2. sistem pengangkat

Upload: jodorema-suai

Post on 12-Jul-2015

184 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

2.SISTEM PENGANGKATAN(HOISTING SYSTEM) 1. TEORI DASAR Sistempengangkatandalampemboranmemegangperananyangsangat penting,mengingatbahwasistempengangkataniniadalahsistemyangmendapat beban, baik beban vertikal maupun horizontal. Beban vertikalyang dialami berasal dari beban menara itu sendiri, beban drill string,casingstring,tegangandarifastline,bebankarenategangandeadlineserta bebandariblok-blok.Sedangkanbebanhorizontalberasaldaritiupananginyang manahalinisangatterasamempengaruhibebansistempengangkatanpada pemboran di lepas pantai (off shore). Sistem pengangkatan terdiri dari dua sub komponen, yaitu: 1.Struktur penyangga (supporting structure) 2.Peralatan pengangkatan (hoisting equipment) 2. STRUKTUR PENYANGGA Strukturpenyangga(rig),adalahsuatukerangkasebagaiplatformyang berfungsisebagaipenyanggaperalatanpemboran.Kerangkainidiletakkandiatas titik bor. Fungsi utamanya untuk trip, serta untuk menahan beban yang terjadi akibat peralatan bor itu sendiri maupun beban dari luar. Stuktur penyangga terdiri dari : Substructure, Lantai bor (rig floor), dan Menara pemboran (drilling tower). Untuk menara pemboran, ada dua tipe menara : Type standart (derrick), dan Type portable (Mast). Secara ringkas, spesifikasi menara dapat dilihat pada tabel 1. Tabel 1 Spesifikasi Unit Pemboran PabrikJenisTinggi (ft) Gross cap. (103 lbs) Packing cap. (ft) Max. Static Hook Load (103 lbs) App. Weight mast (103 lbs) Lee CMoore-12638660008 - 25765 IDECO JFM 98-315 FM 133-400 FM 143-650-30 98 133 143 485 645 1000 7560 13860 22860 10 - 325 10 - 430 12 - 750 37 55 92 EMSCO T - 97 B -127 B - 142 97 127 142 352 416 1053 7200 8700 23960 8 - 250 - - - 43,5 105,75 NATIONAL80 - UE 110- UE ---10 - 500 12 - 710 - - Bagian-bagian menara yang penting : Gine pole,Merupakantiangberkakiduaatautigayangberadadipuncakmenara,berfungsi untuk memberikan pertolongan pada saat pemasangan crown block. Water table,Lantaidipuncakmenarayangberfungsiuntukmengetahuibahwamenaratelah berdiri tegak. Cross bracing,Cross bracing berfungsi untuk penguat menara. Tiang menara,Merupakanempattiangyangberbentuksegitigasamakaki,berfungsisebagai penahan terhadap semua beban vertikal di bawah menara dan beban horizontal. Girt,Merupakan sabuk menara, berfungsi mengikat menara Monkey board Platform,Berfungsi sebagai tempat kerja derrickmen pada saat cabut atau pasang pipa. Struktur penyangga meliputi : 1.Drilling Tower (derrick) Fungsiutamanyauntukmemberikanruangkerjayangcukupuntuk pengangkatan dan penurunan drill collar serta casing string. Oleh sebab itu tinggi dan kekuatannya harus sesuai dengan keperluan. 2.Substructure Fungsinya untuk menahan beban tekan yang berasal dari peralatan pemboran itu sendiri. 3.Rig Floor Fungsinyauntukmenampungperalatanpemboranyangberukurankecil,tempat berdirinya menara dan sebagai tempat kerja para roughneck. Salahsatuhalyangperludiperhatikanpadasebuahlantaiborialahtinggi dari pada lantai bor itu, karena hal tersebut akan berhubungan dengan hal-hal sebagai berikut :Pengukuran kedalaman sumur pada saat pemboran, dimulai dari lantai bor. LantaiberpengaruhterhadapjenisdansusunandariBOP(BOPStack)yang dipakai. Pengukuran kedalaman sumur pada saat produksi dimulai dari bottom flange. 3. PERALATAN PENGANGKATAN Peralatan pengangkatan yang terdapat pada suatu operasi pemboran terdiri dari drawwork, overhead tools dan drilling line. 1. Drawwork Drawwork merupakan otak dari suatu unit pemboran karena melalui alat ini seorang driller melakukan dan mengatur operasi pemboran.Fungsi utama dari drawwork adalah : a)Memindahkantenagadariprimemoverkerangkaianpipaborselama pemboran berlangsung. b)Memindahkan tenaga dari prime mover ke rotary drive, dan c)Memindahkan tenaga dari prime mover ke chathead untuk menyambung atau melepas section rangkaian pipa bor. Komponen-komponen utama yang terdapat pada drawwork terdiri dari : Revolving drum,Merupakan suatu drum untuk penggulung kabel bor. Breaking system,Terdiridarimechanicalmainbreakdanauxiliarydraulicatauelectric,berfungsi untuk memperlambat atau menghentikan gerakan kabel bor. Rotary drive,Berfungsi untuk memindahkan tenaga dari drawwork ke rotary table. Catheads,Berfungsi untukmengangkat ataumenarikbeban-beban kecilpada rigfloor dan juga berfungsi sebagai pelepas atau penyambung sambungan pipa bor. 2. Overhead Tools Rangkaian overhead tools terdiri dari crown block travelling block, hook, dan elevator. Crownblock,merupakankumpulanrodayangditem-patkanpadapuncak menara (sebagai blok diam). Travelling Block,merupakan roda yang digantung di bawah crown block, di atas lantai bor. Hook,berfungsiuntukmenggantungswiveldanrangkaianpipaborselama operasi pemboran. Elevator,merupakanklem(penjepit)yangditempatkan(digantung)pada salahsatusisitravellingblockatauhookdenganelevatorlinks,berfungsi untuk menurunkan atau menaikkan pipa dari lubang bor. 3.Drilling Line Drillinglinesangatpentingdalamoperasipemborankarenaberfungsiuntuk menahanataumenarikbebanyangdideritaolehhook.Drillinglineterbuatdari bajadanmerupakankumpulandarikawatyangkecil,diatursedemikianrupa sehingga merupakan suatu lilitan. Lilitandarikabelpemboranterdiridari6kumpulandansatubagianyang disebut core. Faktor-faktor yang mempengaruhi keawetan kabel : Kerusakan dari kawat, Rapuhnya lilitan kawat akibat panas, dan Kelelahan. Beban berat yang diderita drilling cable terjadi pada saat : Running casing (pemasangan casing), Operasi pemancingan (fishing job), dan Pencabutan dan pemasukan drill string. Susunan drilling line terdiri dari : a)Reeved drilling linemerupakan tali yang melewati roda-roda crown block dan roda-roda travelling block. b)Dead line merupakan tali tidak bergerak yang ditambatkan pada substructure (tali mati). c)Dead line anchordead line anchor biasanya ditempatkan berlawanan dengan drawwork. d)Storage or supply real :storage or supplay real biasanya ditempatkan dekat dengan rig 4. PEMBAHASAN Sentralataupusatpengendaliseluruhoperasipemboranadapada drawworks. Pada drawworks terdapat instrument-instrument untuk mengatur seluruh kegiatan pemboran yang dilaksanakan oleh seorang driller. Sedikitsajakesalahanyangdilakukanolehdrillerpadadrawworksakan mengakibatkan kerugian yang sangat besar. Salahsatukomponenyangpalingpokokpadasuatusistempengangkatan adalahmenara(derrick).Kedalamansuatusumurminyaksangatmempengaruhi jenis-jenismenarayangakandigunakan.Pemilihanmenaraharusdisesuaikan dengan kedalamansuatusumur. Parameter ukuranmenarayangharus diperhatikan adalah:kapasitas,tinggi,luaslantaibordanlantaibor.MenurutstandardAPI menara terbuat daribesibaja. Baja profilyangdigunakansesuaidenganspesifikasi A7 atau A94. Karakteristik menara bor ditentukan oleh kapasitas yang menyangkut dimensi dankekuatannya.Menaraharustahanterhadappengaruhkecepatanangin.Sebagai contohuntukmenaraAPIno.18,tinggi41,45m(136')harustahanterhadap pengaruhangindengankecepatan88,15km/jam.Untukmenarayanglebihbesar misalnya API no.25, tinggi 57,60 m (189') kecepatan angin maksimum 120 km/jam bila pipa-pipa bor berada pada menara dan 185 km/jam bila tanpa pipa bor bersandar pada menara.Untukmemilihmenarapemboranadaduaprinsipyangharusdiperhatikanyaitu, kapasitas, tingginya MEMILIH KAPASITAS Bila n = jumlah kabel pada traveling block dan P jumlah beratan (beban) pada hook,makategangantarikyangtimbulpada:kabelaktif,kabelmatidansetiap kabel pada travelling block adalah : P/n. Bila G adalah berat menara dan crown block, maka : ( )PnnP GAPI=+4 .........................(1) Dengan savetyfaktor = 2,0 dan M adalah berat hook dan traveling block dan accesorisnya, maka : PnnP G MAPI=+ |\

|.| `)12 480100 ............(2) MEMILIH TINGGI MENARA Biasanyaorangmemilihmenaraitusetinggimungkin,tetapiakan menimbulkan masalah dalam transportasi dan rigging up-nya. Oleh karena itu untuk mendapatkanefisiensiyangbaik, diambilpatokan tinggisatan (1 stand = 3 batang drill pipe) maksimal30 meter. LUAS DAN TINGGI LANTAI BOR Lantaiborberbentukbujursangkaratausegiempat,sedangpanjangsisidan tingginya disesuaikan dengan menaranya. Secara ringkas, ukuran, luas dan yinggi lantai bor, dapat dilihat pada tabel 2. Tabel 2 Ukuran Menara Tinggi Menara(inch) Sisi Lantai Bor (inch) Tinggi Lantai Bor (inch) 94'122' 136' 140' 147' 189' 24' 24' 26' 30' 30' 37'6" 7'3" 7'3" 7'3" 10' 14' 14' 5. KESIMPULAN Dari uaraian diatas dapat diambil beberapa kesimpulan sebagai berikut :1.Pemilihandaerahyangakandiexplorasisangatdipengaruhiolehkeadaan geologidaerahyangbersangkutan,pemborandilaksanakansetelahsemua surveidan pertimbangannya dianalisa dan dihitung dengan teliti. 2.Dalamsistempengankatan,yangmenjadiotaksuatuunitpemboranadalah drawwork,karenamelaluidrawworkiniseorangdrillermelakukandan mengaturoperasipemboran.Drawworkterletakdiatassubstructuredan berputar bila dihubungkan dengan mesin penggerak. 3.Dewasainimenaratipeportablelebihbanyakdipergunakandibandingdengan tipestandard.Tipeportableinitidakterdapatginepole,sepertipadatipe standard. Tetapi tipe ini lebih cocok pada pemboran yang tidak terlalu dalam. 4.Jumlahprimemoverunityangdigunakanpadasuatuoperasipemboran tergantung dari beban yang dihadapi di lapangan misalnya semakin dalam maka beban akan semakin bertambah besar.