faringitis-sedikit

Upload: claudianrj

Post on 17-Feb-2018

229 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/23/2019 Faringitis-sedikit

    1/5

    Faringitis akut adalah suatu peradangan akut pada mukosa faring dan

    jaringan limfoid pada dinding faring. Inamasi febris tenggorok yang

    disebabkan oleh virus hampir 70%. Stepkokus group A adalah organisme

    bakteri yang paling umum yang berkenaan dengan faringitis akut yang

    kemudian disebut sebagai !strep throat".

    a# $anifestasi linis

    &anda dan gejala faringitis akut termasuk membrane mukosa sangat merah

    dan tonsil ber'arna kemerahan folikel limfoid membengkak dan dipenuhi

    dengan eksudat dan nyeri tekan nodus limfe servikal. eluhan lain adalah

    nyeri menelan tetapi tidak sehebat nyeri pada tonsillitis akut subfebris nyeri

    kepala dan malaise serak batuk.

    Infeksi virus tidak terkomplikasi biasanya hilang dengan segera dalam ()*0

    hari setelah a'itan. +amun faringitis yang disebabkan oleh bakteri yanglebih virulen seperti Strepkokus group A adalah penyakit yang lebih parah

    selama masa akut dan jauh lebih penting karena insiden dari bahaya

    komplikasi.

    b# omplikasi

    ,ika daya tahan tubuh baik jarang terjadi komplikasi. omplikasi yang dapat

    terjadi adalah otitis media rhinitis akut sinusitis akut laryngitis akut

    trakeitis abses peritonsilar mastoiditis adenitis servikal demam reumatik

    nefritis bron-hitis pneumoni.

    $eskipun jarang dapat terjadi komplikasi sistemik yaitu

    bakteriemiseptikemi terutama jika bakteri penyebabnya adalah

    Steptokokus /ndokarditis bakteri subakut kadang)kadang ditemukan pada

    penderita dengan kelainan katub jantung.

    -# enatalaksanaan $edis

    enyakit ini tergolong penyakit yang dapat sembuh sendiri 1self)limited

    disease#. ada penderita -ukup diberikan terapi simtomatik berupa

    analgetik)antipiretik1asetosal# obat kumur 1gargarisma kana tau air masakhangat ditambah garam#. Fungsi obat kumur adalah untuk melemaskan otot

    faring yang dan mengen-erkan lendir yang melekat pada faring. ,ika daya

    tahan tubuh kurang baik misalnya pada bayi dan orang tua atau jika terjadi

    komplikasi perlu diberikan antibioti-.

  • 7/23/2019 Faringitis-sedikit

    2/5

    2ntuk Strepkokus group A penisilin merupakan obat pilihan. Apabila pasien

    yang alergi terhadap penisilin dapat digunakan sefalosporin. Antibiotik

    diberikan selam sedikitnya *0 hari untuk menghilangkan strepkokus group A

    dari orofaring.

    3iet -air atau lunak diberikan selama tahap akut penyakit tergantung padanafsu makan pasien dan tingkat rasa nyaman yang terjadi bersama proses

    menelan. ada kondisi yang parah -airan yang di berkan se-ara intra vena.

    *. 2. FARINGITIS KRONIS

    Sebenarnya bukan suatu bentuk peradangan 1itis# tetapi merupakan

    penyakit yang kekambuhannya banyak dipengaruhi oleh iritasi bahan

    tertentu.

    4ahan tersebut adalah asap rokok debu rumah asap se-ret hidung1post

    nasal drip# dari sinusitis maksila atau rhinitis kronik. Selain itu juga dari

    makanan misalnya makanan yang digoreng ka-ang 5ombok meri-a

    al-ohol telur buah)buahan yang bergetah atau asam.

    Faktor predisposisi6

    8initis kronis

    Sinusitis

    Iritasi kronik pada perokok dan peminum alkohol

    Inhalasi uap pada pekerja dan laboratorium

    9rang yang sering bernafas dengan mulut karena hidungnya

    tersumbat.

    *. a. Faringitis kronis hiperplastik

    *# :ejala 6

    asien mengeluh gatal di tenggorokan berasa kering serta berlendir yang

    sukar dikeluarkan di tenggorokan kadang kadang disertai juga denganbatuk.

    ;# &erapi 6

    3i-ari dan diobati adanya penyakit kronis di hidung dan sinus

    paranasal

  • 7/23/2019 Faringitis-sedikit

    3/5

    &erapi lokal dengan menggosokkan

  • 7/23/2019 Faringitis-sedikit

    4/5

    &erdapat guma pada tonsil dan palatum

    :uma pada dinding faring pada posterior akan mengenai vertebra

    servikal

    :angguan fungsi palatum se-ara permanen akibat adanya guma padapalatum mole

    ;# 3iagnosis 6

    3iagnosis dengan pemeriksaan serologi-

    (# &erapi 6

    9bat pilihan utama ialah penisilin yang diberikan dalam dosis tinggi

    *. b. Faringitis Tuberkolusa

    uman tahan asam dapat menyerang mukosa palatum durum dasar lidah

    dan epiglotis. 4iasanya infeksi di daerah faring merupakan proses sekunder

    dari tuber-ulosis paru ke-uali bila terjadi infeksi kuman tahan asam jenis

    bovinum. ada jenis bovinum ini dapat timbul tuber-ulosis faring primer.

    *# >ara infeksi 6

    a# >ara eksogen yaitu kontak dengan sputum yang mengandung kuman

    atau inhalasi kuman melalui udara.

    b# >ara endogen yaitu penyebaran melalui darah pada tuberkolusis

    miliaris.

    enelitian saat ini menemukan penyebaran se-ara limfogen

    ;# 4entuk dan tempat lesi

    $enurut $eyerson1*?@0# akan berbentuk ulkus pada satu sisi tonsil dan

    jaringan tonsil itu akan mengalami nekrosis. ada infeksi se-ara hematogen

    tonsil dapat terkena pada kedua sisi terutama pada dinding faring posterior

    arkus faring anterior dinding lateral hipofaring palatum mole dan palatumdurum. elenjar regional leher membengkak.

    (# :ejala6

    asien mengeluh nyeri hebat di tenggorokan. eadaan umum pasien buruk

    karena anoreksi nyeri menelan makanan. &idak jarang terjadi regurgitasi.

    Selain itu terjadi nyeri di telinga 1otalgi#. &erdapat juga adenopati servikal.

  • 7/23/2019 Faringitis-sedikit

    5/5

    # 3iagnosis 6

    emeriksaan sputum untuk mengetahui basil tahan asam

    Foto thorak untuk melihat adanya tuberkolusis paru

    4iopsi jaringan untuk mengetahui proses keganasan serta men-ari

    basil tahan asam di jaringan

    B# &erapi6

    &erapi sesuai dengan terapi tuberkolusis paru.

    Sumber 6 https6brigitaayurosdiana.'ordpress.-om;0*;*00(asuhan)

    kepera'atan)faringitis