shendy - perundang - undangan llaj (22/2009) - bab i

Upload: shendyrp

Post on 06-Jul-2018

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 Shendy - Perundang - Undangan LLAJ (22/2009) - BAB I

    1/4

    BAB I

    PENDAHULUAN

    A. Latar Belakang

    Transportasi merupakan suatu hal yang vital bagi kelangsungan hidup

    manusia.Pada saat ini masyarakat membutuhkan adanya transportasi yang

    cepat,tepat,aman,murah dan nyaman.Perkembangan jaman dan gaya hidup

    masyarakat yang menuntut perjalanan dengann penggunaan waktu yang

    singkat untuk mencapai tujuan,menjadikan masyarakat memilih moda

    transportasi yang tepat untuk dapat memenuhi kebutuhan tersebut.

    Segala moda transportasi baik jalur darat,laut,maupun udara pada

    hakikatnya untuk melayani penggunanya untuk memudahkan dalam

    melakukan segala aktifitas.Kelangsungan hidup manusia bergantung pada

    kemampuan pengelolaan dan manajemen kegiatan yang dilakukannya. Waktu

    merupakan hal terpenting yang dipertimbangkan bagi terlaksananya

    kehidupan seharihari.

    !alam pelaksanaannya seringkali pengguna moda mengabaikan keamanan

    dan keselamatan diri dan lingkungan sekitarnya."al ini sangat

    mengkhawatirkan,padahal telah jelas tertulis pada undangundang lalu lintas

    angkutan jalan nomor ## tahun #$$% beberapa hukum dan peraturan yang

    mengatur ketentuan berlalu lintas.

    &erupakan suatu upaya dalam mengendalikan terciptanya situasi yang

    kondusif bagi pengguna jalan. Salah satunya tertuang pada Pasal '(( ayat (

    tentang )&engemudikan kendaraan bermotor dengan cara atau keadaan yang

    membahayakan bagi nyawa atau barang* dikenakan sanksi Kurungan paling

    lama ( tahun atau denda +p. '.$$$.$$$.

    !i lingkungan perkotaan maupun pedesaan masalah kemanan dan

    keselamatan berlalulintas masih menjadi prioritas utama yang perlu

    diperhatikan segala pihak.

    | Analisis Keamanan dan KeselamatanBerkendara Terkait dengan Penyebab Kecelakaan Lalu Lintas

    Shendy Revilla Putri (12.1.2!"#$% Trans&'rtasi #arat 21!

  • 8/17/2019 Shendy - Perundang - Undangan LLAJ (22/2009) - BAB I

    2/4

    !alam "al ini penulis akan merencanakan )saha Peningkatan Keamanan

    dan Keselamatan Pengguna Kendaraan -ermotor Khususnya Kendaraan

    -eroda !ua sebagai Kendaraan yang memiliki kontribusi terbesar bagi

    kehidupan masyarakat ndonesia.

    B. Maksud Dan Tujuan

    &aksud dari penulisan &akalah ini adalah untuk &engetahui !asar!asar 

    Perilaku Pengendara dalam -erkendara di /alu /intas berkaitan dengan

    Tingkat Kesadaran Pengenrdaara.

    Tujuan dari penulisan &akalah ini adalah 0

    (. &enngevaluasi perilaku pengendara dalam berlalu lintas

    #. &enentukan upaya yang dilakukan dalam peningkatan kesadaran akan

     pentingya keamanan dan keselamatan.

    '. 1gar pengendara lebih peduli terhadap keamanan diri sendiri,orang lain

    dan lingkungan sekitarnya.

    2. 1gar Pembaca mengetahui "ukum yang mengatur tentang tata perlaku

     berkendara.

    C. Ruang lingkup

    3lemen lalu lintas memiliki cakupan bahasan yang sangat luas darat,laut

    maupun udara. !alam hal ini penulis memperkecil ruang lingkupmenjadi lalu lintas darat yakni sepeda motor, karena dalam sudut

     pandang penulis menilai bahwa sepeda motor merupakan kendaraan

    utama yang rawan kecelakaan dan memiliki resiko tertinggi dalam

     berlalu lintas.

    D. RUMUSAN MASALAH

    -erdasarkan latar belakang masalah,maksud,tujuan dan ruang lingkup

    tersebut, maka yang harus dirumuskan dalam pembahasan ini adalah 0

    | Analisis Keamanan dan KeselamatanBerkendara Terkait dengan Penyebab Kecelakaan Lalu Lintas

    Shendy Revilla Putri (12.1.2!"#$% Trans&'rtasi #arat 21!

  • 8/17/2019 Shendy - Perundang - Undangan LLAJ (22/2009) - BAB I

    3/4

    (. &engapa motor menjadi salah satu kendaraan utama yang beresiko tinggi

    dalam berlalu lintas4

    #. 1pa penyebab Sepeda motor beresiko tinggi terhadap kecelakaan4

    '. -agaimana keterkaitannya dengan perilaku pengendara4

    -erdasarkan latar belakang, maksud tujuan,ruang lingkup dan rumusan

    masalah di atas sehingga judul yang diambil dalam penulisan ini adalah

    Analisis Keamanan dan Keselamatan

    Berkendara Terkait dengan Penyebab Kecelakaan Lalu

    Lintas!

    E. SISTEMATI"A PENULISAN

    BAB I PENDAHULUAN

    !alam bab ini mencakup pembahasan latar belakang penulisan,

    maksud dan tujuan penulisan,ruang lingkup pembahasan,rumusan

    masalah dan sistematika penulisan.

    BAB II PEMBAHASAN

    -ab ini menguraikan mengenai cakupan permasalahan secara

    umum5luas5menyeluruh seperti jumlah produksi kendaraan,jumlah

    | Analisis Keamanan dan KeselamatanBerkendara Terkait dengan Penyebab Kecelakaan Lalu Lintas

    Shendy Revilla Putri (12.1.2!"#$% Trans&'rtasi #arat 21!

  • 8/17/2019 Shendy - Perundang - Undangan LLAJ (22/2009) - BAB I

    4/4

    dan penyebab kecelakaan serta gambaran umum penggunaan

    kendaraan sepeda motor.

    BAB III PENUTUP

    -ab ini merupakan penutup yang berisikan suatu kesimpulan dari

     pembahasan yang telah dilakukan pada babbab sebelumnya dan

     berisikan beberapa saran yang mungkin bisa di lakukan dalam

    mendukung penulisan yang telah dilaksanakan.

    | Analisis Keamanan dan KeselamatanBerkendara Terkait dengan Penyebab Kecelakaan Lalu Lintas

    Shendy Revilla Putri (12.1.2!"#$% Trans&'rtasi #arat 21!