larutan penyangga

Post on 24-Jan-2015

3.007 Views

Category:

Documents

8 Downloads

Preview:

Click to see full reader

DESCRIPTION

 

TRANSCRIPT

LARUTAN PENYANGGA

KELAS XIOleh: Ari Rochiastuti

• Menyelidiki sifat larutan penyangga dan menerapkannya untuk menjelaskan peranan larutan penyangga dalam tubuh makhluk hidup dan kehidupan sehari-hari

• Mengukur pH larutan penyangga dan bukan larutan penyangga setelah ditambah sedikit asam, sedikit basa, atau pengenceran

• Menurunkan persamaan untuk menentukan H+ atau OH- suatu larutan penyangga

• Menghitung pH atau pOH larutan penyangga dengan menggunakan prinsip kesetimbangan.

• Menghitung pH larutan penyangga pada penambahan sedikit asam , basa , atau pengenceran

• Menyimpulkan pengertian dan peranan larutan penyangga berdasarkan hasil pengukuran

• Menjelaskan fungsi larutan penyangga dalam tubuh makhluk hidup dan kehidupan sehari-hari

Materi Pokok

- Larutan Penyangga

Sebagian besar reaksi kimia dalam industri maupun dalam tubuh manusia memerlukan pH stabil . Agar kondisi pH tidak berubah biasanya digunakan larutan penyangga

• Larutan penyangga adalah larutan yang dapat mempertahankan harga pH walaupun ditambahkan sedikit asam, basa maupun pengenceran.

A. Campuran Asam Lemah dengan basa Konjugasinya.

CH3COOH dan CH3COO- dengan garam pembentuk basa konjugasi CH3COONa , CH3COOK dll.

Komponen pembentuk larutan penyangga ?

B.Campuran Basa Lemah dengan Asam Konjugasinya. NH4OH dan NH4

+

dengan garam pembentuk basa konjugasi NH4Cl , (NH4)2SO4

Sifat larutan Penyangga

Apakah yang terjadi jika kedalam larutan penyangga ditambah sedikit asam,basa maupun pengenceran ?

HX X-X-

HX

HX

X-

OH- H+

basa asam

HX+OH- H2O + X-

A

X- + H+ HX

B

A.Pengaruh penambahan sedikit asam maupun basa terhadap larutan penyangga

Jadi pengaruh penambahan sedikit asam atau sedikit basa pada campuran asam lemah dengan basa konjugasinya tidak mengubah harga pH

B.Pengaruh Pengenceran terhadap larutan Penyangga

+ H2O100 ml larutan

penyangga

pH=4,74

1000 ml larutan

penyangga

pH=4,82

Jadi untuk pengenceran , pH larutan dianggap tidak mengalami perubahan.

Bagaimana menentukan pH larutan penyangga ?

1.Larutan Penyangga dari asam lemah dan basa konjugasinya

CH3COONa(aq) CH3COO-(aq) + Na+

(aq)

CH3COOH(aq) CH3COO-(aq) + H+(aq)

][

]][[

3

3

COOHCH

HCOOCHKa

ltrmolCOOCH

ltrmolCOOHCHKaH

/][

/][.][

3

3

Berasal dari garam

][

][.][ng

naKaH

Untuk basa konjugasi yang memiliki 2 anion maka :

]2[

][.][ng

naKaH

2.Larutan penyangga dari basa lemah dan asam konjugasi

• NH4Cl(aq) NH4+

(aq) + Cl-(aq)

NH4OH(aq) NH4+

(aq)+OH-(aq)

][

]][[

4

4

OHNH

OHNHKb

ltrmolNH

ltrmolOHNHKbOH

/][

/][.][

4

4

Berasal dari garam

][

][.][ng

nbKbOH

]2[

][.][ng

nbKbOH

Untuk basa konjugasi yang memiliki 2 anion maka :

Apa fungsi larutan penyangga dalm tubuh makhluk hidup serta apa kegunaannya dalam kehidupan sehari-hari ?

a. Dalam bidang kesehatan

Contoh obat suntik , obat tetes mata

b. Dalam tubuh manusia

Sistem larutan penyangga dalam sel

Sistem larutan penyangga dalam cairan antar sel

Sistem larutan penyangga dalam darah

top related