kuliah 5 ikatan kimia - · pdf fileyradius elektron jauh lebih besar dari radius inti, ......

8
17/10/2011 1 03035307 KIMIA (2 1) Dr.oec.troph.Ir.Krishna Purnawan Candra, M.S. Kuliah ke-5 Ikatan Kimia 03035307 KIMIA (2-1) Ikatan Kimia Faperta UNMUL 2011 Bahan kuliah ini disarikan dari “Chemistry” 4th ed. McMurray and Fay” Ikatan Kimia y Radius elektron jauh lebih besar dari radius inti, konsekuensinya adalah Bl d 2 l b d k d y Bila terdapat 2 atom yang saling berdekatan dan terjadi reaksi kimia maka yang melakukan interaksi (hubungan) antar kedua atom tersebut adalah elektron y Hal tersebut diatas disebut ikatan kimia y Secara garis besar dikenal 2 macam ikatan kimia y Ikatan kovalen (terjadi antar atom non metal) y Ikatan ionik (terjadi antar metal dan non metal) Dr.Krishna P Candra, Faperta UNMUL 2011

Upload: buihanh

Post on 06-Feb-2018

220 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

17/10/2011

1

03035307 KIMIA (2 1)Dr.oec.troph.Ir.Krishna Purnawan Candra, M.S.

Kuliah ke-5Ikatan Kimia

03035307 KIMIA (2-1)

Ikatan Kimia

Faperta UNMUL 2011

Bahan kuliah ini disarikan dari “Chemistry” 4th ed. McMurray and Fay”

Ikatan Kimia

Radius elektron jauh lebih besar dari radius inti, konsekuensinya adalahB l d 2 l b d k d Bila terdapat 2 atom yang saling berdekatan dan terjadi reaksi kimia maka yang melakukan interaksi (hubungan) antar kedua atom tersebut adalah elektronHal tersebut diatas disebut ikatan kimiaSecara garis besar dikenal 2 macam ikatan kimia

Ikatan kovalen (terjadi antar atom non metal)Ikatan ionik (terjadi antar metal dan non metal)

Dr.Krishna P Candra, Faperta UNMUL 2011

17/10/2011

2

Ikatan KovalenIkatan kovalen terjadi bila atom-atom menggunakan bersama beberapa (biasanya 2) elektron. Dapat digambarkan sbb:g

Dua ato lebih atom yang dihubungkan dengan ikatan kovalen disebut molekul, mis HCl, H2O, NH3 dll

Dr.Krishna P Candra, Faperta UNMUL 2011

Ikatan KovalenCara penggambaran molekul dengan ikatan kovalen

Model ball-and-stick (bola dan batang)Model space-filling

Untuk contoh etanol (C2H5OH) dapat digambarkan sebagai

Dr.Krishna P Candra, Faperta UNMUL 2011

17/10/2011

3

Ikatan KovalenDi alam atom-atom non-logam tidak terdapat bebas, tetapi membentuk molekul untuk memenuhi hukum oktet melalui ikatan kovalen

Dr.Krishna P Candra, Faperta UNMUL 2011

Ikatan IonikIkatan ionik terjadi bila terdapat transfer satu atau lebih elektron dari satu atom dengan atom yang lain

Molekul yang terbentuk dari ikatan kimia ini mempunyai sifat yang berbeda dengan atom asalnya, misal reaksi antara gas khlorin (Cl2) dan

(N ) h lk N Clnatrium (Na) menghasilkan NaCl

Khlorin, gas bewarna hijau yang beracun

Natrium khlorida (garam dapur) merupakan senyawa yang tidak berbahaya berwarna putih dan

d t

Dr.Krishna P Candra, Faperta UNMUL 2011

Natrium, logam yang sangat reaktif

padat

17/10/2011

4

Ion Poliatom

Di alam terdapat senyawa ionik (bermuatan) yang terbentuk dari dua atau lebih atom yang berinteraksi

l l k k l d b b i li melalui ikatan kovalen, disebut sebagai ion poliatom, contohnya ion ammonium (NH4

+), ion hidroksida (OH-), ion nitrat (NO3

-), ion sulfat (SO42-).Ion poliatom ini dapat membentuk senyawa lebih kompleks dengan atom lain melalui ikatan ionik.p gBila senyawa tersebut terdiri dari lebih dari satu ion maka penulisannya menggunakan tanda dalam kurung, “( )”, misal Ba(NO3)2

Dr.Krishna P Candra, Faperta UNMUL 2011

Asam dan Basa

Kation hirogen (H+) dan anion hidroksi (OH-) k i i i k merupakan ion-ion penting, mereka

memberikan sifat asam dan basa.Asam, adalah zat yang memberikan ion H+ dalam air (HCl, HNO3, H2SO4, H3PO4)Basa adalah zat yang memberikan ion OH- dalam air Basa, adalah zat yang memberikan ion OH dalam air (NaOH, KOH, Ba(OH)2).

Dr.Krishna P Candra, Faperta UNMUL 2011

17/10/2011

5

Jumlah ion H+ yang dilepaskan

Jumlah ion OH- yang dilepaskan

17/10/2011

6

Tata Nama Senyawa Kimiaa) Senyawa Biner

FeCl2FeCl2

FeCl3

17/10/2011

7

Tata Nama Senyawa Kimiaa) Senyawa Poliatomik

CuSO4 senyawa yang terdiri dari Cu2+ dan SO4

2-

17/10/2011

8