soal ujian forensik 2012

41
Kumpulan Soal-Soal Forensik Disusun oleh: Candra Bayu Sena; Yunda Alhusna Arifa, Ahimsa Yoga A;Venny Yulianti Gana; Judo Yustanto K; Kirana Mustika Sari; Jimmy Tanamas; Nurma Yuliyana Sari; Anissa Nur F; Cristofer Andra S; Fifin Hesti Oktafiani;Febriana Purwaningsih;Eka Ambarwat Sutardi; Puryanto; Indra Aristianto 1. Pestisida dan herbisida merupakan contoh-contoh racun yang terdapat di:.. a. Rumah tangga b. Alam c. Pertanian dan perkebunan d. Kalangan medis e. Industri 2. Jenis kerja racun dibawah ini yang bekerja secara sistemik di SSP adalah sebagai berikut , kecuali.. a. Barbiturat b. Alkohol c. Narkotik d. Sianida e. Pestisida 3. Warna lebam cherry red karena keracunan.. a. Sianida

Upload: eka-ambars

Post on 14-Dec-2014

671 views

Category:

Documents


26 download

DESCRIPTION

SOAL UJIAN FORENSIK 2012

TRANSCRIPT

Page 1: soal ujian forensik 2012

Kumpulan Soal-Soal Forensik

Disusun oleh:

Candra Bayu Sena; Yunda Alhusna Arifa, Ahimsa Yoga A;Venny

Yulianti Gana; Judo Yustanto K; Kirana Mustika Sari; Jimmy

Tanamas; Nurma Yuliyana Sari; Anissa Nur F; Cristofer Andra S;

Fifin Hesti Oktafiani;Febriana Purwaningsih;Eka Ambarwat Sutardi;

Puryanto; Indra Aristianto

1. Pestisida dan herbisida merupakan contoh-contoh racun yang terdapat di:..

a. Rumah tangga

b. Alam

c. Pertanian dan perkebunan

d. Kalangan medis

e.  Industri

2. Jenis kerja racun dibawah ini yang bekerja secara sistemik di SSP adalah sebagai

berikut , kecuali..

a.  Barbiturat

b. Alkohol

c.  Narkotik

d. Sianida

e. Pestisida

3. Warna lebam cherry red karena keracunan..

a. Sianida

b. H2S

c.  CO

d.  H2SO4

e.   Gas methana

Page 2: soal ujian forensik 2012

4. Cara yang tidak boleh dilakukan untuk mengatasi keracunan zat korosif adalah..

a. Beri pencahar

b.  Diuretik

c. Dimuntahkan

d. Diobati simptomatik

e.  Diberi anti mual

5.  Faktor apakah yang mempengaruhi daya kerja racun?

a. Diuretik

b. Keadaan tubuh

c. Pencahar

d. PH

e. Bilas lambung

6. Berhubungan dengan gas H2S kecuali...

a.  Gas berbau busuk

b.  Korban meninggal karena asfiksia

c. Keracunan sering merupakan kecelakaan

d. Pada korban keracunan didapatkan tanda asfiksia

e. Banyak dipakai di pabrik tekstil

7.  Pada umumnya keracunan arsen mempunyai kelainan khas seperti tersebut dibawah

ini

1. Pigmentasi

2.      Sirosis hepatis

3.      Rontoknya rambut

4.      Perdarahan substansia alba

8.  Gas tidak berwarna , berbau busuk , larut dalam air , jika dicampur O2 akan mudah

meledak , mudah terbakar dengan nyala biru , memiliki berat jenis lebih berat

dibanding udara , jenis gas ini adalah...

a. CO

b. CO2

c.  H2S

d. HCN

e.  NO

Page 3: soal ujian forensik 2012

9. Daya kerja racun secara lokal dapat menyebabkan ...

1.      Iritasi

2.      Koagulasi sel yang mudah terurai kembali

3.      Penetrasi jaringan sampai timbul nekrosis

4.      Tersiram pada kulit

10. Pada pemeriksaan luar ditemukan kulit yang berwarna kuning , kemungkinan pada

korban keracunan :

a. Nitrat

b.  Sianida

c.   Co

d. Belerang

e. Pestisida

11. Manfaat dilakukannya olah TKP adalah...

1.      Menentukan cara kematian

2.      Mengumpulkan barang bukti

3.      Menentukan saat kematian

4.      Menentukan keluarga korban

12. Berapa lama tempat kejadian ditutup setelah dilakukan olah TKP...

a. 1 hari                          

b. 4 hari

c. 2 hari                           

d. 5 hari

e. 3 hari

13. Prosedur permintaan pemeriksaan TKP yang benar,kecuali...

a. Untuk menyingkat waktu secara lisan atau telpon

b. Permintaan tertulis wajib disusulkan

c.  Dokter dijemput dan diantar oleh penyidik

d. Untuk di kota besar dokter didampingi penyidik serendah-rendahnya

berpangkat “Letnan Dua”

e.  Dokter langsung datang ke TKP tanpa didampingi siapapun

14. Urutan cara masuknya racun ke dalam tubuh dari yang paling sering terjadi sampai

yang jarang dilakukan adalah...

a. Inhalasi – Parenteral – Ingesti – Topikal – Pervaginal

b. Topikal – Pervaginal – Ingesti – Parenteral – Inhalasi

Page 4: soal ujian forensik 2012

c. Ingesti – Inhalasi – Parenteral – Topikal – Pervaginal

d.  Pervaginal – Topikal – Parenteral – Ingesti – Inhalasi

e.  Inhalasi – Ingesti – Injeksi – Topikal – Parenteral

15. Yang termasuk racun golongan industri dan laboraturium adalah..

a.  Logam berat

b.  Narkotika

c. Pestisida

d.  Opium

e. Ganja

16.  pada umumnya keracunan arsen mempunyai kelainan khas seperti tersebut di bawah

ini ...

a.   rontoknya rambut

b. perdarahan substansia alba

c.  sirrosis hepatis

d.  perdarahan saluran cerna

e. ring haemorrhages

17.   pestisida dan herbisida merupakan contoh-contoh racun yang terdapat di...

a. rumah tangga

b.  Alam

c. Industri

d.  Pertanian dan perkebunan

e. Kalangan medis

18. 1. Menentukan korban masih hidup atau tidak

2. TKP diamankan oleh penyidik

3. Bila korban masih hidup diselamatkan terlebih dahulu

4.  Catat identitas korban tersebut

Prosedur pemeriksaan TKP yang benar adalah...

a. 1-3-2-4

b. 2-1-3-4

c.  3-4-2-1

d.  1-2-3-4

e.  4-3-2-1

Page 5: soal ujian forensik 2012

19. Untuk menarik kesimpulan pada pemeriksaan TKP, pada perkiraan saat kematian

diperlukan data...

1.      Lebam mayat (livor mortis)

2.      Kaku mayat (rigor mortis)

3.      Penurunan suhu mayat (algor mortis)

4.      Aksesoris pada tubuh mayat tersebut

20.  Pada pemeriksaan luka, dapat diketahui benda apa yang menyebabkan matinya

korban

SEBAB

Benda-benda yang ada di TKP bisa menyebabkan luka, baik luka tajam maupun

luka tumpul

Jawab : A

21.   Berikut ini adalah tujuan identifikasi tulang, kecuali…

a.  Mengetahui tulang berasal dari individu yang berbeda.

b.  Menentukan jenis kelamin.

c.   Menentukan umur.

d. Menentukan ras.

e.   Menentukan penyebab kematian.

22. Presipitin test digunakan untuk….

a.   Membuktikan tulang berasal dari manusia.

b. Membuktikan tulang berasal dari binatang.

c. Membuktikan jenis kelamin.

d. Membuktikan umur tulang.

e. Membuktikan tes DNA. 

23. Pada kasus mati mendadak manfaat dari otopsi adalah….

a.  Untuk menentukan sebab kematian.

b. Untuk mengeliminer adanya kemungkinan tindak kriminal.

c. Untuk klaim asuransi.

d. Untuk data statistik.

e. Semua jawaban benar.

Page 6: soal ujian forensik 2012

24. Yang merupakan manfaat dilakukannya olah TKP adalah…

a.   Menentukan saat kematian.

b. Menentukan sabab akibat luka.

c. Mengumpulkan barang bukti.

d. Menentukan cara kematian.

e. Semua jawaban benar.

25. Berikut ini yang termasuk dalam kategori identifikasi primer yaitu…

a. Otopsi, sidik jari, DNA.

b. Otopsi, antropologi, DNA.

c. Sidik jari, antropologi, DNA.

d. Sidik jari, DNA, pemeriksaan gigi.

e. Otopsi, pemeriksaan gigi, DNA.

26. Pestisida dan herbisida merupakan contoh-contoh racun yang terdapat di…

a. Rumah tangga.

b. Alam.

c.  Pertanian dan perkebunan.

d.  Kalangan medis.

e.  Industri dan laboratorium.

27. Rekam medis dapat dijadikan alat bukti di pengadilan bila dibuat…

a.  Tertulis.

b. Oleh dokter spesialis.

c. Lengkap dengan hasil pemeriksaan penunjang.

d.  Bersama oleh seluruh tenaga kesehatan.

e. Selengkap mungkin.

28. Selesai pemeriksaan, TKP ditutup selama……..Jam

a. 1x24 jam.

b. 2x24 jam.

c. 3x24 jam.

d. 4x24 jam.

e. 5x24 jam.

29. Faktor apakah yang mempengaruhi daya kerja racun?

a. Bilas lambung.

b. Diuretic.

Page 7: soal ujian forensik 2012

c. Keadaan tubuh.

d. Pencahar.

e. pH.

30. Tanda-tanda asfiksia pada pemeriksaan luar otopsi antara lain dibawah ini,

kecuali…

a. Edema paru.

b. Sianosis.

c. Pelebaran pembuluh darah.

d. Lebam mayat merah kebiruan lebih gelap.

e. Tardieu’s spot.

31. Berikut ini masuk dalam identifikasi primer, kecuali

a. Pemeriksaan sidik jari

b. Pemeriksaan gigi

c. Analisis DNA

d. Properti

32. Informasi lengkap tentang orang hilang (selama masih hidup), yang dapat

membantu dalam proses identifikasi, sehingga memberi kejelasan kepada

keluarga korban disebut

a. Data antemortem

b. Data postmortem

c. Disaster Victim Identivication (DVI)

d. Trace eviden

33. Data-data yang diperoleh pada jenazah atau kerangka yang tidak dikenal pada

saat penanganan kornban di TKP maupun di kamar jenazah, adalah

a. Data antemortem

b. Data postmortem

c. Disaster Victim Identivication (DVI)

d. Trace evident

34.  Dari tengkorak dan potongan tulang dapat ditentukan

a. Ras

b. Jenis kelamin

c. Umur

d. Tinggi badan

Page 8: soal ujian forensik 2012

35.  Rongga mata oval menggambarkan ras

a. Kaukasoid/ eropa

b. Negroid

c. Mongoloid

d. Inka

36.  Manfaat pemeriksaan TKP

1.      Menentukan saat kematian

2.      Menentukan pada saat itu sebab akibat tentang luka

3.      Mengumpulkan barang bukti

4.      Menentukan cara kematian

37. Teknik Pencarian BB...

1.      Metode strip/ double strip

2.      Metode zona

3.      Metode spiral

4.      Metode roda

38.   Jalan masuk racun....

1.      Inhalan

2.      Parenteral (injeksi)

3.      Peroral (ingesti)

4.      Perektal/ pervaginal

39.  Asam, basa kuat, logam termasuk

a. Racun RT

b. Racun pertanian

c. Racun kedokteran

d. Racun Industri

40. Berikut ini bukan nama lain dari H2S (Hidrogen Sulfida)

a. Sulfan

b. Sulfur hydrid

c. Sulfurated hydrogen sulfan

d. Tetrahidro sulfide

Page 9: soal ujian forensik 2012

e.

41. Berikut ini adalah alat bukti yang sah menurut KUHP pasal 184 ayat 1, kecuali

a. keterangan saksi

b. keterangan ahli

c. surat

d. keterangan tersangka

e. petunjuk

42. Berikut ini adalah urutan Bentuk dan isi visum et repertum yang benar adalah

1. Pro justitia

2. Pemberitaan atau hasil pemeriksaaan

3. Pendahuluan

4. Penutup

5. Kesimpulan

Jawab.........

a. 1-3-2-5-4

b. 1-2-3-4-5

c. 2-4-3-5-1

d. 1-4-2-5-3

e. 2-5-4-1-3

43. Yang dimaksud dengan Pro justitia dalam visum et repertum adalah

a. Terletak pada bagian atas, untuk memenuhi persyaratan yuridis,

pengganti meterai

b. Menyatakan jenis dari barang bukti atau pengganti barang bukti.

c. Memuat identitas dokter pemeriksa pembuat VR, peminta VR, saat dan tempat

dilakukannya pemeriksaan dan identitas barang bukti

d. Memuat segala sesuatu yang dilihat dan ditemukan pada barang bukti yang

diperiksa oleh dokter

e. Memuat inti sari dari bagian pemberitaan atau hasil pemeriksaan.

44. Seorang wanita usia 17 tahun dilakukan visum oleh dokter muda RSUD Dr.

Moewardi dengan adanya dugaan kasus kejahataan seksual. Kejelasan lain yang

diperlukan untuk membuktikan kejahatan tersebut adalah

a. Ada tidaknya tanda-tanda persetubuhan

b. Ada tidaknya tanda-tanda kekerasan

Page 10: soal ujian forensik 2012

c. Perkiraan umur

d. Menentukan pantas tidaknya korban untuk dikawin

e. Semua benar

45. Metode identifikasi yang tidak lazim dikerjakan oleh dokter adalah

a. Metode visual

b. Gigi

c. Eksklusi

d. Daktiloskopi

e. Serologi

46. Berikut ini adalah metode identifikasi primer, kecuali E

1. pemeriksaan sidik jari

2. analisis DNA

3. identifikasi medik

4. pemeriksaan gigi

5. semua benar

47. Polisi datang ke bagian forensik RSDM dengan membawa jenazah wanita yang

ditemukan di terminal. Pada jenazah tersebut tidak didapatkan identitas apapun

yang dapat membantu tim penyidik untuk mengenalinya. Salah satu langkah yang

dapat dilakukan untuk mengidentifikasi jenazah tersebut adalah dengan

mengumpulkan data ante mortem. Data yang mungkin di dapatkan adalah sebagai

berikut

1. Pakaian

2. Ciri-ciri Fisik

3. Data medis dan gigi, seperti fraktur,tanda/bekas operasi, dental work,

4. Properti yang dipakai/yang dibawa pada saat korban hilang

5. Semua benar

48. Yang harus dicatat dokter ketika diminta untuk membantu penyidik sehubungan

dalam pemeriksaan tempat kejadian perkara adalah

a. Tanggal dan jam dokter menerima permintaan

pemeriksaan TKP

b. Cara permintaan pemeriksaan TKP tersebut ( telepon/ lisan atau tertulis)

Page 11: soal ujian forensik 2012

c. Nama penyidik yang meminta bantuan dokter

d. Jam saat dokter tiba di TKP

e. semua benar

49. Pada suatu hari polisi datang ke bagian forensik RSDM dengan membawa

jenazah laki-laki, Tn.M, usia 37 th. Pada pemeriksaan luar ditemukan adanya

perlunakan globus pallidus, perdarahan pada substansia alba, perdarahan pada

mm. papillares dan “ring haemorrhages” pada otak, serta lebam mayat dengan

tipe ‘’cherry red’’. Kemungkinan penyebab kematian jenazah tersebut adalah

a. racun arsen

b. racun CO

c. racun alkohol

d. racun nitrat

e. racun yodium

50. Terdapat jenazah seorang perempuan, 48 tahun, kebangsaan Amerika Serikat

yang pada pemeriksaan postmortem didapatkan pelebaran pembuluh darah vena

leher, mukosa trakea kemerahan mengandung cairan putih berbuih, terdapat

pelebaran pembuluh darah pada seluruh organ dalam, pelebaran pembuluh darah

dan bintik-bintik perdarahan pada batang otak, perdarahan pada putamen kanan

dan kiri, terdapat cairan merah berbuih pada paru kanan dan kiri saat penekanan.

Pemeriksaan toksikologi yang dapat dilakukan adalah dari E

1. sampel darah mengandung metanol 91,2 ppm dan etanol 2964,87

ppm

2. sampel empedu positif metanol dan etanol

3. sampel urine positif metanol dan etanol

4. sampel otal positif metanol dan etanol

Page 12: soal ujian forensik 2012

51. Dalam suatu penyelidikan, seorang penyidik dapat meminta pendapat seorang

ahli yang memiliki keahlian khusus. Hal tersebut diatur dalam..

a. KUHP Pasal 123 ayat 1 c. KUHP pasal 120 ayat 1

b. KUHP pasal 120 ayat 2 d. KUHP pasal 123 ayat 2

52. Manfaat yang diperoleh dari pemeriksaan TKP ialah

a. Menentukan saat kematian c. Mengumpulkan saksi kematian

b. Menentukan penyebab kematian d. Menentukan proses kematian

53. Yang dilakukan oleh dokter pada saat pemeriksaan TKP ialah

a. Memindahkan korban untuk

mempermudah pemeriksaan

c. Menyembunyikan barang bukti

yang bisa membantu penyelidikan

b. Menentukan korban meninggal/

hidup

d. Mengamankan TKP

54. Yang termasuk dalam metode identifikasi sekunder ialah

a. Pemeriksaan sidik jari c. Pemeriksaan gigi

b. Analisis DNA d. Identifikasi medik

55. Saat dilakukan identifikasi tengkorak dan potongan tulang, dapat diketahui

a. Status gizi c. Umur

b. Kebiasaan tertentu d. Saat kematian

56. Berikut ini yang bukan termasuk cara masuknya racun ke dalam tubuh ialah

a. Tetes mata c. Inhalasi

b. Perektal d. Parenteral

57. Racun yang bekerja secara lokal ialah

a. Barbiturat c. Arsen

b. Insektisida d. Sianida

Page 13: soal ujian forensik 2012

58. Pada korban yang mengalami keracunan arsen, akan terjadi

a. Perlunakan globus pallidus c. Sirosis hepatis

b. hiperkeratosis d. Perdarahan saluran cerna

59. Pada keracunan nitrat, pada kulit akan muncul warna

a. Kuning c. Hitam

b. Merah terbakar d. Merah coklat

60. Bahan pengawet yang digunakan untuk menyimpan sampel pemeriksaan cair ialah

a. Alkohol absolut c. Natrium fluoride 1%

b. NaCl d. Phenyl mercuric nitrat

61. Yang bukan gas beracun adalah

a. Gas CO

b. Gas CO2

c. Gas H2S

d. Gas O2

e. Gas O2 dan CO2

62. Yang merupakan tanda kematian keracunan CO pada pemeriksaan luar

a. Lebam merah muda terang

b. Adanya tanda asfiksia

c. Adanya eritema, vesikel / bula pada kulit

d. Adanya lebam chery red yang luas

e. Warna orgam dalam, otot warna tampak merah terang

63. Insektisida termasuk pengelompokan racun di

a. Pertanian dan Perkebunan

b. Rumah Tangga

c. Industri dan perkebunan

d. Medis

e. Alam bebas

Page 14: soal ujian forensik 2012

64. Bila pada pemeriksaan luar terdapat bercak dan sekitar mulut berwarna kuning hitam

curiga keracunan

a. Alkohol

b. Yodium

c. Nitrat

d. Obat

e. Narkoba

65. Bila lebam berwarna merah terang maka kemungkinan sebab keracunan zat

a. Sianida

b. Gas CO

c. Nitrat

d. Yodium

e. Arsen

66. Berikut tanda kematian lambat adalah

a. Adanya edema pada paru dan otak

b. Adanya bau khas dari hidung dan mulut

c. Adanya tanda lebam yang khas merah terah, cherry red atau merah coklat

d. Adanya tanda-tanda korosif

e. Adanya cirrhosis hepatis

67. Prinsip pengambilan sampel pada pemeriksaan toksikologi forensik adalah

a. Ambil sebanyak banyaknya, setelah disisihkan untuk pemeriksaan

histopatologik

b. Ambil seperlunya, bila kurang ambil lagi

c. Ambil bagian yang ditentukan seminimal mungkin

d. Ambil seminimal mungkin

e. Ambil setelah mayat diawetkan

Page 15: soal ujian forensik 2012

68. Yang termask metode identifikasi visual adalah

a. DNA

b. GIGI

c. Sidik jari

d. Medik

e. Perhiasan

69. Yang termasuk metode identifikasi eksklusi adalah

a. Alamat, surat penting

b. Perhiasan

c. Pakaian

d. Sepatu

e. Sidik jari

70. Yang tidak dicatat apabila ada permitaak pemeriksaan TKP

a. Nama penyidik yang meminta

b. Jam dokter tiba di TKP

c. Alamat TKP dan macam tempatnya

d. Dokter harus berkoordinasi dengan penyidik

e. Cara permintaan pemeriksaan TKP

71. TKP kepanjangan dari....

a. Tempat Kejadian Pembunuhan

b. Tempat Kejahatan Perkara

c. Tempat Kejadian Peristiwa

d. Tempat Kejahatan Perkara

e. Tempat Kejadian Perkara

Page 16: soal ujian forensik 2012

72. Berikut ini yang bukan merupakan sifat gas C0 adalah...

a. Bersumber pada proses kebakaran

b. Merangsng selaput lendir

c. Tidak merangsang selaput lendir

d. Mengakibatkan asfiksia kimia

e. Racun bersifat sistemik

73. Berikut ini yang berperan mempercepat proses keracunan gas CO kecuali...

a. Lama paparan

b. Penyakit kardiovaskuler

c. Gangguan traktus digestivus

d. Gangguan pada traktus respiratorius

e. Aktifitas fisik

74. Hal-hal yang dilakukan polisi pada TKP adalah

1. Melakukan otopsi

2. Mencari barang bukti

3. Mengidentifikasi keadaan luka korban

4. Mencari pelaku

75. Berikut ini cara masuknya racun dalam tubuh manusia adalah...

1.inhalasi

2.Parenteral

3.Sub kutan

4. Peroral

76. Oki berniat menuntut pasha ke meja hijau dikarenakan KDRT. Karenanya Oki pergi

ke sebuah rumah sakit untuk meminta visum klinis. Apa saja yang diidentifikasi

dokter pada kasus tersebut...

1. diagnosis klinis

2. vital sign

3. keadaan luka

Page 17: soal ujian forensik 2012

4. DNA

77. Saat terjadi tragedi BOM BALI, apa yang dilakukan polisi di TKP.....

1. Memasang police line

2. Mencari barang bukti

3. Menolong korban yang masih selamat

4. Menghubungi penyidik setelah proses identifikasi korban selesai

78. Pembuatan topografi korban pada TKP dilakukan oleh...

a. Dokter Umum

b. Dokter forensik

c. Saksi

d. Polisi

e. Sukarelawan

79. Syarat-syarat dilakukan pemotretan barang bukti pada TKP adalah....

a. Diambil dari satu sisi

b. Barang bukti difoto setelah diidentifikasi

c. Barang bukti difoto sebelum diidentifikasi

d. Dikakukan oleh fotografer

e. Menggunakan kamer digital

80. Diketahui Tn.X seorang Karyawan Pabrik Petrokimia meninggal setelah sebelumnya

dirawat beberapa saat di IGD dengan keluhan mual, muntah, penurunan kesadaran,

dan sesak nafas. Setelah diotopsi didapatkan darah berwarna gelap, kulit berwarna

kebiruan, odem organ dalam, paru dan otot berbau telur busuk. Kemungkinan korban

meninggal karena

a. Cidera kepala

b. Keracunan CO2

c. Keracunan O2

d. Keracunan makanan

e. Keracunan H2S

Page 18: soal ujian forensik 2012

81. Berikut ini merupakan metode identifikasi forensic yang dapat dilakukan, kecuali…

a. Metode visual

b. Pemeriksaan gigi

c. Pemeriksaan sidik jari

d. Identifikasi medis

e. Metode kualitatif

82. Pada kasus mutilasi pemeriksaan identifikasi bertujuan untuk, kecuali…

a. Menentukan asal potongan dari manusia atau hewan

b. Menentukan berasal dari 1 tubuh atau lebih

c. Menentukan stasus sosial

d. Menentukan jenis kelamin, ras

e. Menentukan mekanisme kematian, cara dan pemotongan tubuh sebelum atau

sesudah kematian

83. Pemeriksaan identifikasi jenis kelamin dapat dilakukan dengan cara, kecuali...

a. Pemeriksaan makroskopik

b. Antropologi

c. Pemeriksaan mikroskopik dengan kromatin sex

d. Histologi

e. DNA

84. TKP adalah tempat ditemukannya benda bukti dan atau tempat terjadinya peristiwa

kejahatan atau yang diduga kejahatan

Sebab

Dasar pemeriksaan TKP adalah menjawab 6 pertanyaan / heksametri

Jawab : BD

85. Persiapan dokter sebelum ke TKP antara lain...

a. Menentukan korban masih hidup/ tidak

b. Menentukan identitas korban

c. Membuat sketsa sederhana keadaan TKP

Page 19: soal ujian forensik 2012

d. Mendapat permintaan pemeriksaan TKP

e. Menentukan jenis luka, jenis kekerasan serta perkiraan sebab kematian

f.

86. Tindakan yang dapat mempesulit pemeriksaan penyelidikan antara lain, kecuali...

a. Membuat jejak baru

b. Mengganggu bercak darah

c. Memegang benda di TKP tanpa sarung tangan

d. Mencatat semua barang bukti

e. Memeriksa sambil merokok

87. Racun adalah zat yang bekerja pada tubuh secara kimiawi dan fisiologi yang dalam

dosis toksik

Sebab

Racun dapat menyebabkan gangguan kesehatan bahkan kematian

Jawab : BA

88. Kecepatan kerja racun berdasarkan cara masuk, yang paling cepat menimbulkan efek

adalah...

a. inhalasi

b. injeksi

c. oral

d. perektal

e. kulit

89. Racun yang bersifat lokal antara lain...

a. Narkotik

b. Barbiturat

c. Alkohol

d. Zat korosif

e. CO

90. Berikut ini indikasi dilakukannya pemeriksaan toksologik, kecuali...

a. Kasus sudden death

b. Kasus abortus

Page 20: soal ujian forensik 2012

c. Kasus pemerkosaan

d. Kematian setelah tindakan medis

e. Kemtian karena penyakit kronis

91. Kelainan khas yang sering dijumpai pada korban yang keracunan arsen yaitu :

1. Pigmentasi

2. Hiperkeratosis

3. Rontoknya rambut

4. Sirosis hepatis

92. Berikut ini merupakan metode-metode identifikasi, kecuali :

a. Metode visual

b. Metode eksklusi

c. Pemeriksaan serologi

d. Identifikasi DNA

e. Disaster victim identification

93. Yang perlu diperhatikan dalam pemotretan TKP yaitu :C

1. Menggunakan pencahayaan normal

2. Ambil posisi asli, baru kemudian posisi tambahan

3. Dilakukan dari banyak sudut

4. Dilakukan oleh dokter ahli forensik

94. Berikut ini adalah hal-hal yang harus dicatat dokter saat pemeriksaan TKP adalah,

kecuali :

a. Nama penyidik yang meminta bantuan dokter

b. Alamat TKP

c. Jam saat kejadian di TKP berlangsung

d. Tanggal dan jam dokte menerima permintaan pemeriksaan TKP

e. Cara permintaan pemeriksaan TKP

95. Pada pemeriksaan luar seorang korban yang sudah meninggal ditemukan kulit yang

berwarna kuning. Korban tersebut kemungkinan mengalami keracunan…..

Page 21: soal ujian forensik 2012

a. Sianida

b. Nitrat

c. Tembaga

d. CO

e. Arsen

96. Pada korban yang meninggal akibat keracunan karbon monoksida, maka pada

pemeriksaan ditemukan tanda khas berupa :

a. Perdarahan saluran cerna

b. Hyperkeratosis

c. Sirosis hepatis

d. Perdarahan substansia alba

e. Kulit berwarna kuning

97. Jenis racun di bawah ini yang bekerja secara sistemi pada jantung yaitu :

a. Barbiturate

b. Sianida

c. Fosfor organik

d. Asam oksalat

e. Strychnine

98. Berikut ini merupakan kelompok racun yang sering ditemui di alam adalah :B

1. Amygdala

2. Kokain

3. Opium

4. Racun ular berbisa

99. Tanda khas berupa warna lebam mayat berwarna cherry red ditemukan pada korban

yang keracunan…..

a. Sianida

b. Karbon Monoksida

c. Nitrat

d. Yodium

e. Zat korosif

Page 22: soal ujian forensik 2012

100. Macam-macam racun yang mekanisme kerjanya secara sistemik dan lokal yaitu :

1. Zat korosif

2. Garam Pb

3. Zat iritan

4. Asam karbol

101. Hal berikut ini yang benar saat dilakukan di tempat kejadian perkara (TKP) adalah,

kecuali :

a. Melakukan pengecekan terhadap korban

b. Menolong korban jika masih hidup

c. Segera memindahkan jenazah korban ke tempat lain

d. Melakukan penutupan TKP

e. Melakukan penjagaan TKP

102. Berikut ini salah dalam pengolahan TKP, kecuali :

a. Pencarian barang bukti dilakukan setelah pemotretan

b. Dilakukan pemotretan terlebih dahulu sebelum pembuatan sketsa

c. Pencarian barang bukti dilakukan sebelum pemotretan

d. Sketsa segera dilakukan sebelum mengamati TKP secara umum

e. Pemotretan dilakukan pertama kali dalam pengolahan TKP

103. Pernyataan berikut ini benar dalam pemeriksaan TKP, kecuali :

a. Permintaan pemeriksaan TKP oleh penyidik dapat melalui lisan

b. Dalam melakukan pemeriksaan, dokter berkoordinasi dengan penyidik

c. Dokter datang sendiri tanpa permintaan dari penyidik

d. Korban segera diselamatkan jika masih hidup

e. TKP harus diamankan agar dokter dapat memeriksa dengan tenang

104. Jika dalam identifikasi diperoleh barang bukti darah berwarna coklat, berarti :

a. Darah tersebut berasal dari saluran napas

b. Darah tersebut berasal dari saluran cerna

Page 23: soal ujian forensik 2012

c. Darah tersebut berasal dari saluran genital

d. Darah tersebut berasal dari organ dalam cranium

e. Darah tersebut berasal dari saluran kemih

105. Berikut ini benar mengenai barang bukti sperma, kecuali :

a. Biasanya dilakukan pencarian jika curiga kasus pemerkosaan

b. Setelah ditemukan dilakukan pemeriksaan untuk membuktikan sperma atau

bukan

c. Barang bukti sperma hanya dapat berupa sperma yang masih basah atau

segar

d. Mungkin diperlukan pemeriksaan mikroskopis barang bukti sperma

e. Melalui barang bukti sperma dapat dilakukan pemeriksaan DNA

106. Berikut ini benar mengenai barang bukti ludah adalah, kecuali

a. Dapat ditemukan di putung rokok

b. Dapat ditemukan pada bekas gigitan

c. Dapat ditemukan di bagian bibir gelas

d. TIdak dapat digunakan sebagai barang bukti tambahan

e. Dapat memperkuat adanya tindakan kejahatan seksual dan narkoba

107. Strychnine merupakan toksin yang bekerja secara sistemik pada :

a. Jantung

b. Medulla Spinalis

c. Hepar

d. Ginjal

e. Enzim pernapasan sel

108. Lebam mayat pada kasus toksikologi sianida biasanya berwarna :

a. Merah keunguan

b. Merah kebiruan

c. Merah terang

d. Merah kehitaman

e. Kekuningan

109. Pada pemeriksaan kasus forensik ditemukan pigmentasi, hyperkeratosis, dan rambut

rontok, dimungkinkan oleh karena bahan toksik :

Page 24: soal ujian forensik 2012

a. Racun CO

b. Sianida

c. Racun arsen

d. Racun alkohol

e. Insektisida

110. Jika pada hasil pemeriksaan forensic ditemukan sirosis hepatis, kemungkinan paling

besar adalah karena :

a. Racun CO

b. Sianida

c. Racun arsen

d. Racun alkohol

e. Insektisida

111. Berikut ini adalah racun yang berasal dari tumbuh-tumbuhan, kecuali :

a. Opium

b. Arsen

c. Kurase

d. Aflatoksin

e. Kokain

112. Berikut ini adalah racun yang bekerja sistemik dan mempunyai afinitas terhadap

susunan saraf pusat, yaitu :E

1. Barbiturat

2. Alkohol

3. Morfin

4. Oksalat

113. Keracunan paling cepat terjadi jika racun masuk ke dalam tubuh secara :

a. Intravena

b. Intramuskuler

c. Peroral

d. Intraperitoneal

e. Inhalasi

Page 25: soal ujian forensik 2012

114. Zat pengawet yang tidak boleh dipergunakan untuk pemeriksaan toksikologis material

darah adalah :

a. KOH

b. NaOH

c. Asam Sitrat

d. Formalin

e. Alkohol

115. Kelainan khas yang ditemukan pada kematian yang berlangsung lambat akibat racun

arsen, adalah :

a. Ring haemorrhages pada otak

b. Perdarahan pada substansia alba

c. Rontoknya rambut

d. Perdarahan saluran cerna

e. Sirosis hepatis

116. Berikut ini yang termasuk dalam kategori identifikasi primer adalah :

a. Otopsi, DNA, Sidik jari

b. Sidik jari, DNA, pemeriksaan gigi

c. Otopsi, Antropologi, Sidik jari

d. Pemeriksaan gigi, Antropologi, DNA

e. Otopsi, Pemeriksaan gigi, DNA

117. Gigi dipergunakan sebagai sarana identifikasi karena :

a. Mudah dalam pemeriksaannya

b. Hanya membutuhkan biaya yang murah untuk pemeriksaannya

c. Susunan teratur dan rapi pada prosesus alveolaris

d. Unik, khas, dan sangat individual

e. Jumlahnya banyak

118. Berikut ini adalah hasil identifikasi tulang kranium yang berasal dari seseorang

berjenis kelamin perempuan :

a. Lengkung mandibula terdapat tinjolan, os supersiliares halus, kavum orbita

oval

b. Lengkung mandibula terdapat tonjolan, os supersiliares menonjol, cavum

orbita oval

Page 26: soal ujian forensik 2012

c. Lengkung mandibula tidak terdapat tonjolan, os supersiliares menonjol, cavum

orbita oval

d. Lengkung mandibula tidak terdapat tonjolan, os supersiliares tidak menonjol,

cavum orbita kotak

e. Lengkung mandibula tidak terdapat tonjolan, os supersiliares tidak

menonjol, cavum orbita oval

119. Pemeriksaan TKP dilakukan pada kasus berikut, kecuali :

a. Seorang pasien di IGD yang meninggal karena syok hipovolemik

b. Ditemukan korban meninggal dengan luka bacok di depan pos ronda

c. Seorang bayi ditemukan tak bernyawa di sebuah selokan

d. Penggalian kubur seorang korban yang diduga diracun

e. Seorang pejabat ditemukan meninggal di hotel bintang lima

120. Berikut ini adalah cara/teknik dalam pencarian bukti di TKP :

1. Metode strip/double strip

2. Metode zona

3. Metode spiral

4. Metode roda

121. Manfaat Pemeriksaan TKP adalah

1. Menentukan saat kematian

2. Menentukan pada saat itu sebab akibat tentang luka

3. Mengumpulkan barang bukti

4. Menentukan cara kematian

122. Prosedur permintaan pemeriksaan TKP, kecuali :

a. Dapat dilakukan secara lisan atau telepon untuk menyingkat waktu

b. Dokter dijemput dan diantar kembali oleh penyidik

c. Permintaan secara tertulis dapat menyusul

d. Dokter tidak perlu didampingi penyidik

Page 27: soal ujian forensik 2012

e. Semua jawaban salah

123. Yang termasuk metode identifikasi primer adalah :

1. Pemeriksaan gigi

2. Pemeriksaan sidik jari

3. Analisis DNA

4. Properti

124. Kriteria diagnostic pada kasus toksikologik

1. Ada tanda dan gejala dari suatu keracunan tertentu

2. Ada sisa benda bukti yang harus dibuktikan

3. Anamnesa kontak antara korban dengan racun

4. Dapat dibuktikan adanya racun dalam tubuh atau cairan tubuh korban

secara sistemik

125. Kelainan khas untuk keracunan CO, kecuali :

a. Hyperkeratosis

b. Perlunakan globus pallidus

c. Perdarahan pada substansia alba

d. Perdarahan saluran cerna

e. Sirosis hepatis

126. Identifikasi mayat melalui gigi yang paling akurat adalah untuk penentuan:

a. Jenis kelamin mayat

b. Usia saat meninggal

c. Golongan darah mayat

d. Ras mayat

e. Penyakit dalam mulut yang diderita semasa hidup

Page 28: soal ujian forensik 2012

127. Zat pengawet yang tidak boleh dipergunakan untuk pemeriksaan toksikologis material

darah adalah:

a. Formalin

b. KOH

c. Alkohol

d. Asam sitrat

e. NaOH

128. Jika ditemukan tengkorak manusia dengan bentuk rongga mata bulat, maka

kemungkinan tengkorak tersebut merupakan ras :

a. Kaukasoid

b. Negroid

c. Mongoloid

d. Australoid

129. Hasil identifikasi dikatakan positif bila :

1. Minimal dua metode identifikasi primer

2. Minimal satu metode identifikasi primer

3. Minimal tiga metode identifikasi sekunder

4. Metode dua metode identifikasi sekunder

130. Data yang dapat diambil dari pemeriksaan tengkorak dan potongan tulang adalah :

1. Ras

2. Jenis Kelamin

3. Tinggi badan

4. Umur

131. Hal apa yang harus diperhatikan dalam pengelolaan TKP, sebelum seorang dokter

diminta untuk melakukan penyidikan di tempat tersebut?

1. Harus dijaga keasliannya

2. Polisi melakukan olah TKP dahulu

3. Pengelolaan dengan motto : "to touch as little as possible and to displace

nothing"

Page 29: soal ujian forensik 2012

4. Dokter boleh menolak untuk datang ke TKP

132. Tujuan penyidikan di TKP oleh seorang dokter

1. Membuat sketsa keadaan TKP secara sederhana dan korban

2. Memeriksa korban masih hidup atau sudah mati

3. Identifikasi korban

4. Pengumpulan sampel biologis

133. Cara masuknya racun dalam tubuh :

1. Ingesti

2. Inhalasi

3. Perenteral

4. Pervaginam atau perektal

134. Definisi racun secara umum adalah

a. Zat yang berbahaya bagi tubuh

b. Zat toksik yang dapat menimbulkan kematian pada penggunanya

c. Zat yang bekerja pada tubuh secara kimiawi dan faal, yang dalam dosis

toksik dapat menyebabkan gangguan fungsi tubuh, dan dapat berujung

pada kematian

d. Zat yang disintesis dari bahan kimiawi tertentu, dan digunakan tanpa

pertanggung jawaban, sehingga menimbulkan kematian pada suatu individu

e. Zat yang berasal dari bahan kimiawi, digunakan oleh seseorang atau kelompok

orang, diluar dari kegunaan asli dari zat tersebut

135. Mekanisme dan cara kerja racun pada tubuh

a. Lokal

b. Lokal, sistemik, lokal dan sistemik

c. Sistemik

Page 30: soal ujian forensik 2012

d. Lokal dan sistemik

e. Sistem saraf

136. Pada pemeriksaan sebuah kasus yang dicurigai pembunuhan-, didapatkan lebam

mayat berwarna merah terang, dimungkinkan apabila terjadi kasus pembunuhan

dengan racun, racun yang gunakan adalah

a. Pottasium Sulfat

b. Nitrat

c. Asam Sulfat

d. Sianida

e. Amygdala

137. Posisi antara pihak penyidik dengan dokter dalam menghadapi kasus yang

memerlukan tindakan pemeriksaan TKP adalah

a. Penyidik lebih superior

b. Penyidik lebih inferior

c. Penyidik dan dokter sebagai rekan kerja

d. Penyidik tidak memerlukan dokter

e. Penyidik dapat melakukan pengolahan TKP sendiri

138. Datang seorang wanita 29 tahun, yang dikirim pihak penyidik dengan keseluruhan

tubuh melepuh akibat penganiayaan oleh suami korban. Penyidik meminta dilakukan

visum sementara pada korban. Berdasarkan jenis luka yang ditemukan, merupakan

luka akibat zat korosif. Kemungkinan zat racun yang dipakai adalah

1. Pestisida

2. Air raksa

Page 31: soal ujian forensik 2012

3. Lugol

4. Asam atau basa kuat

139. Apabila pihak penyidik meminta dokter untuk melakukan penyidikan, tetapi dokter

tersebut menolak untuk datang dan membantu penyidikan, maka dokter tersebut telah

melanggar

a. Norma kesusilaan

b. Norma hukum pidana

c. Kode etik kedokteran

d. Norma kesopanan

e. Kode etik kepolisian

140. Pada kasus keracunan tidak perlu dilakukan pemeriksaan dalam

SEBAB

Pemeriksaan dalam hanya dilakukan pada kasus yang jelas penyebab kematiannya

Jawab :E