susunan debat calon ketua dan wakil osis

Upload: zaenul-wafa

Post on 20-Feb-2018

2.812 views

Category:

Documents


362 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 Susunan Debat Calon Ketua Dan Wakil Osis

    1/4

    SUSUNAN DEBAT CALON KETUA DAN WAKIL OSIS

    MA YASIS AT-TAQWA

    Setiap Calon memperkenalkan diri dan mempreentaikan !ii dan mii dan pro"ram

    ker#a $ %&lan 'an" akan datan" m&lai %&lan Deem%er $()*

    A+ ,ETANYAAN UMUM

    1. Apa pengertian OSIS menurut anda? Jelaskan!

    2. Apa tujuan sekolah diadakan/dibentuknya OSIS?

    . Apa yang akan anda lakukan apabila anda menjadi etua OSIS?

    B+ ,ETANYAAN ANTA CALON

    1. Apakah anda akan melindungi teman yang dihukum oleh guru karena merasa

    hukumannya terlalu berat "alaupun anda tahu bah"a teman tersebut terbukti

    bersalah. #ari S$I%&A #A% &A'IA ke .UMI DAN ,U/I0

    $+ Sebagai seorang pemimpin Anda akan dihadapkan pada berbagai ma(am masalah

    yang menimbulkan tekanan) bagaimana (ara Anda mengatasi tekanan tersebut?

    #ari *+I #A% ,*JI ke .LIA DAN INDA10

    . Anda bersedia berkorban untuk kegiatan OSIS "alaupun terbuang "aktu belajar)

    asalkan nama sekolah menjadi harum. #ari 'IA #A% I%#A$ ke .S1INTA DAN

    DINA0

    C+ ,ETANYAAN DAI SISWA

    1. Anda diminta untuk memberikan pendapat terhadap hukuman yang akan diberikan

    kepada rekan sis"a anda yang melanggar peraturan sekolah) apakah Andabersedia? .UMI DAN ,U/I0

    2. $ubungan apa yang akan anda jalin dengan rekan-rekan sis"a) agar kegiatan OSIS

    bisa terselenggara dengan baik? .LIA DAN INDA10

    . Apakah Anda merasa bah"a Anda layak dan memiliki kemampuan untuk menjadi

    seorang etua OSIS? .TALIA DAN S1INTA0

    ,ertan'aan tam%a2an

    1. agaimana jika anda tidak terpilih menjadi ketua OSIS?2. agaimana seandainya ada terpilih sebagai pengurus OSIS) bagaimana anda

    menyikapi ke"ajiban sebagai seorang pelajar dan sebagai pengurus OSIS?

    Persiapkan

    ,ass"ord kalian

    isi dan +isi yg ditulis di kertas karton 0bagi dengan "akil kalian

    #an program kerja kalian 2 bulan yang akan datang mulai dari bulan desember

    SELAMAT BEKERJA DAN NIATI UNTUK MENJADI GENERASI YANG CERDASKALAU BISA MENJADI DEWASA SEKARANG KENAPA HARUS MENUNGGU

    BESOK?

  • 7/24/2019 Susunan Debat Calon Ketua Dan Wakil Osis

    2/4

    NASKAH MC DEBAT KANDIDAT OSIS

    ASSALAMUALAIKUM WR.WBDARI SINI, DARI GEDUNG 10 MA YASIS AT-TAQWA, SAYA _________

    MENGUCAPKAN SELAMAT DATANG DALAM ACARA DEBAT KANDIDAT

    CALON KETUA OSIS MA YASIS AT-TAQWA MASA BHAKTI 201!201" AKANSEGERA DIMULAI#

    SELAMAT PAGI TEMAN-TEMAN SEMUA? !! SEBAGAI WUJUD KOMITMENMA YASIS UNTUK TERUS MENDUKUNG SISWA-SISWINYA!! MAKA PAGI INIMA YASIS AKAN MENYELENGGARAKAN SALAH SATU HAJATAN BESARDENGAN MENGADAKAN $ DEBAT KANDIDAT CALON KETUA DAN WAKILOSIS MA YASIS AT-TAQWA 201!201"%&'()* &++$.

    DEBAT CALON KETUA DAN WAKIL KETUA OSIS MENJADI SANGATISTIMEWA KARENA KEHADIRAN TEMAN-TEMAN SERTA BAPAK IBU GURUSEMUA

    ACARA INI TERSELENGGARA BERKAT KERJASAMA OSIS MASA BHAKTI201/!201 DAN PANITIA PENYELENGGARA DEBAT CALON KETUA DANWAKIL KETUA OSIS MA YASIS AT-TAQWA

    ACARA INI NANTINYA AKAN DIBAGI MENJADI / SESI, SESI PERTAMABERUPA PERTANYAAN UMUM DARI PARA PANELIS KITA, SESI KEDUAPERTANYAAN ANTAR KANDIDAT, SESI KE PERTANYAAN DARI SISWA DANDILANJUTKAN SESI TERAKHIR PERTANYAAN DARI PANELIS

    SEBELUM ACARA DEBAT KANDIDAT INI KITA MULAI , MARI BERSAMA-SAMA KITA MEMBACA SURAT AL-ATIHAH SEMOGA NANTINYA KITA BISAMENDAPATKAN KETUA DAN WAKIL OSIS YANG SENANTIASA MEMBAWA

    OSIS LEBIH BAIK % AL ATIHAH.DILANJUTKAN ACARA SELANJUTNYA YAITU MENYANYIKAN LAGU

    KEBANGSAAN INDONESIA RAYA, HADIRIN KAMI MOHON BERDIRI _________HIDUPLAH INDONESIA RAYA #####

    SEBELUM DEBAT CALON KETUA DAN WAKIL KETUA OSIS KITA MULAI !SAYA PERSILAHKAN PEMBINA OSIS ! BAPAK ____________ ! UNTUKMEMBERIKAN KATA SAMBUTAN$ WAKTU DAN TEMPAT KAMI PERSILAHKAN

    ___ %TERIMA KASIH.BAGI KITA SEBAGAI SISWA-SISWI MA YASIS AT-TAQWA! DAN BAPAK

    SERTA IBU GURU YANG HADIR DI SINI ! TENTUNYA TIDAK SABARBAGAIMANA PASANGAN CALON KETUA DAN WAKIL KETUA OSIS ! BISA

    MEYAKINKAN KITA, BAHWA MEREKALAH YANG LAYAK MEMIMPIN OSIS 2TAHUN MENDATANG$!!

    DENGAN BANGGA KAMI PANGGIL PASANGAN KANDIDAT NOMORURUT PERTAMA ! PASANGAN KANDIDAT CALON KETUA DAN WAKIL KETUAOSIS _______________ DAN __________$!!! KASIH TEPUK TANGAN YG PALINGMERIAH

    PASANGAN BERIKUTNYA NOMOR URUT DUA ! KANDIDAT CALONKETUA DAN WAKIL KETUA OSIS _______________ DAN __________$!!! KASIH

    TEPUK TANGAN YG PALING MERIAHDAN TERAKHIR ! PASANGAN NOMOR URUT TIGA ! KANDIDAT CALON

    KETUA DAN WAKIL KETUA OSIS_______________ DAN __________$!!! KASIHTEPUK TANGAN YG PALING MERIAH

  • 7/24/2019 Susunan Debat Calon Ketua Dan Wakil Osis

    3/4

    UNTUK MEMBANTU KITA MENGENAL SEJAUH MANA KEMAMPUAN DANKEMATANGAN DALAM MENYUSUN ISI DAN MISI SERTA PROGRAM KERJAPASANGAN KANDIDAT MENUJU MADRASAH KE ARAH YANG LEBIH BAIK!!SUDAH HADIR 2 PANELIS!

    BELIAU ADALAHPEMBINA PRAMUKA! IBU NUR HARYATI,S#S3!GURU AKUNTANSI KELAS 11 DAN 12 IPSSELAMAT PAGI BU NUR$!!!

    SEBELUM KEPADA PANELIS! SAYA INGIN MENGAJUKAN PERTANYAAN DULUKEPADA MASING-MASING KANDIDAT$!! WAKYU YANG KAMI SEDIAKANSATU MENIT ATAU "0 DETIK

    BERANIKAH ANDA MEMBUAT KOTRAK PERJANJIAN DENGAN SISWA-SISWIDAN APA BENTUK KONTRAK PERJANJIANYA ! JIKA ANDA TERPILIH SEBAGAICALON KETUA DAN WAKIL OSIS$!!SESI PERTANYAAN UMUM

    PADA SESI INI PANELIS MEMBERIKAN PERTANYAAN KEPADA MASING-MASING KANDIDAT %DIMULAI DARI KANDIDAT , 2 DAN 1. YANG AKANDIPIMPIN OLEH IBU NUR HARYATI,S#S3 , WAKTU DAN TEMPAT KAMIPERSILAHKAN, KARENA WAKTU YANG KAMI SEDIAKAN UNTUK MENJAWABHANYA MENIT, KAMI MOHON PARA KANDIDAT MEMPERGUNAKANWAKTUNYA DENGAN SEMAKSIMAL MUNGKIN

    DAN DILANJUTKAN KE PANELIS 2 YAITU BAPAK MUNIB WAKTU DANTEMPAT KAMI PERSILAHKAN

    DILANJUTKAN SESI BERIKUTNYA YAITU SESI TANYA JAWAB ANTARKANDIDATSESI TANYA JAWAB!MASING-MASING KANDIDAT DIBERI WAKTU MENITUNTUK MENJAWABDI MULAI DARI KANDIDAT 1 TANYA KE KANDIDAT 2KEMUDIAN KANDIDAT 2 TANYA KE KANDIDAT DAN KANDIDAT TANYA KE KANDIDAT 1

    LANGSUNG SAJA KITA MULAI DARI KANDIDAT 1 BERTANYA KEKANDIDAT 2 %2MENIT DARI SEKARANG.

    KEMUDIAN KANDIDAT 2 TANYA KE KANDIDAT %2 MENIT DARI SEKARANG.DAN KANDIDAT TANYA KE KANDIDAT 1 %2MENIT DARI SEKARANG.

    SESI KE- YAITU SESI TANYA JAWAB DARI SISWAUNTUK PARA SISWA YANG INGIN BERTANYA DIPERSILAHKAN UNTUKBERTANYA KE SALAH SATU CALON, BAGI SISWA YANG AKTI DARI PANITIAMENYEDIAKAN DOORPRI4E ISTIMEWA , WAKTU DAN TEMPAT KAMIPERSILAHKAN

    SESI TERAKHIR ADALAH PERTANYAAN DARI KE DUA PANELIS

    DIMULAI DARI PANELIS 1 WAKTU DAN TEMPAT KAMI PERSILAHKAN ####%TERIMA KASIH.

  • 7/24/2019 Susunan Debat Calon Ketua Dan Wakil Osis

    4/4

    DAN DILANJUTKAN KE PANELIS 2 WAKTU DAN TEMPAT KAMIPERSILAHKAN #### %TERIMA KASIH.

    DEMIKIAN DEBAT CALON KETUA DAN WAKIL KETUA OSIS PAGI INI!!GUNAKANLAH HAK PILIH ANDA SEBAIK-BAIKNYA! KARENA SUARA ANDA

    AKAN MENENTUKAN! SIAPA YANG BERHAK MEMIMPIN ORGANISASI INTRASEKOLAH ATAU OSIS KITA SELAMA 2 TAHUN MENDATANG!! DARI GEDUNG10 MA! SAYA ____________! SELAMAT PAGI , SALAM SAYA UNTUK ORANG-ORANG YG KALIAN SAYANGI DAN SAMPAI JUMPA##!!