hukum tabur tuai

13

Click here to load reader

Upload: ferry-tanoto

Post on 29-May-2015

6.137 views

Category:

Spiritual


45 download

DESCRIPTION

Materi khotbah Ferry Tanoto untuk ibadah anak muda di GBI Citra 2 Jakarta

TRANSCRIPT

Page 1: Hukum Tabur Tuai

REAPWHAT YOUSOW

[ TUAI APA YANG KAU TABUR ]

Galatia 6:7-10

By

FE

RR

Y T

AN

OT

O

Page 2: Hukum Tabur Tuai

Kejadian 8:22

Selama bumi masih ada, takkan berhenti musim menabur dan menuai.

Page 3: Hukum Tabur Tuai

Galatia 6:7-10

6:7 Jangan sesat! Allah tidak membiarkan diri-Nya

dipermainkan. Karena apa yang ditabur orang,

itu juga yang akan dituainya. 6:8 Sebab

barangsiapa menabur dalam dagingnya, ia

akan menuai kebinasaan dari dagingnya,

tetapi barangsiapa menabur dalam Roh, ia

akan menuai hidup yang kekal dari Roh itu.

Page 4: Hukum Tabur Tuai

Galatia 6:7-10

6:9 Janganlah kita jemu-jemu berbuat baik,

karena apabila sudah datang waktunya, kita

akan menuai, jika kita tidak menjadi lemah.

6:10 Karena itu, selama masih ada

kesempatan bagi kita, marilah kita berbuat

baik kepada semua orang, tetapi terutama

kepada kawan-kawan kita seiman.

Page 5: Hukum Tabur Tuai

Apa bedanya

Hukum Tabur Tuai dengan Hukum Karma?

Page 6: Hukum Tabur Tuai

Ibrani 9:27

“... hidup hanya sekali, setelah itu mati dan

dihakimi di hadapan ALLAH ...”

Page 7: Hukum Tabur Tuai

Apa yang Firman Tuhan katakan tentang Hukum Tabur Tuai?

Apa yang kita tabur sekarang

pasti akan kita tuai (Galatia 6:7)

Page 8: Hukum Tabur Tuai

Adakah kita juga menabur/menanam benih yang baik dalam kehidupan kita?

• Benih Kasih

• Benih Kekudusan

• Benih Integritas

Page 9: Hukum Tabur Tuai

Apa yang Firman Tuhan katakan tentang Hukum Tabur Tuai?

Orang yang menabur banyak akan

menuai banyak, 30x, 60x, bahkan 100x (Matius 13:23, Markus 4:20)

Page 10: Hukum Tabur Tuai

• 1x = 100 %

• 30x = 3 000 %

• 60x = 6 000 %

• 100x = 10 000 %

“Return” (ROI) yang spektakuler

Berlaku untuk benih yang baik

maupun yang jahat

Page 11: Hukum Tabur Tuai

Orang yang tidak menabur tapi mau memetik hasil adalah PENCURI

Page 12: Hukum Tabur Tuai

Dimanakah kita dapat menabur benih yang baik itu?

saya

kantor

kampus

Teman gaul

keluarga

Page 13: Hukum Tabur Tuai

Mengapa saya belum menuai sampai sekarang padahal saya merasa sudah menabur banyak?

Orang yang akan menuai adalah orang yang

tidak menjadi lemahGalatia 6:9