skl 37 petunjuk evolus

53
Created by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim Created by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim Petunjuk Petunjuk Evolusi Evolusi SKL 37 SKL 37 ْ يِ ح ر ل اِ ن مْ ح ر ل اِ اِ مْ سِ ب

Upload: herfen-suryati

Post on 18-Jan-2017

353 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

Petunjuk Petunjuk EvolusiEvolusiSKL 37SKL 37

حي حمن الر بسم الله الر

Page 2: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

Mengidentifikasi, membandingkan dan Mengidentifikasi, membandingkan dan mengklasifikasikanmengklasifikasikan

Petunjuk Petunjuk EvolusiEvolusi

Menuju Puncak Ujian Nasional 2016 Menuju Puncak Ujian Nasional 2016

BEDAH SKL BIOLOGI SMABEDAH SKL BIOLOGI SMA

Page 3: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiBukti-bukti yang mendukung teori evolusi adalah 1.Bukti Fosil2.Anatomi Perbandingan (1) Struktur homologi, (2) struktur analogi (3) Organ vestigial (organ sisa)3.Embriologi perbandingan4.Biologi molekuler5.Biogeografi

Page 4: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiBukti FosilBukti FosilFosil merupakan sisa-sisa binatang atau tumbuhan yang telah membatuFosil terbentuk ketika suatu.Sisa-sisa tersebut dapat berupa tulang, cangkang, gigi, jejak kaki, maupun bagian-bagian yang lain.

Page 5: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiBukti FosilBukti FosilBerdasarkan penampilan kelimpahan dan jenis fosil pada masing-masing lapisan, dapat menjadi petunjuk perkembangan species yang hidup di lokasi tersebut dari waktu ke waktu.Fosil yang ditemukan paling lengkap adalah fosil kuda, ditemukan oleh Marsh dan Osborn. Perubahan yang ditunjukan oleh fosil-fosil kuda merupakan petunjuk tentang adanya evolusi.

Page 6: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiAnatomi PerbandinganAnatomi PerbandinganH O M O L O G IIlmu yang mempelajari tentang struktur anatomi dan hubungan evolusinya-Kesamaan structur-Kesamaan perkembangan-Berbeda dalam fungsi-Bukti kedekatan hubungan evolusi dari satu neneng moyang

Page 7: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiAnatomi PerbandinganAnatomi Perbandingan

Page 8: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiAnatomi Perbandingan Anatomi Perbandingan Homologi Homologi

Page 9: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiAnatomi Perbandingan Anatomi Perbandingan Homologi Homologi

Sulur

Daun Sukulen

Daun berwarna

Daun

Daun jarum

Duri

Page 10: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiAnatomi Perbandingan~ analogiAnatomi Perbandingan~ analogiA N A L O G IStruktur analogi menunjukkan memiripan palsu antar makhluk hidup sebagai hasil adaptasi terhadap lingkungan, bukan dari kesamaan struktur nenek moyang.-Kesamaan fungsi-Kesamaan bentuk luar-Berbeda struktur internal dan perkembangan-Berbeda asal usul-Bukan hubungan evolusi

Page 11: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiAnatomi Perbandingan Anatomi Perbandingan Annalogi Annalogi

Page 12: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiAnatomi Perbandingan Anatomi Perbandingan Organ Vestigial (organ sisa) Organ Vestigial (organ sisa)Organ VestigialOrgan vestigial ; sisa-sisa organ yang masih ada atau tertinggal dan memiliki fungsi penting pada organisme moyangnya.

Page 13: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiAnatomi Perbandingan Anatomi Perbandingan Organ Vestigial (organ sisa) Organ Vestigial (organ sisa)Organ vestigial ; struktur yang terdapat pada hewan atau manusia yang tidak lagi digunakan dan sebagai petunjuk evolusi dari suatu organisme Struktur yang mengalami penyusutan dan tidak berfungsi lagiContoh : Pelvis dan femur pada paus

Page 14: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiAnatomi Perbandingan Anatomi Perbandingan Organ Vestigial (organ sisa) Organ Vestigial (organ sisa)

Mata yang buta pada ikan dasar laut atau yang tinggal di gua

Kaki belakang ular yang mengalami reduksi atau penyusutan

Page 15: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiEmbriologi perbandinganEmbriologi perbandinganPada tahap awar perkembangan embrio dari berbagai species (ikan burung, mamalia) terlihat mirip. Mereka memiliki ekor dan lipatan pharing. Pada ikan lipatan tersebut berkembang menjadi insang, pada mamalia, aves dan reptil berkembang menjadi bagian telinga, rahang dan tenggorokan.Hal tersebut menunjukkan bahwa hewan-hewan tersebut berasal dari satu nenek moyang yang samaPerhatikan gambar di bawah ini!

Page 16: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiEmbriologi perbandinganEmbriologi perbandingan

Page 17: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiBiologi MolekulerBiologi MolekulerIlmuwan mempelajari tentang nukleotida dari DNA dan asam amino dari protein pada species yang berbeda. Species yang memiliki hubungan kekerabatan yang dekat memiliki urutan nukleotida yang yang lebih tinggi dibandingkan spesies yang jauh hubungan kekerabatannya

Page 18: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiBiologi MolekulerBiologi Molekulerlebih dari 98% urutan DNA pada manusia dan simpanse adalah sama.

Page 19: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiBiogeografiBiogeografiBiogeografi digunakan untuk menjelaskan distribusi spesies

Page 20: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiBiogeografiBiogeografiTerpisahnya benua atau daerah dari species-species yang awalnya sama berbeda karena lingkungan yang berbeda.

Page 21: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiBiogeografi ~ Evolusi DivergenBiogeografi ~ Evolusi Divergen

Page 22: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiBiogeografi ~ Evolusi KonvergenBiogeografi ~ Evolusi KonvergenSpecies yang berbeda dari berbagai belahanan dunia dikumpulkan pada tempat yang sama, terlihat sama ketika berada pada lingkungan yang sama

Page 23: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiBiogeografi ~ Evolusi KonvergenBiogeografi ~ Evolusi Konvergen

Page 24: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiBiogeografi ~ Evolusi PararelBiogeografi ~ Evolusi Pararel

MarsupialiaMamalia berkantung

PlasentalMamalia melahirkan

Evolusi konvergen dengan niche yang sama, memiliki peran ekologi yang sama dalam lingkungan yang sama, adaptasi yang sama, tetapi tidak berkerabat dekat

Page 25: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiBiogeografi Biogeografi

Evolusi Evolusi Evolusi Divergen Konvergen pararel

Page 26: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk Evolusi

UJI KOMPETENSIUJI KOMPETENSI

Page 27: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi

1. Sayap burung dan sayap serangga 1. Sayap burung dan sayap serangga merupakan organ yang dapat dijadikan merupakan organ yang dapat dijadikan petunjuk adanya evolusi. Berdasarkan petunjuk adanya evolusi. Berdasarkan perbandingannya organ tersebut tergolong ...perbandingannya organ tersebut tergolong ... A. analog A. analog B. homolog B. homolog C. comparative C. comparative D. organologi D. organologi E. speciasiE. speciasi

Page 28: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi

2. 2. Pasangan dua organ yang dimiliki. dua Pasangan dua organ yang dimiliki. dua macam organisme di bawah ini menunjukkan macam organisme di bawah ini menunjukkan adanya homologi ... adanya homologi ... A.A.alat gerak ikan paus dengan sirip ikan kakap alat gerak ikan paus dengan sirip ikan kakap B.B.kaki depan kuda dengan tangan manusia kaki depan kuda dengan tangan manusia C.C.sayap serangga dengan sayap burung sayap serangga dengan sayap burung D.D.insang berudu dengan insang ikan gabus insang berudu dengan insang ikan gabus E.E.kaki kecoa dengan kaki tikuskaki kecoa dengan kaki tikus

Page 29: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi

3. 3. Berikut ini contoh homologi dan analogi Berikut ini contoh homologi dan analogi organ tubuh manusia: organ tubuh manusia: 1. sayap kupu-kupu dengan sayap burung 1. sayap kupu-kupu dengan sayap burung 2. sayap kupu-kupu dengan tangan manusia 2. sayap kupu-kupu dengan tangan manusia 3. kaki depan kuda dengan tangan manusia 3. kaki depan kuda dengan tangan manusia 4. sayap kupu-kupu dengan sayap kelelawar 4. sayap kupu-kupu dengan sayap kelelawar 5. kaki depan kuda dengan kaki depan gajah 5. kaki depan kuda dengan kaki depan gajah Yang termasuk organ homolog adalah ... Yang termasuk organ homolog adalah ... A. 1 dan 4 A. 1 dan 4 D. 3 dan 5D. 3 dan 5B. 1 dan 5 B. 1 dan 5 E. E. 4 dan 54 dan 5C. 2 dan 3 C. 2 dan 3

Page 30: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi

4. 4. Perhatikan organ ini ! Perhatikan organ ini ! 1. Rambut kepala 1. Rambut kepala 2. Rambut di dada 2. Rambut di dada 3. Tulang ekor 3. Tulang ekor 4. Umbai cacing 4. Umbai cacing 5. Bulu mata 5. Bulu mata Petunjuk evolusi dari alat tubuh yang tersisa Petunjuk evolusi dari alat tubuh yang tersisa pada manusia adal pada manusia adal ahahA. 1 dan 2 A. 1 dan 2 D. D. 2 dan 52 dan 5B. 2 dan 3 B. 2 dan 3 E. E. 1 dan 51 dan 5C. 3 dan 4 C. 3 dan 4

Page 31: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi

5. Perkembangan embrio tahap awal dari reptil, 5. Perkembangan embrio tahap awal dari reptil, aves, dan mamalia tampak sama. Hal ini berarti aves, dan mamalia tampak sama. Hal ini berarti … … A.A.BBerada pada lingkungan yang samaerada pada lingkungan yang samaB.B.TTelah mengalami evolusi pararelelah mengalami evolusi pararelC.C.TTidak terjadi proses evolusiidak terjadi proses evolusiD.D.BBerasal dari moyang yang samaerasal dari moyang yang samaE.E.Membuang semua organ sisa yang dimilikiMembuang semua organ sisa yang dimiliki

Page 32: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi

6. 6. Hal-hal berikut merupakan petunjuk adanya Hal-hal berikut merupakan petunjuk adanya evolusi, kecuali … evolusi, kecuali … A.A.anatomi perbandingan yang bersifat analoganatomi perbandingan yang bersifat analogB.B.anatomi perbandingan yang bersifat homologanatomi perbandingan yang bersifat homologC.C.embriologi perbandingan berbagai hewan embriologi perbandingan berbagai hewan D.D.data fosil pada berbagai lapisan batuan data fosil pada berbagai lapisan batuan E.E.domestikasi dengan perkawinan silangdomestikasi dengan perkawinan silang

Page 33: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi

7. 7. Contoh-contoh tentang analogi dan homologi Contoh-contoh tentang analogi dan homologi antara lain : antara lain : 1. Sayap kupu-kupu dan sayap burung 1. Sayap kupu-kupu dan sayap burung 2. Sayap kupu-kupu dan tangan manusia 2. Sayap kupu-kupu dan tangan manusia 3. Sayap burung dan tangan manusia 3. Sayap burung dan tangan manusia 4. Saya kelelawar dan sayap burung 4. Saya kelelawar dan sayap burung 5. kaki manusia dan kaki belakang kuda 5. kaki manusia dan kaki belakang kuda Pasangan organ tubuh yang termasuk organ Pasangan organ tubuh yang termasuk organ homolog adalah … homolog adalah … A. 1 dan 2 A. 1 dan 2 D. 2 dan 4D. 2 dan 4B. 1 dan 5 B. 1 dan 5 E. 4 dan 5E. 4 dan 5C. 2 dan 3 C. 2 dan 3

Page 34: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi

8. 8. Organ-organ tubuh manusia yang digunakan Organ-organ tubuh manusia yang digunakan sebagai bukti adanya evolusi adalah … sebagai bukti adanya evolusi adalah … A.A.tulang ekor dan umbai cacing tulang ekor dan umbai cacing B.B.tulang ekor dan jakun tulang ekor dan jakun C.C.umbai cacing dan tulang rusuk umbai cacing dan tulang rusuk D.D.rambut dada pada laki-laki dan tulang rusuk rambut dada pada laki-laki dan tulang rusuk E.E.tulang ekor dan rambut pada daun telingatulang ekor dan rambut pada daun telinga

Page 35: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi

9. 9. Fosil hewan yang dapat dijadikan bukti Fosil hewan yang dapat dijadikan bukti adanya evolusi yaitu … adanya evolusi yaitu … A. penyu A. penyu B. paus B. paus C. kuda C. kuda D.D.gajah gajah E.E.Burung Burung

Page 36: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi

10. 10. Dari gambar berbagai alat gerak depan Dari gambar berbagai alat gerak depan hewan berikut ini, organ yang analohewan berikut ini, organ yang analog g adalah … adalah …

A.A.1 dan 3 1 dan 3 D. 2 dan 5D. 2 dan 5B.B.1 dan 4 1 dan 4 E. 3 dan 5E. 3 dan 5C.C.1 dan 5 1 dan 5

Page 37: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi

11. Terbentuknya berbagai spesies burung 11. Terbentuknya berbagai spesies burung Finch di kepulauan Galapagos disebabkan oleh Finch di kepulauan Galapagos disebabkan oleh ……A.A.tersedianya berbagai jenis makanan yang tersedianya berbagai jenis makanan yang melimpahmelimpahB.B.lingkungan yang berbatu mendorong lahirnya lingkungan yang berbatu mendorong lahirnya keturunan yang berubah paruhnya keturunan yang berubah paruhnya C.C.seluruh populasi mengalami mutasi spontan seluruh populasi mengalami mutasi spontan D.D.terjadinya hibridisasi dengan species burung terjadinya hibridisasi dengan species burung lainnya lainnya E.E.spesialisasi dalam menggunakan bahan spesialisasi dalam menggunakan bahan makanan yang berbedamakanan yang berbeda

Page 38: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi

12. Keistimewaan fosil kuda dibandingkan fosil-12. Keistimewaan fosil kuda dibandingkan fosil-fosil lainnya adalahfosil lainnya adalahA.A.disetiap zaman geologi ditemukan fosil disetiap zaman geologi ditemukan fosil secara lengkapsecara lengkapB.B.ditemukan dari zaman Hyracontherium ditemukan dari zaman Hyracontherium sampai zaman Pleistosin sampai zaman Pleistosin C.C.menunjukkan adanya perubahan ukuran menunjukkan adanya perubahan ukuran tubuh tubuh D.D.terjadinya pengurangan jumlah jari-jari kaki terjadinya pengurangan jumlah jari-jari kaki depan dari 5 menjadi 1 jari depan dari 5 menjadi 1 jari E.E.perubahan permukaan gigi geraham dari perubahan permukaan gigi geraham dari datar menjadi bergelombangdatar menjadi bergelombang

Page 39: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi13. 13. Gambar di bawah ini adalah berbagai fosil manusia Gambar di bawah ini adalah berbagai fosil manusia dan kaki kuda yang telah ditemukandan kaki kuda yang telah ditemukan

Berdasarkan gambar-gambar tersebut, dapat Berdasarkan gambar-gambar tersebut, dapat disimpulkan bahwa … disimpulkan bahwa … A.A.fosil merupakan petunjuk adanya evolusi fosil merupakan petunjuk adanya evolusi B.B.makhluk hidup diciptakan berbeda-beda setiap masa makhluk hidup diciptakan berbeda-beda setiap masa C.C.manusia dan kuda berasal dari moyang yang sama manusia dan kuda berasal dari moyang yang sama D.D.tidak semua bagian tubuh organisme dapat menjadi tidak semua bagian tubuh organisme dapat menjadi fosil fosil E.E.perkembangan tubuh manusia dan kuda terjadi pada perkembangan tubuh manusia dan kuda terjadi pada masa yang samamasa yang sama

Page 40: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi

14. 14. Yang dimaksud fosil adalah …Yang dimaksud fosil adalah …A.A.sisa tubuh hewan dan tanaman yang telah hidup sisa tubuh hewan dan tanaman yang telah hidup di zaman yang lampaudi zaman yang lampauB.B.organ tubuh hewan dan tanaman yang organ tubuh hewan dan tanaman yang diketemukan pada lapisan batuan diketemukan pada lapisan batuan C.C.sisa bagian tubuh tanaman dan hewan yang sisa bagian tubuh tanaman dan hewan yang ditemukan di beberapa lapisan batuan ditemukan di beberapa lapisan batuan D.D.sisa tubuh organisme yang telah membatu sisa tubuh organisme yang telah membatu termasuk bekas dan jejaknya termasuk bekas dan jejaknya E.E.bagian tubuh organisme yang meninggal dan bagian tubuh organisme yang meninggal dan ditekukan pada lapisan batu kapurditekukan pada lapisan batu kapur

Page 41: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi15. Berdasarkan perkembangan fosil kaki kuda di atas, tingkat evolusinya dapat diurutkan dari yang paling tua usianya …

A. III – II – IV – I D. I – IV – II – IIIB. III – IV – II – I E. II – IV – III – IC. I – II – III – IV

Page 42: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi16. Berikut ini merupakan ciri-ciri fosil kuda yang merupakan petunjuk adanya evolusi organik : (1)Tinggi tubuh kira-kira 1,0 m (2)Tinggi tubuh kira-kira 1,5 m (3)Kaki depan berjari 3 (tiga) buah (4)Jari kaki depan nomor 2 dan 4 sudah tereduksi (5)Hidup pada zaman Pilosin (6)Hidup pada zaman Miosin Yang merupakan ciri-ciri Meryhippus adalah … A. 1, 3 dan 4 D. 2, 4 dan 5 B. 1, 3 dan 5 E. 2, 4 dan 6 C. 1, 3 dan 6

Page 43: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi17. 17. Pernyataan di bawah ini yang benar adalah … Pernyataan di bawah ini yang benar adalah … A.A.homologi adalah ilmu yang mempelajari organ-organ homologi adalah ilmu yang mempelajari organ-organ tubuh yang berasal dari jaringan dasar yang sama, tubuh yang berasal dari jaringan dasar yang sama, akhirnya berkembang menjadi organ-organ dengan akhirnya berkembang menjadi organ-organ dengan fungsi yang samafungsi yang samaB.B.analogi adalah ilmu yang mempelajari organ-organ analogi adalah ilmu yang mempelajari organ-organ tubuh yang sama, kemudian bentuk berbeda-beda tubuh yang sama, kemudian bentuk berbeda-beda sesuai dengan fungsinyasesuai dengan fungsinyaC.C.homologi adalah ilmu yang mempelajari organ-organ homologi adalah ilmu yang mempelajari organ-organ tubuh yang fungsinya sama tanpa memperhatikan asal tubuh yang fungsinya sama tanpa memperhatikan asal usul embriologinyausul embriologinyaD.D.analogi adalah ilmu yang mempelajari analogi adalah ilmu yang mempelajari perkembangan organ dengan memperhatikan asal perkembangan organ dengan memperhatikan asal usulnya usulnya E.E.analogi adalah ilmu yang mempelajari organ-organ analogi adalah ilmu yang mempelajari organ-organ tubuh yang fungsinya sama tanpa memperhatikan asal tubuh yang fungsinya sama tanpa memperhatikan asal usul embriologinya.usul embriologinya.

Page 44: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi18. 18. Perhatikan gambar perkembangan embrio pada Perhatikan gambar perkembangan embrio pada beberapa vertebrata di bawah inibeberapa vertebrata di bawah ini!!

Perbandingan embriologi awal merupakan petunjuk Perbandingan embriologi awal merupakan petunjuk adanya evolusi, ditunjukkan oleh adanya evolusi, ditunjukkan oleh A.A. 3 - 4 – 53 - 4 – 5 D. D. 2 – 3 – 42 – 3 – 4B. B. 2 – 3 – 52 – 3 – 5 E. 3 sajaE. 3 sajaC. C. 1 – 2- 3 1 – 2- 3

Page 45: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi19. 19. Teori evolusi mengemukakan bahwa sayap burung Teori evolusi mengemukakan bahwa sayap burung mempunyai asal yang sama dengan … mempunyai asal yang sama dengan … A. kaki depan kuda A. kaki depan kuda B. sirip belakang ikan B. sirip belakang ikan C. sayap belakang C. sayap belakang D. sayap kupu-kupu D. sayap kupu-kupu E. kaki monyetE. kaki monyet

Page 46: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi20. 20. Dari gambar di sebelah ini pada tingkat Dari gambar di sebelah ini pada tingkat manakah menunjukkan hubungan manakah menunjukkan hubungan kekerabatan? kekerabatan? A.A.I dan III I dan III B.B.I dan II I dan II C.C.II dan IV II dan IV D.D.IV dan V IV dan V E.E.III dan VIII dan V

Page 47: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi21. Kesamaan antara marsupialia di australia 21. Kesamaan antara marsupialia di australia dengan hewan placenta di daerah lain dengan hewan placenta di daerah lain merupakan bukti proses evolusi ...merupakan bukti proses evolusi ... A.A.DDivergenivergenB.B.Konvergen Konvergen C.C.Biogeografik Biogeografik D.D.Jam molekulerJam molekulerE.E.Radiasi adaptifRadiasi adaptif

Page 48: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi22. Fakta menunjukkan bahwa hewan air 22. Fakta menunjukkan bahwa hewan air memiliki bentuk yang sama, walaupun mereka memiliki bentuk yang sama, walaupun mereka berbeda moyang. Hal ini merupakan petunjuk berbeda moyang. Hal ini merupakan petunjuk evolusi yang disebut ...evolusi yang disebut ... A.A.DDivergenivergenB.B.Konvergen Konvergen C.C.Mimikri Mimikri D.D.Jam molekulerJam molekulerE.E.Radiasi adaptifRadiasi adaptif

Page 49: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi23. Tangan manusia merupakan contoh dari ...23. Tangan manusia merupakan contoh dari ...A.A.Organ vestigial (organ sisa)Organ vestigial (organ sisa)B.B.AnalogiAnalogiC.C.HomologiHomologiD.D.Evolusi divergenEvolusi divergenE.E.Evolusi konvergenEvolusi konvergen

Page 50: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi24. Homologi merupakan salah satu petunjuk 24. Homologi merupakan salah satu petunjuk evolusi . Pernyataan yang mendukung hal evolusi . Pernyataan yang mendukung hal tersebut adalah ...tersebut adalah ...A.A.Homologi menggambarkan asal usul Homologi menggambarkan asal usul makhluk hidup melalui modifikasimakhluk hidup melalui modifikasiB.B.Homologi menggambarkan mekanisme Homologi menggambarkan mekanisme evolusi konvergenevolusi konvergenC.C.Homologi menggambarkan mekanisme Homologi menggambarkan mekanisme evolusi divergenevolusi divergenD.D.Homologi menggambarkan evolusi paralelHomologi menggambarkan evolusi paralelE.E.Homologi menggambarkan mekanisme Homologi menggambarkan mekanisme seleksi alamseleksi alam

Page 51: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiUji KompetensiUji Kompetensi25. Manakah dari pernyataan dibawah ini yang 25. Manakah dari pernyataan dibawah ini yang merupakan hasil dari evolusi konvergen?merupakan hasil dari evolusi konvergen?A.A.Perbedaan karakterPerbedaan karakterB.B.Struktur analogiStruktur analogiC.C.Evolusi pararelEvolusi pararelD.D.Struktur homologiStruktur homologiE.E.Domestikasi Domestikasi

Page 52: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk Evolusi

KUNCI JAWABANKUNCI JAWABAN

Page 53: Skl 37 petunjuk evolus

Created by; Herfen Suryati, Bontang KaltimCreated by; Herfen Suryati, Bontang Kaltim

SKL 37. Petunjuk EvolusiSKL 37. Petunjuk EvolusiKunci JawabanKunci Jawaban1.1. BB 11. E11. E 21. 21.

BB2.2. BB 12. A12. A 22. 22.

BB3.3. DD 13. A13. A 23. 23.

CC4.4. CC 14. D14. D 24. 24.

CC5.5. DD 15. A15. A 25. 25.

BB6.6. AA 16. C16. C7.7. EE 17. E17. E8.8. AA 18. C18. C9.9. CC 19. A19. A10.10.DD 20. A20. A