silabus mata kuliah - bidankomunitas · pdf filesilabus mata kuliah 1. identitas mata kuliah...

2
FM-POLTEKKES-SKA-BM-09-04/R0 Silabus Mata Kuliah 1. Identitas Mata Kuliah Nama Mata Kuliah : SISTEM INFORMASI KESEHATAN Kode Mata Kuliah : Beban /Jumlah SKS : 2 SKS (T =1, P=1) Semester : III (Tiga) Prasyarat : Jumlah minggu / jam pertemuan : 14 kali pertemuan Nama Tim Dosen : 1. Yeni Tutu Rohimah,S.Kp,M.Kes 2. Ing. Dodiet Setyawan,SKM 3. Drg. Hj. Sapto Rini,M.Kes 2. Deskripsi Mata Kuliah : Mata Kuliah ini memberikan kemampuan kepeda mahasiswa untuk memahami tentang Sistem Informasi Kesehatan dengan pokok bahasan yang meliputi konsep dasar didtem informasi kesehatan , analisis situasi sistem informasi kesehatan nasional dan konsep pengembangan sistem informasi kesehatan serta aplikasinya dalam pelayanan kesehatan masyarakat 3. Standar Kompetensi : 4. Kompetensi Dasar (Tujuan Pembelajaran) : 1. Menjelaskan konsep dasar sistem informasi Kesehatan 2. Melakukan analisis situasi terhadap sistem informasi kesehatan nasional 3. Menjelaskan konsep-konsep dan strategi pengembangan sistem informasi kesehatan 4. memahami proses dasar penggarapan sistem informasi kesehatan 5. Aplikasi sistem informasi kesehatan dalam praktek pelayanan kesehatan masyarakat 5. Evaluasi dan Penilaian : UTS,UAS,Kuis,Diskusi,Portopolio. 6. Sumber Kepustakaan : Dr.dr. H. Boy S. Sabarguna,MARS , Heri Safrizal, SKM (2007), Master plan system informasi kesehatan, KONSORSIUM Rumah Sakit Islam – Jateng – DIY. Yogyakarta . Sri Kusumadewi, dkk (2009), Informasi Kesehatan. Graha Ilmu, Yogyakarta. Trihono (2005) Arrimes manajemen puskesmas, CV, Sagung Seto, Jakarta

Upload: truonghuong

Post on 02-Feb-2018

257 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Silabus Mata Kuliah - bidankomunitas · PDF fileSilabus Mata Kuliah 1. Identitas Mata Kuliah Nama Mata Kuliah : SISTEM INFORMASI KESEHATAN Kode Mata Kuliah : Beban /Jumlah SKS : 2

FM-POLTEKKES-SKA-BM-09-04/R0

Silabus Mata Kuliah

1. Identitas Mata Kuliah

Nama Mata Kuliah : SISTEM INFORMASI KESEHATAN

Kode Mata Kuliah :

Beban /Jumlah SKS : 2 SKS (T =1, P=1) Semester : III (Tiga) Prasyarat : Jumlah minggu / jam pertemuan : 14 kali pertemuan Nama Tim Dosen : 1. Yeni Tutu Rohimah,S.Kp,M.Kes 2. Ing. Dodiet Setyawan,SKM 3. Drg. Hj. Sapto Rini,M.Kes 2. Deskripsi Mata Kuliah : Mata Kuliah ini memberikan kemampuan kepeda mahasiswa untuk memahami tentang Sistem Informasi Kesehatan dengan pokok bahasan yang meliputi konsep dasar didtem informasi kesehatan , analisis situasi sistem informasi kesehatan nasional dan konsep pengembangan sistem informasi kesehatan serta aplikasinya dalam pelayanan kesehatan masyarakat

3. Standar Kompetensi :

4. Kompetensi Dasar (Tujuan Pembelajaran) : 1. Menjelaskan konsep dasar sistem informasi Kesehatan 2. Melakukan analisis situasi terhadap sistem informasi kesehatan nasional 3. Menjelaskan konsep-konsep dan strategi pengembangan sistem informasi kesehatan 4. memahami proses dasar penggarapan sistem informasi kesehatan 5. Aplikasi sistem informasi kesehatan dalam praktek pelayanan kesehatan masyarakat

5. Evaluasi dan Penilaian : UTS,UAS,Kuis,Diskusi,Portopolio.

6. Sumber Kepustakaan :

Dr.dr. H. Boy S. Sabarguna,MARS , Heri Safrizal, SKM (2007), Master plan system informasi kesehatan, KONSORSIUM Rumah Sakit Islam – Jateng – DIY. Yogyakarta. Sri Kusumadewi, dkk (2009), Informasi Kesehatan. Graha Ilmu, Yogyakarta.

Trihono (2005) Arrimes manajemen puskesmas, CV, Sagung Seto, Jakarta

Page 2: Silabus Mata Kuliah - bidankomunitas · PDF fileSilabus Mata Kuliah 1. Identitas Mata Kuliah Nama Mata Kuliah : SISTEM INFORMASI KESEHATAN Kode Mata Kuliah : Beban /Jumlah SKS : 2

FM-POLTEKKES-SKA-BM-09-04/R0

Kepmenkes No. 004/Menkes/SK / I/2003. Kebijakan dan strategi desentralisasi Bidang Kesehatan. jakarta Kepmenkes No 932.Menkes/SK/VIII/2002, Petunjuk Pelaksanaan pengembangan Sistem Informasi kesehatan Kabupaten/kota. Jakarta.

7. Jadwal Kegiatan Pembelajaran : ...................................................................... No Pertemuan

Ke Hari/tgl Waktu

(menit) Materi Pokok Metode Pengajar

I & II Selasa 31/1/12

150 mt Konsep Dasar Sistem dan informasi

CTJ Yeni TR,S.Kp.M.Kes

III,IV,V,VI selasa,7/1/12

150 mt Konsep Dasar system Informasi Kesehatan

CTJ Ing. Dodiet S,SKM

VII & VIII

, 28/9/11

Analisis situasi terhadap sistem informasi Kesehatan Nasional

CTJ Drg. Hj. Sapto Rini,MKes

IX, X,XI

Rabu,

Konsep Dasar penggarapan system informasi kesehatan

CTJ Ing. Dodiet S,SKM

XII,XIII & XIV

Aplikasi system Informasi Kesehatan dalam praktek pelayanan Kesehatan

CTJ Ing. Dodiet S,SKM

Diperiksa oleh

Ketua Program Studi

____________________ NIP.

Disiapkan oleh Penanggung Jawab

Mata Kuliah

Yeni Tutu Rohimah,S.Kp,M.Kes NIP.19650410 199103 2003