membangun kemakmuran masjid

33
Membangun Membangun Kemakmuran Kemakmuran Masjid Masjid Siapa Yang Bertanggungjawab ? Siapa Yang Bertanggungjawab ? Bagaimana Seharusnya ? Bagaimana Seharusnya ?

Upload: endro-hariyadi

Post on 08-Jul-2015

289 views

Category:

Education


6 download

DESCRIPTION

Membangun kemakmuran masjid

TRANSCRIPT

Page 1: Membangun kemakmuran masjid

Membangun Membangun KemakmuranKemakmuranMasjidMasjid

• Siapa Yang Bertanggungjawab ?Siapa Yang Bertanggungjawab ?• Bagaimana Seharusnya ?Bagaimana Seharusnya ?

Page 2: Membangun kemakmuran masjid

Membangun MasjidKemakmuran

QS At-Taubah 18 : “Hanyalah yang memakmurkan masjid-masjid Allah ialah orang-orang yang beriman kepada Allah dan Hari Kemudian, serta tetap mendirikan salat, menunaikan zakat, dan tidak takut selain kepada Allah, maka merekalah orang-orang yang diharapkan termasuk golongan orang-orang yang mendapat petunjuk.”

Nabi sallallahu’alaihi wa sallam bersabda: “Barangsiapa yang membangun masjid, maka Allah akan bangunkan baginya semisalnya di surga.” (HR. Bukhari, 450 dan Muslim, 533 dari Hadits Utsman radhiallahu’anhu)

Page 3: Membangun kemakmuran masjid

Kemakmuran ?

Suatu Kondisi dimana telah dirasakannya :• Banyak Keberhasilan• Banyak Kesejahteraan• Serba Berkecukupan• Tidak Mengalami Kekurangan

Suatu Kondisi dimana para jamaahnya merasakan :• Kenyamanan, Ketenangan, Ketentraman Saat Beribadah• Program Pembinaan Ummat Dilakukan Secara Istiqomah • Kenikmatan Dalam Mengikuti Setiap Kegiatan Ibadah & Sosial• Keterlibatan Dalam Pemberdayaan Ummat

Page 4: Membangun kemakmuran masjid

Konsep Kemakmuran

PUSAT

Pelayanan

PUSAT

Pemberdayaan

PUSAT

Pembinaan

MASJIDSelain Tempat Ibadah

Difungsikan Sebagai

Lakukan Pelayanan Ummat Sesuai Kebutuhannya

Berikan Pembinaan Ummat Sesuai Pemahamannya

Berdayakan Ummat Sesuai Kemampuannya

Buka Musyawarah Rutin

Silaturahim dengan Para Ulama Sinergi Keterlibatan Jamaah

Informasi/Perencanaan

Konsep Implementasi

Page 5: Membangun kemakmuran masjid

Konsep ManagementKonsep Management

Page 6: Membangun kemakmuran masjid

VisiMenyelamatkan Ummat Dunia dan Akhirat.

Misi1. Menjalankan Amar Ma’ruf Nahi Mungkar.

2. Meningkatkan Ketaqwaan Ummat Dengan Menjalankan Perintah dan Menjauhi Larangan.

3. Melayani kegiatan Ibadah dan pembinaan Ummat.

StrategiMembangun Kemakmuran Masjid ………………………….

Visi dan MisiVisi dan Misi

Page 7: Membangun kemakmuran masjid

Program Jangka PendekEvaluasi Triwulanan

Program Jangka PanjangEvaluasi Tahunan

Tahun-I

Program Yang Terkendali

Triwulan-I

Page 8: Membangun kemakmuran masjid

Mengelola MasjidMengelola Masjid

Jangan sekali-kali gunakanManajemen “Pokok ‘e”

Sebaiknya gunakanManajemen “Api ‘e Piye”

Pikiran seorang penguasaPikiran seorang penguasa

Pikiran seorang pelayanPikiran seorang pelayan

Pokoknya Begini

Bagusnya Bagaimana

Libatkan Para Alim Selalu Ikut MemikirkannyaLibatkan Para Alim Selalu Ikut Memikirkannya

''Sikap berhati-hati itu dari Allah dan sikap tergesa-gesa itu dari syaitan'‘(HR. Baihaqi dari Anas Bin Malik ra)

Page 9: Membangun kemakmuran masjid

Mengelola MasjidMengelola Masjid

Menyediakan Media Komunikasi Yang Effektif•Papan Pengumuman•Media Cetak (Buletin, Brosur dll)

•Media Elektronik (Web, Group Milis, WA, BBM dll)

Page 10: Membangun kemakmuran masjid

Bersama Potensi Ummat

Oleh :

Endro Hariyadi

Kumpulan Catatan Pengalaman

PPelayananelayanan PPembinaanembinaan PPemberdayaanemberdayaan

SSinergiinergiSSilaturrahimilaturrahim MMusyawarahusyawarah

Sasaran 3PSasaran 3P

Metode SMSMetode SMS

MODEL PENGELOLAAN DKM AT-TAQWAMODEL PENGELOLAAN DKM AT-TAQWA

Page 11: Membangun kemakmuran masjid

VisiMenjadikan Masjid AT-TAQWA sebagai Pusat Pelayanan, Pembinaan dan Pemberdayaan agar Ummatnya selamat Dunia dan Akhirat.

Misi1. Memasyarakatkan amar ma’ruf nahi mungkar di kalangan masyarakat, menumbuh kembangkan kesadaran tolong-menolong, ingat-mengingatkan, nasihat-menasihati dalam kebenaran & kesabaran.

2. Mengajak warga Muslim senantiasa melaksanakan shalat wajib berjama’ah di masjid serta membangun kesadaran untuk tetap mengimplementasikan nilai-nilai Islam dalam setiap aktivitas kehidupannya.

3. Melayani kegiatan Ibadah dan pembinaan Ummat dengan tetap menjaga terpeliharanya ukhuwah Islamiah.

Strategi OperasionalMembangun Kemakmuran Masjid Bersama Potensi Ummat

Visi dan MisiVisi dan Misi

Page 12: Membangun kemakmuran masjid

Potensi UmmatPotensi Ummat

Tenaga

Waktu

Pikiran

Harta

Keahlian

Kesempatan

Kemauan

Page 13: Membangun kemakmuran masjid

Organisasi :Organisasi :

Page 14: Membangun kemakmuran masjid

S AS A E D KE D K L U HL U H A N IA N I M I RM I R A A AA A A T TT T

S AS A E D KE D K L U HL U H A N IA N I M I RM I R A A AA A A T TT T

Sistem Tata KelolaSistem Tata KelolaSASARAN UTAMA : (PPP)SASARAN UTAMA : (PPP)SASARAN UTAMA : (PPP)SASARAN UTAMA : (PPP)

Pelayanan :Pelayanan :Utamakan Keamanan & Kenyamanan

Pembinaan :Pembinaan :Membina Peningkatan Ketaqwaan

Pemberdayaan :Pemberdayaan :Membuka Ladang Partisipasi

•Informasi & Komunikasi•Dukungan Logistik

•Da’wah•Peribadatan•Remaja Masjid

Sosial dan PHBI

Internal => Jama’ah MasjidInternal => Jama’ah Masjid Eksternal => Antar MasjidEksternal => Antar Masjid

Rutin => Setiap Sabtu Ba’da SubuhRutin => Setiap Sabtu Ba’da Subuh Insidentil => Sesuai KondisiInsidentil => Sesuai Kondisi

Bidang di Yayasan, Pengurus WargaBidang di Yayasan, Pengurus WargaPengurus Masjid, MUI KelurahanPengurus Masjid, MUI Kelurahan

SILATURAHMISILATURAHMI

MUSYAWARAHMUSYAWARAH

SINERGISINERGI

METODE : (SMS)METODE : (SMS)METODE : (SMS)METODE : (SMS)

U MU M M UM U M SM S A LA L T IT I

MM

U MU M M UM U M SM S A LA L T IT I

MM

Page 15: Membangun kemakmuran masjid

Perluasan Ruang IbadahPerluasan Ruang IbadahPenambahan Sarana Khidmat MasjidPenambahan Sarana Khidmat Masjid

PelayananPelayanan

Page 16: Membangun kemakmuran masjid

PembinaanPembinaan

Page 17: Membangun kemakmuran masjid

PemberdayaanPemberdayaan

Page 18: Membangun kemakmuran masjid

SilaturahimSilaturahim

Page 19: Membangun kemakmuran masjid

MusyawarahMusyawarah

Page 20: Membangun kemakmuran masjid

SinergiSinergi

Page 21: Membangun kemakmuran masjid

Buku Pedoman PengurusBuku Pedoman Pengurus

““Pedoman Pengurus DKMPedoman Pengurus DKMDalam Dalam Mengelola Masjid AT-TAQWA”Mengelola Masjid AT-TAQWA”

Diberikan kepada Anggota pengurusDiberikan kepada Anggota pengurusDKM AT-TAQWADKM AT-TAQWASebagai pedoman dalamSebagai pedoman dalammengelola operasional Masjid AT-TAQWA mengelola operasional Masjid AT-TAQWA

Page 22: Membangun kemakmuran masjid

No. Tugas Tanggung Jaw ab 1427 H 1428 H 1429 H 1430 H 1431 H 1432 H1 Ketua :

Memimpin dan Mengendalikan Seluruh Kegiatan DKM Kegiatan DKM Terlaksana dan Terkendali Sesuai RencanaBertindak Untuk dan Atas Nama DKM Untuk Urusan Internal dan Eksternal Masalah Internal dan Eksternal DKM TerjagaMenyusun Rencana dan Pertanggungjawabannya kepada Yayasan Insan Madani Rencana Kerja dan Pertanggungjawaban diterima Yayasan Insan MadaniBekerjasama dengan Wakil Ketua Dalam Pembinaan Kegiatan DKM Rencana Kegiatan DKM TerkendaliMengendalikan Kegiatan Kesekretaritan Kegiatan Kesekretariatan Terselenggara dengan Tertib dan AmanMengendalikan Kegiatan Perbendaharaan Kegiatan Perbendaharaan Tertata dengan Tertib, aman dan TransparanMengendalikan Kegiatan Bidang Dukungan Logistik Kegiatan Bidang Dukungan Logistik Terlaksana dengan LancarMengendalikan Kegiatan Bidang Informasi dan Komunikasi Kegiatan Bidang Informasi dan Komunikasi Terlaksana dengan LancarMengendalikan Kegiatan Bidang Sosial dan PHBI Kegiatan Bidang Sosial dan PHBI Terlaksana dengan Lancar

2 Wakil Ket ua :Bekerjasama dengan Ketua Dalam Pembinaan Kegiatan DKM Rencana Kegiatan DKM TerkendaliMengendalikan Kegiatan Bidang Da'wah dan Kajian Islam Kegiatan Bidang Da'wah dan Kajian Islam Terselenggara dengan LancarMengendalikan Kegiatan Bidang Peribadatan Kegiatan Bidang Peribadatan Terlaksana dengan LancarMengendalikan Kegiatan Bidang Pembinaan Remaja Masjid Kegiatan Bidang Pembinaan Remaja Masjid Terlaksana dengan Lancar

3 Sekret ar is :Menyelenggarakan Administrasi Kegiatan DKM Administasi Kegiatan DKM Terjaga Secara Tertib dan RapiMenyiapkan dan Melaksanakan Agenda Musyawarah DKM Musyawarah DKM Terselenggara Secara TeraturMenyelenggarakan Dokumentasi / Kearsipan DKM Dokumentasi dan Kearsipan DKM Tersimpan secara Aman

4 Bendahara :Menerima dan Menyimpan Titipan Uang Infak, Shodaqoh dan Zakat Titipan Uang Infak, Shodaqoh dan Zakat Tersimpan Dengan AmanMengeluarkan Uang DKM sesuai dengan Aturan Yang Berlaku Setiap Pengeluaran Uang Dapat DipertanggungjawabkanMencatat Transaksi Keuangan dan Menyiapkan Laporan Rutin Laporan Keuangan Rutin Tercatat Secara Benar dan Transparan

5 Bidang Dukungan Logist ik :Mendukung Pemeliharaan Gedung dan Halaman Masjid Gedung dan Halaman Masjid Terpelihara Dengan BaikMendukung Terpeliharanya Fasilitas Penunjang Fasilitas Pendukung Tersedia Sesuai KebutuhanMendukung Terjaganya Istalasi Listrik, Air & Telepon Istalasi Listrik, air Terjaga dan Air Cukup TersediaMemelihara Barang Inventaris Masjid Barang Inventaris Terpelihara dengan AmanMendukung Kenyamanan Sarana dan Prasarana Ibadah Ibadah dapat dilaksanakana dengan Baik, Aman dan Nyaman

Menyusun Program Jangka Menyusun Program Jangka PanjangPanjang

Page 23: Membangun kemakmuran masjid

Menyusun Program Jangka Menyusun Program Jangka PanjangPanjang

No. Tugas Tanggung Jaw ab 1427 H 1428 H 1429 H 1430 H 1431 H 1432 H6 Bidang I nformasi dan Komunikasi :

Menyediakan Buletin Jum'at Buletin tersedia Setiap Jum'atMengelola sarana Kepustakaan Perpustakaan Terjaga Secara OptimalMengkomunikasikan Rencana dan Realisasi Kegiatan Masjid Jama'ah Memperoleh Informasi Yang Cukup Tentang Masjid

7 Bidang Sosial dan PHBI :Penggerak Dalam Kepedulian Jamaah Yang Terkena Musibah Jamaah Yang Terkena Musibah Terbantu KesulitannyaBersinergi Dengan Pengurus Warga dan Yayasan Dalam Kegiatan Sosial Kegiatan Sosial Bersama Warga Terlaksana Dengan Tertib dan LancarBersinergi Dengan Yayasan dalam Kegiatan Peringatan Hari Besar Islam Peringatan Hari Besar Islam Terlaksana Sesuai JadualMenyiapkan Penyelenggaraan Kegiatan Ramadhan & Qurban Kegiatan Ramadhan dan Qurban Terlaksana Sesuai JadualMenyiapkan Penyelenggaraan Sholat Ied Sholat Ied Terlaksana Sesuai Jadual

8 Bidang Da'w ah dan Kaj ian I slam ;Menyiapkan Pengajian Ba'da Sholat Harian Pengajian Ba'da Sholat Harian Terlaksana dan Semakin DiminatiMenyiapkan Kajian Islam Bapak & Ibu Mingguan Kajian Islam Bapak & Ibu Mingguan Terlaksana dan Semakin DiminatiMenyiapkan Kajian pada Hari Besar Islam Kajian setiap Hari Besar Islam terlaksana sesuai jadwalMenyiapkan Pengajian Khusus Remaja & Anak Pengajian Khusus Remaja & Anak Terselenggara dan Semakin Diminati

9 Bidang Per ibadat an :Menyusun jadual dan menjaga keberadaan Imam Sholat Fardhu Ibadah Sholat Rowatib Terlaksana dan Jamaah BertambahMenyusun jadual dan menjaga keberadaan Khotib dan Imam Jum'at Sholat Jum'at Terlaksana dengan Lancar dan Jamaah MeningkatMennyelenggarakan Ibadah / Sholat Sunnat (I 'tikaf, Khusuf dll) Jamaah Terbiasa Melaksanakan Ibadah SunnatBersama Pengurus Warga dan Yayasan Membantu Pengurusan Jenazah Jenazah Terurus dari Pemandian s/d Pemakaman sesuai SyariahMengupayakan Kalibrasi Kiblat Arah Kiblat Tetap Terjaga

10 Bidang Pembinaan Remaja Masj id :Membina Organisasi Remaja Masjid Para Remaja Muslim Tertarik Menjadi Anggota Remaja MasjidMembina Kegiatan Remaja Masjid Kegiatan Remaja Muslim Semarak di MasjidMembina Remaja sebagai Penggerak Kegiatan Masjid Kegiatan Masjid Digerakkan oleh Remaja Masjid

Keterangan : Program Kerja TahunanProgram AwalProgram RutinProgram Peningkatan

Page 24: Membangun kemakmuran masjid

Menyusun Program TahunanMenyusun Program TahunanNO KEGIATAN SATUAN Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nop Des

Bidang Dukungan Logistik :1 Menyiapkan Rencana Kegiatan Bidang Dukungan Logistik Paket

2 Pemeliharaan Gedung dan sarana penunjang Harian

3 Administrasi & Labelisasi Asset Masjid Paket

4 Mengawal Pelaksanaan Renovasi Masjid Paket

Bidang Informasi dan Komunikasi :1 Menyiapkan Rencana Kegiatan Bidang Informasi dan Komunikasi Paket

2 Menggalang Silaturahmi & Komunikasi Antar DKM se Kelurahan Paket

3 Mengkomunikasikan Hasil Musyawarah di Milis & Papan Pengumuman Harian

4 Menyediakan Buletin Jum'at Sepekan

5 Mengendalikan Pengelolaan Kepustakaan Harian

6 Membangun Website dan Pengelolaannya Harian

7 Membangun dan mengelola e-Mail Masjid dan Yayasan Harian

8 Penyediaan Hot Spot dan Pemeliharaannya Harian

Bidang Sosial dan PHBI :1 Menyiapkan Rencana Kegiatan Sosial dan PHBI Paket

2 Menyelenggarakan Peringatan Maulid Nabi (Taklim) Paket

3 Menyelenggarakan Peringatan Isro' Mi'raj (Ta'lim) Paket

4 Membentuk Kepanitiaan Kegiatan Romadhan Paket

5 Menyelenggarakan Sholat Idhul Fitri Paket

6 Menyelenggarakan Halal Bil Halal Paket

7 Membentuk Kepanitiaan Kegiatan Idhul Qurban Paket

8 Menyelenggarakan Sholat Idhul Qurban & Penyembelihan Hewan Qurban Paket

9 Menyiapkan pelaksanaan Do'a Bersama Akhir dan Awal Tahun Hijriah Paket

10 Menyelenggarakan Peringatan 1 Muharram 1432 H (Ta'lim) Paket

Bidang Da'wah dan Kajian Islam ;1 Menyiapkan Rencana Kegiatan Da'wah dan Kajian Islam Paket

2 Menjaga Kontinuitas Pengajian Bapak & Ibu (Jihad) Ngaji Ahad Sepekan

3 Menjaga Kontinuitas Tausyah Ba'da Sholat (Magrib / Subuh) Harian

4 Pelaksanaan Tadarrus Al-qur'an Berjama'ah Harian

5 Menfasilitasi Pengajian Penerima Bantuan Anak Asuh Triwulanan

6 Menfasilitasi Pengajian Orang Tua Anak Asuh "Kerjasama Dgn Huskho" Sepekan

7 Menyelenggarakan Pengajian Manasik Haji Paket

8 Menyelenggarakan Pengajian Walimatus Syafar Calon Jama'ah Haji Paket

9 Menjaga Kontinuitas Pengajian Anak & Remaja "Anak Asuh" Sepekan

Bidang Peribadatan :1 Menyiapkan Rencana Kegiatan Peribadatan Paket

2 Menjaga Keberadaan Imam Sholat Wajib Harian

3 Menjaga Keberadaan Imam dan Khotib Jum'at Sepekan

4 Menyiapkan Kegiatan I'tikaf (Sholat Malam) Bulanan

5 Kerjasama dengan Irma memfasilitasi adanya Tabungan Qurban Bulanan

6 Menyelenggarakan Ibadah Sholat Gerhana Insidentil

Bidang Pembinaan Remaja Masjid :1 Menyiapkan Rencana Kegiatan Pembinaan Remaja Masjid Paket

2 Menggerakkan Kembali Kegiatan Remaja Muslim di Masjid Paket

3 Remaja sebagai penggerak kegiatan Masjid Harian

40 (Empat Puluh) Program

Keterangan : 34 Program Rutin (R) 5 Program Peningkatan (P) 01 Program Insidentil (I)

Page 25: Membangun kemakmuran masjid

Evaluasi Program TahunanEvaluasi Program TahunanNO KEGIATAN SATUAN Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agu Sep Okt Nop Des

Bidang Dukungan Logistik :1 Menyiapkan Rencana Kegiatan Bidang Dukungan Logistik Paket R 24 86%2 Pemeliharaan Gedung dan sarana penunjang Harian R R R R R R R R R R R R3 Pembenahan Sound System Luar Paket R R R R4 Administrasi & Labelisasi Asset Masjid Paket P P 1 4%5 Pemasangan Kanopi Kanan Kiri Masjid Paket P6 Penambahan Almari Kepustakaan, Sound System Paket P7 Pembaharuan Sarana Pengumuman Paket P 3 11%8 Inisiasi Pelaksanaan Renovasi Masjid Paket P P P P

28Bidang Informasi dan Komunikasi :

1 Menyiapkan Rencana Kegiatan Bidang Informasi dan Komunikasi Paket R 10 63%2 Menggalang Silaturahmi & Komunikasi Antar DKM se Kelurahan Paket R R3 Mengkomunikasikan Hasil Musyawarah di Milis & Papan Pengumuman Harian R R R R R R R R R R R R4 Menyediakan Buletin Jum'at Sepekan P P P P P P P P P P P P 6 38%5 Mengendalikan Pengelolaan Kepustakaan Harian R R R R R R R R R R R R6 Membangun Website dan Pengelolaannya Harian P P P P P P P P P P P P7 Membangun dan mengelola e-Mail Masjid dan Yayasan Harian P P P P P P P P P P P 0 0%8 Penyediaan Hot Spot dan Pemeliharaannya Harian P P P P P P P P

16Bidang Sosial dan PHBI :

1 Menyiapkan Rencana Kegiatan Sosial dan PHBI Paket R 1 100%2 Menyelenggarakan Peringatan Maulid Nabi (Taklim) Paket R3 Menyelenggarakan Peringatan Isro' Mi'raj (Ta'lim) Paket R4 Membentuk Kepanitiaan Kegiatan Romadhan Paket R 0 0%5 Menyelenggarakan Sholat Idhul Fitri Paket R6 Menyelenggarakan Halal Bil Halal Paket R 17 Membentuk Kepanitiaan Kegiatan Idhul Qurban Paket R8 Menyelenggarakan Sholat Idhul Qurban & Penyembelihan Hewan Qurban Paket R 35 78%9 Menyiapkan pelaksanaan Do'a Bersama Akhir dan Awal Tahun Hijriah Paket R

10 Menyelenggarakan Peringatan 1 Muharram 1432 H (Ta'lim) Paket R7 16%

Bidang Da'wah dan Kajian Islam ;1 Menyiapkan Rencana Kegiatan Da'wah dan Kajian Islam Paket R2 Menjaga Kontinuitas Pengajian Bapak & Ibu (Jihad) Ngaji Ahad Sepekan R R R R R R R R R R R R 3 7%3 Menjaga Kontinuitas Tausyah Ba'da Sholat (Magrib / Subuh) Harian R R R R R R R R R R R R4 Pelaksanaan Tadarrus Al-qur'an Berjama'ah Harian R R R R R R R R R R R R 455 Menfasilitasi Pengajian Penerima Bantuan Anak Asuh Triwulanan R R R R6 Menfasilitasi Pengajian Orang Tua Anak Asuh "Kerjasama Dgn Huskho" Sepekan R R R R R R R7 Menyelenggarakan Pengajian Manasik Haji Paket P8 Menyelenggarakan Pengajian Walimatus Syafar Calon Jama'ah Haji Paket P9 Menjaga Kontinuitas Pengajian Anak & Remaja "Anak Asuh" Sepekan R R R R R R R R R R R R

Bidang Peribadatan :1 Menyiapkan Rencana Kegiatan Peribadatan Paket R2 Menjaga Keberadaan Imam Sholat Wajib Harian R R R R R R R R R R R R3 Menjaga Keberadaan Imam dan Khotib Jum'at Sepekan R R R R R R R R R R R R4 Menyiapkan Kegiatan I'tikaf (Sholat Malam) Bulanan P P P P P P P P P P P P5 Kerjasama dengan Irma memfasilitasi adanya Tabungan Qurban Bulanan P P P P P P P P P P P P6 Menyelenggarakan Ibadah Sholat Gerhana Insidentil I7 Menfasilitasi Pembentukan Kerukunan Fardhu Kifayah (Jenazah) Paket P P P

Bidang Pembinaan Remaja Masjid :1 Menyiapkan Rencana Kegiatan Pembinaan Remaja Masjid Paket R2 Menggerakkan Kembali Kegiatan Remaja Muslim di Masjid Paket P3 Remaja sebagai penggerak kegiatan Masjid Harian P P P P P P P P P P P P

45 (Empat Puluh Lima) Program

Keterangan : 28 Program Rutin (R) 16 Program Peningkatan (P) 01 Program Insidentil (I)

Tidak Berjalan

TOTAL PROGRAM

PROGRAM INSIDENTIL

PROGRAM PENINGKATAN

PROGRAM RUTIN

Berjalan Dengan Baik

Tidak Berjalan

Tidak Tuntas

Berjalan Dengan Baik

Tidak Berjalan

Tidak Tuntas

Berjalan Dengan Baik

Berjalan Dengan Baik

Tidak Berjalan

Tidak Tuntas

Page 26: Membangun kemakmuran masjid

Evaluasi Program TahunanEvaluasi Program TahunanKegiatan Ramadhan 1427 - 1431 H

No U R A I A N 1427 H 1428 H 1429 H 1430H 1431H Tumbuh

I Dropping DKM 1.450.000 1.000.000 2.000.000 1.900.000 2.000.000 5%

II Penerimaan1 Zakat, Infak & Shodaqoh : 32.581.650 54.235.477 45.661.800 58.317.250 74.497.850 28%2 Bakti Sosial : 13.615.100 20.021.000 33.271.500 28.006.500 49.074.000 75%

Jumlah Penerimaan 46.196.750 74.256.477 78.933.300 86.323.750 123.571.850 43%

III Pengeluaran1 Publikasi : 1.674.000 1.610.000 1.992.500 2.739.650 2.962.400 8%2 Penyediaan Ta'jil : 195.600 309.900 183.000 825.000 512.000 -38%3 Sholat Tarawih, I'tikaf & Mudzakarah: 8.755.600 8.800.000 6.000.000 8.500.000 9.900.000 16%4 Bakti Sosial : 13143100 15699588 30613225 25174500 40.686.574 62%5 Zakat, Infak & Shodaqoh : 10.609.000 18.640.000 15.541.000 15.000.000 17.498.000 17%6 Pelaksanaan Idul Fitri & Halal Bihalal 561.250 707.000 700.000 400.000 900.000 125%7 Lain-lain 1.951.600 3.266.950 67%

Jumlah Pengeluaran 34.938.550 45.766.488 55.029.725 54.590.750 75.725.924 39%

Saldo (I+II- III) Setor ke DKM At-Taqwa 12.708.200 29.489.989 25.903.575 33.633.000 49.845.926 48%

Perincian Uang :Titipan Zakat Mal 5.745.000 18.067.500 12.193.500 14.750.000 28.712.000 95%Sisa Infak 6.491.200 7.101.077 11.052.000 16.051.000 12.746.500 -21%Sisa Baksos 472.000 4.321.412 2.658.275 2.832.000 8.387.426 196%Jumlah 12.708.200 29.489.989 25.903.775 33.633.000 49.845.926 48%

Penyaluran Zakat :Keluarga Muzakki (KK) 257 235 250 250 255 2%Beras (Kantong) 810 1.062 1.049 1.052 1.071 2%Beras (Kg) 2.026 2.655 2.624 2.630 2.679 2%

Page 27: Membangun kemakmuran masjid

Evaluasi Program TahunanEvaluasi Program TahunanKegiatan Qurban 1428-1431 H

54

7

62

8

66

8

68

12

55

11

0

10

20

30

40

50

60

70

1427 1428 1429 1430 1431

DOMBA

SAPI

Uraian 1429 H 1430 H 1431 H % % %Pequrban

Sapi Gabungan 56 84 77 - 50,0 (8,3) Domba 66 68 55 6,5 3,0 (19,1)

Jumlah Pequrban 122 152 132 3,4 24,6 (13,2)

DistribusiKantong daging Sapi 2.364 1.593 1.875 70,6 (32,6) 17,7 Kantong daging Domba 1.398 1.658 929 16,7 18,6 (44,0)

Jumlah Distribusi 3.762 3.251 2.804 45,6 (13,6) (13,7)

Berat Daging, Tulang dll : 0,50 0,75 0,75 66,7 50,0 -

Keuangan :Penerimaan

Kencleng Idul Adha 3.125.000 5.080.000 3.523.600 2,3 62,6 (30,6) Infak 7.240.000 11.835.000 8.790.000 3,8 63,5 (25,7)

Total Penerimaan 10.365.000 16.915.000 12.313.600 3,3 63,2 (27,2) Pengeluaran 9.776.000 13.849.000 11.226.000 14,7 41,7 (18,9) Saldo 589.000 3.066.000 1.087.600 (60,9) 420,5 (64,5)

Page 28: Membangun kemakmuran masjid

Transparansi PelaporanTransparansi Pelaporan

Saldo Awal 1.619.776 19.482.925 26.830.970 5.067.881 23.804.183 1103% 38% -81% 370%

Jumlah Penerimaan 23.985.766 72.274.847 61.830.149 117.925.572 119.109.487 201% -14% 91% 1%Jumlah Pengeluaran 6.122.617 64.926.803 83.593.238 99.189.269 132.497.471 960% 29% 19% 34%Saldo Akhir (I+II) - III 19.482.925 26.830.969 5.067.881 23.804.183 10.416.199 38% -81% 370% -56%

Pertumbuhan Tahun 2010 Uraian Okt-Des '06 Tahun 2007 Tahun 2008 Tahun 2009

Page 29: Membangun kemakmuran masjid

Transparansi PelaporanTransparansi PelaporanJanuari Februari Maret April Mei Juni Juli Agustus September Oktober Nopember Desember

Saldo Awal 23.804.183 22.069.071 21.633.046 17.074.720 17.338.779 7.763.212 5.282.844 2.590.565 1.016.867 57.674.409 29.315.802 36.424.216 23.804.183

Kas 1.511.182 (36.307) 497.401 670.331 1.619.596 2.182.736 403.101 462.481 810.177 (130.632) 133.182 196.399 1.511.182

Bank 22.293.001 22.105.378 21.135.645 16.404.389 15.719.183 5.580.476 4.879.743 2.128.084 206.690 57.805.041 29.182.620 36.227.817 22.293.001 Penerimaan

Donatur 2.600.000 100.000 100.000 100.000 100.000 100.000 100.000 100.000 100.000 850.000 100.000 100.000 4.450.000

Infak (Kencleng Jum'at) 3.818.500 3.798.500 2.535.600 3.753.400 3.475.300 4.368.000 3.926.100 2.573.200 3.439.300 4.105.500 2.328.600 3.813.700 41.935.700

Infak (Kencleng Non Rutin / PHBI) - - - - 3.300.000 1.900.000 - 1.035.000 28.854.500 - - 1.087.600 36.177.100

Zakat Mal - - - - - - - - 28.712.000 - 7.000.000 - 35.712.000

Pengembalian Dana Pinjaman Panitia / Petugas - - - - - - - - - - - - -

Lain-Lain 33.748 37.767 51.244 27.294 18.793 11.767 8.841 101.105 39.352 97.079 52.697 355.000 834.687

Jumlah Penerimaan 6.452.248 3.936.267 2.686.844 3.880.694 6.894.093 6.379.767 4.034.941 3.809.305 61.145.152 5.052.579 9.481.297 5.356.300 119.109.487 Pengeluaran

Honor Ustad & Petugas Masjid 1.200.000 1.200.000 1.200.000 1.200.000 450.000 1.200.000 1.200.000 1.200.000 1.200.000 450.000 450.000 450.000 11.400.000

Bantuan Transport Penceramah/Khotib 700.000 1.800.000 1.000.000 1.750.000 1.950.000 2.183.600 2.200.000 1.700.000 950.000 2.800.000 1.200.000 2.700.000 20.933.600

Bantuan Kegiatan Sosial / PHBI 588.500 440.000 448.000 - 2.300.000 2.385.000 2.535.000 1.032.000 1.700.000 - - - 11.428.500

Publikasi - - - - - - - - - - - 90.000 90.000

Kesekretariatan - - - - - - - - - - - - -

Rekening Listrik & Telepon 293.860 314.792 295.470 288.235 288.860 556.700 537.320 578.471 593.909 603.486 622.783 595.317 5.569.203

Pemeliharaan Inst.Listrik, Air & Sound System - - - - - - - - - - - - -

Pemeliharaan Gedung & Halaman 2.300.000 110.000 2.419.200 298.900 11.269.900 452.275 95.900 378.000 24.000 50.000 - - 17.398.175

Pemeliharaan Inventaris 592.500 - - - - - - - - - - - 592.500

Pengadaan Inventaris 2.500.000 - 1.875.000 - - 1.500.000 - - - - - 1.000.000 6.875.000

Dana Yang Dipinjam Panitia / Petugas - 500.000 - - - - - - - - - - 500.000

Bantuan Kepada Panitia Pembangunan - - - - - - - - - - - - -

Penyerahan Zakat Mal Kepada BMT "IM" - - - - - - - - - 28.712.000 - 26.300.000 55.012.000

Jamuan Pengajian - - - 67.000 203.400 570.060 148.500 487.033 12.200 788.200 92.600 229.000 2.597.993

Lain-lain 12.500 7.500 7.500 12.500 7.500 12.500 10.500 7.500 7.500 7.500 7.500 - 100.500 Jumlah Pengeluaran 8.187.360 4.372.292 7.245.170 3.616.635 16.469.660 8.860.135 6.727.220 5.383.004 4.487.609 33.411.186 2.372.883 31.364.317 132.497.471 Saldo Akhir (I+II) - III 22.069.071 21.633.046 17.074.720 17.338.779 7.763.212 5.282.844 2.590.565 1.016.867 57.674.409 29.315.802 36.424.216 10.416.199 10.416.199

Kas (36.307) 497.401 670.331 1.619.596 2.182.736 403.101 462.481 810.177 (130.632) 133.182 196.399 2.038.382 2.038.382

Bank 22.105.378 21.135.645 16.404.389 15.719.183 5.580.476 4.879.743 2.128.084 206.690 57.805.041 29.182.620 36.227.817 8.377.817 8.377.817

Daftar Piutang :

Piutang Kepada …….. - - - - - - - - - - - - - Jumlah Piutang - - - - - - - - - - - - -

UraianTriwulan-I Triwulan-I Triwulan-III Triwulan-I Total Tahun

2010

Page 30: Membangun kemakmuran masjid

Program SinergiProgram Sinergi

MUI KelurahanMUI KelurahanMusyawarah Antar Masjid

DKM Ring-1DKM Ring-1Pembinaan Mustahik

Pengurus WargaPengurus Warga•PHBI•Kegiatan Sosial

MT HuskhoMT HuskhoPembinaan Muslimat

PembangunanPembangunan•Pengembangan Sarana•Pencarian Dana

PendidikanPendidikan•Pemanfaatan Sarana•Publikasi

BMTBMTPengumpulan Zakat Mal

PengabdianPengabdian MasyarakatMasyarakat•Pengajian Ortu Asuh

•Pembinaan Anak Asuh

DKM DKM AT-TAQWAAT-TAQWA

Page 31: Membangun kemakmuran masjid

Hotline DKM AT-TaqwaHotline DKM AT-Taqwa(022) 700 91 000

[email protected]

WebsiteWebsitehttp://yayasaninsanmadani.com

http://attaqwa-gc.com

Flexi MilisFlexi Milisattaqwahuskho

Mailing List emailMailing List emailKeluarga Muslim Griya Caraka

[email protected]

Media KomunikasiMedia Komunikasi

Page 32: Membangun kemakmuran masjid

ALAM NASYRAH(BUKANKAH KAMI TELAH MELAPANGKAN)

SURAT KE 94 : 8 ayat

8. dan hanya kepada Tuhanmulah hendaknya kamu berharap

7. Maka apabila kamu telah selesai (dari sesuatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang lain

6. sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan.

5. Karena sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan

4. Dan Kami tinggikan bagimu sebutan (nama)mu

3. yang memberatkan punggungmu

2. dan Kami telah menghilangkan daripadamu bebanmu

1. Bukankah Kami telah melapangkan untukmu dadamu?

Pokok-pokok isinya:Penegasan tentang nikmat-nikmat Allah s.w.t. yang diberikan kepada Nabi Muhammad s.a.w., dan

pernyataan Allah bahwa disamping kesukaran ada kemudahan karena itu diperintahkan kepada Nabi agar tetap melakukan amal-amal saleh dan bertawakkal kepada-Nya.

Page 33: Membangun kemakmuran masjid

Sekian

WassalamEndro Hariyadi022 70053902

[email protected]