manual guide perizinan stei dan itb

24
Eksternal HME-ITB [email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB Manual Guide Perizinan STEI dan ITB Versi 1

Upload: alfi-nurhafid

Post on 31-Jul-2015

560 views

Category:

Documents


10 download

DESCRIPTION

Cara izin untuk membuat acara

TRANSCRIPT

Page 1: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Manual Guide Perizinan STEI dan ITB

Versi 1

Page 2: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Perizinan di wilayah STEI

Penjelasan:

1. Pembuatan Surat Untuk pembuatan surat bisa meminta format surat kepada DKO (Kesekjenan), diusahakan acara

dijelaskan secara lengkap. Untuk surat untuk STEI, setidaknya dibuat minimal satu minggu sebelum acara.

Untuk ketersediaan ruangan untuk peminjaman tempat di STEI (labtek 5 dan labtek 8), dapat ditanyakan

kepada bagian Sarana dan Prasarana STEI (sebelah multimedia) dan Ruangan TU labtek 5 lantai 4, (Pak

Maman).

(Lampiran 1 berisi tentang format surat)

2. Pengesahan Surat 1 Untuk pengesahan surat pertama, terdiri dari :

Ketua panitia

Ketua himpunan

Kaprodi jurusan. (untuk HME hanya salah satu kaprodi).

Pembina Unit (apabila menyangkut Unit Kegiatan Mahasiswa).

Pembuatan Surat Pengesahan Surat 1 Pengesahan Surat 2

Pemberian surat kepada

sarpras STEI

Mendaftar untuk

peminjaman inventaris

dan ruangan

Pengambilan inventaris

Dilanjutkan apabila

meminjam ruangan

atau inventaris

Page 3: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Untuk segala acara yang menyangkut dengan kemahasiswaan, ada baiknya menghubungi pembina

kemahasiswaan terlebih dahulu.

(Lampiran 2 berisi tentang nama pembina kemahasiswaan dan kaprodi di STEI)

3. Pengesahan Surat 2 Untuk pengesahan surat kedua yang dimaksud disini adalah pengesahan dari wakil dekan bidang

akademik. Caranya adalah dengan memberikan surat yang sudah disetujui pada pengesahan surat 1

kepada TU STEI bagian administrasi.

Biasanya menunggu sekitar 1-3 hari untuk diambil kembali sebagai bukti sudah disetujui.

4. Pemberian Surat Kepada Pihak Sarana dan Prasarana STEI Langkah ini dilakukan ketika anda akan meminjam ruangan atau inventaris yang sudah dicantumkan pada

surat izin.

Setelah surat izin disetujui oleh pihak STEI (sudah di cap dari TU dan ditanda tangani oleh wakil dekan

akademik), maka surat tersebut diberikan kepada bagian Sarana dan Prasarana STEI (sebelah ruangan

multimedia STEI).

5. Mendaftar untuk peminjaman ruangan dan inventaris STEI Prosedur selanjutnya adalah mengisi lembar peminjaman di Sarana dan Prasarana STEI.

Ketika sudah diisi dan disetujui pihak sarana dan prasarana, selanjutnya adalah memberikan salinan

tersebut kepada Pihak Dukungan Teknik (Duktek, Labtek 5 lantai 3) dan bagian TU lantai 4 labtek 5 (pak

maman).

6. Pengambilan Inventaris Untuk pengambilan ada baiknya satu hari sebelum kegiatan agar tidak terburu-buru.

Selain itu, perlu menghubungi para petugas yang bertugas di hari H yang membawa kunci ruangan agar

tidak terjadi hal yang tidak diinginkan.

Page 4: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Perizinan di ITB

Penyerahan Proposal

Keterangan

1. Pembuatan Proposal Segala kegiatan di dalam ITB harus menyertakan proposal sebagai izin kegiatan dari lembaga. Proposal

berisi minimal cover, latar belakang acara, dan deskripsi acara (menyangkut jenis acara, tempat yang

digunakan, dan jadwal acara). Perlu diketahui bahwa proposal disini berguna untuk izin kegiatan yang

akan dilakukan. Namun untuk izin tempat maupun kendaraan harus menggunakan surat tambahan untuk

perizinan. Untuk pengesahan surat proposal, terdiri dari:

Ketua panitia

Ketua himpunan

Kaprodi jurusan. (untuk HME hanya salah satu kaprodi).

Atau pembina unit (jika menyangkut Unit Kegiatan Mahasiswa)

2. Penyerahan Proposal ke Lembaga Kemahasiswaan Untuk penyerahan proposal ke Lembaga Kemahasiswaan dilakukan selambat-lambatnya 21 hari kerja

sebelum hari pelaksanaan kegiatan, jika kurang dari itu ada kemungkinan proposal tidak akan disetujui.

Pada saat penyerahan proposal, diserahkan dua buah proposal (salah satu berupa duplikatnya) untuk

mendapatkan surat pengantar proposal (3 hari kerja) dan surat pengesahan proposal (7 hari kerja).

Surat pengantar proposal berarti proposal sudah diterima, surat ini digunakan untuk mengambil surat

pengesahan.

Surat pengesahan berarti kegiatan sudah disetujui dan disahkan oleh Lembaga Kemahasiswaan.

Setiap surat yang diajukan harus menyertakan contact person yang bisa dihubungi.

Pembuatan Proposal Penyerahan Proposal ke

Lembaga Kemahasiswaan

Surat

Pengesahan

Surat Pengantar

Page 5: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Kemudian selanjutnya akan dibahas tentang surat izin kegiatan, surat peminjaman fasilitas,

rekomendasi sponsorship

Bagian 1 Izin Kegiatan

Keterangan

1. Pembuatan Surat Izin Pada pembuatan Surat Izin bisa meminta kepada bagian DKO (kesekjenan) terutama untuk bagian nomor

surat dengan perihal izin kegiatan. Usahakan tertulis lengkap nama kegiatan, tempat dan waktu kegiatan.

Cantumkan semua tempat dan waktu kegiatan (apabila lebih dari satu).

Untuk surat izin kegiatan selambat-lambatnya 7 hari kerja sebelum hari pelaksanaan kegiatan.

2. Pengesahan Surat Izin Sama seperti sebelumnya, surat izin harus ditanda tangani oleh

Ketua panitia

Ketua himpunan

Kaprodi jurusan. (untuk HME hanya salah satu kaprodi).

Atau pembina unit (jika menyangkut Unit Kegiatan Mahasiswa)

3. Penyerahan ke Lembaga Kemahasiwaan Penyerahan surat izin kegiatan dapat dilakukan pada jam kerja. Apabila surat izin kegiatan mendesak,

diusahakan agar di tawar untuk mempercepat proses pengerjaan dan selalu di follow up.

Catatan: Apabila proposal sedang diproses, maka dapat dituliskan di surat izin tersebut berupa

footnote yang bertuliskan proposal sedang diproses. Setiap surat yang diajukan harus menyertakan

contact person yang bisa dihubungi.

Pembuatan Surat

Izin

Pengesahan Surat

Izin

Penyerahan ke

Lembaga

Kemahasiswaan

Page 6: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Bagian 2 Izin Peminjaman Fasilitas dan Publikasi

Keterangan

1. Pengecekan Tempat Untuk mengecek fasilitas dapat dilihat di website http://www.sp.itb.ac.id untuk melihat apakah fasilitas

yang akan dipinjam tersedia atau tidak pada waktu yang diinginkan

2. Pembuatan Surat Izin Pada pembuatan Surat Izin bisa meminta kepada bagian DKO (kesekjenan) terutama untuk bagian nomor

surat dengan perihal peminjaman tempat. Usahakan tertulis lengkap nama kegiatan, tempat dan waktu

kegiatan.

Cantumkan semua tempat dan waktu kegiatan (apabila lebih dari satu).

Untuk surat izin peminjaman fasilitas selambat-lambatnya 7 hari kerja sebelum hari pelaksanaan kegiatan.

Namun untuk peminjaman fasilitas ruang kuliah minimal 14 hari kerja.

Biaya peminjaman fasilitas dapat dilihat pada website. Untuk acara yang berupa seminar atau pameran,

dapat meminta biaya keringanan sebesar 25%, namun untuk acara yang bersifat pelatihan dapat meminta

biaya keringanan sebesar 75%. (untuk lebih lengkapnya mengenai biaya keringanan dapat menghubungi

langsung ke Lembaga Kemahasiswaan maupun ke Sarana dan Prasarana ITB).

Untuk izin pemasangan spanduk, baligho, dan properti (publikasi) harus dilampirkan dengan sketsanya.

Sketsa mengenai publikasi yang akan ditampilkan, dan denah dimana publikasi tersebut akan dipasang.

Mengenai izin publikasi ini, dapat bekerja sama dengan bidang sarana prasarana ITB untuk

pemasangannya.

3. Pengesahan Surat Izin Sama seperti sebelumnya, surat izin harus ditanda tangani oleh

Ketua panitia

Ketua himpunan

Kaprodi jurusan. (untuk HME hanya salah satu kaprodi).

Atau pembina unit (jika menyangkut Unit Kegiatan Mahasiswa)

Pembuatan Surat

Izin Pembuatan

Pengesahan Surat

Izin

Penyerahan ke

Lembaga

Kemahasiswaan

Pengecekan fasilitas

Page 7: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

4. Penyerahan ke Lembaga Kemahasiwaan Penyerahan surat izin kegiatan dapat dilakukan pada jam kerja. Apabila surat izin kegiatan mendesak,

diusahakan agar di tawar untuk mempercepat proses pengerjaan dan selalu di follow up.

Catatan: Apabila proposal sedang diproses, maka dapat dituliskan di surat izin tersebut berupa

footnote yang bertuliskan proposal sedang diproses. Setiap surat yang diajukan harus menyertakan

contact person yang bisa dihubungi.

Page 8: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Bagian 3 Izin Kendaraan

Keterangan

1. Pembuatan Surat Izin Pada pembuatan Surat Izin bisa meminta kepada bagian DKO (kesekjenan) terutama untuk bagian nomor

surat dengan perihal izin memasukan kendaraan. Usahakan tertulis lengkap nama kegiatan, waktu

pelaksanaan, serta nomor polisi dari kendaraan tersebut.

Maksimal kendaraan yang dapat masuk adalah 4 mobil dan 3 motor. Apabila kendaraan yang akan masuk

berasal dari instansi luar, maka perlu dicantumkan nama perusahaannya.

Cantumkan semua tempat dan waktu kegiatan (apabila lebih dari satu).

Untuk surat izin memasukan kendaraan selambat-lambatnya 7 hari kerja sebelum hari pelaksanaan

kegiatan.

2. Pengesahan Surat Izin Sama seperti sebelumnya, surat izin harus ditanda tangani oleh

Ketua panitia

Ketua himpunan

Kaprodi jurusan. (untuk HME hanya salah satu kaprodi).

Atau pembina unit (jika menyangkut Unit Kegiatan Mahasiswa)

3. Penyerahan ke Lembaga Kemahasiwaan Penyerahan surat izin kegiatan dapat dilakukan pada jam kerja. Apabila surat izin kegiatan mendesak,

diusahakan agar di tawar untuk mempercepat proses pengerjaan dan selalu di follow up.

Catatan: Apabila proposal sedang diproses, maka dapat dituliskan di surat izin tersebut berupa

footnote yang bertuliskan proposal sedang diproses. Setiap surat yang diajukan harus menyertakan

contact person yang bisa dihubungi.

Pembuatan Surat

Izin

Pengesahan Surat

Izin

Penyerahan ke

Lembaga

Kemahasiswaan

Page 9: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Bagian 4 Izin Rekomendasi Sponsorship

Keterangan

1. Pembuatan Surat Izin Pada pembuatan Surat Izin bisa meminta kepada bagian DKO (kesekjenan) terutama untuk bagian nomor

surat dengan perihal izin rekomendasi sponsorship. Usahakan tertulis lengkap nama kegiatan, deskripsi

kegiatan, dan waktu pelaksanaan.

Permohonan surat pengantar sponsorship harus dilengkapi dengan alamat instansi/perusahaan dengan

jelas yang mencakup.:

Nama

Jabatan

Instansi/perusahaan

Tempat

Alamat

Kota

Hanya diperkenankan maksimal 15 instansi/perusahaan dalam satu waktu pengajuan. Pengajuan

berikutnya untuk kegiatan yang sama dapat dilakukan 30 hari setelah pengajuan pertama.

2. Pengesahan Surat Izin Sama seperti sebelumnya, surat izin harus ditanda tangani oleh

Ketua panitia

Ketua himpunan

Kaprodi jurusan. (untuk HME hanya salah satu kaprodi).

Atau pembina unit (jika menyangkut Unit Kegiatan Mahasiswa)

3. Penyerahan ke Lembaga Kemahasiwaan Penyerahan surat izin kegiatan dapat dilakukan pada jam kerja. Apabila surat izin kegiatan mendesak,

diusahakan agar di tawar untuk mempercepat proses pengerjaan dan selalu di follow up.

Catatan: Apabila proposal sedang diproses, maka dapat dituliskan di surat izin tersebut berupa

footnote yang bertuliskan proposal sedang diproses. Setiap surat yang diajukan harus menyertakan

contact person yang bisa dihubungi.

Pembuatan Surat

Izin

Pengesahan Surat

Izin

Penyerahan ke

Lembaga

Kemahasiswaan

Page 10: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Catatan:

Untuk keterangan lebih lanjut bisa langsung menghubungi Lembaga Kemahasiswaan di

basement cc barat setiap hari Senin s.d. Jumat, pukul 08.00 s.d. 15.30.

Jika ada perubahan dalam sistem perizinan, maka akan dibuat Manual Guide versi 2 dan

seterusnya.

Apabila ada kesalahan dalam prosedur perizinan, dan untuk kritik, saran demi

memperbaiki Manual Guide perizinan dapat menghubungi Anugrah Mardi Honesty

(085640810048).

Sistem Birokrasi dibuat dengan cara prosedural, bukan dibuat untuk mempersulit bagi yang

meminta izin, namun memudahkan pendataan karena tanggung jawab ITB adalah tanggung

jawab bersama. Sistem Birokrasi tidak akan mempersulit, itu semua tergantung kepada

patuh tidaknya kepada peraturan yang ada.

Created By:

Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Departemen Eksternal HME-ITB

Page 11: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Lampiran 1. Prosedur Peminjaman Aula Barat/Timur

Prosedur Peminjaman :

1. Membuat surat peminjaman ke direktorat sarana dana prasarana ITB paling lambat 14

hari kerja sebelum peminjaman

2. Setelah di-acc, membayar tariff yang telah ditentukan ke rekening penampungan

Auxiliary Business ITB No. 0900002017 Bank BNI 46, Jl. Tamansari No. 80 Bandung

3. Bukti pembayaran dikirim kepada C.q kepala bagian asset dan pengelolan direktorat

sarana dan prasarana ITB, Jl. Ganesha 10 Bandung, Telp/Fax 022-2507910

4. Direktorat sarana dan prasarana mengeluarkan izin pemakaian

5. Menghubungi petugas aula barat dan timur untuk pemakaian

Ketentuan lain :

1. Peminjam wajib memberi kesempatan bila terjadi prosesi upacara pelepasan jenazah

Guru Besar ITB kurang lebih 2 jam

2. Pemakaian daya listrik untuk sound system tidak boleh melebihi 2.000 watt, karena jika

lebih dapat mengganggu konstruksi bangunan

3. Kekurangan fasilitas menjadi tanggungan pemakai

4. Kerusakan yang diakibatkan kelalaian pemakai menjadi tanggung jawab pemakai dan

harus menggantinya

Direktorat Sarana dan Prasarana ITB

Direktur : Dr. Ir. Wedyanto, M.Sc.

Page 12: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Lampiran 2. Daftar Pimpinan ITB

Rektor Prof. Akhmaloka, Ph.D.

Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kemahasiswaan Prof. Dr.Ir. Kadarsah Suryadi

Wakil Rektor Bidang Keuangan, Perencanaan dan Pengembangan Dr.Ir. Puti Farida Marzuki

Wakil Rektor Bidang Sumberdaya dan Organisasi Prof. Dr. Irawati, MS

Wakil Rektor Bidang Riset dan Inovasi Prof. Dr. Wawan Gunawan A. Kadir, MS.

Wakil Rektor Bidang Komunikasi, Kemitraan, dan Alumni Prof.Dr.Ir. Hasanuddin Z. Abidin, M.Sc.

Dekan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Prof.Dr.rer.nat. Umar Fauzi

Dekan Sekolah Ilmu dan Teknologi Hayati Prof.Dr. Tati Suryati Syamsudin, MS.DEA

Dekan Sekolah Farmasi Dr. Daryono Hadi Tj. Apt.,M.Si.

Dekan Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan Prof. Sri Widiyantoro, M.Sc.,Ph.D

Dekan Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian Prof.Dr.Ir. Eddy Ariyono Subroto

Dekan Fakultas Teknologi Industri Ir. Hermawan Kresno Dipojono, MSEE,Ph.D.

Dekan Sekolah Teknik Elektro dan Informatika Prof.Dr.Ir. Suwarno, MT

Page 13: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Dekan Fakultas Teknik Mesin dan Dirgantara Prof.Dr.Ir. Yatna Yuwana Martawirya

Dekan Fakultas Teknik Sipil dan Lingkungan Prof.Ir. Suprihanto, Ph.D.

Dekan Sekolah Arsitektur, Perencanaan dan Pengembangan Kebijakan

Prof.Dr.Ir. Benedictus Kombaitan, M.Sc.

Dekan Fakultas Seni Rupa dan Desain Dr. Imam Santosa, M.Sn

Dekan Sekolah Bisnis dan Manajemen Prof.Dr.Ir. Sudarso Kaderi Wiryono, DEA

Dekan Sekolah Pascasarjana Prof.Dr. Pudji Astuti Waluyo, MS

Majelis Wali Amanat

Ketua Ir.Yani Panigoro MBA

Wakil Prof. Dr. Djoko Suharto

Sekretaris Armein Z.R. Langi., Ir., M.Sc., Ph.D

Majelis Guru Besar

Ketua Prof. Harijono A. Tjokronegoro

Sekretaris Prof. Hendra Gunawan

Senat Akademik

Page 14: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Ketua Prof.Dr.Ir. Arief Suradiyo Sudarsono, M.Sc.

Sekretaris Prof. Dr. Doddy Sutarno

Satuan Pengawasan Internal

Ketua Prof. Dr. Asep Gana Suganda

Sekretaris Bidang Audit Akademik dan Ketenagakerjaan Dr.rer.nat. Ir. Wahyudi W. Parnadi, MS.

Sekretaris Bidang Audit Keuangan, Manajemen dan Aset Drs. Ario Dewanto

Satuan Penjaminan Mutu

Ketua Prof.Dr.Ir. Ichsan Setya Putra

Sekretaris Dr. Pepen Arifin

Satuan Usaha Komersial

Ketua Badan Pengelola Satuan Usaha Komersial Prof.Ir. R. Bambang Boediono, ME,Ph.D.

Wakil Ketua Badan Pengelola Satuan Usaha Komersial Prof.Dr.Ir. Made Emmy Relawati

Sekretaris Badan Pengelola Satuan Usaha Komersial Suprayogi, ST,MT,Ph.D.

Dewan Audit

Page 15: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Ketua Ir. Betti S. Alisjahbana

Sekretaris Dr. Filino Harahap

Satuan Kekayaan dan Dana

Ketua Badan Pengelola Ir. Rinaldi Firmansyah, MBA.CFA.

Sekretaris Badan Pengelola Ir. Rochiman Sukarno, M.Sc.

Page 16: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Lampiran 3. Daftar Pimpinan STEI

Pimpinan

Dekan Prof.Dr.Ir. Suwarno

Wakil Dekan Bidang Akademik Ir. Dwi Hendratmo W., M.Sc., Ph.D.

Wakil Dekan Bidang Sumber Daya Dr.Ir. Jaka Sembiring, M.Eng.

Ketua Program Sarjana

Teknik Elektro Ir. Arief Syaichu Rohman, M.Sc., Ph.D

Teknik Tenaga Listrik Dr.Ir. Muhammad Nurdin

Teknik Telekomunikasi Dr.Ir. Adit Kurniawan, M.Eng.

Teknik Informatika Ayu Purwarianti, ST, MT, Ph.D

Sistem dan Teknologi Informasi Dr. Ir. Arry Akhmad Arman, MT.

Ketua Program Magister

Teknik Elektro Ir. Yudi Satria Gondokaryono, M.Sc., Ph.D

Informatika Dr. Ir. Gusti Ayu Putri Saptawati, M.Comm.

Ketua Program Doktor

Teknik Elektro dan Informatika Prof. Drs. Andriyan Bayu Suksmono, MT, Ph.D

Ketua Kelompok Keilmuan

KK Elektronik Dr. Trio Adiono

KK Informatika Ir. Afwarman, M.Sc.,Ph.D.

KK Rekayasa Perangkat Lunak dan Data Ir. Hira Laksmiwati Zoro, M.Sc

Page 17: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

KK Teknik Komputer Dr.Ir. Aciek Ida Wuryandari

KK Sistem Kendali dan Komputer Dr.Ir. Iyas Munawar

KK Teknik Ketenagalistrikan Prof.Dr.Ir. Yanuarsyah Haroen

KK Teknik Telekomunikasi Dr.Ir. Suhartono Tjondronegoro

KK Teknik Biomedika Prof.Dr. Tati Latifah E.R. Mengko

KK Teknologi Informasi Prof.Dr. Suhono H. Supangkat

Ketua Laboratorium

Laboratorium Konversi Energi Elektrik Dr.Ir. Pekik A. Dahono

Laboratorium Sistem Kendali dan Komputer Dr. Agung Harsoyo

Laboratotrium Telematika Dr. Tutun Juhana

Laboratorium Teknik Tegangan dan Arus Tinggi Dr.Ir. Syarif Hidayat

Laboratorium Sistem Tenaga dan Distribusi Elektrik Dr.Ir. Mukmin Widyanto A.

Laboratorium Telekomunikasi Radio & Gel. Mikro Dr. Achmad Munir

Laboratorium Elektronika dan Komponen Ir. Achmad Fuad M., M.Eng.

Laboratorium Sinyal dan Sistem Dr.Ir. Arry Akhmad Arman

Laboratorium Teknik Biomedika Dr.Ir. Kastam Astami

Laboratorium Teknik Komputer Dr. Ary Setijadi P.

Laboratorium Dasar Teknik Elektro Dr.Ir. Mervin T. Hutabarat

Page 18: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Laboratorium Basis Data Adi Mulyanto, MT.

Laboratorium Grafik & Intelegensia Buatan Prof.Dr. Iping Supriana Suwardi

Laboratorium Rekayasa Perangkat Lunak Yani Widyani, MT.

Laboratorium Sistem Informasi Kridando Surendro, Ph.D.

Laboratorium Informatika Rekayasa & Komputasi Dr. Rila Mandala, M.Eng

Laboratorium Sistem Terdistribusi Afwarman, Ph.D.

Laboratorium Pemrograman Riza Satria, MT.

Laboratorium Dasar Informatika Riza Satria, MT.

Administrasi Tata Usaha

Kepala Bagian Srimiati, M.Si.

Kasubbag Akademik dan Kemahasiswaan Siti Jenab S., S.Sos.

Kasubbag Keuangan Sri Noviani, S.Sos.

Kasubbag Kepegawaian Euis Pujiastini

Kasubbag Sarana dan Prasarana Lani Marlani, A.Md.

Kasubbag Sistem Informasi R. Tedi Kusmawan, ST

Page 19: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Lampiran 4. Daftar Dosen dan Karyawan

Daftar Dosen

No Nip Nama Dosen Kelompok Keilmuan

1 19591018 198811 1 001 Achmad Fuad Mas'ud Elektronika

2 19730809 200604 1 001 Achmad Imam Kistijantoro Informatika

3 19710930 200812 1 002 Achmad Munir Teknik Telekomunikasi

4 19541005 198211 2 001 Aciek Ida Wuryandari Teknik Komputer

5 19481103 197710 1 001 Adang Suwandi Ahmad Elektronika

6 132059833 Adi Indrayanto Elektronika

7 19631126 198803 1 002 Adi Mulyanto Rekayasa Perangkat Lunak

8 19611125 199001 1 001 Adit Kurniawan Teknik Telekomunikasi

9 19620912 198811 1 001 Afwarman Informatika

10 19690914 199702 1 001 Agung Harsoyo Sistem Kendali dan Komputer

11 19570822 198703 1 003 Agus Purwadi Teknik Ketenagalistrikan

12 19650902 199102 1 001 Albarda Teknologi Informasi

13 19710826 199802 1 001 Aldo Agusdian Teknik Telekomunikasi

14 131126957 Amy Hamidah Salman Elektronika

15 19660705 199603 1 002 Andriyan Bayu Suksmono. Teknik Telekomunikasi

16 19670510 199203 1 003 Arief Syaichu Rohman Sistem Kendali dan Komputer

17 19761025 200604 1 001 Arif Sasongko . Elektronika

18 19620817 199003 1 002 Armein Z.R. Langi . Teknologi Informasi

19 19650414 199102 1 001 Arry Akhmad Arman Teknologi Informasi

20 19720827 199702 1 003 Ary Setijadi P Teknik Komputer

21 19770127 200801 2 011 Ayu Purwarianti Informatika

22 19550215198003 1 001 Bambang Anggoro Soedjarno Teknik Ketenagalistrikan

23 19461010 197401 1 001 Bambang Krisnarno Teknik Telekomunikasi

24 19610406 198703 1 001 Bambang Pharmasetiawan . Teknologi Informasi

25 19621115 198703 1 004 Bambang Riyanto Trilaksono Sistem Kendali dan Komputer

26 19561206 198403 1 001 Basuki Rahmatul Alam Elektronika

27 132206652 Bayu Hendrajaya *) Rekayasa Perangkat Lunak

28 19540716 198011 1 001 Benhard Sitohang Rekayasa Perangkat Lunak

29 109110001 Budi Rahardjo Teknik Komputer

30 19631209 199001 1 001 Budiman Dabarsyah Teknologi Informasi

31 19540118 198103 1 003 Carmadi Machbub Sistem Kendali dan Komputer

32 19770216 200801 2 017 Chairunnisa Teknik Telekomunikasi

33 19510822 197803 2 001 Christine Suryadi Rekayasa Perangkat Lunak

34 19750614 200801 1 008 Deny Hamdani Teknik Ketenagalistrikan

35 19750503 200801 1 013 Devi Putra Sistem Kendali dan Komputer

36 19680809 199102 1 001 Dimitri Mahayana Sistem Kendali dan Komputer

Page 20: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

37 19510710 197710 1 001 Djoko Darwanto Teknik Ketenagalistrikan

38 19681207 199402 1 001 Dwi Hendratmo W. . Informatika

39 19720321 199702 2 002 Effrina Yanti Hamid Teknik Telekomunikasi

40 132327716 Elvayandri Elektronika

41 19670707 200604 1 016 Emir Mauludi Husni Teknik Komputer

42 19580219 198503 1 004 Eniman Yunus Syamsudin Teknik Komputer

43 19741218 200801 1 009 Eueung Mulyana Teknik Telekomunikasi

44 131801346 Farkhad Ihsan Hariadi*) Elektronika

45 19770210 200912 2 001 Fazat Nur Azizah Rekayasa Perangkat Lunak

46 19480629 197412 1 001 Gibson Hilman Sianipar Teknik Ketenagalistrikan

47 19650924 199501 2 001 Gusti Ayu Putri Saptawati Rekayasa Perangkat Lunak

48 19750809 199903 1 002 Hamonangan Situmorang Teknik Biomedika

49 19570828 198802 1 001 Hardi Nusantara Teknik Telekomunikasi

50 19571123 198403 2 001 Harlili S. Informatika

51 19590728 198503 1 001 Harry Santoso Teknik Telekomunikasi

52 19600705 198702 1 002 Hendrawan Teknik Telekomunikasi

53 19710326 199803 2 001 Henny Yusnita Zubir Informatika

54 19610705 198703 1 001 Hilwadi Hindersah Sistem Kendali dan Komputer

55 19520109 198503 2 001 Hira Laksmiwati Soemitro Rekayasa Perangkat Lunak

56 19471024 197802 1 001 Husni Setiawan Sastramihardja. Rekayasa Perangkat Lunak

57 19681106 199403 1 003 Ian Joseph Matheus Edward Teknik Telekomunikasi

58 19520613 197903 1 004 Iping Supriana Suwardi Informatika

59 19660129 199103 1 002 Irman Idris Elektronika

60 19710227 199702 1 002 Iskandar Teknik Telekomunikasi

61 19580913 198403 1 002 Isnuwardianto Teknik Ketenagalistrikan

62 19531129 197903 1 001 Iyas Munawar Sistem Kendali dan Komputer

63 19660228 199102 1 001 Jaka Sembiring Teknologi Informasi

64 19711010 199702 1 001 Joko Suryana Teknik Telekomunikasi

65 19630204 198903 1 002 Judhi Santoso Informatika

66 19530604 198003 1 004 Kastam Astami Teknik Biomedika

67 19640812 199102 1 001 Kridanto Surendro. Informatika

68 19711118 199702 1 001 Kusprasapta Mutijarsa Teknologi Informasi

69 19500102 197603 1 002 Kuspriyanto Teknik Komputer

70 130796176 M.M. Inggriani Rekayasa Perangkat Lunak

71 19530505 198103 1 006 M.Sukrisno Mardiyanto Rekayasa Perangkat Lunak

72 19510707 197803 1 002 Mary Handoko Wijoyo Informatika

73 19760429 200812 2 001 Masayu Leylia Khodra Informatika

74 19650518 199003 1 002 Mervin Tangguar Hutabarat Elektronika

75 131473907 Mohamad Anis Rosidi Teknik Telekomunikasi

76 19631201 199104 1 001 Mohammad Ridwan Effendi Teknik Telekomunikasi

77 19540222 198003 1 003 Muhammad Nurdin Teknik Ketenagalistrikan

78 19491110 197903 1 009 Mukmin Widyanto A. Teknik Ketenagalistrikan

Page 21: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

79 19521001 197803 1 002 Munawar Ahmad ZA. Informatika

80 19590221 198503 1 003 Nana Rachmana Syambas Teknik Telekomunikasi

81 131803254 Nanang Hariyanto Teknik Ketenagalistrikan

82 19500530 197404 1 001 Ngapuli Irmea Sinisuka Teknik Ketenagalistrikan

83 19760309 200801 2 010 Nur Ulfa Maulidevi Informatika

84 19460819 197207 1 001 Oerip Setiono Iman Slamet Teknik Biomedika

85 19620408 198703 1 004 Pekik Argo Dahono Teknik Ketenagalistrikan

86 19720614 199802 1 001 Pranoto H. Rusmin Sistem Kendali dan Komputer

87 19680304 199603 1 001 Redy Mardiana Teknik Ketenagalistrikan

88 19500930 197903 1 001 Reynaldo Zoro Teknik Ketenagalistrikan

89 130704113 Richard Karel Willem Mengko Teknik Biomedika

90 19680803 199302 1 001 Rila Mandala Informatika

91 132084796 Rinaldi Munir Informatika

92 19470201 197903 1 002 Rio Seto Yudoyono Elektronika

93 19700609 199512 1 002 Riza Satria Perdana Rekayasa Perangkat Lunak

94 19740509 199803 1 002 Saiful Akbar Rekayasa Perangkat Lunak

95 19470812 197803 1 001 Santika Wachyudin Partasubita Informatika

96 19591014 198503 1 003 Sarwono Sutikno Teknik Biomedika

97 19590513 198403 1 002 Sigit Haryadi Teknik Telekomunikasi

98 19500309 197603 1 004 Soehartono Tjondronegoro Teknik Telekomunikasi

99 19490602 197603 1 002 Sugihartono Teknik Telekomunikasi

100 19631211 199001 1 002 Suhardi Teknologi Informasi

101 19621203 198811 1 001 Suhono Harso Supangkat Teknologi Informasi

102 19651110 199001 1 001 Suwarno Teknik Ketenagalistrikan

103 19620829 199001 1 001 Syarif Hidayat Teknik Ketenagalistrikan

104 19531004 197802 2 001 Tati Latifah R. Mengko Teknik Biomedika

105 19751214 200812 1 001 Tri Desmana Rachmildha Teknik Ketenagalistrikan

106 19710907 199702 2 001 Tricya Esterina Widagdo Rekayasa Perangkat Lunak

107 19700824 199702 1 001 Trio Adiono Elektronika

108 19690212 199702 1 001 Tutun Juhana Teknik Telekomunikasi

109 19750908 200801 1 006 Umar Khayam Teknik Ketenagalistrikan

110 19720403 199803 1 003 Waskita Elektronika

111 19740927 200912 1 001 Widyawardhana Adiprawita Teknik Biomedika

112 19640430 198903 1 005 Windy Gambetta Informatika

113 19770112 200912 1 001 Yoanes Bandung Teknologi Informasi

114 19700107 199702 2 001 Yani Widyani Rekayasa Perangkat Lunak

115 19520101 197802 1 004 Yanuarsyah Haroen Teknik Ketenagalistrikan

116 19530818 197810 1 001 Yoga Priyana Teknik Komputer

117 19660604 199001 1 001 Yudi Satria Gondokaryono Teknik Komputer

118 19711129 199702 1 001 Yusep Rosmansyah Teknologi Informasi

119 19511121 197803 1 001 Yusra Sabri SD. Teknik Ketenagalistrikan

120 19720326 200801 1 014 Yusuf Kurniawan Elektronika

Page 22: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

Daftar Staff

No Nip Nama Bagian

1 106000136 Abdul Hamid Sarana dan Prasarana

2 19561105 197903 1 001 Aca Sutardi Lab. Sistem Kendali & Komputer

3 19590101 198103 1 007 Ade Taryat TU Prodi S2 Informatika

4 19560808 197912 1 002 Adis Suwardi TU KK Kendali dan Komputer / Teknik Komputer

5 108000038 Adit Firmansyah Teknisi Lab. Sistem Tenaga & Distribusi Elektrik

6 Adrian Djafrida TU KK Elektronika

7 108000008 Aliza FridaTsaniyah Keuangan

8 Ambar Irma Kepegawaian

9 19690317 199203 1 002 Andy Suprijadi Lab. Sistem Kendali & Komputer

10 19541114 198403 2 001 Anengsih Lab. Telekomunikasi Radio dan Gel. Mikro

11 Asep Puadi Lab. Telematika

12 130924857 Ayi Taryan Lab. Telekomunikasi Radio dan Gel. Mikro

13 106000099 Cahya Wijaya Lab. Konversi Energi Elektrik

14 106000305 Cece Hidayat Duktek

15 19581003 199103 1 001 Dadang Pendukung

16 106000497 Dede Bagja Sembada Akademik S1 EL/ET/EP

17 19680311 199203 1 004 Dedi Ruhendi Sarana dan Prasarana

18 19580404 199403 1 001 Deni Indraparmono TU Perpustakaan

19 106000622 Dian Irmayani Sistem Informasi

20 106000204 Diana Hermawati Akademik

21 106000308 Didin Syafruddin Asa TU KK Rekayasa Perangkat Lunak & Data

22 19660310 198801 2 001 Dini Daniarty TU KK Teknik Biomedika

23 19580224 198103 1 001 Dudun Suyatna Lab. Telematika

24 19550806 199303 1 001 Edi Suhardi Teknisi Lab. Konversi Energi Elektrik

25 Farah Dewi Astari Sarana dan Prasarana

26 Imam Mulyana Lab. Konversi Energi Elektrik

27 19600109 198703 2 001 Inti Kurniati TU KK Informatika

28 106000432 Irwan Zaenal Teknisi Lab. Sistem Kendali & Komputer

29 106000007 Ita Juhana Pendukung Lab. Elektronika & Komponen

30 19571101 198903 1 002 Iyan Heryana Pendukung Lab. Konversi Energi Elektrik

31 19551027 198003 1 002 Jajat Ruhijat Lab. Telematika

32 19571201 198103 1 005 Kandayat TU Perpustakaan

33 Kartiwa Keamanan

34 Karya Sumpena Perpustakaan EL

35 108000063 Kusmadi Teknisi Lab. Telekomunikasi Radio dan Gel. Mikro

36 106000035 Kusnadi Duktek

37 19620304 199003 2 002 Lani Mariani Kasubbag. Sarana & Prasarana

38 19590512 198703 1 002 Maryono TU Lab. Konversi Energi Elektrik

Page 23: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

39 Mistriana Sisfo

40 106000409 Muh. Rian Noviansyah Duktek

41 19670901 198703 2 001 N. Euis Pujiastini Kasubbag Kepegawaian

42 19710707 199903 1 002 Nana Heryana. Teknisi Lab. Konversi Energi Elektrik

43 108000068 Nina Lestari Teknisi Lab. Dasar Teknik Elektro

44 Nurhayati Akademik S3 STEI

45 130804987 Odjang Karya Sumpena TU Prodi S2 Teknik Elektro

46 106000337 Pipit Raip Pitria Kepegawaian

47 Ponimim Keamanan

48 106000175 Ponimin Pendukung

49 106000554 R. Tedi Kusmawan Kasubbag Sisfo

50 19571025 198103 1 003 Rasidi TU Prodi S1 IF/STEI

51 108000003 Reni Wijayani Keuangan

52 Rinaldi Oktavian Lab. Teknik Tegangan dan Arus Tinggi

53 19610110 198601 2 001 Rita Puspawati Sekretariat TU

54 Rochmat Hidayat Pendukung

55 106000109 Rubianto Teknisi Lab. Sinyal & Sistem

56 106000176 Samsudin Duktek

57 108000036 Sandra Irawan Teknisi Lab. Dasar Teknik Elektro

58 106000235 Setiawan Sarana dan Prasarana

59 19670428 198703 2 001 Siti Jenab S. Kasubbag Akademik

60 Sofyan Qamaruzzaman Adm. Penelitian

61 106000413 Sri Noviani Kasubbag Keuangan

62 19631029 198903 2 003 Sri Rahayu Setianingsih Sekretariat TU - Prodi

63 19650119 198703 2 001 Srimiati Kabag

64 19600505 198203 1 002 Subandi Lab. Sistem Tenaga & Distribusi Elektrik

65 19620816 199203 1 003 Sudari Pendukung

66 19591007 198103 1 004 Sudarman Sarana dan Prasarana

67 106000412 Sudiarto Duktek

68 19590630 198012 1 001 Sugandi Lab. Sistem Tenaga & Distribusi Elektrik

69 106000047 Sulaeman Pendukung Lab. Teknik Tegangan & Arus Tinggi

70 106000066 Sumedi Pendukung

71 106000358 Sumedi Nugroho Teknisi Lab. Teknik Tegangan & Arus Tinggi

72 19550612 198101 1 001 Supardi Lab. Elektronika & Komponen

73 19560131 198012 1 001 Suparyanto Lab. Dasar Teknik Elektro

74 Suranto Sistem Informasi

75 19591227 198603 2 002 Sutiati Sekretariat TU - Prodi

76 130903326 Taopik Hidayat TU Prodi S1 EL/ET/EP

77 106000384 Tarman Heryana Pendukung

78 106000339 Tita Rosita Sekretariat TU

79 106000447 Titi Ratri Purnomo Wulan TU Prodi S1 IF/STI

80 106000052 Toto Endharyanto Teknisi Lab. Teknik Tegangan & Arus Tinggi

Page 24: Manual Guide Perizinan STEI Dan ITB

Eksternal HME-ITB

[email protected] Kementerian Dalam Negeri HME-ITB

81 106000130 Turisem TU KK Teknologi Informasi

82 Unnike Cawana Budi Septiani Keuangan

83 106000101 Usep Saepudin Slamet TU KK Kendali dan Komputer

84 19600207 199003 1 002 Wagiman Pendukung

85 Wawan Keamanan

86 19571211 198203 1 007 Yana Rohana Teknisi Lab. Teknik Tegangan & Arus Tinggi

87 106000198 Yati Suyati TU KK Kendali dan Komputer / Teknik Komputer

88 Yaya Suharya Keamanan

89 19580615 199403 2 001 Yuni Wulandari TU Lab. Konversi Energi Elektrik

90 106000016 Yushara TU Lab. Teknik Biomedika

91 106000375 Yustonie TU Lab. Sinyal dan Sistem