padatan total

Upload: searphin

Post on 13-Apr-2018

246 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/27/2019 Padatan Total

    1/21

    LAPORAN MINGGUAN

    PRAKTIKUM KIMIA LINGKUNGAN

    PADATAN TERSUSPENSI, DAN PADATAN TERLARUT, DAN

    PADATAN TOTAL

    Disusun Oleh:

    NAMA : SEARPHIN NUGROHO

    NIM : 13090403

    KELOMPOK : ! "TU#UH$

    ASISTEN : RE%KIE %UL&IKRI

    NIM : 11090401'

    PROGRAM STUDI TEKNIK LINGKUNGAN

    &AKULTAS TEKNIK

    UNI(ERSITAS MULA)ARMAN

    SAMARINDA

    *014

    +A+ I

    PENDAHULUAN

  • 7/27/2019 Padatan Total

    2/21

    11 L-.-/ +el--n

    Setiap hari, kadang kita melihat orang-orang membuat minuman seperti teh dan kopi

    dengan cara yang masih tradisional, yaitu dengan menggunakan saringan. Daun teh

    atau kopi bubuk diletakkan pada atas saringan dan gelas di bawah saringan, lalu

    dituangkan air ke dalam saringan. Kita melihat sebagian besar bubuk tetap di saringan,

    namun ada sedikit bubuk yang lolos dari saringan. Kita bisa umpamakan bubuk yang

    tertinggal pada saringan adalah padatan tersuspensi dan bubuk yang lolos dari saringan

    adalah padatan terlarut.

    Semua jenis padatan tersebut dapat kita jumpai dalam kehidupan sehari-hari. Baik di

    pedesaan maupun di perkotaan. Di desa atau daerah-daerah yang wilayahnya masih

    asri, sungai-sungai di sana masih jernih. Apabila warnanya tidak begitu jernih, hal itu

    dikarenakan adanya padatan yang berupa tanah hasil kikisan aliran sungai yang

    mengalir bersama dengan sungai. Beberapa padatan ada yang mengendap di sungai.

    Di kota, jarang sekali kita menemukan sungai yang jernih. Hal ini dikarenakan

    banyaknya kegiatan perindustrian di kota, yang terkadang memiliki sistem pembuangan

    limbah yang buruk, sehingga limbah dari kegiatan industri masuk ke sungai dan

    mencemari sungai. adatan-padatan tersebut menyebabkan dampak yang cukup besar

    bagi kehidupan makhluk hidup, khususnya mempengaruhi kualitas air. ermasalahan

    kualitas air di perkotaan jauh lebih rumit dibanding di pedesaan karena airnya tercemar

    oleh bahan-bahan kimia yang berasal dari kegiatan industri.

    !leh karena itu, diadakanlah percobaan ini untuk mengetahui cara-cara menetukan

    padatan total dengan menggunakan air sampel kolam "ni#ersitas $ulawarman

    sehingga dapat menambah wawasan dan keterampilan serta hasil percobaan ini dapat

    digunakan dalam upaya meningkatkan kualitas air agar dapat menjadi lebih baik.

  • 7/27/2019 Padatan Total

    3/21

    1* Tu2u-n P/-.iu

    a. $engetahui kerugian dari padatan sedimen dengan jumlah yang besar di dalam air.

    b. $engetahui hasil perhitungan padatan total dari air sampel kolam "ni#ersitas

    $ulawarman.

    c. $engetahui dampak dari adanya %S pada perairan.

  • 7/27/2019 Padatan Total

    4/21

    +A+ II

    TIN#AUAN PUSTAKA

    *1 P-/-e.e/ Ku-li.-s Ai/

    Air yang tercemar selalu mengandung padatan yang dapat dibedakan atas empat

    kelompok berdasarkan besar partikelnya atau si&at-si&at lainnya, terutama kelarutannya

    yaitu'

    (. adatan terendap )sedimen*.

    +. adatan tersuspensi dan koloid.

    . adatan terlarut.

    . $inyak dan lemak.

    )ardia/, (00+*

    Dalam analisis air, selain padatan-padatan tersebut di atas sering juga dilakukan analisis

    terhadap total padatan, yaitu semua padatan setelah airnya dihilangkan atau diuapkan

    )ardia/, (00+*.

    %erdapat beberapa parameter-parameter dalam menentukan kualitas air yang meliputi

    cahaya, suhu kecerahan dan kekeruhan, warna, kondukti#itas, padatan total, padatan

    terlarut, padatan tersuspensi, dan salinitas. Kali ini akan dibahas lebih lanjut mengenai

    padatan tersuspensi, padatan terlarut, dan padatan total )1&&endi, +22*.

    ** P--.-n Te/sus5ensi T6.-l

    adatan tersuspensi total )Total Suspended Solid atau %SS* adalah bahan-bahan

    tersuspensi )diameter 3 ( 4m* yang tertahan pada saringan milliporedengan diameter

    pori 2,5 4m. %SS terdiri atas lumpur dan pasir halus serta jasad-jasad renik, yang

    terutama disebabkan oleh kikisan tanah atau erosi tanah yang terbawa ke badan air

    )1&&endi, +22*.

  • 7/27/2019 Padatan Total

    5/21

    Dalam pengukuran %%S, ditetapkan dengan cara menyaring sejumlah air limbah

    melalui &ilter membran dalam cawan 6ouch. Berat kering dari padatan tersuspensi total

    diperoleh satu jam pada suhu (2 -(25 o7 )8enie, (00*.

    adatan tersuspensi terdiri dari partikel-partikel yang ukuran maupun beratnya lebih

    kecil daripada sedimen, misalnya tanah liat, bahan-bahan organik tertentu, sel-sel

    mikroorganisme, dan sebagainya. Sebagai contoh, air permukaan mengandung tanah

    liat dalam bentuk suspensi yang dapat tahan sampai berbulan-bulan, kecuali jika

    keseimbangannya terganggu oleh /at-/at lain sehingga menyebabkan terjadinya

    penggumpalan, kemudian diikuti dengan pengendapan. Selain mengandung padatantersuspensi, air buangan juga mengandung bahan-bahan yang bersi&at koloid, misalnya

    protein )ardia/, (00+*.

    Air buangan industri mengandung sejumlah padatan tersuspensi dalam jumlah yang

    sangat ber#ariasi tergantung dari jenis industrinya. Air buangan dari industri-industri

    makanan, terutama industri &ermentasi, dan industri tekstil sering terdapat padatan

    tersuspensi dalam jumlah yang sangat tinggi. 8umlah padatan tersuspensi di dalam airdapat diukur dengan menggunakan turbidimeter. adatan tersuspensi akan mengurangi

    penetrasi sinar9cahaya ke dalam air sehingga mempengaruhi regenerasi oksigen secara

    &otosintesis )ardia/, (00+*.

    *3 P--.-n Te/l-/u. T6.-l

    adatan terlarut total )Total Dissolved Solidatau %DS* adalah bahan-bahan terlarut

    )diameter : (2-; mm* dan koloid )diameter (2-; - (2-mm* yang berupa senyawa-

    senyawa kimia dan bahan-bahan lain, yang tidak tersaring pada kertas saring

    berdiameter 2,5 4m )1&&endi, +22*.

    adatan terlarut adalah padatan-padatan yang mempunyai ukuran yang lebih kecil

    daripada padatan tersuspensi. adatan ini terdiri dari senyawa-senyawa anorganik dan

    organik yang larut air, mineral, dan garam-garamnya. Selain itu, air buangan juga

    mengandung sabun, deterjen, dan sur&aktan yang larut air )ardia/, (00+*.

  • 7/27/2019 Padatan Total

    6/21

    adatan terlarut total atau residu yang dapat disaring, ditetapkan dengan berat contoh

    yang yang telah disaring dan die#aporasi atau sebagai perbedaan antara berat residu

    setelah e#aporasi dan berat padatan tersuspensi total. !leh karena polutan ini sulit

    dihilangkan dari air limbah, maka pengetahuan mengenai padatan terlarut total dalah

    penting bila menangani air limbah. enanganan padatan terlarut total membutuhkan

    mikroorganisme yang umumnya terdapat, untuk kon#ersi bahan partikulat )8enie,

    (00*.

    %DS biasanya disebabkan oleh bahan anorganik yang berupa ion-ion yang biasa

    ditemukan di perairan. Adapun ion-ion yang biasa terdapat di dalam perairanditunjukkan pada tabel berikut'

    %abel +..(

  • 7/27/2019 Padatan Total

    7/21

    Klasi&ikasi adatan "kuran diameter )4m* "kuran Diameter )mm*

    (. adatan terlarut : (2- : (2-;

    +. Koloid (2-- ( (2-;- (2-

    . adatan tersuspensi 3 ( 3 (2-

    )1&&endi, +22*

    * P--.-n Seien

    adatan terendap adalah padatan dalam limbah cair yang mengendap pada dasar selama

    ( jam. adatan ini biasanya diukur dalam kerucut

  • 7/27/2019 Padatan Total

    8/21

    dalam alat penjernih dan kolam pengendapan. %eknik penetapan endapan ini mudah

    dilakukan dan berguna bila kita akan merancang sistem penanganan )8enie, (00*.

    *7 Hu8un-n An.-/- TDS en-n S-lini.-s

    Berdasarkan si&at #olatilitas )penguapan* pada suhu ;22o7, padatan tersuspensi dan

    terlarut dibedakan menjadi #olatile solids dan non #olatile atau &ied solids. Colatile

    solids adalah bahan organik yang teroksidasi pada pemanasan dengan suhu ;22 o7,

    sedangkan non #olatile solids adalah &raksi bahan anorganik yang tertinggal sebagai

    abu pada suhu tersebut. Air laut memiliki nilai %DS yang tinggi karena banyak

    mengandung senyawa kimia, yang juga mengakibatkan tingginya nilai salinitas

    ditunjukkan pada tabel berikut.

    %abel +.;.( Hubungan Antara >ilai %DS dan Salinitas

    >ilai %DS )mg9liter* %ingkat Salinitas

    2 - (222 Air tawar

    (22( - 222 Agak asin9payau

    22( - (2222 Keasinan sedang(222( - (22222 Asin

    3 (22222 Sangat asin)1&&endi, +22*

    >ilai %DS pada perairan sangat dipengaruhi oleh pelapukkan batuan, limpasan dari

    tanah, dan pengaruh antropogenik bahan-bahan tersuspensi pada perairan alami tidak

    bersi&at toksik, akan tetapi jika berlebihan, terutama %SS, dapat meningkatkan nilai

    kekeruhan, yang selanjutnya akan menghambat penetrasi cahaya matahari ke kolam airdan akhirnya akan berpengaruh terhadap proses &otosintesis pada perairan )1&&endi,

    +22*.

    +A+ III

    METODOLOGI PERO+AAN

    31 )-.u -n Te5-. Pel-s-n--n

  • 7/27/2019 Padatan Total

    9/21

    elaksanaan praktikum adatan %otal, adatan %ersuspensi, adatan %erlarut

    dilaksanakan pada hari 8umat tanggal April +2( pukul (;.22 - (@.22 E

  • 7/27/2019 Padatan Total

    10/21

    33* Penen.u-n Total Solids"P--.-n T6.-l$

    (. Dihomogenkan larutan sampel )air kolam "ni#ersitas $ulawarman*.

    +. Diambil larutan sampel sebanyak 5 mF menggunakan pipet gondok dan

    dimasukkan ke dalam cawan.

    . Dimasukkan cawan yang berisi sampel air ke dalam o#en selama ( jam dengan

    suhu (2o7.

    . Diambil cawan dari dalam o#en, kemudian dimasukkan ke dalam desikator selama

    menit.

    5. Ditimbang cawan dengan menggunakan neraca analitik.

    ;. Dihitung berat padatan total dari cawan ?a dan cawan ?b.

  • 7/27/2019 Padatan Total

    11/21

    +A+ I(

    HASIL DAN PEM+AHASAN

    41 H-sil P/-.i-n

    %abel .(.( erlakuan dan engamatan

    >o. erlakuan engamatan

    (. ersiapan 7awan etri

    a. Dicuci cawan petri hingga bersih.

    b. Dilap cawan dengan menggunakan lap.

    c. Dimasukkan cawan ke dalam o#en

    selama ( jam dengan suhu (2o7.

    d. Diambil cawan dari dalam o#en,

    kemudian dimasukkan ke dalam

    desikator selama menit, setelah itu

    diberi label.e. Ditimbang cawan dengan menggunakan

    neraca analitik hingga berat konstan.

    a. 7awan bersih.

    b. 7awan kering.

    c. 7awan menjadi panas.

    d. 7awan menjadi dingin.

    e. Didapat berat'

    - 7awan ( G ,0;5 gr

    - 7awan + G ,+@5( gr

    +. enentuan Total Solids)adatan %otal*

    a. Dihomogenkan larutan sampel )air

    kolam "ni#ersitas $ulawarman*.

    b. Diambil larutan sampel sebanyak 5

    mF menggunakan pipet gondok dan

    dimasukkan ke dalam cawan.

    c. Dimasukkan cawan yang berisi

    sampel air ke dalam o#en selama (

    jam dengan suhu (2o7.

    d. Diambil cawan dari dalam o#en,

    kemudian dimasukkan ke dalam

    desikator selama menit.

    a. Farutan sampel homogen.

    b. Didapat larutan sampel sebanyak

    5 mF.

    c. 7awan yang berisi sampel air

    dipanaskan.

    d. 7awan dingin

  • 7/27/2019 Padatan Total

    12/21

    e. Ditimbang cawan dengan

    menggunakan neraca analitik.

    &. Dihitung berat padatan total dari

    cawan ( dan cawan +.

    e. Didapat berat'

    - 7awan ( G ,? gr

    - 7awan + G ,+?02 gr

    %abel .(.+ Hasil raktikum

    7awan mF sampel Berat cawan )gr* Berat cawan sampel )gr*

    7awan ( 5 mF ,0;5 ,?

    7awan + 5 mF ,+@5( ,+?02

    4* Pe/hi.un-n

    4*1 Pe/hi.un-n --n 1

    Diketahui ' A G ,? gr

    G ?, mg

    B G ,0;5 gr

    G 0;,5 mg

    C G 5 mF

    Ditanya ' %S G ......I

    8awab ' %S G

    V

    BA (222*)

  • 7/27/2019 Padatan Total

    13/21

    %S G

    %S G

    %S G

    %S G -(@+2 mg9F

    5(222*5,--0;-,-?)

    5

    (222(,(50

    +22(,(50

  • 7/27/2019 Padatan Total

    14/21

    4** Pe/hi.un-n --n *

    Diketahui ' A G ,+?02 gr

    G +?0 mg

    B G ,+@5,( gr

    G +@5,( mg

    C G 5 mF

    Ditanya ' %S G ......I

    8awab ' %S G

    %S G

    V

    BA (222*)

    5

    (222*(,-+@5-+?0)

  • 7/27/2019 Padatan Total

    15/21

    %S G

    %S G

    %S G -(++2 mg9F

    43 Pe8-h-s-n

    ada praktikum kali ini, kami melakukan percobaan %S, %SS, dan %DS dengan

    menggunakan air sampel dari kolam "ni#ersitas $ulawarman. "ntuk persiapan, kami

    5

    (222(,;

    +22(,;

  • 7/27/2019 Padatan Total

    16/21

    mencuci + buah cawan petri hingga bersih, kemudian dikeringkan, Setelah itu, kedua

    cawan dimasukkan ke dalam o#en selama ( jam dengan suhu (2 o7. Falu, kedua

    cawan didinginkan dengan desikator masing-masing selama menit. Setelah itu, kedua

    cawan ditimbang dengan menggunakan neraca analitik. %ahap berikutnya kami

    memasukkan air sampel ke dalam kedua cawan masing-masing 5 mF. Dengan

    perlakukan yang sama seperti sebelumnya, dengan pengecualian pada saat pendinginan

    dengan desikator yang dilakukan selama menit. Kemudian, kami menentukan %S

    pada masing-masing cawan.

    Air sampel yang telah dihomogenkan disaring dengan menggunakan kertas saring yangsebelumnya telah ditimbang. esidu yang tertinggal pada kertas saring dikeringkan di

    dalam o#en hingga mencapai berat konstan dengan suhu (2 - (25 o7. Kenaikan berat

    kertas saring mewakili padatan tersuspensi total. 8ika padatan tersuspensi menghambat

    kertas saring dan memperlambat proses penyaringan, diameter pori-pori dari kertas

    saring perlu diperlebar atau mengurangi air sampel. "ntuk mengetahui estimasi dari

    %SS, dihitung perbedaan antara padatan total dengan padatan terlarut total.

    adatan tersuspensi total )Total Suspended Solid atau %SS* adalah bahan-bahan

    tersuspensi )diameter 3 ( 4m* yang tertahan pada saringan milliporedengan diameter

    pori 2,5 4m. adatan terlarut total )Total Dissolved Solidatau %DS* adalah bahan-

    bahan terlarut )diameter : (2-;mm* dan koloid )diameter (2-;- (2-mm* yang berupa

    senyawa-senyawa kimia dan bahan-bahan lain, yang tidak tersaring pada kertas saring

    berdiameter 2,5 4m. adatan total )residu* adalah bahan yang tersisa setelah air

    sampel mengalami e#aporasi dan pengeringan pada suhu tertentu. esidu dianggap

    sebagai kandungan total bahan terlarut dan tersuspensi dalam air.

    Hasil praktikum yang kami dapat adalah padatan total dari cawan ( sebesar -(@+2

    mg9F dan padatan total dari cawan + adalah -((+2 mg9F. Apabila kita

    membandingkannya dengan baku mutu air permukaan yang ada, kualitas air kolam ini

    masih cukup bagus.

    6ra#imetri adalah proses isolasi serta penimbangan suatu unsur atau suatu senyawaan

  • 7/27/2019 Padatan Total

    17/21

    tertentu dari unsur tersebut, dalam bentuk yang semurni mungkin. "nsur atau

    senyawaan tersebut dipisahkan dari suatu porsi /at yang sedang diselidiki, yang telah

    ditimbang.sebagian besar penetapan pada analisis gra#imetri menyangkut pengubahan

    unsur atau radikal yang akan ditetapkan menjadi sebuah senyawaan yang murni dan

    stabil, yang dapat dengan mudah untuk diubah menjadi satu bentuk yang sesuai untuk

    ditimbang.

    Desikator adalah sebuah wadah kaca tertutup yang berbentuk panci bersusun dua dan

    dirancang untuk menyimpan objek dalam suatu atmos&er kering. Di bagian bawah

    desikator diisi dengan suatu bahan pengering, seperti kalsium klorida anhidrat, silicagel, alumina terakti&kan, atau kalsium sul&at anhidrat.

    Dampak adanya %S bagi kehidupan sangat besar, terutama padatan-padatan yang

    berupa /at kimia yang berasal dari kegiatan industri maupun rumah tangga mengendap

    dan mencemari air bersih sehingga menjadi tercemar dan tidak layak untuk digunakan

    lagi.

    7awan penguap digunakan sebagai media untuk menimbang, untuk menguapkan

    cairan, serta melebur atau mencampurkan larutan. 7awan petri digunakan untuk

    membiakkan sel. Alasan penggunaan cawan petri adalah karena ukurannya yang

    ringkas sehingga bisa muat di dalam desikator.

    Berikut ini adalah penjelasan dari &ungsi perlakuan yang telah dilakukan selama

    percobaan. engeringan cawan di dalam o#en yang berisi air sampel bertujuan untuk

    menguapkan air sampel hingga hanya tersisa padatan saja pada cawan petri.

    endinginan cawan yang telah dikeringkan dengan desikator untuk menurunkan suhu

    cawan hingga mencapai suhu ruangan. Air sampel yang dikocok )dihomogenkan* untuk

    meratakan padatan yang ada pada air sampel.

    Berikut ini adalah &aktor kesalahan yang mempengaruhi hasil praktikum. >eraca

    analitik yang agak error pada saat penimbangan cawan petri. Saat mempersiapkan

    cawan petri, cawan tidak dikeringkan dengan bersih sehingga ada kemungkinan berat

  • 7/27/2019 Padatan Total

    18/21

    cawan bertambah. Saat pendinginan dengan menggunakan desikator, di mana waktu

    pendinginan terlalu sebentar atau terlalu lama atau kurangnya kadar silica gel pada

    desikator untuk mendinginkan cawan.

  • 7/27/2019 Padatan Total

    19/21

    +A+ (

    PENUTUP

    1 Kesi5ul-n

    a. Kerugian adanya padatan sedimen dalam jumlah yang besar di dalam air antara

    lain sedimen dapat menyebabkan penyumbatan saluran air dan selokan, dan dapat

    mengendap di dalam bak penampung air sehingga mengurangi #olume air yang

    dapat ditampung di bak tersebut. Sedimen yang mengendap di dasar sungai atau

    dapat mengurangi populasi ikan dan hewan-hewan lainnya karena telur-telur

    ikan dan sumber-sumber makanan mungkin terendam di dalam sedimen. Adanya

    sedimen mengurangi penetrasi sinar ke dalam air sehingga mengurangi

    kecepatan &otosintesis oleh tanaman air menurun.

    b. Besar padatan total air sampel kolam "ni#ersitas $ulawarman pada masing-

    masing cawan adalah - (@+2 mg9F dan -(++2 mg9F. Hasil itu didapat dengan

    menggunakan 5 mF sampel air ke dalam masing-masing cawan dan dengan berat

    kosong dari cawan ( sebesar 0;,5 mg dan cawan + sebesar +@5,( mg, yang

    V

    BA (222*)

  • 7/27/2019 Padatan Total

    20/21

    kemudian dikeringkan dan didinginkan. Setelah ditimbang didapat berat cawan (

    sebesar ?. mg9F cawan + sebesar +?0 mg9F. Digunakanlah rumus %S G

    untuk mencari padatan total dari masing-masing cawan.

    c. Dampak adanya %S bagi kehidupan sangat besar, terutama padatan-padatan yang

    berupa /at kimia yang berasal dari kegiatan industri maupun rumah tangga

    mengendap dan mencemari air bersih sehingga menjadi tercemar dan tidak layak

    untuk digunakan lagi.

    * S-/-n

    Air sampel yang diuji sebaiknya lebih ber#ariasi lagi untuk melihat apakah ada

    perbedaan dengan bahan yang telah diuji pada praktikum ini.

  • 7/27/2019 Padatan Total

    21/21

    DA&TAR PUSTAKA

    (. 1&&endi, He&ni., +22. Telaah Kualitas Air, Bagi Pengelolaan Sumber Daya dan

    Lingkungan PerairanKanisius. =ogyakarta.

    +. ardia/, Srikandi., (00+. olusi Air dan "dara. Kanisius. =ogyakarta.

    . 8enie, B.S.F, dan E.. ahayu., (00. enanganan Fimbah