seri belajar sendiri internet

Upload: kholid-efendi

Post on 29-May-2018

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/9/2019 Seri Belajar Sendiri Internet

    1/10

    SERI BELAJAR SENDIRI INTERNET

    SERI BELAJAR SENDIRI INTERNET

    KATA PENGANTAR

    Pada mulanya, Internet tampak seperti tempat yang menajubkan. Berjuta-juta orang beserta

    computer mereka tercakup didalamnya. Hanya dalam waktu singkat, para pemakainya telah

    menciptakan sejumlah cara dan ratusan softwere yang berbeda beda kegunaannya, denganberbagai teknik dan program yang terus bermunculan tanpa henti. Mereka juga mengembangkan

    bahasa yang kaya berbagai istilah tehnik dan jargon, yang dapat menyerderhanakan komunikasi

    diantara para pemakainya yang sudah berpengalaman, tetapi sekaligus merupakan kendala besarbagi para pemula.

    Meskipun demikian, marilah kita amati dari dekat, dan jangan takut, Karena dalam

    kenyataannya, tidaklah terlalu sulit untuk memahami konsepnya. Apalagi softwerenya

    terutama yang terbaru ternyata sangat mudah digunakan. Buku ini menerangkan beberapakonsep dasar dari komunikasi data, yang mencakup berbagai masah penting untuk memulai

    hubungan dengan internet, termasuk banyak fasilitas yang tersedia secara gratis besar,

    menjelajahi sejumlah tool (alat) yang utama Meskipun sebagian dari rincian teknis dan jargon-nya memang tak terhindarkan, namun saya telah berusaha untuk membuatnya seminimum

    mungkin.

    Karena begitu banyaknya layanan, paket softwere, dan cara kerja yang berbeda-beda, sementaraanda sendiri juga pasti akan mempunyai kepentingan yang khusus, maka sayapun tidak akan

    melakukan pendekatan secara langsung didalam buku ini,.sebagai gantinya , saya sudah

    membuat hot link dalam teks-nya. Dengan demikian, jika anda melihat sebuah kata atau

    ungkapan yang diberi huruf tebal dan bergaris bawah, dengan referensi setelah itu, maka andadapat meloncat kebagian tersebut untuk mendapatkan uraian yang lebih banyak lagi tentang itu.

    Dan jika anda sampai pada World Wide Web, (2.6), maka anda akan diingatkan tentang

    masalah hypertext, (8,2). Karena, memang demikianlah seharusnya!

    Internet senantiasa terus berubah dan berkembang. Oleh karena itu, saya bermaksud untuk selalu

    dapat mengikuti perkembangan yang berarti, dengan mengcek dan memperbarui alamat berbagai

    tempat di internet yang dapat dikunjungi dan yang memiliki file-file untuk di download. Tetapi

    semua itu terus bergerak maju, tersebut masih benar benar ada disana ketika anda membaca bukuini! Buku ini juga mencakup sejumlah bahan tentang sofwere komunikasi Windows 95; dan

    untuk melukiskan tentang semakin meningkatnya dominasi World Wide Web di internet, maka

    1

  • 8/9/2019 Seri Belajar Sendiri Internet

    2/10

    SERI BELAJAR SENDIRI INTERNET

    di dalam buku ini dibicarakan pula secara luas tentang berbagai browser, pembuatan Home Page,

    dan World Wide Web itu sendiri.

    [email protected]

    Januari 1997

    DAFTAR ISI

    KATA PENGANTAR ix

    1. MASUK KE INTERNET 1

    1.1. Maksud dari bab ini 1

    1.2. Internet itu apa? 1

    1.3. Bagaimana cara memasukannya? 3

    1.4. Apa yang dapat saya lakukan dengannya? 5

    1.5. Sulitkah? 6

    1.6. Mahalkah? 8

    1.7. Ikhtisar 10

    2. FASILITAS INTERNET 12

    2.1. Maksud

    dari bab ini 12

    2.2. E-mail12

    2.3. Newsgroup 14

    2

    mailto:[email protected]:[email protected]
  • 8/9/2019 Seri Belajar Sendiri Internet

    3/10

    SERI BELAJAR SENDIRI INTERNET

    2.4. Men-

    transfer file 15

    2.5. Gophersp

    ace 17

    2.6. WorldWide Web 19

    2.7. Fasilitas

    Lainnya 21

    2.8. Alamatdan URL 22

    2.9. Ikhtisar26

    3. KOMUNIKASI DATA 28

    3.1. Maksuddari bab ini 28

    3.2. Bit danByte 29

    3.3. File Binerdan ASCII 30

    3.4. Memeriksa kesalahan 32

    3.5. Protokol

    transfer file 35

    3.6. Handshak

    ing 37

    3.7. Protokol

    internet 37

    3.8. Emulasi

    terminal 38

    3.9. Ikhtisar

    42

    3

  • 8/9/2019 Seri Belajar Sendiri Internet

    4/10

    SERI BELAJAR SENDIRI INTERNET

    4. MODEM 43

    4.1. Maksuddari bab ini 43

    4.2. Digital

    dan analog 44

    4.3. Jenismodem 45

    4.4. Baud rate

    46

    4.5. Kompresi

    data 47

    4.6. Gerbang

    seri 49

    4.7. Pemasang

    an 52

    4.8. Perintah

    AT 54

    4.9. Ikhtisar

    57

    5. ON-LINE 59

    5.1. Maksud

    dari bab ini 59

    5.2. Komunikasi softwere 60

    5.3. Terminal 60

    5.4. Hyper Terminal 67

    5.5. Sebelum Anda Mulai 70

    5.6. Log in 71

    5.7. Transfer teks 72

    5.8. Transfer biner 74

    5.9. Memilih profider 77

    4

  • 8/9/2019 Seri Belajar Sendiri Internet

    5/10

    SERI BELAJAR SENDIRI INTERNET

    5.10.Ikhtisar 79

    6. WINSOCK 80

    6.1. Maksuddari bab ini 80

    6.2. SLIP dan Winsock 80

    6.3. Mamasang Winsock 82

    6.4. Menggunakan Winsock 89

    6.5. Softwere Dial Up Networking 90

    6.6. Klien Winsock 95

    6.7. Ikhtisar 97

    7. WEB BROWSER 98

    7.1. Maksuddari bab ini 98

    7.2. Netspace 99

    7.3. Bookmark (Penunjuk Halaman) 105

    7.4. Aplikasi Tambahan 109

    7.5. Internet Explorer 111

    7.6. Spry Mosaic 115

    7.7. Ikhtisar 119

    8. WORLD WIDE WEB 121

    8.1.Maksuddari bab ini 121

    8.2. Hyperlinked Web 123

    8.3. Direktori Jaringan 125

    8.4. Menggunakan URL 132

    5

  • 8/9/2019 Seri Belajar Sendiri Internet

    6/10

    SERI BELAJAR SENDIRI INTERNET

    8.5. Mencari Web 133

    8.6. Mall (Toko) di Internet 139

    8.7. Games di Internet 142

    8.8. Ngerumpi/ngobrol di Intenrt 146

    8.9. Iktisar 147

    9. E-MAIL 149

    9.1. Maksud

    dari bab ini 149

    9.2. Untung-Rugi E-mail 150

    9.3. Alamat E-mail 150

    9.4. Mengirimkan E-mail 153

    9.5. Menerima E-mail 155

    9.6. Sopan santun dalam E-mail 157

    9.7. Compuserve Mail 158

    9.8. WinNet Mail 166

    9.9. Eudora 170

    9.10.NetSpace Mail 175

    9.11.File Melalui E-mail 177

    9.12.Ikhtisar 179

    10.NEWSGROUP 181

    10.1. Maksud

    dari bab ini 181

    10.2. Newsgrou

    p dan Miling list 182

    10.3. Memjadi

    pembaca di Newsgroup 187

    6

  • 8/9/2019 Seri Belajar Sendiri Internet

    7/10

    SERI BELAJAR SENDIRI INTERNET

    10.4. Netiquett

    e di newsgroup 189

    10.5. Smileys

    dan sejumlah konvensi 192

    10.6. Newsgroup di WinNET 194

    10.7. Newsgrou

    p di Netscape 199

    10.8. Forum diCompuServe 205

    10.9. Ikhtisar209

    11.MENCARI FILE 210

    11.1. Maksuddari bab ini 210

    11.2. Archie211

    11.3. WSArchie 214

    11.4. Archiemelalui E-mail 217

    11.5. File dari

    CompuServe 221

    11.6. Ikhtisar

    225

    12.MEN-TRSNFER FILE 266

    12.1. Maksuddari bab ini 266

    12.2. ftp227

    12.3. URL ftp

    230

    7

  • 8/9/2019 Seri Belajar Sendiri Internet

    8/10

    SERI BELAJAR SENDIRI INTERNET

    12.4. WS_FTP

    230

    12.5. Menggun

    akan WS_FTP 235

    12.6. ftpCompuServe 239

    12.7. File dari

    Web 243

    12.8. ftpmelalui E-mail 247

    12.9. Ikhtisar249

    13.GOPHERSPACE 250

    13.1. Maksuddari bab ini 250

    13.2. Ber-gopher ria 251

    13.3. HGopher253

    13.4. MenyetelViewer 256

    13.5. Bookmar

    k (Penunjuk Halaman) 258

    13.6. Mesin

    Pencari 260

    13.7. Ikhtisar

    261

    14.MENGGUNAKAN HTML 263

    14.1. Maksud

    dari bab ini 263

    14.2. Tag danreferensi 264

    8

  • 8/9/2019 Seri Belajar Sendiri Internet

    9/10

    SERI BELAJAR SENDIRI INTERNET

    14.3. Grafik

    266

    14.4. Hotlink

    267

    14.5. Kodesumber 269

    14.6. Home

    Page Anda 271

    14.7. Ikhtisar274

    15.TEMPAT, SUMBER, DAN SERVER 276

    15.1. Provider

    276

    15.2. Perkenalan 281

    15.3. Sumberdan Tempat ftp 284

    15.4. ServerArchie 285

    15.5. ServerGopher 286

    9

  • 8/9/2019 Seri Belajar Sendiri Internet

    10/10

    SERI BELAJAR SENDIRI INTERNET

    10