pendidikan keimanan kepada allah dai.am al-qur' andigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/burhanuddin...

34
RINGKASAN DISERTASI PEND IDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' AN L MILIK PERPUSTAKAAN UIN SUNAN KALIJAGA f.,p tYW ur anuddin Abdull ah NIM: 963059/S3 Promotor: Prof. Dr. H. Kamrani Buscri, M. A. Dr. Hamim Jlya s, M.A PROGRAM P ASCASARJANA UNIVERSI TAS !SLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA 2008

Upload: lynga

Post on 05-Jul-2019

217 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia

RINGKASAN DISERTASI

PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' AN

L

MILIK PERPUSTAKAAN

UIN SUNAN KALIJAGA

~I . f.,p ~11 Ol~h : tYW

ur anuddin Abdullah NIM: 963059/S3

Promotor: Prof. Dr. H. Kamrani Buscri, M.A.

Dr. Ha mim Jlyas, M.A

PROGRAM P ASCASARJANA UNIVERSITAS !SLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA

YOGYAKARTA 2008

Page 2: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 3: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia

ABSTRAK

Disertasi ini berjudul "Pendidikan Keimanan Kepada Allah dalam al-Qur'an". Penelitian ini dilatarbelakangi oleh keprihatinan terhadap realitas pencapaian tujuan pendidikan nasional di Indonesia terutama sekali berkenaan dengan usaha menciptakan manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa. Pada kenyataannya dirasakan adanya ketimpangan; unsur keimanan tampaknya kurang mendapat perhatian, sehingga pendidikan nasional banyak terfokus pada pendidikan iptek saja, padahal iptek sendiri punya watak yang kadang-kadang kontradiksi dengan pendidikan keimanan.

Permasalahan yang ingin dijawab dalam penelitian ini adalah: bagaimana konsep al-Qur'an tentang manusia sebagai dasar pcndidikan Islam? bagaimana gambaran citra seorang mukmin sejati sebagai tujuan pendidikan keimanan kepada Allah? bagaimana materi pendidikan keimanan kepada Allah? dan bagaimana pola operasional pendidikan dalam mencapai tujuan pendidikan keimanan?

Tujuan penelitian ini adalah untuk menemukan konsep pendidikan keimanan kepada Allah dan aspek-aspek pendukungnya; diharapkan temuan tnl berman faat dalam pengayaan teori dan praktik pendidikan Islam.

Prosedur penelitian yang ditempuh adalah dengan mengumpulkan data dari ayat-ayat Al-Qur'an dengan mcnggunakan metode tafsir tematik serta menggunakan berbagai teknik analisis antara lain tekstual, linguistik, dan kultural.

Adapun temuan hasil penelitian adalah: I) Sistem pendidikan keimanan kepada Allah dalarn al-Qur'an yang merupakan bagian terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia sebagai subyek dan obyek pendidikan, tujuan pendidikan, materi pendidikan, dan pola operasional pendidikan keimanan; 2) Citra mukmin sejati sebagai tujuan pendidikan keimanan kepada Allah adalah bagian fundamental tujuan pendidikan Islam. Ada tiga dimensi keimanan yaitu: mengetahui dan mempercayai Allah

3

Page 4: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia

(kognisi), menyenangi atau mencintai Allah (afeksi), dan melakukan atau mempraktikkan apa yang diperintahkan dan meninggalkan yang dilarang Allah sebagai unsur pengabdian kepada-Nya; 3) Materi pendidikan keimanan diungkapkar tentang Allah sebagai Khalik, Pencipta alam semesta; Allah sebagai Rabb, Pemelihara dan Pendidik, serta memberikan pembalasan di akhirat; Allah sebagai flah, Zat Yang Esa, punya sifat-sifat ketuhanan dan al-Asma' al-Husna, dan satu-satunya Zat Yang disembah; dan 4) Pola operasional pendidikan keimanan mencakup beberapa aspek: a) Pendekatan yaitu humanistik relegius, rasional kritis,dan fungsional; b) Metode yang dikemukakan al-Qur' an dalam pendidikan keimanan yaitu membaca ayat-ayat qauliayah dan kauniyah, kisah-kisah, janji dan ancaman, ibadah dan zikir, pembiasaan dan disiplin dalam beramal, dan indoktrinasi; c) Proses pendidikan keimanan kepada Allah, dimulai dengan memperkenalkan Tuhan sebagai Rabb, kemudian Allah, dan I/ah pada tahap yang terakhir; dan d) Evaluasi yang merupakan kegiatan penilaian terhadap tercapai tidaknya tujuan pendidikan keimanan ; dalam al-Qur' an dinyatakan bahwa Allah selalu memberikan cobaan kepada hambanya, untuk menilai sejauhmana keimanan yang dimilikinya.

4

Page 5: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 6: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 7: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 8: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 9: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 10: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 11: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 12: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 13: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 14: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 15: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 16: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 17: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 18: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 19: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 20: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 21: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 22: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 23: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 24: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 25: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 26: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 27: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 28: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 29: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 30: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 31: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 32: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 33: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia
Page 34: PENDIDIKAN KEIMANAN KEPADA ALLAH DAI.AM AL-QUR' ANdigilib.uin-suka.ac.id/16764/1/BURHANUDDIN ABDULLAH – NIM. 963059... · terpenting dalam pendidikan Islam terdiri dari: manusia