nifas post partum

Upload: ngurah-mahendra

Post on 03-Mar-2018

217 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    1/17

    LAPORAN PENDAHULUAN

    ASUHAN KEPERAWATAN PADA PASIEN DENGAN POST PARTUM

    A. TINJAUAN KASUS

    1. Pengertian

    Masa puerpenium (nipas) adalah masa setelah partus selesai dan

    berakhir kira-kira 6-8 minggu. Akan tetapi seluruh alat genetal baru pulih

    kembali seperti sebelumnya ada kehamilan dalam waktu 3 bulan (Ilmu

    Kebidanan,!!").

    Masa ni#as (peurpenium )adalah masa pulih kembali mulai dari

    persalin selesai samapi alat kandung kembali seperti semula$pra hamil dan

    lamanya berlangsung yaitu 6 minggu (%bstetri &isi'l'gi,8).*adi masa ni#as adalah masa setelah melahirkan sampai alat

    kandungan kembali seperti semula$seperti sebelum hamil.

    Masa ni#as$ peurpenium dibagi dalam 3 peri'de +

    a. uerpenium dini + kepullihan dimana ibu telah diperb'lehkan berdiri

    dan beralan-alan.

    b. uerpenium intermedial + kepulihan menyeluruh alat-alat genetalia

    yang lamanya 6-8 minggu.

    . /em'te puerpenium + waktu yang diperlukan untuk pulih dan sehatsempurna terutama bila selama hamil atau waktu persalinan

    mempunyai k'mplikasi . 0aktu untuk sehat sempurna bisa

    berminggu-minggu, bulanan atau tahunan.

    Periode nifa !en"r"t(Siti Sa#e$a%&''()*+)

    a. eri'de Immediate 'stpartus

    Masa segera setelah plasenta lahir sampai dengan 1 am. ada masa

    ini sering terdapat banyak masalah, misalnya perdarahan karena at'nia

    uteri. %leh karena itu, bidan dengan teratur harus melakukan

    pemeriksaan k'ntraksi uterus, pengeluaran l'he, tekanan darah, dan

    suhu.

    b. eri'de 2arly 'stpartum (1 am- minggu)

    ada #ase ini bidan memastikan in'lusi uteri dalam keadaan n'rmal,

    tidak ada perdarahan, l'hea tidak berbau busuk, tidak demam, ibu

    ukup mendapatkan makanan dan airan, serta ibu dapat menyusui

    dengan baik.

    . eri'se 4ate 'stpartum ( minggu-5 minggu)

    ada peri'de ini bidan tetap melakukan perawatan dan pemeriksaan

    sehari-hari serta k'nseling K.

    Per",a$an -iio#ogi Maa Nifa

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    2/17

    a. erubahan &isik

    ) 7terus

    eara berangsur 9 angsur menadi keil (in'lusi) sehingga akhirnya

    kembali seperti sebelum hamil, setelah plasenta lahir uterus

    merupakan alat yang keras, karena k'ntraksi dan retraksi 't't-'t'tnya.

    &undus uteri : 3 ari dibawah pusat. elama hari berikutnya,

    besarnya tidak seberapa berkurang tetapi sesudah hari ini uterus

    mengeil dengan epat sehingga pada hari ke-! tidak teraba dari luar.

    etelah 6 minggu terapainya lagi ukurannya yang n'rmal. 2pitelerasi

    siap dalam ! hari, keuali pada tempat plasenta dimana epitelisasi

    memakan waktu tiga minggu.) eriks

    etelah persalinan, bentuk seriks agak mengganggu seperti 'r'ng

    berwarna merah kehitaman. K'nsistensinya lunak, kadang-kadang

    terdapat perlukaan-perlukaan keil setelah bayi lahir, tangan masih

    bisa masuk r'ngga rahim, setelah am dapat dilalui 'leh -3 ari dan

    setelah " hari hanya dapat dilalui ari.

    3) 2nd'metrium

    ;imbul tr'mb'sis, degenerasi dan nekr'sis, di tempat implantasi

    plasenta. ada hari-hari pertama, end'metrium setebal ,5 mm akibat

    pelepasan desidua dan selaput anin.

    Sar/ono%&''0)&02&3+

    1) 4'hea

    4'hea adalah airan sekret yang berasal dari kaum uteri dan agina

    dalam masa ni#as. ada hari pertama dan kedua l'hea rubra atau

    l'hea ruenta, terdiri atas darah segar berampur sisa-sisa selaput

    ketuban, sel-sel desidua, sisa-sisa erniks kase'sa, lanug' dan

    mek'nium.

    a) 4'hea /ubra (ruenta) + erisi darah segar dan sisa selaput

    ketuban, sel-sel dari desidua, erniks kase'sa, lanug' dan

    mek'nium.

    b) 4'hea anguin'lenta + erwarna merah kuning berisi darah dan

    lendir hari ke 3-" pasa persalinan.

    ) 4'hea er'sa + berwarna kuning, airan tidak berdarah lagi, pada

    hari ke "-1 pasa persalinan.

    d) 4'hea Alba + airan putih setelah minggu.

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    3/17

    e) 4'hea urulenta + teradi in#eksi, keluaran airan seperti nanah

    berbau busuk.

    #) 4'hea stasis + l'hea tidak lanar keluarnya.

    Mo4$tar% R"ta!% 1((3)115+

    5) istem 2nd'krin

    ;eradi penurunan kadar inding perut dan perit'neum

    etelah persalinan dinding perut l'nggar karena disebabkan lama,

    tetapi biasanya akan pulih kembali dalam 6 minggu. ada wanita yang

    asthenis menadi diastasis dari 't't-'t't retus abn'minis sehingga

    sebagian dari dinding perut di garis tengah terdiri dari perit'neum,

    #asia tipis dan kulit. ;empat yang lemah dan men'n'l kalau berdiri

    atau mengean.

    8) ekas Implantasi laenta

    laental bed mengeil karena k'ntraksi dan men'n'l ke kaum uteri

    dengan diameter ".5 m. esudah minggu menadi 3,5 m, pada

    minggu ke enam ,1 m dan akhirnya pulih.

    8arne9% &''0) ::*+

    b. erubahan sik'l'gis

    Adaptasi psik'l'gis p'st partum menurut te'ri rubin dibagi dalam 3

    peri'de yaitu sebagai berikut ?

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    4/17

    1) eri'de Taking In

    a) erlangsung - hari setelah melahirkan

    b) Ibu pasi# terhadap lingkungan. %leh karena itu, perlu menaga

    k'munikasi yang baik.

    ) Ibu menadi sangat tergantung pada 'rang lain, mengharapkan

    segala sesuatru kebutuhan dapat dipenuhi 'rang lain.

    d) erhatiannya tertuu pada kekhawatiran akan perubahan

    tubuhnya

    e) Ibu mungkin akan bererita tentang pengalamannya ketika

    melahirkan seara berulang-ulang

    #) >iperlukan lingkungan yang k'ndusi# agar ibu dapat tidurdengan tenang untuk memulihkan keadaan tubuhnya seperti

    sediakala.

    g) @a#su makan bertambah sehingga dibutuhkan peningkatan

    nutrisi, dan kurangnya na#su makan menandakan

    ketidakn'rmalan pr'ses pemulihan

    2) eri'de Taking Hold

    a) erlangsung 3-! hari setelah melahirkan

    b) ada #ase ini ibu merasa khawatir akan ketidakmampuannya

    dalam merawat bayi

    ) Ibu menadi sangat sensitie, sehingga mudah tersinggung.

    %leh karena itu, ibu membutuhkan sekali dukungan dari

    'rang-'rang terdekat

    d) aat ini merupakan saat yang baik bagi ibu untuk menerima

    berbagai penyuluhan dalam merawat diri dan bayinya. >engan

    begitu ibu dapat menumbuhkan rasa peraya dirinya.

    e) ada peri'de ini ibu berk'nsentrasi pada peng'ntr'lan #ungsi

    tubuhnya, misalkan buang air keil atau buang air besar, mulai

    belaar untuk mengubah p'sisi seperti duduk atau alan, serta

    belaar tentang perawatan bagi diri dan bayinya

    3) eri'deLetting Go

    a) erlangsung ! hari setelah melahirkan.

    b) eara umum #ase ini teradi ketika ibu kembali ke rumah

    c) Ibu menerima tanggung awab sebagai ibu dan mulai

    menyesuaikan diri dengan ketergantungan bayinya

    d) Keinginan untuk merawat bayi meningkat

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    5/17

    e) Ada kalanya ibu mengalami perasaan sedih yang berkaitan

    dengan bayinya, keadaan ini disebut baby blues

    Hera/ati Man"r% &''( ) 1:*21::+

    Pera/atan Pa4a Pera#inan

    ) M'bilisasi

    Karena lelah sehabis bersalin, ibu harus istirahat, tidur terlentang

    selama 8 am pasa persalinan. Kemudian b'leh miring-miring ke

    kanan dan kiri untuk menegah teradinya thr'mb'sis dan

    tr'mb'emb'li. ada hari ke- diperb'leh duduk, hari ke-3 alan-alan

    dan hari 1-5 sudah diperb'lehkan pulang.

    ) >iet

    Makanan harus bermutu, beergi=i dan ukup kal'ri, sebaiknya makan-makanan yang mengandung pr'tein, banyak airan, sayur-sayuran dan

    buah-buahan.

    3) Miksi

    e#ekasi

    uang air besar, harus dilakukan 3-1 hari pasa persalinan. ila sulit

    buang air besar dan teradi 'bstipasi apalagi berat leras dapat

    diberikan laksan per'ral atau per rektal5) erawatan payudara

    a. >imulai seak wanita hamil supaya paling susu lemas, tidak keras

    dan kering sebagai persiapan untuk menyusui bayi

    b. >ianurkan sekali supaya ibu menyusukan bayinya karena sangat

    baik untuk kesehatan bayinya.

    6) 4aktasi

    >isamping AI merupakan makanan utama bayi yang tidak ada

    badingannya, menyusun bayi sangat baik untuk menelmakan rasa

    kasih sayang antara ibu dan anak.") >ianurkan untuk mengambilan uti hamil

    8) emeriksaan pasa persalinan

    a. emeriksaan umum + ;>, nadi, keluhan, dll

    b. Keadaan umum + suhu, selera makan, dll

    . ayudara + AI, putting susu

    d. >inding perut + perineum, kandung kemih, retum

    e. ekret yang keluar misalnya l'hea, #l'ur albus

    ) @asehat untuk ibu p'st natal

    a. ebaiknya bayi disusui

    b. awakan bayi untuk imunisasi

    . 4akukanlah Kd. &isi'terapi p'st natal sangat baik bila diberikan

    Keadaan A,nor!a# 9ang da;at Men9ertai Ka#a Nifa

    ) Keadaan abn'rmal pada rahim

    a) ub in'lusi 7teri

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    6/17

    ub in'lusi uteri adalah keadaan dimana pr'ses in'lusi rahim

    tidak beralan sebagai mestinya. enyebab teradinya subin'lusi

    uteri adalah teradi in#eksi pada end'metrium, terdapat sisa

    plasenta dan selaputnya terdapat bekuan darah, atau mi'ma uteri

    b) erdarahan Kala @i#as ekunder

    erdarahan kala ni#as sekunder adalah perdarahan yang teradi

    setelah 1 am pertama. enyebab utama perdarahan kala ni#as

    sekunder adalah terdapatnya sisa plasenta atau selaput ketuban

    (pada grande multipara dan kelainan bentuk implantasi plasenta),

    in#eksi pada end'metrium, dan sebagian keil teradi dalam bentuk

    mi'ma uteri bersamaan dengan kehamilan dan inersi' uteri.) &legmasi Alba >'lens

    &legmasi alba d'lens merupakan salah satu bentuk in#eksi

    puerpuralis yang mengenai pembuluh darah ena #em'ralis. ena

    #em'ralis yang terin#eksi dan disertai pembentukan tr'mb'sis

    dapat menimbulkan geala klinis sebagai berikut+

    () ;eradi pembengkakan pada tungkai.

    () erwarna putih

    (3) ;erasa sangat nyeri.

    (1) ;ampak bendungan pembuluh darah

    (5) ;emperatur badan dapat meningkat

    ) Keadaan abn'rmal pada payudara

    a) endungan AI

    () Karena sumbatan pada saluran AI.

    () ;idak dik's'ngkan seluruh puting susu.

    (3) Keluhan + mamae bengkak, keras, dan terasa panas sampai

    subu badan meningkat

    (1) enanganan meng's'ngkan AI dengan masase atau p'mpa,

    memberikan estradi'l sementara menghentikan pembuatan

    AI, dan peng'batan simt'matis sehingga keluahan

    berkurang.

    b) Mastitis dan abses mamae

    ;eradinya bendungan AI merupakan permulaan dari

    kemungkinan in#eksi mamae. akteri yang sering menyebabkan

    in#eksi mamae adalah sta#il'k'kus aureus yang masuk melalui luka

    puting susu in#eksi menimbulkan demam, nyeri l'kal pada mamae

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    7/17

    teradi pemadatan mamae, dan teradi perubahan warna kulit

    mamae.

    I,ra$i!%

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    8/17

    bayi untuk am pertama setelah kelahiran atau sampai keadaan ibu

    dan bayi dalam keadaan stabil.

    minggu

    setelahpersalinan

    Memastikan in'lusi uteri beralan n'rmal, uterus berk'ntraksi, #undus

    di bawah umbilikus, tidak ada perdarahan abn'rmal dan bau.Menilai adanya tanda-tanda demam, in#eksi, atau kelainan pasa

    melahirkan.

    Memastikan ibu menyusui dengan baik dan tidak ada tanda-tanda

    penyulit.

    Memberikan k'nseling kepada ibu mengenai asuhan pada bayi, ara

    merawat tali pusat, dan menaga bagaimana bayi tetap hangat

    3 6 hari

    setelah

    persalinan

    Memastikan in'lusi uteri beralan n'rmal, uterus berk'ntraksi, #undus

    di bawah umbilius, tidak ada perdarahan abn'rmal dan tidak ada bau

    Menilai adanya tanda-tanda demam, in#eksi atau kelainan pasamelahirkan

    Memastikan ibu menyusui dengan baik dan tidak ada tanda-tanda

    penyulit

    Memberikan k'nseling kepada ibu mengenai asuhan pada ibu

    mengenai asuhan pada bayi, ara merawat tali pusat dan menaga bayi

    agar tetap hangat

    1 6 minggu

    setelah

    persalinan

    Menanyakan pada ibu tentang penyulit-penyulit yang dialami ibu dan

    bayinya.

    Memberikan k'nseling K sera dini.

    Penata#a7anaan Ka"

    a. %bserasi ketat am p'st partum (adanya k'mplikasi perdarahan).

    b. 6-8 am pasa persalinan + istirahat dan tidur tenang, usahakan miring

    kanan kiri.

    .

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    9/17

    WO< Wed Of

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    10/17

    6. TINJAUAN ASUHAN KEPERAWATAN

    1. -o7" Peng7a=ian

    a. Keluhan 7tama

    akit perut , perdarahan , nyeri pada luka ahitan , takut bergerak

    b. /iwayat Kehamilan

    7mur kehamilan serta riwayat penyakit menyetai

    . /iwayat ersalinan

    ) ;empat persalinan) @'rmal atau terdapat k'mplikasi

    3) Keadaan bayi

    1) Keadaan ibu

    d. /iwayat @i#as Bang 4alu

    ) engeluaran AI lanar $ tidak

    ) bayi

    3) /iwayat ber K $ tidak

    e. emeriksaan &isik

    ) Keadaan umum pasien

    ) Abd'men

    3) aluran erna1) Alat kemih

    5) 4'hea

    6) agina

    ") erinium C retum

    8) 2kstremitas

    ) Kemampuan perawatan diri

    #. emeriksaan psik's'sial

    ) /esp'n C persepsi keluarga

    ) tatus psik'l'gis ayah, resp'n keluarga terhadap bayi

    g. ;est diagn'stik

    ) >arah lengkap +

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    11/17

    b. Ketdake#ekti#an menyusui berhubungan dengan tingkat pengetahuan,

    pengalaman sebelumnya, tingkat dukungan, karakteristik payudara

    . /esik' tinggi terhadap edera berhubungan dengan bi'kimia e#ek

    anastesi, pr'#il darah abn'rmald. /esik' tinggi terhadap in#eksi berhubungan dengan trauma aringan,

    penurunan eni Ke;era/atan dan Raiona#

    a. >E

    ;uuan + etelah diberikan asuhan keperawatan diharapkan nyeri ibu

    berkurang dengan riteria ealuasi + skala nyeri !- , ibu mengatakan

    nyerinya berkurang sampai hilang , tidak merasa nyeri saat m'bilisasi ,

    tanda ital dalam batas n'rmal . F 3" D, @ F 8! E$menit, ;> F !$8!

    mm

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    12/17

    /asi'nal + mel'nggarkan system sara# peri#er sehingga rasa nyeri

    berkurang

    b. >E

    ;uuan + setelah diberikan asuhan keperawatan diharapkan ibu dapat

    menapai kepuasan menyusui dengan riteria ealuasi + ibu

    mengungkapkan pr'ses situasi menyusui, bayi mendapat AI yang ukup.

    Interesi +

    ) Kai ulang tingkat pengetahuan dan pengalaman ibu tentang menyusui

    sebelumnya.

    /asi'nal + membantu dalam mengidenti#ikasi kebutuhan saat ini agar

    memberikan interensi yang tepat.

    ) >em'nstransikan dan tinau ulang teknik menyusui/asi'nal + p'sisi yang tepat biasanya menegah luka$peah putting

    yang dapat merusak dan mengganggu.

    3) Anurkan ibu mengeringkan puting setelah menyusui

    /asi'nal + agar kelembapan pada payudara tetap dalam batas n'rmal.

    . >E 3

    ;uuan + setelah diberikan asuhan keperawatan diharapkan edera pada

    ibu tidak teradi dengan riteria ealuasi + ibu dapat mendem'nstrasikan

    prilaku unsure untuk menurunkan #akt'r risik'$melindungi harga diribebas dari k'mplikasi.

    Interensi +

    ) ;inau ulang kadar

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    13/17

    /asi'nal + untuk dapat mendeteksi tanda in#eksi lebih dini dan

    menginterensi dengan tepat.

    ) arankan pada ibu agar mengganti pembalut tiap 1 am.

    /asi'nal + pembalut yang lembab dan banyak darah merupakan media

    yang menadi tempat berkembangbiaknya kuman.

    3) antau tanda-tanda ital.

    /asi'nal + peningkatan suhu G 38D menandakan in#eksi.

    1) 4akukan rendam b'k'ng.

    /asi'nal + untuk memperlanar sirkulasi ke perinium dan mengurangi

    udema.

    5) arankan ibu membersihkan perineal dari depan ke belakang./asi'nal + membantu menegah k'ntaminasi rektal melalui aginal.

    e. >E 5

    ;uuan + setelah diberikan askep diharapkan ibu tidak mengalami

    gangguan eliminasi (AK) dengan K2 + ibu dapat berkemih sendiri dalam

    6-8 am p'st partum tidak merasa sakit saat AK, umlah urine ,5-

    liter$hari.

    Interensi +

    ) Kai dan atat airan masuk dan keluar tiap 1 am.

    /asi'nal + mengetahui balane airan pasien sehingga diinterensi

    dengan tepat.

    ) Anurkan berkamih 6-8 am p'st partum.

    /asi'nal + melatih 't't-'t't perkemihan.

    3) erikan teknik merangsang berkemih seperti rendam duduk, alirkan

    air keran.

    /asi'nal + agar kening yang tidak dapat keluar, bisa dikeluarkan

    sehingga tidak ada retensi.

    1) K'lab'rasi pemasangan kateter.

    /asi'nal + mengurangi distensi kandung kemih.

    #. >E 6

    ;uuan + setelah diberikan askep ibu diharapkan tidak kekurangan

    'lume airan dengan K2 + airan masuk dan keluar seimbang,

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    14/17

    /asi'nal + memberi rangsangan pada uterus agar berk'ntraksi kuat

    dan meng'ntr'l perdarahan.

    ) ertahankan airan per'ral ,5- 4iter$hari.

    /asi'nal + menegah teradinya dehidrasi.

    3) %bserasi perubahan suhu, nadi, tensi.

    /asi'nal + peningkatan suhu dapat memperhebat dehidrasi.

    1) eriksa ulang kadar

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    15/17

    ;uuan + setelah diberikan askep diharapkan pengetahuan ibu tentang

    perawatan dini dan bayi bertambah dengan K2 + mengungkapkan

    kebutuhan ibu pada masa p'st partum dan dapat melakukan aktiitas yang

    perlu dilakukan dan alasannya seperti perawatan bayi, menyusui,

    perawatan perinium.

    Interensi +

    ) erikan in#'rmasi tentang perawatan dini (perawatan perineal)

    perubahan #isi'l'gi, l'hea, perubahan peran, istirahat, K.

    /asi'nal + membantu menegah in#eksi, memperepat penyembuhan

    dan berperan pada adaptasi yang p'siti# dari perubahan #isik dan

    em'si'nal.) erikan in#'rmasi tentang perawatan bayi (perawatan tali pusat,

    ari, memandikan dan imunisasi).

    /asi'nal + menambah pengetahuan ibu tentang perawatan bayi

    sehingga bayi tumbuh dengan baik.

    3) arankan agar mendem'nstrasikan apa yang sudah dipelaari.

    /asi'nal + memperelas pemahaman ibu tentang apa yang sudah

    dipelaari.

    . >E !

    ;uuan + setelah diberikan askep diharapkan gerak dan aktiitas

    terk''rdinasi dengan K2 + sudah tidak nyeri pada luka ahitan saat duduk,

    luka ahitan perinium sudah tidak sakit (nyeri berkurang).

    Interensi +

    ) Anurkan m'bilisasi dan latihan dini seara bertahap.

    /asi'nal + meningkatkan sirkulasi dan aliran darah ke ekstremitas

    bawah.

    ) KI2 perawatan luka ahitan perini'm.

    /asi'nal + memperepat kesembuhan luka sehingga memudahkan

    gerak dan aktiitas.

    3) K'lab'rasi pemberian analgetik.

    /asi'nal + mel'nggarkan sistem sara# pari#er sehingga rasa nyeri

    berkurang

    *. I!;#e!entai

    Implementasi yang dilakukan sesuai dengan masalah yang ada

    berdasarkan perenanaan yang telah dibuat (>'enges M.2, !!).

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    16/17

    elaksanaan$implementasi merupakan tahap keempat dalam pr'ses

    keperawatan dengan melaksanakan berbagai strategi keperawatan (tindakan

    keperawatan) yang telah direnanakan. >alam tahap ini perawat harus

    mengetahui berbagai hal, diantaranya bahaya #isik dan perlindungan kepada

    pasien, teknik k'munikasi, kemampuan dalam pr'sedur tindakan,

    pemahaman tentang hak-hak pasien tingkat perkembangan pasien. >alam

    tahap pelaksanaan terdapat dua tindakan yaitu tindakan mandiri dan tindakan

    k'lab'rasi (A=i= Alimul, !!, page )

    :. E>a#"ai

    2aluasi dilakukan dengan ara yaitu ealuasi #'rmati# dan sumati#.

    a. 2aluasi #'rmati# + ealuasi yang dilakukan berdasarkan resp'npasien terhadap tindakan yang dilakukan.

    b. 2aluasi sumati# + ealuasi yang dilakukan untuk mengetahui

    seara keseluruhan apakah tuuan terapai atau tidak.

    DA-TAR PUSTAKA

    'bak,M.Irene.!!1.Perawatan Maternitas dan Gynekologi.andung+ IA K.

    Ibrahim, Dristian. 6.Perawatan Kebidanan ( Perawatan i!as) "ilid III. *akarta +

    harata.

  • 7/26/2019 Nifas Post Partum

    17/17

    Mansur,