kriteria kelulusan 2016

Post on 13-Jan-2017

107 Views

Category:

Education

1 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

RAPAT DEWAN GURUTentang

PENETAPAN KULULUSAN PESERTA DIDIKSMK MIFTAHUL ULUM BOARDING SCHOOL

Sabtu, 7 Mei 2016

KRITERIA KELULUSAN

PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK NDONESIA

NOMOR 57 TAHUN 2015(Diundangkan pada tanggal 16 Desember

2015)

TENTANGPENILAIAN HASIL BELAJAR OLEH

PEMERINTAH MELALUI UJIAN NASIONAL, DAN PENILAIAN HASIL BELAJAR OLEH SATUAN PENDIDIKAN MELALUI UJIAN

SEKOLAH SMK

BAB VIIIKRITERIA KELULUSAN PESERTA DIDIK DARI

SATUAN PENDIDIKAN DAN PENCAPAIAN KOMPETENSI LULUSAN DALAM UJIAN

NASIONAL

Pasal 24Peserta didik dinyatakan lulus dari Satuan Pendidikan setelah memenuhi kriteria:a. menyelesaikan seluruh program

pembelajaran;b. memperoleh nilai sikap/perilaku minimal

baik; danc. lulus Ujian Sekolah.

Pasal 251) Penyelesaian seluruh program pembelajaran

sebagaimana dimaksud dalam Pasal 24 huruf a, untuk peserta didik SMK apabila telah menyelesaikan pembelajaran dari kelas X sampai dengan kelas XII;

Lanjutan...Penyelesaian seluruh program pembelajaran

dari kelas X sampai dengan kelas XII yaitu pembelajaran intrakurikuler yang dievaluasi melalui Ulangan Tengah Semester, Ulangan Akhir Semester dan Ulangan Kenaikan Kelas, dan pembelajaran ekstrakurikuler dan PSG

Lanjutan...Memperoleh nilai sikap/prilaku minimal baik dari :pengampu mata pelajaran intrakurikuler,pembina kegiatan ekstrakurikuler, danInstruktur Du/DiBerupa sikap akhlak mulia terdiri: kedisiplinan, kebersihan, hubungan sosial, kejujuran, dan kegiatan ibadah dan berupa prilaku kepribadian terdiri: kesehatan, tanggung jawab, percaya diri, dan kompetitif

Pasal 261) Kriteria kelulusan peserta didik dari Ujian

Sekolah untuk semua mata pelajaran sebagaimana dimaksud dalam Pasal 24 huruf c ditetapkan oleh Satuan Pendidikan berdasarkan perolehan nilai Ujian Sekolah.

UJIAN SEKOLAHUjian Sekolah terdiri Ujian Praktik dan Ujian

TulisUjian Praktik terdiri Kejuruan dan non

kejuruanUjian Praktik Kejuruan dilaksanakan satuan

pendidikan bersama du/diTeknik Kendaraan Ringan bersama

MitshubisiMultimedia bersama Semarang cakraTV

Lanjutan...Ujian Praktik non produktif terdiri:Nomatif: Pendidikan Agama, Bahasa

Indonesia, Seni Budaya, PenjasorkesAdaptif: Bahasa Inggris, IPA, Fisika, Kimia,

KKPI, KewirausahaanMuatan Lokal: Bahasa Jawa, Baca Tulis al-

Qur’an

Lanjutan...Ujian Tulis terdiri:Normatif: Pendidikan Agama, PKn, Bahasa

Indonesia, Seni Budaya, PenjasorkesAdaptif: Matematika, Bahasa Inggris, IPA,

IPS, Fisika, Kimia, Kewirausahaan, KKPIproduktifMuatan Lokal: Bahasa Jawa, Baca Tulis al-

Qur’an

UJIAN NASIONALUjian Nasional terdiri:Bahasa IndonesiaMatematikaBahasa InggrisProduktif

Pasal 27Kelulusan peserta didik dari:a. SMK ditetapkan oleh setiap Satuan

Pendidikan yang bersangkutan dalam rapat dewan guru setelah pengumuman hasil UN.

PENGUMUMANPengumuman Kelulusan dari Satuan

Pendidikan SMK pada tanggal 7 Mei 2016

TERIMAKASIHSEMOGA SUKSESAMIN

top related