panduan n sopmencuci tangan

Upload: lina

Post on 03-Mar-2018

226 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 Panduan n Sopmencuci Tangan

    1/5

    PANDUAN MENCUCI TANGAN

    CUCI TANGAN

    I. Pengertian

    Adalah suatu kegiatan dalam membersihkan tangan dengan cara

    menggosok tangan dari kotoran dengan sabun atau antiseptic dan di bilas

    dengan air mengalir.

    II. Tujuan

    Tujuan dari cuci tangan (hand Hygiene)

    Menekan pertumbuhan bakteri dan menurunkan jumlah kuman

    yang tumbuh di tangan.

    Mencegah terjadinya infeksi nasokomial

    Mencegah terjadinya infeksi silang (cross infeksi)

    III. Ruang ingkup

    Proses cuci tangan (Hand Hygiene) ini berlaku bagi semua sta!"petugas

    rumah sakit terutama yang terkait dalam memberikan pelayanan kepada

    pasien. #elain itu juga untuk edukasi cuci tangan dapat dilakukan oleh

    pasien$ penunggu pasien dan pengunjung rumah sakit.

    I%. &aktu 'uci tangan dilakukan apabila

    a. #egera setelah tiba di Rumah sakit

    b. #ebelum masuk dan tinggalkan ruangan pasien

    c. #ebelum dan sesudah kontak dengan pasien atau benda yang

    terkontaminasi cairan tubuh pasien

    d. iantara kontak pasien satu dengan pasien yang lainnya

    e. #ebelum dan #esudah melakukan tindakan pada pasien

    !. #etelah ke kamar kecil

    g. #esudah kontak dengan darah atau cairan tubuh lainnya *ila

    tangan kotor

    h. #ebelum meninggalkan rumah sakit

    i. #egera setelah melepaskan sarung tangan

    j. #egera setelah membersihkan sekresi hidung

    k. #ebelum dan setelah menyiapkan danmengkonsumsi makanan

    %.Macam+macam cuci tangan .

    Tiga cara cuci tangan yang dilaksanakan sesuai dengan kebutuhan yaitu:

    1. Cuci Tangan Hygienis atau rutinMengurangi kotoran dan flora yang ada di tangan dengan

    menggunakan sabun atau detergen.

  • 7/26/2019 Panduan n Sopmencuci Tangan

    2/5

    2. Cuci Tangan Aseptik

    Sebelum tindakan aseptic pada pasien dengan menggunakan

    antiseptic.

    . Cuci tangan !edah "Surgical handscrub#

    Sebelum melakukan tindakan bedah dengan cara Aseptic dan

    Antiseptic dengan menggunakan sikat steril.

    $%.Sarana Cuci Tangan

    1. &astafel

    2. Air mengalir

    . Sabun dan deter'en

    (. )arutan Antiseptik

    *ntuk larutan Antiseptik harus memiliki kriteria:

    Memiliki efek yang luas+ menghambat atau merusak

    mikroorganisme secara luas "gram positif dan gram

    negati,e+ ,irus )ipofilik+ basilus+ tuberculosis+ fungi+ dan

    endospora#

    -fektifitas

    ecepatan aktifitas a/al

    -fek 0esidu+ aksi yang lama setelah pemakaian untuk

    meredam pertumbuhan

    Tidak mengakibatkan iritasi kulit

    Tidak menyebabkan alergi

  • 7/26/2019 Panduan n Sopmencuci Tangan

    3/5

    -fektifitas sekali pakai+ tidak perlu diulangulang

    apat diterima secara ,isual maupun estetik.

    SOP MENCUCI TANGAN

    CUCI TANGAN

    No. Dokumen

    No.Revisi Halaman :

    STANDAR

    OPERASIONAL

    PROSEDUR

    Tanggal Terbit

    PENERTIANMenggosok tangan dari kotoran dengan sabun atau antiseptic

    dan dibilas

    dengan air mengalir

    TU!UAN,. Menjaga kebersihan perorangan

    -. Mencegah terjadinya in!eksi silang

  • 7/26/2019 Panduan n Sopmencuci Tangan

    4/5

    "E#I!A"AN

    PROSEDUR

    PELA"SANAAN

    Tahap Pra Interaksi

    uku dalam keadaan pendek.

    *. Tahap Kerja

    ,. Melepaskan semua aksesoris pada tangan dan gulung lengan

    baju

    sampai siku

    -. Melakukan inspeksi tangan dan jari$ adanya luka " sayatan

    /. Menjaga agar tangan dan pakaian tidak menyentuh 0asta!el

    (jika

    tangan menyentuh 0asta!el cuci tangan diulang)

    1. Mengalirkan air$ hindari percikan pada pakaian

    2. Membasahi tangan dan lengan ba0ah$ mempertahankannya

    lebih

    rendah dari siku

    3. Menaruh sedikit sabun " antiseptic (- 4 1 cc). 5ntuk sabunbatang$

    pegang dan gosok sampai berbusa

    6. Menggosok kedua lengan dengan cepat$ selama ,7 4 ,2 detik

    8. Menggosok punggung tangan$ sela+sela jari

    9. Menggosok sela+sela jari secara melingkar minimal 2 kali

    ,7. Menggosok ujung+ujung jari ke telapak tangan yang lain

  • 7/26/2019 Panduan n Sopmencuci Tangan

    5/5

    No. Dokumen

    No.Revisi Halaman :

    STANDAR

    OPERASIONAL

    PROSEDUR

    Tanggal Terbit

    PROSEDUR

    PELA"SANAAN

    ,,. Membilas lengan dan tangan sampai bersih

    ,-. Menutup kran dengan siku. (*ila kran harus ditutup dengantangan$

    cuci kran dengan sabun terlebih dahulu sebelum membilas

    tangan)

    ,/. Mengeringkan tangan dengan handuk atau pengering

    UNIT TER"AIT