buku panduan - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan...

16
tAHUN AKADEMIK 2021/2022 BUKU PANDUAN BUKU PANDUAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU PENERIMAAN MAHASISWA BARU POLITEKNIK KATOLIK MANGUNWIJAYA POLITEKNIK KATOLIK MANGUNWIJAYA Prodi D3 Teknik Kimia | Prodi D3 Farmasi | Prodi D3 Analis Kesehatan

Upload: others

Post on 07-Dec-2020

18 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: BUKU PANDUAN - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan mahasiswa baru politeknik katolik mangunwijaya prodi d3 teknik kimia | prodi d3 farmasi

tAHUN AKADEMIK 2021/2022

BUKUPANDUAN

BUKUPANDUAN

PENERIMAAN MAHASISWA BARUPENERIMAAN MAHASISWA BARU

POLITEKNIK KATOLIK MANGUNWIJAYAPOLITEKNIK KATOLIK MANGUNWIJAYA

Prodi D3 Teknik Kimia | Prodi D3 Farmasi | Prodi D3 Analis Kesehatan

Page 2: BUKU PANDUAN - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan mahasiswa baru politeknik katolik mangunwijaya prodi d3 teknik kimia | prodi d3 farmasi

1

BUKU PANDUAN PMB POLTEKA MANGUNWIJAYA TAHUN AKADEMIK 2021/2022

DAFTAR ISI

1. Daftar Isi ......................................................................................................................... 1

2. Kata Pengantar ................................................................................................................ 3

3. Persyaratan Umum menjadi Mahasiswa .......................................................................... 4

4. Jalur Penerimaan Jalur Prestasi ....................................................................................... 4

A. Fasilitas ...................................................................................................................... 4

B. Syarat Pendaftaran ...................................................................................................... 4

C. Jadwal Pendaftaran ..................................................................................................... 5

D. Biaya Studi ................................................................................................................ 5

E. Prosedur Pendaftaran .................................................................................................. 5

5. Jalur Penerimaan Jalur Kerjasama Yayasan ..................................................................... 6

A. Fasilitas ...................................................................................................................... 6

B. Syarat Pendaftaran ...................................................................................................... 6

C. Jadwal Pendaftaran ..................................................................................................... 6

D. Biaya Studi ................................................................................................................ 7

E. Prosedur Pendaftaran .................................................................................................. 7

6. Jalur Penerimaan Jalur Kerjasama Paroki ........................................................................ 8

A. Fasilitas ...................................................................................................................... 8

B. Syarat Pendaftaran ...................................................................................................... 8

C. Jadwal Pendaftaran ..................................................................................................... 8

D. Biaya Studi ................................................................................................................ 9

E. Prosedur Pendaftaran .................................................................................................. 9

7. Jalur Kerjasama Keuskupan Ketapang ............................................................................ 10

A. Fasilitas ...................................................................................................................... 10

B. Syarat Pendaftaran ...................................................................................................... 10

C. Jadwal Pendaftaran ..................................................................................................... 10

D. Biaya Studi ................................................................................................................ 10

E. Prosedur Pendaftaran .................................................................................................. 11

8. Jalur UTBK .................................................................................................................... 11

A. Fasilitas ...................................................................................................................... 11

B. Syarat Pendaftaran ...................................................................................................... 11

C. Jadwal Pendaftaran ..................................................................................................... 12

D. Biaya Studi ................................................................................................................ 12

Page 3: BUKU PANDUAN - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan mahasiswa baru politeknik katolik mangunwijaya prodi d3 teknik kimia | prodi d3 farmasi

2

BUKU PANDUAN PMB POLTEKA MANGUNWIJAYA TAHUN AKADEMIK 2021/2022

E. Prosedur Pendaftaran .................................................................................................. 12

9. Jalur Testing ................................................................................................................... 13

A. Fasilitas ...................................................................................................................... 13

B. Syarat Pendaftaran ...................................................................................................... 13

C. Jadwal Pendaftaran ..................................................................................................... 13

D. Biaya Studi ................................................................................................................ 13

E. Prosedur Pendaftaran .................................................................................................. 14

10. Materi Tes ...................................................................................................................... 14

11. Persyaratan Registrasi ..................................................................................................... 14

12. Prosedur Registrasi ......................................................................................................... 15

13. Informasi ........................................................................................................................ 15

Page 4: BUKU PANDUAN - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan mahasiswa baru politeknik katolik mangunwijaya prodi d3 teknik kimia | prodi d3 farmasi
Page 5: BUKU PANDUAN - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan mahasiswa baru politeknik katolik mangunwijaya prodi d3 teknik kimia | prodi d3 farmasi

4

BUKU PANDUAN PMB POLTEKA MANGUNWIJAYA TAHUN AKADEMIK 2021/2022

PERSYARATAN UMUM MENJADI MAHASISWA

1. Lulus Sekolah Menengah Atas/Sekolah Menengah Kejuruan (SMA/SMK/MA) atau Kejar Paket

C (setara SMA).

2. Lulus Tes Seleksi

3. Tidak buta warna (dibuktikan dengan surat keterangan dari puskesmas/rumah

sakit/dokter ber SIP)

4. Sanggup mentaati ketentuan-ketentuan yang berlaku di Politeknik Katolik Mangunwijaya

Semarang

JALUR PENERIMAAN MAHASISWA BARU

1. JALUR PRESTASI

Jalur ini bertujuan merekrut mahasiswa baru yang berprestasi secara akademis. Fasilitas yang

didapat adalah penghargaan berupa potongan sumbangan pengembangan institusi secara kategorial.

Jalur prestasi adalah jalur penerimaan mahasiswa baru TANPA TES dengan seleksi berdasarkan

prestasi (nilai rapor siswa) selama SMA/SMK kelas X dan XI.

Fasilitas Jalur Prestasi:

a. Tanpa tes masuk

b. Kategori 1 : potongan SPI sebesar 100%

c. Kategori 2 : potongan SPI sebesar 50 %

Syarat Pendaftaran Jalur Prestasi

a. Siswa kelas XII SMA/SMK (tidak pernah tinggal kelas)

b. Nilai rapor kelas X dan XI (semester 1 dan 2) memiliki nilai rata-rata keseluruhan minimal 85

untuk kategori I dan 80 untuk kategori II.

c. Fotokopi nilai rapor kelas X dan XI (semester 1 dan 2) dan halaman biodata siswa yang

dilegalisir kepala sekolah

d. Surat keterangan tidak buta warna dari Puskesmas / Rumah sakit / dokter ber SIP

e. Waktu pendaftaran : Tahap 1 : 1 Oktober 2020 – 30 November 2020

Tahap 2 : 1 Desember 2020 – 31 Januari 2021

Page 6: BUKU PANDUAN - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan mahasiswa baru politeknik katolik mangunwijaya prodi d3 teknik kimia | prodi d3 farmasi

5

BUKU PANDUAN PMB POLTEKA MANGUNWIJAYA TAHUN AKADEMIK 2021/2022

Jadwal pendaftaran Jalur Prestasi

Kegiatan Tahap

I II

Pendaftaran 1 Okt - 30 Nov 2020 1 Des 2020 – 31Jan 2021

Pengumuman 5 Des 2020 5Feb 2021

Registrasi 7 – 31 Des 2020 7 – 28 Feb

Biaya Studi Jalur Prestasi

NO JENIS BIAYA

TAHAP 1

KATEGORI I KATEGORI II

TEKIM FARMASI ANKES TEKIM FARMASI ANKES

1. SPI 0 0 0 2.500.000 2.500.000 2.500.000

2. SPP Per bulan 900.000 900.000 850.000 900.000 900.000 850.000

NO JENIS BIAYA

TAHAP 2

KATEGORI I KATEGORI II

TEKIM FARMASI ANKES TEKIM FARMASI ANKES

1. SPI 0 0 0 5.000.000 5.000.000 5.000.000

2. SPP Per bulan 900.000 900.000 850.000 900.000 900.000 850.000

Prosedur Pendaftaran Jalur Prestasi

Siswa/

Pendaftar

Daftar Online

Melampirkan syarat

pendaftaran jalur prestasi

Tes Kesehatan

Mandiri

Pengumuman Penerimaan Mahasiswa

BaruRegistrasi

Upload Bukti

Registrasi

Page 7: BUKU PANDUAN - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan mahasiswa baru politeknik katolik mangunwijaya prodi d3 teknik kimia | prodi d3 farmasi

6

BUKU PANDUAN PMB POLTEKA MANGUNWIJAYA TAHUN AKADEMIK 2021/2022

Keterangan :

1. Pendaftaran Online melalui link : http://bit.ly/daftarpolteka21-22

2. Mengupload persyaratan pendaftaran jalur prestasi

3. Tes kesehatan dilakukan secara mandiri oleh calon mahasiswa dengan melampirkan surat

keterangan tidak buta warna yang dikeluarkan oleh Puskesmas/Rumah Sakit/Dokter ber SIP.

4. Pengumuman Penerimaan Mahasiswa Baru melalui website https://poltekamangun.ac.id/ dan

email calon mahasiswa

5. Registrasi dilakukan dengan pembayaran secara langsung atau transfer sesuai dengan nominal

serta deadline pembayaran yang terlampir pada Surat Pengumuman Penerimaan

6. Upload bukti registrasi dilakukan sesuai dengan Tata Cara Registrasi

2. JALUR KERJASAMA YAYASAN BERNARDUS

Jalur Kerjasama Yayasan ini merupakan jalur penerimaan mahasiswa baru khusus untuk siswa

SMA/SMK dibawah Yayasan Bernardus

Fasilitas Jalur Kerjasama Yayasan Bernardus

a. Tanpa tes masuk

b. Potongan uang SPI 100% selama pendaftaran bulan Oktober 2020

c. Potongan uang SPI 75% selama pendaftaran bulan November 2020

d. Potongan uang SPI 50% selama pendaftaran bulan Desember 2020

Syarat Pendaftaran Jalur Kerjasama Yayasan Bernardus

a. Fotokopi rapor kelas X dan XI (semester 1-4) yang sudah dilegalisir

b. SKL atau Ijazah yang sudah di legalisir kepala sekolah (menyusul)

c. Surat keterangan tidak buta warna dari Puskesmas / Rumah sakit / dokter ber SIP

Jadwal pendaftaran Jalur Kerjasama Yayasan Bernardus

Kegiatan Kategori Potongan SPI

100% 75% 50%

Pendaftaran 1-31 Okt 2020 1-30 Nov 2020 1-31 Des 2020

Pengumuman 3 Nov 2020 3 Des 2020 3 Januari 2021

Registrasi 5-30 Nov 2020 5-31 Des 2020 5- 31Jan 2021

Page 8: BUKU PANDUAN - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan mahasiswa baru politeknik katolik mangunwijaya prodi d3 teknik kimia | prodi d3 farmasi

7

BUKU PANDUAN PMB POLTEKA MANGUNWIJAYA TAHUN AKADEMIK 2021/2022

Biaya Studi Jalur Kerjasama Yayasan Bernardus

Jenis Biaya Oktober 2020

Tekim Farmasi Ankes

SPI 0 0 0

SPP per bulan (flat) 900.000 900.000 850.000

Jenis Biaya November 2020

Tekim Farmasi Ankes

SPI 2.500.000 2.500.000 2.500.000

SPP per bulan (flat) 900.000 900.000 850.000

Jenis Biaya Desember 2020

Tekim Farmasi Ankes

SPI 5.000.000 5.000.000 5.000.000

SPP per bulan (flat) 900.000 900.000 850.000

Prosedur Pendaftaran Jalur Kerjasama Yayasan Bernardus

Keterangan :

1. Pendaftaran Online melalui link : http://bit.ly/daftarpolteka21-22

2. Mengupload persyaratan pendaftaran jalur prestasi

3. Tes kesehatan dilakukan secara mandiri oleh calon mahasiswa dengan melampirkan surat

keterangan tidak buta warna yang dikeluarkan oleh Puskesmas/Rumah Sakit/Dokter ber SIP

4. Pengumuman Penerimaan Mahasiswa Baru melalui website https://poltekamangun.ac.id/ dan

email calon mahasiswa

Siswa/

Pendaftar

Daftar Online

Melampirkan syarat

pendaftaran Jalur

Kerjasama Yayasan

Bernardus

Tes Kesehatan

Mandiri

Pengumuman Penerimaan Mahasiswa

BaruRegistrasi

Upload Bukti

Registrasi

Page 9: BUKU PANDUAN - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan mahasiswa baru politeknik katolik mangunwijaya prodi d3 teknik kimia | prodi d3 farmasi

8

BUKU PANDUAN PMB POLTEKA MANGUNWIJAYA TAHUN AKADEMIK 2021/2022

5. Registrasi dilakukan dengan pembayaran secara langsung atau transfer sesuai dengan nominal

serta deadline pembayaran yang terlampir pada Surat Pengumuman Penerimaan

6. Upload bukti registrasi dilakukan sesuai dengan Tata Cara Registrasi

3. Jalur Kerjasama Paroki

Jalur Kerjasama Paroki adalah jalur penerimaan mahasiswa baru khusus untuk OMK(Orang

Muda Katolik) atau putra/putri paroki yang menjadi aktivis Gereja Paroki tersebut dan

direkomendasikan oleh Romo Paroki atau Dewan Paroki.

Fasilitas Jalur Kerjasama Paroki

a. Tanpa tes masuk

b. Potongan uang SPI 100% selama pendaftaran bulan Oktober 2020

c. Potongan uang SPI 75% selama pendaftaran bulan November 2020

d. Potongan uang SPI 50% selama pendaftaran bulan Desember 2020

e. Mendapat prioritas penerima beasiswa KIP-K untuk calon mahasiswa dari keluarga tidak

mampu.

Syarat Pendaftaran Jalur Kerjasama Paroki

a. Fotokopi rapor kelas X dan XI yang sudah dilegalisir

b. SKL atau Ijazah yang sudah di legalisir kepala sekolah (menyusul)

c. Surat Rekomendasi dari Romo Paroki

d. Surat Keterangan tidak buta warna dari Puskesmas / Rumah sakit/dokter ber SIP

Jadwal Pendaftaran Jalur Kerjasama Paroki

Kegiatan Kategori Potongan SPI

100% 75% 50%

Pendaftaran 1-31 Okt 2020 1-30 Nov 2020 1-31 Des 2020

Pengumuman 3 Nov 2020 3 Des 2020 3 Januari 2021

Registrasi 5-30 Nov 2020 5-31Des 2020 5-31 Jan 2021

Page 10: BUKU PANDUAN - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan mahasiswa baru politeknik katolik mangunwijaya prodi d3 teknik kimia | prodi d3 farmasi

9

BUKU PANDUAN PMB POLTEKA MANGUNWIJAYA TAHUN AKADEMIK 2021/2022

Biaya Studi Jalur Kerjasama Paroki

Jenis Biaya Oktober 2020

Tekim Farmasi Ankes

SPI 0 0 0

SPP per bulan (flat) 900.000 900.000 850.000

Jenis Biaya November 2020

Tekim Farmasi Ankes

SPI 2.500.000 2.500.000 2.500.000

SPP per bulan (flat) 900.000 900.000 850.000

Jenis Biaya Desember 2020

Tekim Farmasi Ankes

SPI 5.000.000 5.000.000 5.000.000

SPP per bulan (flat) 900.000 900.000 850.000

Prosedur Pendaftaran Jalur Kerjasama Paroki

Keterangan :

1. Pendaftaran Online melalui link : http://bit.ly/daftarpolteka21-22

2. Mengupload persyaratan pendaftaran jalur prestasi

3. Tes kesehatan dilakukan secara mandiri oleh calon mahasiswa dengan melampirkan surat

keterangan tidak buta warna yang dikeluarkan oleh Puskesmas/Rumah Sakit/Dokter ber SIP

Siswa/

Pendaftar

Daftar Online

Melampirkan syarat

pendaftaran Jalur

Kerjasama Paroki

Tes Kesehatan

Mandiri

Pengumuman Penerimaan Mahasiswa

BaruRegistrasi

Upload Bukti

Registrasi

Page 11: BUKU PANDUAN - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan mahasiswa baru politeknik katolik mangunwijaya prodi d3 teknik kimia | prodi d3 farmasi

10

BUKU PANDUAN PMB POLTEKA MANGUNWIJAYA TAHUN AKADEMIK 2021/2022

4. Pengumuman Penerimaan Mahasiswa Baru melalui website https://poltekamangun.ac.id/ dan

email calon mahasiswa

5. Registrasi dilakukan dengan pembayaran secara langsung atau transfer sesuai dengan nominal

serta deadline pembayaran yang terlampir pada Surat Pengumuman Penerimaan

6. Upload bukti registrasi dilakukan sesuai dengan Tata Cara Registrasi

4. Jalur Kerjasama Keuskupan Ketapang

Jalur Kerjasama Keuskupan Ketapang adalah jalur penerimaan mahasiswa baru khusus untuk

siswa lulusan SMA/SMK yang di rekomendasikan oleh Keuskupan Ketapang yang pengelolaannya

dikelola oleh Yayasan Pelayanan Kasih Agustinian.

Fasilitas Jalur Kerjasama Keuskupan Ketapang

a. Tanpa tes masuk

b. Bebas uang SPI

c. Potongan uang kuliah bulanan

Syarat Pendaftaran Jalur Kerjasama Keuskupan Ketapang

a. Fotokopi rapor kelas X dan XI yang sudah dilegalisir

b. SKL atau Ijazah yang sudah di legalisir kepala sekolah (menyusul)

c. Surat Keterangan dari Keuskupan Ketapang

d. Surat keterangan tidak buta warna dari Puskesmas / Rumah sakit/dokter ber SIP

Biaya Studi Jalur Kerjasama Keuskupan Ketapang

NO JENIS BIAYA PROGRAM STUDI

TEKIM FARMASI ANKES

1. SPI 0 0 0

2. SPP Per bulan (flat) 750.000 750.000 700.000

Page 12: BUKU PANDUAN - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan mahasiswa baru politeknik katolik mangunwijaya prodi d3 teknik kimia | prodi d3 farmasi

11

BUKU PANDUAN PMB POLTEKA MANGUNWIJAYA TAHUN AKADEMIK 2021/2022

Prosedur Pendaftaran Jalur Kerjasama Keuskupan Ketapang

Keterangan :

1. Pendaftaran Online melalui link : http://bit.ly/daftarpolteka21-22

2. Pengumuman Penerimaan Mahasiswa Baru dapat dilihat di website

https://poltekamangun.ac.id/

3. Tes kesehatan dilakukan secara mandiri oleh calon mahasiswa dengan melampirkan surat

keterangan tidak buta warna yang dikeluarkan oleh Puskesmas/Rumah Sakit/Dokter ber SIP.

4. Pengumuman Penerimaan akan disampaikan melalui email calon mahasiswa

5. Registrasi dilakukan dengan pembayaran secara langsung atau transfer sesuai dengan

nominal serta deadline pembayaran yang terlampir pada Surat Pengumuman Penerimaan

6. Upload bukti registrasi dilakukan sesuai dengan Tata Cara Registrasi

5. Jalur UTBK

Jalur UTBK adalah jalur penerimaan mahasiswa baru berdasarkan nilai rata-rata UTBK baik

saintek, soshum, maupun IPC (Ilmu Pengetahuan Campuran).

Fasilitas Jalur UTBK

a. Tanpa tes masuk

b. Potongan SPI sebesar 100% bagi yang mempunyai nilai UTBK ≥500

c. Potongan SPI sebesar 50% bagi yang mempunyai nilai UTBK ≥450

Syarat Pendaftaran Jalur UTBK

a. Siswa lulus tahun 2020 dan 2021yang memiliki sertifikat hasil UTBK

b. Siswa yang memiliki sertifikat hasil UTBK tahun 2020 atau 2021

Siswa/

Pendaftar

Daftar Online

Melampirkan syarat

pendaftaran jalur kerjasama

Keuskupan Ketapang

Pengumuman Penerimaan

Mahasiswa BaruRegistrasi

Upload Bukti

Registrasi

Page 13: BUKU PANDUAN - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan mahasiswa baru politeknik katolik mangunwijaya prodi d3 teknik kimia | prodi d3 farmasi

12

BUKU PANDUAN PMB POLTEKA MANGUNWIJAYA TAHUN AKADEMIK 2021/2022

c. Fotokopi SKL / Ijazah yang telah dilegalisir kepala sekolah

d. Surat keterangan tidak buta warna dari Puskesmas / Rumah sakit/dokter ber SIP

Jadwal Pendaftaran Jalur UTBK

Kegiatan Tanggal

Pendaftaran 5 Februari – 25 Maret 2021

Pengumuman 31 Maret 2021

Registrasi 1 April - 10 Mei 2021

Biaya Studi Jalur UTBK

NO JENIS BIAYA Nilai Sertifikat UTBK ≥500

TEKIM FARMASI ANKES

1. SPI 0 0 0

2. SPP Per bulan (flat) 900.000 900.000 850.000

NO JENIS BIAYA Nilai Sertifikat ≥450

TEKIM FARMASI ANKES

1. SPI 5.000.000 5.000.000 5.000.000

2. SPP Per bulan (flat) 900.000 900.000 850.000

Prosedur Pendaftaran Jalur UTBK

Siswa/

Pendaftar

Daftar Online

Melampirkan syarat

pendaftaran jalur utbk

Pengumuman Penerimaan

Mahasiswa BaruRegistrasi

Upload Bukti

Registrasi

Page 14: BUKU PANDUAN - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan mahasiswa baru politeknik katolik mangunwijaya prodi d3 teknik kimia | prodi d3 farmasi

13

BUKU PANDUAN PMB POLTEKA MANGUNWIJAYA TAHUN AKADEMIK 2021/2022

Keterangan :

1. Pendaftaran Online melalui link : bit.ly/daftarpolteka21-22

2. Pengumuman Penerimaan Mahasiswa Baru dapat dilihat di website

https://poltekamangun.ac.id/

3. Tes kesehatan dilakukan secara mandiri oleh calon mahasiswa dengan melampirkan

suratketerangan tidak buta warna yang dikeluarkan oleh Puskesmas/Rumah Sakit/Dokter ber

SIP.

4. Pengumuman Penerimaan akan disampaikan melalui email calon mahasiswa

5. Registrasi dilakukan dengan pembayaran secara langsung atau transfer sesuai dengan

nominal serta deadline pembayaran yang terlampir pada Surat Pengumuman Penerimaan

6. Upload bukti registrasi dilakukan sesuai dengan Tata Cara Registrasi

6. JALUR TESTING

Jalur testing ini menerima mahasiswa baru yang diseleksi berdasarkan hasil testing, yaitu Tes

Potensial Akademik (TPA) dan kemampuan bahasa Inggris. Jalur ini memberikan kesempatan bagi

calon mahasiswa yang tidak diterima melalui jalur prestasi maupun calon mahasiswa yang

sebelumnya tidak mengikuti jalur prestasi.

Jadwal Pendaftaran Jalur Testing

Kegiatan Tanggal

Pendaftaran 1 Oktober 2020 – 30 Agustus 2021

Pengumuman One day Service *)

Registrasi Maksimal 1 bulan setelah pengumuman

*) Jam Kerja 08.00 – 15.00, lebih dari jam kerja Pengumuman Penerimaan akan dilakukan pada

hari berikutnya

Biaya Studi Jalur Testing

NO JENIS BIAYA PROGRAM STUDI

TEKIM FARMASI ANKES

1. SPI 10.000.000 10.000.000 10.000.000

2. SPP Per bulan (flat) 900.000 900.000 850.000

Page 15: BUKU PANDUAN - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan mahasiswa baru politeknik katolik mangunwijaya prodi d3 teknik kimia | prodi d3 farmasi

14

BUKU PANDUAN PMB POLTEKA MANGUNWIJAYA TAHUN AKADEMIK 2021/2022

Prosedur Pendaftaran Jalur Testing

Keterangan:

1. Pendaftaran Online melalui link : bit.ly/daftarpolteka21-22

2. Tes Online melalui menu Tes Online yang terdapat di website https://poltekamangun.ac.id/

3. Pengumuman Penerimaan akan disampaikan melalui email calon mahasiswa

4. Tes kesehatan dilakukan secara mandiri oleh calon mahasiswa dengan melampirkan

suratketerangan tidak buta warna yang dikeluarkan oleh Puskesmas/Rumah Sakit/Dokter ber

SIP.

5. Registrasi dilakukan dengan pembayaran secara langsung atau transfer sesuai dengan nominal

serta deadline pembayaran yang terlampir pada Surat Pengumuman Penerimaan

6. Upload bukti registrasi dilakukan sesuai dengan Prosedur Registrasi

MATERI TES

A. Materi Tes adalah Tes Potensi Akademik yang meliputi Tes Verbal, Logika, Angka, dan Ruang

Bidang

B. Tes Kemampuan Bahasa Inggris

C. Tes dilakukan secara online melalui link tes PMB yang terdapat di website

https://poltekamangun.ac.id/

Siswa/

Pendaftar

Daftar Online

Melampirkan syarat

pendaftaran jalur testing

Tes Online

Pengumuman Penerimaan Mahasiswa

BaruRegistrasi

Upload Bukti

Registrasi

Page 16: BUKU PANDUAN - poltekamangun.ac.id€¦ · buku panduan penerimaan mahasiswa barupenerimaan mahasiswa baru politeknik katolik mangunwijaya prodi d3 teknik kimia | prodi d3 farmasi

15

BUKU PANDUAN PMB POLTEKA MANGUNWIJAYA TAHUN AKADEMIK 2021/2022

PERSYARATAN REGISTRASI

1. SPI (Sumbangan Pengembangan Institusi) dapat diangsur selama 1 tahun pertama.

2. SPP belum termasuk biaya apabila mengulang mata kuliah yang pernah diambil sebelumnya.

3. SPP dibayarkan mulai September 2021 sampai mahasiswa dinyatakan lulus (Yudisium) dan

dibayarkan setiap awal bulan paling lambat tanggal 10.

4. Diskon biaya SPP sebesar Rp 500.000,- untuk mahasiswa yang membayarkan SPP 6 bulan

sekaligus di depan di setiap awal semester baru.

5. Calon mahasiswa yang diterima wajib melakukan registrasi yang besarnya sama dengan uang

SPP selama 3 bulan.

6. Uang registrasi yang sudah dibayarkan tidak dapat ditarik kembali kecuali calon mahasiswa

diterima di PTN jalur SNMPTN dan SBMPTN.

7. Uang registrasi yang sudah dibayarkan calon mahasiswa yang diterima di PTN jalur SNMPTN

dan SBMPTN akan dikembalikan sebesar 75%.

PROSEDUR registrasi

1. Nominal dan batas waktu pembayaran adalah sesuai dengan yang terlampir dalam Surat

Pengumuman Penerimaan Mahasiswa Baru

2. Pembayaran dilakukan melalui

Bank Mandiri Cabang Pahlawan

Nomor Rekening 136-00-1710024-6

Atas nama Politeknik Katolik Mangunwijaya

3. Bukti Transfer di upload melalui google form dengan link: bit.ly/pembayaran_polteka

atau dengan melampirkan bukti transfer ke no WA : 0878-3458-7118 (Purnomo)

dengan format ( Nama_No. Pendaftaran_Prodi_SPI/SPP )

INFORMASI

Alamat : Kampus 1. Jl. Kusumanegara (Sriwijaya) No. 104 Semarang

Telepon : (024) 8442979

Website : https://poltekamangun.ac.id/

Facebook : Politeknik Katolik Mangunwijaya

Instagram : @poltekamangunwijaya

WA : 08139-08139-91 (Amel)