rabu , 11 april 2018bpiw.pu.go.id/uploads/publication/attachment/2018_april...judul belanja k/l...

Post on 01-Jan-2020

4 Views

Category:

Documents

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Rabu , 11 April 2018

KATA PENGANTAR

Klipping Media Massa adalah kumpulan guntingan berita yang kami sajikan secara rutin. Guntingan berita ini

kami seleksi dari berita yang muncul di media cetak. Adapun tema berita yang kami pilih adalah berita yang

berkaitan dengan organisasi dan substansi Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah dan yang berkaitan

dengannya.

Kami berharap klipping ini bermanfaat untuk monitoring media BPIW.

Hormat kami

Tim penyusun

DAFTAR ISI

No Media Tanggal News Title Resume

1 Koran Tempo

(Halaman, 19)

Rabu, 11 April

2018

Dana Pensiun

Serap Reksa

Dana Waskita

Toll Roas

PT Waskita Toll Road sukses menerbitkan reksa dana

penyertaan terbatas (RDPT) senilai Rp 5 triliun.

2 Investor Daily

(Halaman, 21)

Rabu, 11 April

2018

Belanja K/L

RAPBN 2019

Ditargetkan

Lebih dari Rp

823 T

Pemerintah menargetkan belanja kementerian/

lembaga dalam rancangan Anggaran Pendapatan dan

Belanja Negara (RAPBN) 2019 lebih dari Rp 823

triliun.

3 Investor Daily

(Halaman, 6)

Rabu, 11 April

2018

RI-Afrika

Pererat Kerja

Sama

Pembangunan

Infrastruktur

Pemerintah Indonesia siap mempererat kerja sama

pembangunan infrastruktur dengan dibentuk satuan

tugas infrastruktur Indonesia ke Afrika.

4 Kompas

(Halaman, 23)

Rabu, 11 April

2018

Desapolitan,

kolaborasi untuk

memaksimalkan

Potensi

Desapolitan merupakan sebuah kawasan yang terdiri

atas tiga desa berdekatan secara geografis. Desa

Jomboran, Jimbung dan Krakitan berkolaborasi agar

potensi yang mereka miliki makin berkembang melalui

berbagai inovasi dan peningkatan sumber daya

manusia.

5 Bisnis Indonesia

(Halaman, 7)

Rabu, 11 April

2018

Simalakama

Badan Usaha

Bagi pengguna jalan tol, rencana pemerintah untuk

merasionalisasi tarif di sejumlah ruas semacam berkah

untuk menghemat biaya trasnportasi sehari – hari.

6 Bisnis Indonesia

(Halaman, 9)

Rabu, 11 April

2018 Berita Foto

Direktur PT Jasamarga Solo Ngawi memberikan

penjelasan pada forum Bisnis pasca pembangunan Tol

Solo- Ngawi di Solo, Jawa Tengah.

Judul Dana Pensiun Serap Reksa Dana Waskita Toll Roas Tanggal Rabu, 11 April 2018

Media Koran Tempo (Halaman, 19)

Resume PT Waskita Toll Road sukses menerbitkan reksa dana penyertaan terbatas (RDPT) senilai Rp 5 triliun.

Judul Belanja K/L RAPBN 2019 Ditargetkan Lebih dari Rp 823 T Tanggal Rabu, 11 April 2018

Media Investor Daily (Halaman, 21)

Resume Pemerintah menargetkan belanja kementerian/ lembaga dalam rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) 2019 lebih dari Rp 823 triliun.

Judul RI-Afrika Pererat Kerja Sama Pembangunan Infrastruktur Tanggal Rabu, 11 April 2018

Media Investor Daily (Halaman, 6)

Resume Pemerintah Indonesia siap mempererat kerja sama pembangunan infrastruktur dengan dibentuk satuan tugas infrastruktur Indonesia ke Afrika.

Judul Desapolitan, kolaborasi untuk memaksimalkan Potensi Tanggal Rabu, 11 April 2018

Media Kompas (Halaman, 23)

Resume Desapolitan merupakan sebuah kawasan yang terdiri atas tiga desa berdekatan secara geografis. Desa Jomboran, Jimbung dan Krakitan berkolaborasi agar potensi yang mereka miliki makin berkembang melalui berbagai inovasi dan peningkatan sumber daya manusia.

Judul Simalakama Badan Usaha Tanggal Rabu, 11 April 2018

Media Bisnis Indonesia (Halaman, 7)

Resume Bagi pengguna jalan tol, rencana pemerintah untuk merasionalisasi tarif di sejumlah ruas semacam berkah untuk menghemat biaya trasnportasi sehari – hari.

Judul Berita Foto Tanggal Rabu, 11 April 2018

Media Bisnis Indonesia (Halaman, 9)

Resume Direktur PT Jasamarga Solo Ngawi memberikan penjelasan pada forum Bisnis pasca pembangunan Tol Solo- Ngawi di Solo, Jawa Tengah.

top related