fungsi lain dari mikroorganisme adalah menguraikan bahan kimia yangsulit di serap menjadi bentuk...

Upload: arisbrata

Post on 06-Feb-2018

221 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/21/2019 Fungsi Lain Dari Mikroorganisme Adalah Menguraikan Bahan Kimia Yangsulit Di Serap Menjadi Bentuk Yang Mudah

    1/5

    Fungsi lain dari mikroorganisme adalah menguraikan bahan kimia yangsulit di serap menjadi bentuk yangmudah di serap tanaman. Mikroorganismeternyata mengeluarkan suatu jenis zat yang berfungsiuntuk memperlancarpenyaluran hara dan air dari akar ke daun.Peran Mikroorganisme dalam Mendekomposisi Bahan Organik

    Buckman & Brady (19!" menyatakan bah#a organisme tanah berperan pentingdalammempercepat penyediaan hara dan juga sebagai sumber bahan organiktanah. Mikroorganisme tanah sangatnyata perannya dalam hal dekomposisibahan organik pada tanaman tingkat tinggi. $alam proses dekomposisisisatumbuhan dihancurkan atau dirombak menjadi unsur yang dapat digunakantanaman untuktumbuh.%hite (19'" mengatakan bah#a mikroorganisme akan menyerang ataumerusak tumbuhan sampaihilangnya sebagian ! dan berkembangnya toksinyang akan merusak kehidupan mikroorganisme.)ika proses tersebut berjalanterus* maka akan dihasilkan gambut yang ber#arna hitam. )ikaproses tersebuttidak berjalan terus maka akan dihasilkan gambut yang mempunyaistrukturseperti tumbuhan dan biasanya ber#arna coklat yang mengandung sisa+sisakayu danmaterial tumbuhan lainnya.,itrogen (," harus ditambat oleh mikroba dan diubah bentuknya menjaditersedia bagi tanaman.

    Mikroba penambat , ada yang bersimbiosis dan ada pulayang hidup bebas. Mikroba penambat, simbiotik antara lainRhizobiumsp.Mikroba penambat , non+simbiotik misalnyaAzospirillumsp danAzotobactersp.Mikroba penambat , simbiotik hanya bisa digunakan untuk tanaman leguminosesaja* sedangkan

    mikroba penambat , non+simbiotik dapat digunakan untuksemua jenis tanaman.Mikroba tanahlain yang berperan di dalam penyediaan unsur hara adalahmikroba pelarut fosfat (-" dan kalium ("./anah pertanian umumnya memilikikandungan - cukup tinggi (jenuh". ,amun* unsur hara - inisedikit0tidak tersediabagi tanaman karena terikat pada mineral liat tanah. $i sinilah peranan mikrobapelarut -*

    mikroba ini akan melepaskan ikatan - dari mineral liat danmenyediakannya bagi tanaman. Banyaksekali mikroba yang mampu melarutkan-* antara lainAspergillussp*Penicilliumsp*Pseudomonassp* dan Bacillus

    megatherium

    . Mikroba yang berkemampuan tinggi melarutkan -* umumnya jugaberkemampuan tinggi dalam melarutkan (sroi !22".Pengertian Mikroorganisme dan Peranannya Dalam Tanahrganisme tanah berperan penting dalam mempercepat penyediaan haradan juga sebagai sumberbahan organik tanah. -enambahan bahan organikdalam tanah akan menyebabkan akti3itas dan populasimikrobiologi dalam tanahmeningkat* terutama yang berkaitan dengan akti3itas dekomposisidanmineralisasi bahan organik. Mikroorganisme tanah sangat nyata perannya dalamhal dekomposisi bahanorganik pada tanaman tingkat tinggi. $alam prosesdekomposisi sisa tumbuhan dihancurkan atau dirombakmenjadi unsur yangdapat digunakan tanaman untuk tumbuh.rganisme perombak bahan organik atau

  • 7/21/2019 Fungsi Lain Dari Mikroorganisme Adalah Menguraikan Bahan Kimia Yangsulit Di Serap Menjadi Bentuk Yang Mudah

    2/5

    biodekomposer dapat diartikansebagai organisme pengurai nitrogen dan karbon dari bahan organik(sisa+sisaorganik dari jaringan tumbuhan atau he#an yang telah mati" yaitu bakteri* fungi*danaktinomisetes. $i samping mikroorganisme tanah* fauna tanah juga berperandalam dekomposibahan organik antara lain yang tergolong dalam protozoa*nematoda*Collembola* dan cacing tanah. Fauna tanah ini berperan dalamproses humifikasi dan mineralisasi atau pelepasan

    hara* dan juga terhadappemeliharaan struktur tanah. Mikro flora dan fauna tanah ini salingberinteraksidengan kebutuhannya akan bahan organik* karena bahan organik menyediakanenergi untuktumbuh dan bahan organik memberikan karbon sebagai sumberenergi. $an penambahan bahan organikterdapat pengaruhnya padapertumbuhan tanaman. /erdapat senya#a yang mempunyai pengaruhterhadapakti3itas biologis yang ditemukan di dalam tanah adalah senya#a perangsangtumbuh (au4in"* dan3itamin. 5enya#a+senya#a ini di dalam tanah berasal darieksudat tanaman* pupuk kandang*kompos* sisa tanaman dan juga berasal darihasil akti3itas mikrobia dalam tanah. $i sampingitu* diindikasikan asam organikdengan berat molekul rendah* terutama bikarbonat (sepertisuksinat*ciannamat*

    fumarat" hasil dekomposisi bahan organik* dalam konsentrasi rendah dapatmempunyai sifat seperti senya#aperangsang tumbuh* sehingga berpengaruhpositip terhadap pertumbuhan tanaman. 6iri dankandungan bahan organiktanah merupakan ciri penting suatu tanah* karena bahan organiktanahmempengaruhi sifat+sifat tanah melalui berbagai cara. 7asil perombakan bahan

    organik mampu mempercepat proses pelapukan bahan+bahan mineral tanah8distribusi bahanorganik di dalam tanah berpengaruh terhadap pemilahan(differentiation" horison.-roses perombakanbahan organik merupakan mekanisme a#al yangselanjutnya menentukan fungsi dan peran bahanorganik tersebut di dalamtanah.Mikroorganisme perombak bahan organik ini terdiri atas fungidan bakteri.-ada kondisi aerob* mikroorganisme perombak bahan organik terdiri atas

    fungi*sedangkan pada kondisi anaerob sebagian besar perombak bahan organikadalah bakteri. Fungiberperan penting dalam proses dekomposisi bahan organikuntuk semua jenis tanah. Fungi toleran padakondisi tanah yang asam* yangmembuatnya penting pada tanah+tanah hutan masam. 5isa+sisapohon di hutanmerupakan sumber bahan makanan yang berlimpah bagi fungitertentumempunyai peran dalam perombakan lignin. ,itrogen (," harus ditambat olehmikrobadan diubah bentuknya menjadi tersedia bagi tanaman. Mikrobapenambat , ada yang bersimbiosisdan ada pula yang hidup bebas. Mikrobapenambat , simbiotik antara lain hizobium sp.-erombak bahanorganik terdiri atas perombak primer dan perombaksekunder. -erombak primer adalahmesofauna perombak bahan organik* seperti6olembolla* :carina yang berfungsi meremah+remahbahan organik atauserasah menjadi berukuran lebih kecil. 6acing tanah memakan sisa+sisa remahtadi yang laludikeluarkan sebagai faeces setelah melalui pencernaan dalamtubuh cacing. -erombak sekunder ialahmikroorganisme perombak bahanorganik seperti

    Trichoderma reesei, T. harzianum, T. koningii, Phanerochaetacrysosporium, Cellulomonas, Pseudomonas, Thermospora, Aspergillus niger, A.terreus, Penicillium, dan Streptomyces.:danya akti3itas fauna tanah*memudahkan mikroorganisme untuk memanfaatkan bahan organik*sehinggaproses mineralisasi berjalan lebih cepat dan penyediaan hara bagi tanaman lebihbaik. Menurut;rikssonet al

  • 7/21/2019 Fungsi Lain Dari Mikroorganisme Adalah Menguraikan Bahan Kimia Yangsulit Di Serap Menjadi Bentuk Yang Mudah

    3/5

    . (199"* umumnya kelompok fungi menunjukkanakti3itas biodekomposisi paling signifikan* dapat segeramenjadikan bahanorganik tanah terurai menjadi senya#a organik sederhana yang berfungsisebagai penukarion dasar yang menyimpan dan melepaskan nutrien di sekitartanaman.

  • 7/21/2019 Fungsi Lain Dari Mikroorganisme Adalah Menguraikan Bahan Kimia Yangsulit Di Serap Menjadi Bentuk Yang Mudah

    4/5

    penyebaran bakteri di tanah

    Manfaat mikroba dalam usaha pertanian belum disadari sepenuhnya, bahkan

    sering diposisikan sebagai komponen habitat yang merugikan, karena pandanganumum terhadap mikroba lebih terfokus secara selektif pada mikroba patogen yang

    menimbulkan penyakit pada tanaman. Padahal sebagian besar spesies mikroba

    merupakan mikroflora yang bermanfaat, kecuali beberapa jenis spesifik yang dapat

    menyebabkan penyakit bagi tanaman. Pada lahan sawah yang tergenang air terdapat

    lebih dari 20 jenis bakteri fiksasi N2dari udara yang hidup secara bebas (atanabe !"#$%.

    Mikroba lain berfungsi sebagai perombak bahan organik (dekomposer%, nitrifikasi,

    denitrifikasi, pelarut fosfat,dan lain&lain.

    'araswati et al. (200% secara umum menggolongkan fungsi mikroba menjadi

    empat, yaitu)

    (!% meningkatkan ketersediaan unsur hara tanaman dalam tanah(2% sebagai perombak bahan organik dalam tanah dan mineralisasi unsur organik

    (*% bakteri ri+osfer&endofitik untuk memacu pertumbuhan tanaman dengan membentuk

    en+im dan melindungi akar dari mikroba patogenik

    (% sebagai agensia hayati pengendali hama dan penyakit tanaman.. erbagai reaksi kimia

    dalam tanah juga terjadi atas bantuan mikroba tanah (-oshida,!"#$%.

    . erikut ini dibahas enam kelompok mikroba bermanfaat sebagai komponen

    teknologi pertanian)

    Bakteri Fiksasi Nitrogen

    erbagai jenis bakteri fiksasi N2secara hayati, bakteri foto&autotrofik pada air

    tergenang dan permukaan tanah, dan bakteri heterotrofik dalam tanah dan +ona akar.

    akteri tersebut mampu mengikat nitrogen dari udara, baik secara simbiosis (root&

    nodulating bacteria% maupun nonsimbiosis (free&liing nitrogen&fi/ing rhi+obacteria%.

    akteri fiksasi N2yang hidup bebas pada daerah perakaran dan jaringan tanaman padi,sepertiPseudomonas sp., Enterobacteriaceae, Bacillus, Azotobacter,

    Azospirillum, danHerbaspirillum telah terbukti mampu melakukan fiksasi N2. akteri

    fiksasi N2pada ri+osfer tanamangramineae, sepertiAzotobacter

    paspali danBeijerinckia sp., termasuk salah satu dari kelompok bakteri aerobik yang

    mengkolonisasi permukaan akar i samping itu, Azotobactermerupakan bakteri fiksasi

    N2yang mampu menghasilkan substansi +at pemacu tumbuh giberelin, sitokinin, danasam indol asetat, sehingga dapat memacu pertumbuhan akar.

    Mikroba Pelarut Fosfat

    erbagai spesies mikroba pelarut fosfat (P%, antara lain Pseudomonas, Microccus,

    Bacillus, Flavobacterium, Penicillium, Sclerotium, Fusarium,danAspergillus,berpotensi

    tinggi dalam melarutkan P terikat menjadi P tersedia dalam tanah.

    Bakteri pereduksi sulfat

  • 7/21/2019 Fungsi Lain Dari Mikroorganisme Adalah Menguraikan Bahan Kimia Yangsulit Di Serap Menjadi Bentuk Yang Mudah

    5/5

    akteri pereduksi sulfat yang terdiri atas generaesul!ovibrio,

    esul!otomaculum, esul!osarcina, danesul!ococcusmempunyai kemampuan

    memetabolisme senyawa sederhana, seperti laktat, asetat, propionat, butirat, dan

    ben+oate.

    akteri pereduksi sulfat merupakan perombak bahan organik utama dalam

    sedimen anaerob, dan berperan penting dalam mineralisasi sulfur organik danproduksi 1e dan P mudah larut.

    Rizobakteri penghasil zat pemacu tumbuh

    eberapa spesies bakteri ri+osfer (di sekitar perakaran% yang mampu ningkatkan

    pertumbuhan tanaman sering disebut Plant rowth Prom,3hi+obacteria (PP3% atau3hi+obakteria Pemacu Pertumbuhan 4anah (3PP4%. 3PP4 terdiri atas

    genus"#izobium, Azotobacter, Azospiri, Bacillus, Art#robacter, Bacterium,

    M$cobacterium, danPseudomonas.

    Mikroba perombak bahan organikidalam ekosistem, mikroorganisme perombak bahan organik memegang peranan

    penting karena sisa organik yang telah mati diurai menjadi unsur&unsur yang

    dikembalikan ke dalam tanah dalam bentuk hara mineral N, P, 5, 6a, Mg, dan atau dalambentuk gas yang dilepas ke atmosfer berupa 67atau 682. Mikroba perombak

    bahan organik terdiri atas %ric#oderma reesei, %. #arzianum, %. konigii, P#aneroc#aeta

    cr$sosporium, &ellulomonas, Pseudomonas, %#ermospora, Aspergillus niger, A. terreus,

    Penicillium, danstreptom$ces.

    Pemanfaatan Mikroba Penyubur Tanah sebagai KomponenTeknologi

    Penggunaan mikroba penyubur tanah dapat memberikan berbagai manfaat,yaitu)

    (!% menyediakan sumber hara bagi tanaman

    (2% melindungiakar dari gangguan hama dan penyakit

    (*% menstimulir sistem perakaran agar berkembang sempurna dan memperpanjang usia

    akar

    (% memacu mitosis jaringan meristem pada titik tumbuh pucuk, kuncup bunga, dan

    stolon

    (9% sebagai penawar racun beberapa logam berat(:% sebagai metabolit pengatur tumbuh

    (#% sebagai bioaktiator.