sistem periodik

Upload: hubertus-setiawan

Post on 07-Jan-2016

8 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

sdf

TRANSCRIPT

SISTEM PERIODIKSistem Periodik = Pengelompokan unsur-unsur kimia berdasarkan kemiripan sifatnya.

Lavoisier : Mengelompokan 33 unsur kimia dalam 4 kelompok yaitu gas, tanah, logam, dan non logam.

Hukum Triade Dobereiner : Mengelompokan unsur-unsur berdasarkan kemiripan sifat-sifatnya. Setiap tiga unsur yang sifatnya mirip, massa atom (Ar) unsur yang kedua (tengah) merupakan massa atom rata-rata dari massa atom unsur pertama dan ketiga. Ar Na = Ar Li + Ar K = 7 + 39 = 23 2 2Hukum Oktaf Newlands : Mengelompokan unsur-unsur berdasarkan kenaikan massa atom relatif. Unsur pertama mirip dengan unsur kedelapan sifatnya. Unsur kedua mirip dengan unsur kesembilan,dan seterusnyaHukum Mendeleev : Unsur-unsur disusun berdasarkan kenaikan massa atom relatif dan sifat-sifatnya. Unsur-unsur yang memiliki sifat serupa di- tempatkan pada lajur tegak (vertikal) disebut Golongan. Pengelompokan lebih ditekankan pada sifat-sifat kimia atom.Lothar Meyer :( hampir bersamaan waktunya ) juga menyusun berdasarkan kenaikan massa atom relatif dan mengelompokkannya dengan menekankan pa- da sifat-sifat fisika atom.

Henry Moseley : Menyusun unsur-unsur berdasarkan kenaikan jumlah proton ( ke- naikan nomor atom ) Sistem Periodik Modern .