proposal penggalian dana pengajian maulid nabi 2013 untuk ke sponsor

8
PROPOSAL PERINGATAN MAULID NABI MUHAMMAD SAW 1434 H PENGAJIAN UMUM DAN GERAK JALAN BERSHOLAWAT PANITIA PELAKSANA PERINGATAN MAULID NABI MUHAMMAD SAW MASJID BAITUR ROHMAH DUSUN CARU DESA PENDEM KECAMATAN JUNREJO KOTA BATU PHBI MASJID BAITUR ROHMAH CARU-PENDEM

Upload: laily-noor-okvitasari

Post on 24-Oct-2015

490 views

Category:

Documents


6 download

DESCRIPTION

uu

TRANSCRIPT

Page 1: Proposal Penggalian Dana Pengajian Maulid Nabi 2013 Untuk Ke Sponsor

PROPOSALPERINGATAN MAULID NABI MUHAMMAD SAW

1434 H PENGAJIAN UMUM

DAN GERAK JALAN BERSHOLAWAT

PANITIA PELAKSANA PERINGATAN MAULID NABI MUHAMMAD

SAW MASJID BAITUR ROHMAH DUSUN CARU DESA PENDEM

KECAMATAN JUNREJO KOTA BATU

PHBI MASJID BAITUR ROHMAH CARU-PENDEM

PANITIA PERINGATAN HARI BESAR ISLAM “MASJID BAITUR ROHMAH”

DUSUN CARU DESA PENDEM KEC. JUNREJO KOTA BATUSEKRETARIAT: MASJID BAITUR ROHMAH JL.DR. MOH. HATTA 57

TELP: (0341) 5347689, HP: 085646545707

Page 2: Proposal Penggalian Dana Pengajian Maulid Nabi 2013 Untuk Ke Sponsor

PROPOSAL KEGIATANPERINGATAN MAULID NABI MUHAMMAD SAW

PENGAJIAN UMUM DAN GERAK JALAN BERSHOLAWAT

Segala sanjung puji syukur kami haturkan kehadirat Illahi Robbi atas izin

dan pertolongannya sehingga kita dapat menjalankan aktivitas dengan baik dan

lancar. Sholawat serta salam semoga tetap terlimpah atas panutan kita Nabi

Agung muhammad SAW, begitu pula semoga Bapak/Ibu/Saudara dermawan tetap

dalam kondisi tentram penuh kedamaian dalam naungan Ridho Allah SWT. Amin

Sehubungan dengan dilaksanakannya Gerak Jalan Bersholawat dan

Pengajian Umum dalam rangka Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW Tahun

1434 H Dusun Caru, Desa Pendem, Kecamatan Junrejo, Kota Batu pada tanggal

03 – 04 Februari 2013, maka dengan segala kerendahan hati kami mohon

keikhalasan Bapak/Ibu/Saudara dermawan untuk berpartisipasi dalam

memberikan bantuan/sumbangan dalam pelaksanaan acara tersebut dan dengan

rincian biaya sebagaimana terlampir.

Demikian permohonan kami atas kepedulian serta perhatiannya kami

sampaikan terima kasih dengan iringan do’a Jaza Kumulloh Khoiron Katsiro.

A. LATAR BELAKANG

PHBI MASJID BAITUR ROHMAH CARU-PENDEM

Ketua Panitia,

Sukamto Catur Prasetyawan(Iwan Kasun)

Sekretaris I,

Edi Purnomo

Page 3: Proposal Penggalian Dana Pengajian Maulid Nabi 2013 Untuk Ke Sponsor

Perkembangan zaman yang semakin beraneka ragam baik secara

ekonomi, sosial maupun budaya, pernah mengarah pada perbedaan

pandangan yang menuju pada sifat individualisme. Hal tersebut sangat

bertentangan dalam budaya Islam yang mengagungkan tali persaudaraan

umat.

Pengajian Umum dan Gerak Jalan Bersholawat dalam rangka

memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1434 H, merupakan salah

satu sarana untuk menjembatani masalah sifat individualis masyarakat

menuju kembalinya budaya Islam yang mengagungkan tali persaudaraan

antara sesama umat muslim, khususnya umat Islam di Dusun Caru, Desa

Pendem, Kecamatan Junrejo, Kota Batu umumnya muslim secara luas.

B. TEMA KEGIATAN

“Dengan Semangat Maulid Nabi Muhammad SAW,

Kita Tingkatkan Iman dan Taqwa”

C. BENTUK KEGIATAN

1. Pengajian umum Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

2. Gerak Jalan Bersholawat

D. TUJUAN KEGIATAN

1. Sebagai wahana dan sarana silaturami

2. Sebagai wahana dan sarana Ukhuwah Islamiah, dan Tolibul ‘Ilmi

E. SARANA KEGIATAN

1. Jama’ah tahlil se-Dusun Caru

2. Ibu-ibu muslimat se-Dusun Caru

3. Tokoh masyarakat dan tokoh agama se-Desa Pendem, serta masyarakat

umum

F. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN

Pengajian Umum

Hari : SeninTanggal : 04 Februari 2013Waktu : 19.00 WIB (Ba’da Isya’)

PHBI MASJID BAITUR ROHMAH CARU-PENDEM

Page 4: Proposal Penggalian Dana Pengajian Maulid Nabi 2013 Untuk Ke Sponsor

Tempat : Masjid Baitur Rohmah Dusun Caru, Desa Pendem, Kecamatan Junrejo, Kota Batu

Gerak Jalan BersholawatHari : MingguTanggal : 03 Februari 2013Waktu : 06.00 WIBTempat : Halaman Masjid Baitur Rohmah Dusun Caru, Desa Pendem

Kecamatan Junrejo, Kota BatuG. SUSUNAN PANITIA (terlampir)

H. ANGGARAN DANA (terlampir)

I. PENUTUP

Demikian proposal ini dibuat untuk dijadikan acuan dalam

pelaksanaan kegiatan Pengajian Umum dan Gerak jalan Bersholawat dalam

rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW.

PERENCANAAN PENGAJIAN UMUMPHBI MASJID BAITUR ROHMAH

CARU-PENDEM

Ketua Panitia,

Sukamto Catur Prasetyawan(Iwan Kasun)

Page 5: Proposal Penggalian Dana Pengajian Maulid Nabi 2013 Untuk Ke Sponsor

DAN GERAK JALAN BERSHOLAWAT

I. TEMPAT/LOKASIMasjid Baitur Rohmah Dusun Caru, Desa Pendem, Kecamatan Junrejo, Kota Batu

II. WAKTU PELAKSANAANPengajian UmumHari : SeninTanggal : 04 Februari 2013Waktu : 19.00 WIB (Ba’da Isya’)Tempat : Masjid Baitur Rohmah Dusun Caru, Desa Pendem,

Kecamatan Junrejo, Kota BatuPembicara : K.H Harun Ismail dari Blitar

Gerak Jalan BersholawatHari : MingguTanggal : 03 Februari 2013Waktu : 06.00 WIBTempat : Halaman Masjid Baitur Rohmah Dusun Caru,

Desa Pendem Kecamatan Junrejo, Kota Batu

III. KEPANITIAAN

Panitia pengajian umum

Penasehat : Ketua Ta’mir Masjid Baitur Rohmah Ketua Panitia : Bapak Catur Sukamto Prasetyawan

(Bapak Kepala Dusun Caru) Wakil Ketua : Sdr. Anton (Ketua Remaja Masjid Baitur Rohmah) Sekretaris I : Bapak Edi Purnomo Sekretaris II : Sdr. M. Afifudin Bendahara : Bapak Ngatijan Seksi-Seksi :

1. Seksi Dana- Koordinator : Bapak Roni (Ketua RW: 06)- Anggota : Bapak Sukari, Bapak Shohid

2. Seksi Humas : BapakYoni, Bapak Toni, Bapak Alfan3. Seksi Acara :

1) Bapak Suroso Partik2) Bapak Sukri

4. Seksi Konsumsi : Ibu-Ibu Muslimat 5. Seksi Keamanan :

- Ketua Keamanan : Bapak Samsul Hadi- Anggota :

1) Bapak Suwardi (Hansip)2) Bapak Suwandi (Banser)

6. Seksi Dokumentasi : 1) Bapak Abdul Syukur2) Bapak Yuli Kurniawan (Remas)3) Bapak Sukri

PHBI MASJID BAITUR ROHMAH CARU-PENDEM

Page 6: Proposal Penggalian Dana Pengajian Maulid Nabi 2013 Untuk Ke Sponsor

Ketua Panitia,

Sukamto Catur Prasetyawan(Iwan Kasun)

4) Seluruh anggota remaja masjid

7. Seksi Perlengkapan : - Koordinator : Bapak Adnan

- Anggota : 1) Bapak Imam Muchtar2) Bapak Turmudzi3) Bapak Sunarwi4) Bapak Kipni 5) Bapak Ansori6) Bapak Mat Rifa’i7) Bapak Hendi8) Bapak Hasyim

8. Penerima Tamu

- SELURUH TA’MIR MASJID BAITUR ROHMAH

IV. ANGGARAN

Pengeluaran :1. Konsumsi : Rp. 3.150.000,002. Perlengkapan : Rp. 400.000,003. Keamanan : Rp. 250.000,004. Infa’ mubaligh : Rp. 1.000.000,005. Sekretariat : Rp. 200.000,006. Dokumentasi + Dekorasi : Rp. 500.000,007. Lain-lain : Rp. 500.000,00

+Jumlah : Rp. 6.000.000,00

Terbilang : Enam Juta Rupiah

V. Sekretariat Panitia Pengajian UmumMasjid Baitur Rohmah (0341-5347689)Jl. DR. Moh. Hatta No. 57, Dusun CaruDesa Pendem, Kecamatan Junrejo, Kota Batu

PHBI MASJID BAITUR ROHMAH CARU-PENDEM