation.4 sebagaimana diilustrasikan pada gambar

    -Penggabungan silang selubung kabel tiga )asa dengan )ormasi datar.*

    Pada )ormasi ini4 kedua kabel disisi luar ber#arak sama dengan kabel tengah*Dibandingkan dengan susunan sebelumn,a4 komponen0komponen tegangan pada

    selubung ,ang diinduksikan oleh dua konduktor ,ang lain tidak sama besarn,a

    sehingga menimbulkan pergeseran )asa eA4 eB4 e+ relati) terhadap eA4A4 eB4B4

    e+4+*

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    22/39

    Dengan kata lain tegangan0tegangan selubung resultan akan sama besar

    dan )asan,a akan mengakibatkan adan,a arus sirkulasi melalui

    rangkaian pentanahan4 tetapi nilain,a lebih ke/il dibandingkan arussirkulasi pada kondisi tidak dihubungkan silang selubung kabeln,a*

    Dibandingkan dengan susunan sebelumn,a komponen0komponen

    tegangan pada selubung ,ang diinduksikan oleh dua konduktor ,ang

    lain tidak sama besarn,a4sehingga akan menimbulkan pergeseran )asa

    pada eA4 eB4 e+ relati) terhadap eA4A4 eB4B4 e+4+*

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    23/39

    Penggabungan silang selubung

    kabel tiga )asa dengan )ormasidatar*

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    24/39

    Dari diagram )asor pada gambar

    -Penggabungan silang selubung kabel tiga )asa

    dengan )ormasi datar. didapatkan=

    Dengan kata lain tegangan0tegangan selubung resultan akan

    sama besar pada )asan,a akan mengakibatkan adan,a arus

    sirkulasi melalui pentanahan4 tetapi nilain,a lebih ke/ildibandingkan arus sirkulasi pada kondisi tidak dihubung

    silang selubung kabeln,a*

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    25/39

    )*S(' &*+ $!#*)*S*+

    (. arameter "emampuan )antar *rus

    Dalam melakukan analisa kemampuan hantar arus harus diperhatikan parameter

    rugi0rugi panas pada kabel bawah tanah4 antara lain= rugi0rugi konduktor4 rugi0rugi dielektrik4 rugi0rugi selubung4 dan rugi0rugi logam pelindung*

    Pembatas kemampuan hantar arus4 menurut &+ (:2 ,aitu temperature

    maksimum pada hantarann,a* Beberapa literature men,ebutkan pula pembatas

    lain,a4 ,aitu temperatur maksimum pada bagian0bagian kabel ,ang terbuat dari

    bahan dielektrik dan temperature maksimum tanah*

    Si)at hantar arus suatu bahan din,atakan dengan resistiitas atau tahanan #enis

    penhantar* Pada umumn,a untuk penghantar dipakai dari bahan tembaga dan

    aluminium* Ma/am0ma/am bahan dan si)atn,a dapat dilihat pada table berikut=

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    26/39

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    27/39

    Persamaan 'ari eru"ian abel a'ala+ seba"ai beriut/

    Keru"ian #anas 'ieletri #er satuan #an%an" 'i+itun" 'en"an#ersamaan/

    Untu abel 'en"an (n'ut(r bulat* a#asitansi 'i+itun" 'en"an#ersamaan/

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    28/39

    Ru"i)ru"i #a'a selubun" metal serin" 'inyataan seba"ai#erban'in"an antara ru"i #anas #a'a selubun" metal 'an ru"i#anas #a'a (n'ut(r 0IE 23 / 1425/

    Keru"ian arus sirulasi 'i+itun" 'en"an #ersamaan/

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    29/39

    Untu #entana+an #a'a satu titi 'imana tia# ba"ian besar 'iba"i)ba"i men%a'i ti"a ba"ian e,il yan" sama #an%an" 'an ru"i #anasarus sirulasi sama 'en"an n(l. 6at(r ru"i)ru"i arena arus

    sirulasi untu abel transmisi 'en"an system +ubun" silan"'ire(men'asian (le+ IE a'ala+ seba"ai beriut/

    Te"an"an yan" 'iin'usian #a'a selubun" arena arus 'alam#en"+antar* untu sistem 'en"an 'ua abel aan menimbulanin'usi bersama. Har"a)+ar"a (nstanta (rmasi untu 7(* D1 'anD2 'i+itun" 'en"an rumus/

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    30/39

    "ugi total ,ang ter#adi merupakan pen#umlahan dari masing0masing komponen4

    sehingga=

    Kabel men#adi panas karena kerugian ,ang dihasilkan oleh arus dalam konduktor*

    Panas ,ang hilang sama dengan pen#umlahan semua kerugian pada kabel* Aliran panas

    -Heat Flow. adalah dimana aliran panas > analog dengan arus listrik 4 perbedaan

    temperature ?@ analog dengan beda tegangan !4 dan tahanan panas total T analogdengan tahanan listrik "4 sehingga=

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    31/39

    Maa enaian tem#erature #a'a tia#)tia# (n'ut(r a'ala+/

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    32/39

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    33/39

    Faktor rugi selubung disebabkan oleh arus sirkulasi dan arus &dd,* Faktor

    kerugian arus sirkulasi C ; 43 Faktor kerugian arus &dd, "a/ tahanan

    A+ konduktor ; '4(*105 Ekm s4 #arak antar kabel ; ( mm d4 diameter

    selubung luar ; 2541 mm

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    34/39

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    35/39

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    36/39

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    37/39

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    38/39

    "$S(!'*+

    Dari +asil analisa 'a#at 'isim#ulan ba+-abesarnya emam#uan +antar arus 'en"an

    men""unaan abel is(lasi #(limer 89PE $::mm2'a#at 'imasimalan sam#ai sebesar 3!:*3!A.Hal ini 'iarenaan a'anya #enera#an met('e#en""abun"an silan" selubun" abel antar asa#a'a saluran transmisi tersebut* 'imana ru"i)ru"i#anas 'a#at 'itean.

  • 7/26/2019 tugas individu Teknik Tegangan Tinggi

    39/39

    &*-T*R ST*"*