presentasi hasil tinjauan lapangan

Upload: robiangga

Post on 10-Feb-2018

235 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/22/2019 Presentasi Hasil Tinjauan Lapangan

    1/11

    KELOMPOK 4

    TINJ U N L P NG N

    MANAJEMEN PROYEK

    DUPLIKASI JEMBATAN MUSI II PALEMBANG

    KELOMPOK IV :

    Robie Angga PRahmad PurbaRoby SagitaQodri FaskalSuwarto

    Suratman

  • 7/22/2019 Presentasi Hasil Tinjauan Lapangan

    2/11

    LATAR BELAKANGUntuk mengantisipasi kelebihan volume lalu-lintas serta adanya rencanapelebaran jalan Lingkar Barat Palembang maka perlu dibuatkan Jembatan

    Duplikasi Musi II sebagai Alternatif.

    TUJUAN

    Memahami Prinsip-prinsip Manajemen Proyek (jalan dan jembatan) sertamampu menerapkannya sebagai CONSTRUCTION ENGINEER dalam

    pelaksanaan kontruksi jalan dan jembatan.BATASAN MASALAH

    Struktur penyelenggara proyek,Time Schedule,Laporan Bulanan(sertifikat bulanan),Amendum (perubahan item pekerjaan)

  • 7/22/2019 Presentasi Hasil Tinjauan Lapangan

    3/11

    TINJAUAN PUSTAKA

    Buku pelatihan pelaksana pekerjaan jembatan....CEB :01/MANJEMEN PROYEK

    KEGIATAN PEKERJAAN

    1.Struktur penyelenggara proyek2.Time Schedule3.Laporan Bulanan (sertifikat bulanan)4.Amendum (perubahan item pekerjaan)

  • 7/22/2019 Presentasi Hasil Tinjauan Lapangan

    4/11

    DATA ADMINISTRASI

    Satuan Kerja : Pelaksanaan Jalan Metropolitan Palembang

    Kasatker : Ir. Junaidi, MT

    Pelaksana Kegiatan : PPK 14 Jembatan Metropolitan Palembang

    Nama Konsultan : PT. Wesitan Konsultasi PembangunanJl. Bonto Ramba No. 10 Makasar

    PPK : Azwar Edie, ST. MT

    Nama Paket : Pembangunan/Duplikasi Jembatan Air Musi II

    Nama Kontraktor : PT. HUTAMA KARYA

    No. Kontrak : KU.08.08/PPK.14/0810.1/2012

    Tanggal Kontrak : 08 Oktober 2012

    Nilai Kontrak : 233.499.999.000,-

    Tanggal SPMK : 22 Oktober 2012

    Waktu Pelaksanaan : 720 (Tujuh ratus dua puluh) hari

    Rencana PHO : 11 Oktober 2014Masa Pemeliharaan : 1080 hari kalender

    Rencana FHO : 24 September 2017

    Panjang Efektif : 697,833 M

    Konsultan Supervisi : PT. Wesitan Konsultansi Pembangunan

  • 7/22/2019 Presentasi Hasil Tinjauan Lapangan

    5/11

    TINJAUAN LAPANGAN

    1. Struktur Organisasi Proyekmerupakan suatu organisasi proyek, dimana sangat berperan pentingdidalam kegiatan yang akan dilaksanakan terutama dalam melaksanakankegiatan pembangunan Jembatan Air Musi II.Dari hasil yang kami tinjau terdapat 3 unsur yang terlibat langsungdilapangan yaitu :

    1.1. Engineer/Pemimpin Proyek /Wakil PemerintahDalam hal ini ditunjuk seorang Pemimpin yang disebut Pejabat Pe laksana Kegiatan (PPK)

    1.2. KontraktorDitunjuk seorang pemimpin disebut General Superintendent (GS)

    1.3. EngineersRepresentative/Konsultan Supervisi.Ditunjuk seorang pemimpin disebut Supervision Engineer

    Dari Ketiga Unsur Tersebut mempunyai tugas dan wewenang masing-masing. (Struktur organisasi terlampir)

  • 7/22/2019 Presentasi Hasil Tinjauan Lapangan

    6/11

    Struktur PPK 14 Jembatan Metropolitan palembang

  • 7/22/2019 Presentasi Hasil Tinjauan Lapangan

    7/11

    2. Time Shedulle / Rencana Kerja

    berfungsi sebagai alat pengendali atau sebagai acuan target rencana pelaksanaan.Dari hasil tinjauan :

    * s/d Minggu ke 3 bulan Oktober 2013 Target realisasi pekerjaan-

    belum tercapai.

    3. Laporan Bulanan/MC

    Dibuat setiap satu bulan sekali, yang berisi :- Laporan Kemajuan Fisik, yang berisi informasi tentang realisasi kegiatan selama 1 bulan,seperti material yang dipakai, peralatan yang digunakan, tenaga kerja, dan laporan tentanginformasi pembayaransertifikat bulanan/MC. Sampai saat ini kontraktor sudah membuatlaporan Bulanan s/d bulanke 12 (dua belas) Oktober 2013.

    4.Addendum /Perubahan Pekerjaan

    perubahan item pekerjaan atau tambah kurang selama masa waktu pelaksanaanyang dituangkan dalam Addendum Kontrak.Sampai saat ini kontraktor sudah melakukan 3 kali perubahan Kontrak (Addendum 1, 2, 3).

  • 7/22/2019 Presentasi Hasil Tinjauan Lapangan

    8/11

    ..

    Permasalahan dalam pelaksanaan:Dari hasil tinjauan Lapangan ternyata :

    Adanya keterlambatan dalam pengiriman material tiang pancang,sehingga target fisik bulan oktober tidak tercapai.

    Volume dilapangan tidak memenuhi dengan volume dalam item kontrak

    pekerjaan.

    Pemecahan masalah

    Material segera dikirim dan produktifitas pekerjaan ditambah.

    Dilakukan pekerjaan tambah kurang/Contract Change Order (CCO), dandituangkan dalam Addendum Kontrak.

  • 7/22/2019 Presentasi Hasil Tinjauan Lapangan

    9/11

    Kesimpulan dan saran

    Adanya keterlambatan mobilisasi bahan sehingga mempengaruhiprogrees lapangan

  • 7/22/2019 Presentasi Hasil Tinjauan Lapangan

    10/11

    DOKUMENTASI

  • 7/22/2019 Presentasi Hasil Tinjauan Lapangan

    11/11

    Jembatan Duplikasi Musi II

    eki n

    TERIMA KASIH