penghentian pengolahan

3
. PDAM KOTA SURAKARTA Jl. LU Adi Sucipto 143 Telepon (0271) 712465, 718779 Surakarta 57145 PROTAP No. : PENGHENTIAN PENGOLAHAN IPAL Rev. No. : Halaman : 1 / 3 Tangg al : 25 / 03 / 2013 Tujuan: Prosedur ini bertujuan untuk memberikan pedoman penghentian pengolahan IPAL agar pelaksanaannya efektif dan efisien. Ruang Lingkup: Ruang lingkup dari prosedur ini meliputi semua aktivitas/kegiatan yang dimulai dari usulan penghentian pengolahan limbah cair di IPAL dari Seksi Pengolahan serta rencana tindakan/perbaikan IPAL sampai disetujuinya usulan oleh Direksi dan dilakukan penghentian pengolahan. Definisi: Penghentian Pengolahan IPAL adalah dihentikannya pengolahan di IPAL untuk sementara karena adanya perbaikan/optimalisasi IPAL. Unit Kerja Yang Terlibat: 1. Seksi Pengolahan Limbah Cair 2. Seksi Perencanaan Limbah Cair 3. Bidang Limbah Cair 4. Direksi Sistem Pengendalian Intern: 1. Ada pemisahan antara yang menerima permohonan pemasangan sambungan baru air limbah dari pelanggan dan yang menerima pembayaran biaya pemasangan sambungan baru. 2. Pelaksanaan pemasangan sambungan instalasi baru air limbah ke pelanggan harus berdasarkan Surat Perintah Kerja dari Kepala Unit Limbah pada pelaksana pekerjaan pemasangan sambungan baru. 3. Setiap pemasangan sambungan baru air limbah dilakukan berdasarkan surat permohonan pemasangan sambungan rumah ke tempat pelanggan dari Bagian Pelayanan Langganan dan gambar lokasi serta rencana kebutuhan bahan yang diterima dari Seksi Perencanaan Limbah. Risiko yang terkait: 1. Tidak ada pengolahan limbah cair di IPAL dan dilakukan bypass sehingga beban badan air penerima menjadi tinggi. Dokumen acuan: SOP Pemutusan Total Sambungan Rumah Limbah Cair

Upload: latifah-hajar

Post on 12-Jul-2016

8 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

ipal

TRANSCRIPT

Page 1: Penghentian Pengolahan

.

PDAM KOTA SURAKARTAJl. LU Adi Sucipto 143 Telepon (0271) 712465, 718779

Surakarta 57145PROTAP No. : PENGHENTIAN PENGOLAHAN IPAL Rev. No. :

Halaman : 1 / 3 Tanggal : 25 / 03 / 2013

Tujuan:Prosedur ini bertujuan untuk memberikan pedoman penghentian pengolahan IPAL agar pelaksanaannya efektif dan efisien.

Ruang Lingkup:Ruang lingkup dari prosedur ini meliputi semua aktivitas/kegiatan yang dimulai dari usulan penghentian pengolahan limbah cair di IPAL dari Seksi Pengolahan serta rencana tindakan/perbaikan IPAL sampai disetujuinya usulan oleh Direksi dan dilakukan penghentian pengolahan.

Definisi:Penghentian Pengolahan IPAL adalah dihentikannya pengolahan di IPAL untuk sementara karena adanya perbaikan/optimalisasi IPAL.

Unit Kerja Yang Terlibat:1. Seksi Pengolahan Limbah Cair2. Seksi Perencanaan Limbah Cair3. Bidang Limbah Cair4. Direksi

Sistem Pengendalian Intern:1. Ada pemisahan antara yang menerima permohonan pemasangan sambungan baru air

limbah dari pelanggan dan yang menerima pembayaran biaya pemasangan sambungan baru.

2. Pelaksanaan pemasangan sambungan instalasi baru air limbah ke pelanggan harus berdasarkan Surat Perintah Kerja dari Kepala Unit Limbah pada pelaksana pekerjaan pemasangan sambungan baru.

3. Setiap pemasangan sambungan baru air limbah dilakukan berdasarkan surat permohonan pemasangan sambungan rumah ke tempat pelanggan dari Bagian Pelayanan Langganan dan gambar lokasi serta rencana kebutuhan bahan yang diterima dari Seksi Perencanaan Limbah.

Risiko yang terkait:1. Tidak ada pengolahan limbah cair di IPAL dan dilakukan bypass sehingga beban badan air

penerima menjadi tinggi.

Dokumen acuan:

Form / Kartu:1. Surat Peringatan Pelanggan2. SPK Pemutusan Sementara3. Bukti Permintaan Barang4. BPPB5. Berita Acara Pemutusan Sementara

Batas Waktu:

SOP Pemutusan Total Sambungan Rumah Limbah Cair

Page 2: Penghentian Pengolahan

.

PDAM KOTA SURAKARTAJl. LU Adi Sucipto 143 Telepon (0271) 712465, 718779

Surakarta 57145PROTAP No. : PENGHENTIAN PENGOLAHAN IPAL Rev. No. :

Halaman : 2 / 3 Tanggal : 25 / 03 / 2013

Waktu yang diperlukan untuk proses penghentian pengolahan IPAL tergantung perbaikan yang dilakukan.

Proses dan Prosedur:Proses dan prosedur penghentian pengolahan IPAL adalah sebagai berikut :

PELAKSANA DITUJUKAN LANGKAH-LANGKAH DOKUMEN Anggaran waktu

Seksi Pengolahan Limbah Cair

Seksi Perencanaan Limbah Cair

Bidang Limbah Cair

1. Seksi Pengolahan dan Perencanaan Limbah Cair bersama-sama mengusulkan penghentian pengolahan limbah cair (dilampiri uraian alasan) dan rencana tindakan perbaikan kepada Kepala Bidang Limbah Cair

1

5 menit

Bidang Limbah Cair

Direktur Utama / Direktur Teknik

2. Menerima usulan penghentian pengolahan dan rencana tindak untuk diusulkan ke Dirut / Dirtek

Direktur Utama / Direktur Teknik

Bidang Limbah Cair

3. Menerima persetujuan Direksi

Bidang Limbah Cair

Seksi Pengolahan Limbah Cair

4. Memerintahkan untuk menghentikan pengolahan.

5. Melakukan pemeliharaan sesuai SOP / melaksanakan optimalisasi IPAL

SOP Pemutusan Total Sambungan Rumah Limbah Cair