epaper belia 13 oktober 2015

3
”OUR ENVIRONMENT, THE WORLD IN WHICH WE LIVE AND WORK, IS A MIRROR OF OUR ATTITUDES AND EXPECTATIONS.” - Earl Nightingale Facebook: www.facebook.com/beliapr Twitter: @beliapr E-mail: [email protected] 21 LEMBARAN KHUSUS REMAJA SELASA (KLIWON) 13 OKTOBER 2015 29 ZULHIJAH 1436 H RAYAGUNG 1948 Terima Kasih Pembaca Belia! Bronze Winner The Best of Java Newspaper IYRA 2015 IYRA 2015 The Best of Java Newspaper inner onze W Br Pembaca Belia! erima Kasih T Gheri Gifari Mirza MENJAGA lingkungan itu sangat penting untuk kelangsungan hidup. Salah satu caranya dengan menanam pohon. Maharani Arla PENTINGNYA itu buat kelangsung- an hidup. Caranya bisa dengan menanam pohon apalagi tumbuhan kan penghasil oksigen jadi kalau tum- buhan banyak oksigen juga banyak. Reiki Fadilah SANGAT penting karena ling- kungan itu tempat kita hidup jadi kita harus menjaganya. Menjaga ling- kungan bisa dengan cara yang sa - ngat mudah yaitu bisa dengan mem- buang sampah pada tempatnya, menanam pohon, dan masih banyak lagi. Firhand El Schumy KALAU kita tidak menjaga lingku- ngan kita akan rugi, contohnya kalau buang sampah sembarangan akan menyebabkan banjir. Cara menjaga lingkungan bisa dengan melakukan reboisasi dan membuat biopori. Nova Dwi Ayudia LINGKUNGAN itu kebutuhan hidup kita dan kalau lingkungan rusak kita akan merasakan akibatnya kaya kekurangan oksigen dan tem- pat tinggal yang nggak nyaman. Kalau yang paling sederhana sih diawali dengan ni- at, nggak buang sampah sembarangan, lebih berkembang lagi kita bisa menanam pohon.*** [email protected] FOTO: RANI 22> Skul: SMP Yayasan Atikan Sunda 23> Aksi: The Heritage 23> MusicTerritory: Ngamplag Live: Road to ”Ngamplag Fest” Apa Sih Pentingnya Menjaga Lingkungan Buat Kamu, dan Gimana Cara Kamu Menjaga Lingkungan? Gemapeka 2015 AMA seperti na- manya kegiatan ini memang lebih di- fokuskan untuk membersihkan kali atau sungai. Akan tetapi, berbeda de- ngan kegiatan bersih-bersih lain, kegiatan Gemapeka ini nggak sekedar bersih-bersih sungai, tetapi juga diiringi dengan kegiatan lainnya seperti meneliti bagaimana kualitas dari air sungai terse- but. Kegiatan yang digagas oleh Forum Silaturahmi Sekolah Adiwiyata (Forssa) Bandung ini melibatkan sebanyak 600 peserta yang terdiri atas TNI, masyarakat sekitar, aparat pemerintah, serta per- wakilan guru dan siswa dari 51 sekolah SD, SMP/MTS, sampai SMA/SMK yang tergabung dalam sekolah Adiwiyata Bandung. Menurut Ketua Pelaksana Gemapeka, Rahmat Suprihat, tujuan di- adakan kegiatan ini adalah untuk meng- aplikasikan proses pembelajaran yang telah diterima siswa di sekolah dan me- nyelesaikan permasalahan lingkungan secara nyata. ”Selain itu juga sebagai peluncuran terbentuknya Forssa,” kata Pak Rahmat. Masih menurut Pak Rahmat, kegiatan Gemapeka ini merupakan kolaborasi an- tara sekolah Adiwiyata Bandung dan pi- hak Kecamatan Bandung Kidul. Makanya sungai yang dipilih dalam kegiatan ini adalah Sungai Cikapundung Kolot yang berada di kawasan Bandung kidul. FYI, dalam kegiatan Gemapeka ini seluruh peserta berkumpul di SMPN 34 Bandung yang merupakan Sekretariat Forssa. Di sini para peserta khususnya pelajar SD hingga SMA dibagi menjadi delapan kelompok yang terdiri atas kelompok advokasi dan edukasi, biotilik, uji kualitas air minum, biopori, penanam- an pohon, gerakan pilah sampah, jur- nalis lingkungan, dan bersih-bersih su- ngai. Nah, supaya kegiatan ini berjalan lancar, sebelumnya perwakilan dari ma- sing-masing kelompok ini diberikan pengetahuan atau pelatihan. Salah sa- tunya adalah pelatihan biotilik yaitu pe- ngujian kualitas air dengan melihat biota yang ada di sungai. Pelatihan ini diberikan langsung oleh pihak Dinas Ke- sehatan Kota Bandung. Dari pantauan kru belia, antusiasme peserta dalam event Gemapeka ini sa- ngatlah tinggi. Bahkan dengan keadaan capek sekalipun, para peserta tetap merasa senang karena bisa jadi bagian dalam kegiatan ini, seperti yang di- rasakan oleh Rivan, Adam, dan Tania. Ketiga pelajar dari SMPN 25 Bandung ini merasa sangat senang dan bangga bisa terlibat dalam kegiatan ini. ”Kita nggak ngerasa capek karena bangga bisa ikut- an. Di sini kita bisa lebih tahu tentang air, lingkungan, dan cara mengolah sam- pah,” ujar Rivan. Selain trio pelajar dari SMPN 25, menurut Rizky Fuji dari SMAN 19 Bandung yang juga perwakilan Komu- nitas Kaleci, adaya kegiatan ini sangat memberikan efek positif bagi generasi muda supaya tetap setia dan bersema- ngat dalam menjaga dan membersihkan lingkugan. ”Ini juga bisa menjadi motivasi buat warga bandung untuk menjaga ke- sehatan lingkungan sesuai dengan cita- cita Bandung Juara dan Smart City,” kata Rizky. Anyways, selain bersih-bersih Sungai Cikapundung Kolot, kegiatan Gemapeka juga diisi dengan kegiatan menem- pelkan stiker, menguji kualitas air minum warga, membuat biopori, memilah sam- pah, dan melakukan penanaman 200 pohon yang dilakukan di bantaran Su- ngai Cikapundung dan tol Buahbatu. Se- lain itu, untuk mengetahui bagaimana kualitas air sungai, dilakukan presentasi biotilik. Menurut salah satu siswa kelom- pok biotilik yang juga siswa SMPN 34, Raihan, kualitas air Sungai Cikapundung ini berada di tataran yang kurang sehat. ”Setelah diidentifikasi, didapatkan total skor 1,9 itu berarti Sungai Cikapuncung ini kurang sehat karena sungainya sendiri kurang mendukung buat tempat hidup- nya habitat,” kata Raihan. Waw, keren banget ya kegiatan ini. Selain bisa belajar langsung ke lapangan, kita juga jadi tahu gimana kualitas Sungai Cikapundung atau sungai-sungai lain di Bandung. Siip, dua jempol deh buat kalian!*** [email protected] APA jadinya kalau para pelajar berkumpul dalam suatu gerakan peduli lingkungan? Hmm, yang pasti sih bakalan menarik banget. Yup, seperti yang dilakukan ratusan pelajar di Kota Bandung yang ikut serta dalam kegiatan ”Gemapeka” alias Gerakan Masyarakat Peduli Kali. B S N AH, nah, kalau tadi temen-temen yang ikutan Gemapeka udah sedikit berkenalan dengan Sungai Cikapundung, sekarang kita bahas sedikit yuk fakta-fakta tentang sungai yang satu ini. Pada penasaran kan? Check this out! 1. Taukah kalian, kalau Sungai Cikapundung ini berhulu atau bermula dari Curug Ciomas yang ada di daerah Lembang? Sungai ini membelah Kota Bandung dari utara menuju selatan, mele- wati 9 kecamatan yang mencakup 13 kelurahan dan bermuara di Sungai Citarum. 2. Asal nama sungai Cikapundung berasal dari kata ”ci” alias air dan ”pundung”. Sst, ”pundung” di sini bukan ”pundung” dalam bahasa Sunda yang be- rarti lagi ngambek! Tetapi pundung diambil dari kata kepundung yang merupakan nama sejenis buah-buahan yang tumbuh di sekitar bukit Gu- nung Tunggul yang merupakan daerah awal mula sungai. 3. Sungai Cikapundung ini punya anak lho, salah satunya sungai kecil yang bernama Cibarani. Ali- ran Cibarani tidak panjang, hanya sekitar 100 m dan bentuknya menyerupai lorong, Sungai ini merupakan sungai buatan Belanda pada masa penjajahan yang dibuat untuk mengalirkan air dari Sungai Cikapundung. 4. Kalau kita cari di Google dan mencari sungai terkotor di Bandung, voila! Sungai Cikapundung akan muncul jadi salah satunya. Yap, sedih me- mang, sungai yang satu ini menjadi sungai terko- tor kedua di Bandung setelah Sungai Citarum. Kalau kita susuri sepanjang sungainya, jangan heran kalau kita nemuin banyak sampah dan ko- toran. Menurut data dari Bappeda, Sungai Cika- pundung menampung limbah domestik sebanyak 2,5 juta liter per hari. Hiks, pantesan aja ya. 5. Menyambung poin sebelumnya nih, kita bisa sedikit lega karena sungai yang menjadi salah satu titik vital bagi Kota Bandung ini sekarang ma- suk di daftar prioritas Pemerintah Kota Bandung. Yes, pemerintah sedang berusaha untuk men- jernihkan kembali air yang mengalir di Cikapun- dung ini demi menjaga kelestariannya. Makanya yuk kita bantu!*** [email protected] Serba-serbi Cikapundung 23> Chat: Irfan Ramdhani

Upload: cnexus-kidz

Post on 23-Jul-2016

247 views

Category:

Documents


7 download

DESCRIPTION

Belia Pikiran Rakyat Issue 13 Oktober 2015

TRANSCRIPT

”OUR ENVIRONMENT, THEWORLD IN WHICH WE LIVE AND

WORK, IS A MIRROR OF OURATTITUDES AND EXPECTATIONS.”

- Earl Nightingale

Facebook: www.facebook.com/beliapr Twitter: @beliapr E-mail: [email protected]

21

LEMBARAN KHUSUS REMAJA

SELASA (KLIWON) 13 OKTOBER 201529 ZULHIJAH 1436 H

RAYAGUNG 1948

Terima KasihPembaca Belia!

Bronze WinnerThe Best of Java Newspaper

IYRA 2015IYRA 2015The Best of Java Newspaper

inneronze WBr

Pembaca Belia!erima KasihT

Gheri Gifari Mirza

MENJAGA lingkungan itu sangatpenting untuk kelangsungan hidup.Salah satu caranya denganmenanam pohon.

Maharani Arla

PENTINGNYA itu buat kelangsung -an hidup. Caranya bisa denganmenanam pohon apalagi tumbuhankan penghasil oksigen jadi kalau tum-

buhan banyak oksigen juga banyak.

Reiki Fadilah

SANGAT penting karena ling -kungan itu tempat kita hidup jadi kitaharus menjaganya. Menjaga ling -kungan bisa dengan cara yang sa -ngat mudah yaitu bisa dengan mem-

buang sampah pada tempatnya, menanam pohon,dan masih banyak lagi.

Firhand El Schumy

KALAU kita tidak menjaga lingku -ngan kita akan rugi, contohnya kalaubuang sampah sembarangan akanmenyebabkan banjir. Cara menjagalingkungan bisa dengan melakukan

reboisasi dan membuat biopori.

Nova Dwi Ayudia

LINGKUNGAN itu kebutuhanhidup kita dan kalau lingkunganrusak kita akan merasakan akibatnyakaya kekurangan oksigen dan tem-pat tinggal yang nggak nyaman.

Kalau yang paling sederhana sih diawali dengan ni-at, nggak buang sampah sembarangan, lebihberkembang lagi kita bisa menanam pohon.***

[email protected]

FOTO: RANI

”22> Skul: SMP Yayasan Atikan Sunda

23> Aksi: The Heritage

23> MusicTerritory: Ngamplag Live: Road to ”Ngamplag Fest”

Apa Sih Pentingnya Menjaga LingkunganBuat Kamu, dan Gimana

Cara Kamu Menjaga Lingkungan?

Gemapeka 2015

AMA seperti na-manya kegiatan inimemang lebih di-fokuskan untukmembersihkan kaliatau sungai. Akantetapi, berbeda de -ngan kegiatanbersih-bersih lain,

kegiatan Gemapeka ini nggak sekedarbersih-bersih sungai, tetapi juga diiringidengan kegiatan lainnya seperti menelitibagaimana kualitas dari air sungai terse-but. Kegiatan yang digagas oleh Forum

Silaturahmi Sekolah Adiwiyata (Forssa)Bandung ini melibatkan sebanyak 600peserta yang terdiri atas TNI, masyarakatsekitar, aparat pemerintah, serta per-wakilan guru dan siswa dari 51 sekolahSD, SMP/MTS, sampai SMA/SMK yangtergabung dalam sekolah AdiwiyataBandung. Menurut Ketua PelaksanaGemapeka, Rahmat Suprihat, tujuan di-adakan kegiatan ini adalah untuk meng -aplikasikan proses pembelajaran yangtelah diterima siswa di sekolah dan me -nyelesaikan permasalahan lingkungansecara nyata. ”Selain itu juga sebagaipeluncuran terbentuknya Forssa,” kataPak Rahmat.Masih menurut Pak Rahmat, kegiatan

Gemapeka ini merupakan kolaborasi an-tara sekolah Adiwiyata Bandung dan pi-hak Kecamatan Bandung Kidul.Makanya sungai yang dipilih dalamkegiatan ini adalah Sungai CikapundungKolot yang berada di kawasan Bandungkidul. FYI, dalam kegiatan Gemapeka iniseluruh peserta berkumpul di SMPN 34Bandung yang merupakan SekretariatForssa. Di sini para peserta khususnyapelajar SD hingga SMA dibagi menjadidelapan kelompok yang terdiri ataskelompok advokasi dan edukasi, biotilik,uji kualitas air minum, biopori, penanam -an pohon, gerakan pilah sampah, jur-nalis lingkungan, dan bersih-bersih su -ngai. Nah, supaya kegiatan ini berjalanlancar, sebelumnya perwakilan dari ma -sing-masing kelompok ini diberikanpengetahuan atau pelatihan. Salah sa -tunya adalah pelatihan biotilik yaitu pe -ngujian kualitas air dengan melihat biota

yang ada di sungai. Pelatihan inidiberikan langsung oleh pihak Dinas Ke-sehatan Kota Bandung.Dari pantauan kru belia, antusiasme

peserta dalam event Gemapeka ini sa -ngatlah tinggi. Bahkan dengan keadaancapek sekalipun, para peserta tetapmerasa senang karena bisa jadi bagiandalam kegiatan ini, seperti yang di-rasakan oleh Rivan, Adam, dan Tania.Ketiga pelajar dari SMPN 25 Bandung inimerasa sangat senang dan bangga bisaterlibat dalam kegiatan ini. ”Kita nggakngerasa capek karena bangga bisa ikut -an. Di sini kita bisa lebih tahu tentang air,lingkungan, dan cara mengolah sam-pah,” ujar Rivan. Selain trio pelajar dariSMPN 25, menurut Rizky Fuji dari SMAN19 Bandung yang juga perwakilan Komu-nitas Kaleci, adaya kegiatan ini sangatmemberikan efek positif bagi generasimuda supaya tetap setia dan bersema -ngat dalam menjaga dan membersihkanlingkugan. ”Ini juga bisa menjadi motivasibuat warga bandung untuk menjaga ke-sehatan lingkungan sesuai dengan cita-cita Bandung Juara dan Smart City,” kataRizky.Anyways, selain bersih-bersih Sungai

Cikapundung Kolot, kegiatan Gemapekajuga diisi dengan kegiatan menem-pelkan stiker, menguji kualitas air minumwarga, membuat biopori, memilah sam-pah, dan melakukan penanaman 200pohon yang dilakukan di bantaran Su -ngai Cikapundung dan tol Buahbatu. Se-lain itu, untuk mengetahui bagaimanakualitas air sungai, dilakukan presentasibiotilik. Menurut salah satu siswa kelom-pok biotilik yang juga siswa SMPN 34,Raihan, kualitas air Sungai Cikapundungini berada di tataran yang kurang sehat.”Setelah diidentifikasi, didapatkan totalskor 1,9 itu berarti Sungai Cikapuncung inikurang sehat karena sungainya sendirikurang mendukung buat tempat hidup-nya habitat,” kata Raihan. Waw, kerenbanget ya kegiatan ini. Selain bisa belajarlangsung ke lapangan, kita juga jadi tahugimana kualitas Sungai Cikapundungatau sungai-sungai lain di Bandung. Siip,dua jempol deh buat kalian!***

[email protected]

APA jadinya kalau para pelajar berkumpul dalam suatu gerakan peduli lingkungan? Hmm, yang pasti sih bakalanmenarik banget. Yup, seperti yang dilakukan ratusan pelajar

di Kota Bandung yang ikut serta dalam kegiatan ”Gemapeka” alias Gerakan Masyarakat Peduli Kali.

BS

NAH, nah, kalau tadi temen-temen yang ikutanGemapeka udah sedikit berkenalan denganSungai Cikapundung, sekarang kita bahas

sedikit yuk fakta-fakta tentang sungai yang satu ini.Pada penasaran kan? Check this out!

1. Taukah kalian, kalau Sungai Cikapundung iniberhulu atau bermula dari Curug Ciomas yangada di daerah Lembang? Sungai ini membelahKota Bandung dari utara menuju selatan, mele-wati 9 kecamatan yang mencakup 13 kelurahandan bermuara di Sungai Citarum.

2. Asal nama sungai Cikapundung berasal dari kata”ci” alias air dan ”pundung”. Sst, ”pundung” di sinibukan ”pundung” dalam bahasa Sunda yang be-rarti lagi ngambek! Tetapi pundung diambil dari

kata kepundung yang merupakan nama sejenisbuah-buahan yang tumbuh di sekitar bukit Gu-nung Tunggul yang merupakan daerah awal mulasungai.

3. Sungai Cikapundung ini punya anak lho, salahsatunya sungai kecil yang bernama Cibarani. Ali-ran Cibarani tidak panjang, hanya sekitar 100 mdan bentuknya menyerupai lorong, Sungai inimerupakan sungai buatan Belanda pada masapenjajahan yang dibuat untuk mengalirkan airdari Sungai Cikapundung.

4. Kalau kita cari di Google dan mencari sungaiterkotor di Bandung, voila! Sungai Cikapundungakan muncul jadi salah satunya. Yap, sedih me-mang, sungai yang satu ini menjadi sungai terko-

tor kedua di Bandung setelah Sungai Citarum.Kalau kita susuri sepanjang sungainya, janganheran kalau kita nemuin banyak sampah dan ko-toran. Menurut data dari Bappeda, Sungai Cika-pundung menampung limbah domestik sebanyak2,5 juta liter per hari. Hiks, pantesan aja ya.

5. Menyambung poin sebelumnya nih, kita bisasedikit lega karena sungai yang menjadi salahsatu titik vital bagi Kota Bandung ini sekarang ma-suk di daftar prioritas Pemerintah Kota Bandung.Yes, pemerintah sedang berusaha untuk men-jernihkan kembali air yang mengalir di Cikapun-dung ini demi menjaga kelestariannya. Makanyayuk kita bantu!***

[email protected]

Serba-serbi Cikapundung

23> Chat: Irfan Ramdhani

22

Hadiah: Dua B TEH Tisha, di saat belajar saya seringkali

langkah kon kret yang harus saya lakukan a dengan media sosial? Terima kasih.

Helo Vania!

SOLUSI permasalahan Kamu bisa langsung bicar lang sekolah, biasanya ka kegiatan lain. Jadi, nggak kalau teman kamu ngeye pada saat dia datang, kam

rumah yang me nemui temanmu itu Lumayan lho, ngurangin kebohonga bisa menghargai pendapatmu. Che

KAMU bisa tanya apa aja seputar permasa oleh belia. Soal pelajaran di sekolah, pacar masalah sama teman dan ortu, atau pertany aja pengen nanya sama siapa, kirim ke alam subject Tanya Aja. Kalau nggak pengen nam di belia, jangan lupa tulis di emailnya, ya! P berupa dua buah kaus C-59 . Hadiah bisa ka No. 77 Bandung. Masa peng ambilan kaus p muatan. Jika tidak diambil dalam batas wak

Pertanyaan Kamu B

Marin Ramdhani - Own Ngerti banget soal man preneurship!

Otong Koil - Vokalis Koil ini juga seorang ko dan plat vinyl. Tanya dia soal apa aja! Jang nya seru ya! :)

Om Syau - Dosen di Fiko demen baca, dan bikin k sekolah, mungkin doi bo film, CD, dan komik juga

Risa Saraswati - Vokalis jin menulis buku. Tanya menulis!

Teh Tisha - Kru belia, penikmat kuliner, dan banget jadi juri lomba-lomba kreativitas sisw Ssst... Buat cewek-cewek, Teh Tisha boleh b

Helo Stanley!

HAL ini sebetulnya kebanggaan dirimu s murid yang berpresta lah. Tapipaaakk, tidak dang prestasi tersebu belajar, te tapi gagal m

les-woles aja, nikmati masa SM melakukan kegiatan yang pos main piano, gitar, skateboard, menurutmu menggembirakan

SELASA (KLIWON) 1 29 ZULHIJA

RAYAGUN

Nih, contek aja syaratnya:

- Foto harus diemail ke: belia@- Foto harus sesuai tema ming YAMAHA MIO M3 sungguha - Ukuran foto MINIMAL 200KB d - Tiap pengiriman WAJIB MELA yang sejenis), nama sekolah,

- Foto memenuhi syarat pengir- Foto memiliki keunikan dan kr

Setiap foto yang dimuat akan foto pemenang mingguan men nang Snap Shout pada bulan J tunai maupun merchandise), p dengan menghubungi bagian langsung hari kerja dan jam k dung. Pemenang mingguan ak diah 1 unit motor Yamaha Mio M pr @beliapr @yamahajabar b SnapShout”!

Kriteria penilaian:

Tema M Your OOTD (O

HALO kawan-kawan, kamu pengen nulis di Belia nggak?Buat tulisan yang dimuat, bakal dapet honorarium berupauang tunai! Tertarik? Syaratnya gampang, yang boleh nuliskhusus siswa SMP dan SMA (dapat dibuktikan dengan kar-tu pelajar/surat keterangan). Rubrik yang bisa kamu isi:

1. Inspirasi. Tulis apa saja yang menurut kamu bisa men-ginspirasi pembaca Belia yang lain! Banyaknya tulisanadalah 2.500-3.000 karakter.2. Aksi.Pengen ekskul kamu dimuat profilnya? Atau mungkinada kegiatan dan hobi seru yang menurut kamu perlu dike-tahui temen-temen Belia? Mangga kirim tulisan untuk rubrikAksi sebanyak 4.000-5.000 karakter. Lengkapi juga den-gan foto-foto* yang keren! 3. Music Territory. Ada acara musik keren dari sekolahmu?Liput aja! Tulis sebanyak 3.000 karakter, dan sertakanfotonya* yang seru!4. Esnikobelia. Ngerasa punya wawasan atau penge-tahuan populer yang pengen kamu share ke pembaca be-lia yang lain? Coba kamu tulis di rubrik Ensiklobelia sebanyak3.000 karakter.

5. Chat. Interview fi kan di sini! Panjan format tanya jawa ya!6. Review. Punya b ngen direview? Sok ter, kasih keteranga rubrik review), jang mulai dari 1 bintan

Silakan kirimin tulis lia di belia@pikira judul tulisannya (In

Info: Tidak semua t yang memenuhi sy si Belia yang baka

*Kualitas foto yang panjang foto terpe

Nulis di Belia Yuk!

Trisakti Raksanegara, SMAN 27 Bandung

HALO sobat Belia! Buat bulan Juli-Oktober 2015 ini, rubrik Snap!Shout pu nya hadiahyang super cihuy buat kamu semua! Di rubrik ini, kamu bisa kirim foto gambar yangkeren sesuai dengan tema yang belia tentuin dan bisa ngedapetin hadiah uang tunaitiap minggunya! Udah gitu, pe ngirim foto yang dimuat tiap minggu nya bakal dinilaikembali buat ngedapetin 1 unit motor Yamaha Mio M3.

Regiana Faadhilah, SMPN 12 Bandung

Muhammad Ihsan FauziMAN Babakan Ciwaringin Cirebon

HAI Kak Otong, saya mau tanya, sebene I di sekolah?

pemenang

Tema Minggu Ini: Cosplay

SAAT ditanya siapa guru yangjadi favorit para siswa di sekolahini, mereka sepakat bahwa nggak ada guru ter favorit karenasemua guru favorit. Ka lau dibi-lang baik, semua guru juga baik.Ada yang galak-galak dikit yawajar karena demi ke ba ikansiswanya juga. Kalau ramah, se-mua guru di sini rajin senyumdan someah. Guru-guru jugadeket banget sama muridnya,kayak yang di ceritain Siti Mariani,siswi kelas IXa ini bilang bahwa

guru di SMP YAS itu udah kayak orangtua kedua. Mereka bisacurhat-curhatan tentang apa punter utama pelajaran. Guru-gurujuga setia dalam mendampingipara siswanya, misalnya adalom ba-lomba pasti para guruikut mengantar dan memberi se-mangat. Pokonya udah nyobatba nget lah, hehehe. Jadi, antarasiswa dan guru itu nggak adagap. Ini juga yang bikin suasanadi se kolah itu “haneuteun” aliassangat hangat dan akrab.***

SETELAHmelihat profil sekolahini, kita bisa me nyimpulkan pasti-lah ekstrakurikuler yang ada diSMP YAS juga nggak jauh-jauhdari seni dan budaya seperti taritradisional, karawitan, dan senipencak. Eits, tapi jangan salah,dari belasan eks kul yang ada di si-

ni nggak semuanya tertantangseni budaya tradisional kok. Adaekskul olah raga seperti futsalcowok, futsal cewek, dan basket.Ada juga ekskul modern sepertiband dan per ku si. Nggak keting-galan ekskul klasik seperti Pra mu -ka dan Paskibra. Sst, tapi kabarnya

di sini Paskibranya juga seringterinspirasi gerakan seni tari Sun-da saat bikin koreo variasinya lho,hihihi.Di sini semua ekskul favorit, tapi

ada satu eks kul yang cukup unik,yakni ekskul mengukir wa yang. Diekskul ini para siswa diajarkanbagai mana cara membuatwayang golek.... Pak Tresna Youa-na, pembina ekskul ini menje-laskan bahwa di sini siswa dia-jarkan mulai dari berbentuk bahan

mentah berupa kayu batangan;membentuk bagian-bagianwayang seperti kepala, ba dan,dan tangan; melukis dan memberiwarna; membuat bajunya; sampaijadi wayang yang siap ditampilkan. Membentuk kayupasti memerlukan alat tajamseperti gerjaji dan kapak, belumlagi alat ukir yang cukup tajam,makanya anggota ekskul ini kuduekstrahati-hati dalam membuatwayang.***

Kearifan Lokal untuk Bersaing Secara Global

SELAIN kuat dengan seni budaya Sundanya, SMP yang punya 824siswa dan guru 35 ini juga kental dengan nuansa islami. Terlihat daripakaian seragam yang dikenakan oleh para siswa, anak lelaki berke-meja dan ber celana panjang, sedangkan yang perempuan memakairok panjang dan wajib berkerudung. Menurut Pak Mahdar lagi, parasiswa ini nggak keberatan kok ikut aturan tersebut.“Bukan hanya berbasis seni budaya, tapi juga berbasis islami den-

gan tujuan melahirkan anak yang cerdas secara akademik sekaliguscerdas secara spiritual. Setiap pagi wajib membawa dan membacaAlquran setidaknya beberapa ayat. Mes ki sedikit, tetapi dilakukan rutinsehingga anak itu setidaknya bisa khatam Alquran saat lu lus nanti,” tu-tur Bapak Kepala Sekolah yang penampilannya bersahaja ini. Btw, ng-gak cuma itu, setiap Senin, Rabu, dan Jumat, kegiatan pagi ba rudakSMP YAS ditambah de ngan membaca Asmaulhusna ditambah adatausiah dari para guru. Ada juga salat berjemaah yang diadakan rutinsepulang sekolah. Mantap!***

BerlandaskanIslami JugaEKSKUL-EKSKUL ini juga loh

yang mengantarkan parasiswanya berprestasi. Misalnya ajanih yang terbaru datang dari ek-skul seni tari tradisional yangmemenangi Festival Seni Siswa

Nasional (FS2N) di tingkat kota danmewakili Kota Bandung di FS2Ntingkat Jawa Barat di Purwakarta.Menurut Siti Ma riani, salah se -orang siswi yang ikut ekskul ini, ikutseni tari itu membawa efek yang

sangat positif buat hidupnya. Se-lain FS2N, ekskul seni tari ini sukaikut lomba misalnya di Unpas dandi Itenas. Selain itu, SMP YAS jugapernah jadi tuan rumah pasanggiriseni tari se-kecamatan.Prestasi lain datang dari seni

karawitan yang juga langgananjuara, Kata Bu Petiwi Wakasek Ke-siswaan, karawitannya SMP YASini kalau ikut lomba pasti selalutiga besar. Jempolan! Nggak cumaitu, rampak sekar dan sajak sundajuga jadi andalan SMP YAS men-dulang prestasi. Oh ya, nggakcuma yang berbau kesenian lohyang ber prestasi, bidang lain punnggak mau kalah. Contohnya ajaada Karania Fadilah, siswi kelas VI-IIf yang baru aja menang lombastory telling bahasa Inggris danOrychia Sativa kelas VIIIb yang jadiperwakilan Olimpiade Sains Na-sional Bidang Fisika. Keren-kerenkan?***

Ukir-ukir Seni dan Budaya

Semua Guru Favorit!

Pastinya Berprestasi

KERAGAMAN seni budayamerupakan asetberharga Indone-

sia, kita semua pastisepakat kalau seni bu-daya adalah salah satuelemen kehidupan yangpenting bagi kita. Salahsatunya budaya yang pal-ing dekat dengan kita ialah budayaSunda karena kita hidup di TatarParahyangan. Memelihara danmelestarikan seni budaya menjaditanggung jawab kita semua. Itu pulayang dilakukan SMP Yayasan AtikanSunda atau SMP YAS.Kalau Belia akrab dengan Rebo

Nyunda yang digagas Kang Emil untukmenghidupkan budaya Sunda setiaphari Rabu, di SMP YAS budaya Sundahidup setiap hari. Yup, sekolah yangterletak di Jalan PHH Mustofa nomor115 Bandung ini memang lekat dengan

budaya Sunda. MneurutKepala Sekolah SMP YASBapak Mahdar, S. Pd. Mm.,sekolah ini memangberbasis seni dan budayaSunda. Tujuannya untukturut serta ngamumule

atau memelihara budaya Sunda. Inicukup terlihat dari percakapan sehari-hari di sekolahnya yag banyak meng-gunakan bahasa Sunda, lalu di dind-ing-dinding banyak poster berbahasaSunda, dan banyak pula kerajinan dankarya seni yang juga Nyunda.Ini diamini Ketua Yayasan Atikan

Sunda Bapak Uu Rukmana, kuatnyakultur kesundaan ini juga menjadikanproses kegiatan belajar-mengajar(KBM) di YAS mempunyai warna yangagak berbeda. Hal itu tidak jadi mem-beratkan, melainkan justru untuk mem-perkaya wawasan dan sikap pesertadidiknya. Misalnya saja, setiap murid

YAS harus mampu mengapresiasi ke-senian Sunda, sesuai dengan jenjangpendidikannya. Bahkan tidak sebatasmengapreasi, meleinkan mereka harusbisa menguasai salah satu jenis kesen-ian Sunda.Unsur-unsur ini sebagian disubsti-

tusikan ke dalam pelajaran ekstrakurikuler. Latihan kesenian merupakanprogram rutin yang harus diikuti olehsetiap murid. Demikian pula dalampenguasaan bahasa Sunda, termasukdengan etika dan tatakrama Sunda. Inijuga salah satu upaya agar para muridmampu menemukan jati dirinya, kemu-dian bisa mengimplementasikannyapada kehidupan sehari-hari, di an-taranya sikap nyaah ka sarakan (menc-intai tanah air), jujur dalam berucapdan bertindak, menghargai orang lain,dan sebagainya.***

[email protected]

SMP

Yaya

san

Atik

an S

unda

FOTO: RANI & DOK.

23

uah Kaus C-59 i terganggu dengan media sosial. Apa

agar saya bisa fokus dan tidak terganggu

Vania NS/XIIA/SMA BPK Penabur Holis

kamu sebenernya gampang banget. ra sama te man kamu itu kalau sepu-

amu ingin tidur atau melakukan perlu bohong atau nutup-nutupin. Ta pi

l ya, harusnya se ka lian aja buktikan, mu ti dur aja, lalu bilang ke orang

u kalau kamu lagi tidur. Be res kan? an, dan temanmu itu juga harusnya

eriooo!***

alahan remaja yang nantinya akan dijawab ran, musik, menulis, nge-band, wirausaha,

yaan apa pun, kami siap bantu! Silakan pilih mat email [email protected] dengan

ma kamu ditulis saat pertanyaanmu dimuat Pertanyaan paling oke bakal dapet hadiah

amu ambil di Marcomm PR Jalan Asia Afrika paling lambat 1 minggu setelah tanggal pe-

ktu tersebut, maka hadiah akan hangus.

Bakal Dijawab oleh:

ner FFWD Records dan LouBelle Shop. nagement band, label rekaman, dan entre-

olektor mainan, gitar, an kaget kalo jawaban-

om Unpad yang juga pemerhati media, komik. Kalo mau ngobrol soal guru dan oleh kamu curhatin. Eh nanya-nanya soal

a boleh loh!

s Sarasvati ini selain aktif bermusik, juga ra- dia apa aja! Khususnya seputar musik dan

n pemerhati fashion. Sering wa. Jago banget nulis!

banget dicurhatin apa aja!

sangat penting untuk produksi endiri juga orangtuamu. Selain itu,

asi otomatis akan terkenal di seko- k se mua pelajar mampu menyan- ut. Andaikan kamu sudah mencoba meraih ranking, usahakan agar wo -

MA bersama teman-teman itif. Atau mungkin sambil belajar

pantomim, atau apa aja yang .***

13 OKTOBER 2015 AH 1436 H

NG 1948

@pikiran-rakyat.com gguan dan HARUS MENAMPILKAN FOTO

an, bukan hasil editan dalam format JPG MPIRKAN IDENTITAS DIRI (Kartu pelajar atau

kelas, alamat, dan nomor telefon/HP

riman reativitas ide, harus sesuai tema mingguan

mendapatkan hadiah merchandise, sedang ndapatkan hadiah uang tunai. Untuk peme- Juli-Oktober (baik pemenang hadiah uang pengambilan hadiah uang tunai dilakukan

n Marcomm PR di 0224201634 atau datang erja di kantor PR, Jalan Asia-Afrika 77 Ban-

kan dinilai kembali untuk memenangkan ha- M3. Jangan lupa untuk follow @marcomm- buat info dan updates seputar “Lomba Foto

inggu Depan: Outfit Of The Day)

gur publik yang kamu kagumi dan idola - ng tulisan 3.000-4.000 karakter dengan

ab. Jangan lupa, pake foto yang bagus

buku, CD musik, atau film baru yang pe - k atuh! Tulis sebanyak 2.500-3.500 karak-

an yang detail dan lengkap (silakan lihat gan lupa dikasih foto dan berikan rating g sampai 5 bintang.

san kamu yang paling keren ke inbox be- n-rakyat.com jangan lupa cantumkan nspirasi, Aksi, Chat, dll.)

tulisan akan dimuat. Hanya yang tulisan yarat dan sesuai standar kualitas redak-

l dimuat.

g dikirim adalah resolusi 300dpi, ukuran endek 10cm)

DANILLA tampil di The Click Mar-ket pada Minggu (11/10/2015). TheClick Market merupakan pop upstore yang berisi sekitar 70 tenantsyang bergabung di Berrybenka danHijabenka.com. Acara ini diadakandi Trans Studio Mall tanggal 9-11 Ok-tober 2015. Selain Danilla, The ClickMarket dimeriahkan juga oleh Ho-mogenic, Mustache & Beard, Sore,DJ Iaz dan DJ Fabiandre. *** DHIANY

Averland

16 Oktober 2015Rocca & Co

Jalan Progo No. 16 Bandung

Sharing Session (15.00-17.00)

- Boit (Owner Omuniuum)- Ade Muir (Pure Saturday)

- Marin (Owner FFWD Records)

Music Performances (start 19.00)- Tigapagi- Barefood- Sigmun

- Parahyena- Trou

Visual Art Showcase Currated by@amenkcoy

Visual Mapping by Uvisual***

KICKFEST BANDUNGThe Biggest

Clothing Expo in Asia

16 - 18 Oktober 2015Lap Pussenif PPI Bandung

Performances By:The S.I.G.I.T

TaringKoilSore

HMGNC

EyefeelsixNectura

Alone At LastAnd many more!

HTM: Rp 20.000

Info: www.kickfest.com ***

Halo, Irfan! Perkenalkan dirimu dong….Halo! Aku Irfan, terlahir dari seorang ibu yang hebat.

Waktu SD aku atlet tenis meja, di SMP menggeluti sepakbola dan waktu SMA memutus kan untuk ikut pendidikandasar di kelompok sis wa pencinta alam. Dari situlah jatidiriku ter bentuk. Kemudian masuk kuliah pun aku ga bungMapala (Mahasiswa Pencinta Alam). Sampai akhirnya akumengalami kecelakaan juga ke tika melakukan kegiatanyang berhubungan dengan pencinta alam di tahun 2010.Aku jatuh dari papan panjat dengan ketinggian 10 meterdan seluruh badanku lumpuh.

Pasti sangat sulit melalui masa-masa itu, ya…. Lagisenang-senangnya menggeluti hobi, ternyata tertimpamusibah….

Iya, sulit banget. Tapi yang bikin aku nggak pa tah se-mangat saat itu adalah dukungan dari keluarga dan te-man-teman. Bahkan, anak-anak Ma pala se-Indonesiayang tergabung dalam forumnya itu menunjukkan supportyang luar bi a sa. Bahkan, idolaku Riyanni Djangkaru berpe-san, “Irfan, meski kamu sekarang punya keterbatasan, ka-mu masih punya otak, berkaryalah yang ber gu na buatorang banyak,” katanya. Aku pun di ta hun 2011 mulaimenulis dengan dibantu kawan bernama Polem.

Ah, sampai akhirnya jadi buku Tabah Sampai Akhir

ya? Sulit nggak sih proses penggarapan bu ku ini? Pastisangat emosional kan, menuliskan semua kisah hidupitu?

Banget. Buatku, menulis sama dengan merapi kan ke-nangan. Ketika ingat kejadian-kejadian di tahun 2010 itubadan menggigil, berkeringat, ke pala sakit. Aku ingatkebencianku saat itu akan keadaan ketika doktermemvonis 90% hidupku nggak akan kembali seper-ti semula dan akan lumpuh selamanya. Cuma10% kemungkinan aku sembuh dengan normal.Ditambah lagi waktu itu aku diputusin pacar.Rasa-rasa itu semua jadi ha rus digali lagi untukditulis. Nggak mudah, tapi memang sangatpengen juga berbagi sama ba nyak orang ten-tang gimana bermimpi dan berjuang.

Selain menulis buku, setelah kece-lakaan Irfan juga mulai lagi beraktivitasdi alam, dari mulai naik gunung sampaidiving ya?

Iya, itu pun bermula dari mimpi. Se-belum kecelakaan, bahkan aku nggakbisa berenang. Akhir nya coba renanguntuk terapi sampai akhirnyasekarang punya diving license. Naikgunung pun sama. Setelah kece-lakaan, aku naik gunung bu kan un-tuk mencapai puncak, tetapi untukme nikmati perjalanannya. Pokoknyasemua berawal dari mimpi. Ja -ngankan kegiatan-kegiatan sepertiitu, bisa jalan kayak sekarang aja,meski kadang masih butuh tongkat,itu aku mulai dari mimpi. Aku percayamimpi-mimpi itu punya kehebatan luarbiasa. Aku selalu disuruh oleh ibuku yangkebetulan seorang psikolog, kalau punya sesuatu yang di-inginkan, pikirin terus, usahakan, dan berdoa. Pasti terca-pai! ***

[email protected]

”IF you can dream it, you can do it,” begitu kata WaltDisney sang penggagas studio animasi legendaris yang

percaya pada kekuatan mimpi. Well, kru belia Rabu(7/10/2015) lalu bertemu dan ngo brol-ngobrol denganseseorang yang menjadi bukti nyata kekuatan mimpi

seperti yang dipercaya Mr Disney. Ialah Irfan Ramdhani,laki-laki murah senyum yang belum lama ini merilis bukumemoar berjudul Tabah Sampai Akhir. Obrolan dengan

Irfan sore hari itu di Rumah The Panas Dalam sangatmenginspirasi. Nih, belia kasih bocoran obrolannya buat

kalian…. Semoga terinspirasi juga, ya!

JUMAT (9/10/2015) lalu, menjelangpukul 7 malam, Bumi Sangkuriangyang berlokasi di kawasan Cium-

buleuit dipadati oleh barudak Bandung.Satu alasan yang membuat merekadatang ke sana yaitu Ngamplag Live-acara keren yang digelar oleh infobdg, the biggestsocial and digital media in Bandung! Nggak mauketinggalan, kru belia pun menyambangi eventyang satu ini dan sama sekali nggak menyesal.Soalnya, selain para pengisi acaranya yang me-mang keren-keren, ada beberapakejutan yang dibawa ke pang-gung oleh mereka. Nih, kalau ka-mu nggak sempat datang keNgamplag Live, belia kasihulasannya deh!

Gabriel Mayo, singer andsongwriter bersuara merdumenjadi pembuka di NgamplagLive. Meski hanya dia bersamagitar akustiknya di atas pang-gung, tetapi para penontonberhasil terhipnosis. Well, lagu-lagunya Gabriel Mayo emangterbilang sangat ear-friendlysih, termasuk single-nya yangmulai dikenal banyak orangyaitu ”You and Me”.

Setelah itu, giliran Littleluteyang naik panggung. Nah,setelah dihibur alunan men-dayu dari Gabriel Mayo, bandkece satu ini membawa kece-riaan ke hadapan penonton.Begitu sang vokalis – DheaFebrina – muncul di ataspanggung dan menyapapenonton, tepukan tangan pun ra-mai terdengar. Dhea kemudian bersama kawan-kawannya yang memainkan alat-alat musik unikseperti mandolin dan mandola pun menampilkanlagu-lagu mereka yang sangat catchy. Perpaduanmusik yang dihasilkan dengan aksi panggung yang

ditampilkan para personel Littlelutebikin geregetan deh!

Oh ya, malam itu di Ngamplag Live,Littlelute membawakan sesuatu yangberbeda, loh! Hmm…kalau kamungaku fansnya band satu ini pasti tahu

dong lagu mereka yang berjudul ”Berlibur ke Poz-nan”? Nah, lagu tersebut kan biasanya dibawakandengan tempo cukup cepat dan bernada ceria,right? Berbeda dengan malam itu, di NgamplagLive lagu tersebut dibawakan dengan tempo yangjauuuh lebih lambat. Jadinya agak kelam dan

sendu gitu deh. Hehehe.Tetap asyik, kok! Kalau ng-gak percaya, kamu bisa cekakun Youtube-nya Littlelutekarena belum lama ini mere-ka mengunggah videokaraoke lagu ”Berlibur kePoznan” dengan versi down-beat ini.Setelah Littlelute turun

panggung, ada indie rockband asal Jakarta – The YoungLiars – yang mengguncangpanggung, diikuti Afterisya danDanilla Riyadi yang tampil sete-lahnya. Nah, Danilla juga pun-ya kejutan di malam itu. Cewekbersuara lembut ini memu-tarkan videoklip ”Terpaut olehWaktu” untuk pertama kalinya.”Karena secara personal sayasuka banget Bandung, sih,” ujarDanilla. Waaah!Anyways, keseruan Ngam-

plag Live nggak berakhir sampaisitu aja. Juicy Luicy menjadipenutup acara yang bisa bangetbikin para penonton sing along

dan keasyikan sepanjang penampilannya. Serubanget! Ditungu Ngamplag Fest-nya deh!***

[email protected]

Ngamplag Live: Road to ”Ngamplag Fest”

The Heritage

”Santri itu tidak selamanya

berdakwah dengan d alil-dalil,

tetapi santri pun mampu

berdakwah dengan seni.”Seru Bertabur Kejutan

KATA siapa santricuman bisamengkaji

kitab kuning danhanya mampuberdakwah? Hehe, yangbilang gitu pastinyabelum liat aksi teman-te-man santri di Pondok Pe-santren Al-Ihsan Baleen-dah di acara ASAP danPensi yang bertema TheHeritage. ASAP alias Abili-ty Show of Art Perform-ance ini merupakangelaran untuk siswa-siswiSMP/MTs se-Jawa Baratyang berisi lomba menuliscerpen, menggambarkarikatur, pidato bahasaInggris, pidato bahasaArab, kaligrafi, storytelling, dan band religi.

”Santri itu tidak sela-manya berdakwah de -ngan dalil-dalil, tetapisantri pun mampuberdakwah dengan seni,”ujar Yogi N, salah satu pe-serta yang terlibat dalampergelaran The Heritageini, Nggak hanya itu, tu-juan diadakan acara inilebih untuk mempererat

persaudaraandan persatuanantarpelajar,meningkatkan

kreativitas, sportivi-tas, dan profesionalitaspeserta, sekaligusmenumbuhkan jiwa kom-petitif untuk melahirkansemangat dalamberprestasi.

Acara yang berlang-sung tanggal 3-4 Oktober2015 ini ditutup denganpentas seni. Sejak pukul8.30 hingga pukul 17.00,berbagai kemeriahan di-tampilkan. Beragam tari-an tradisional seperti tarikecak, tari japin, tari ba-daya, dan tari jaipong tu-rut dibawakan. Lalu adadrama musikal, akrobatik,band, kolaborasi alatmusik tradisional danmodern, sampai pe-nampilan Korean dancepun ada. Sukses terus un-tuk acara-acara selanjut-nya, ya! ***

Muhammad Maulanadi tulis ulang oleh

[email protected]

Pensinya Anak-anakPesantren

ernya penting nggak sih jadi murid ranking

Stanley Eltini, SMAK 2 BPK Penabur

Irfan Ramdhani

FOTO: HANI FOTO: DOK.

FOTO

: HANI