panduan tranfusi darah

Upload: linda

Post on 07-Jul-2018

222 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 Panduan Tranfusi Darah

    1/8

    BAB I

    DEFENISI

    A. Transfusi darah adalah proses menyalurkan darah atau produk berbasis

    darah dari satu orang ke sistem peredaran orang lainnya. Transfusi darah

     berhubungan dengan kondisi medis seperti kehilangan darah dalam jumlah

     besar disebabkan trauma, operasi,  syok   dan tidak berfungsinya organ

     pembentuk sel darah merah.( A. Harryanto Reksodiputro,1994. Transfusi

    !arah adalah proses pemindahan darah dari seseorang yang sehat (donor ke

    orang sakit (respien.

    ". #a$am% &omponen !arah Transfusi adalah sebagai berikut

     'o enis &andungan )ndikasi !osis &eterangan

    1 *hole

    "lood

    (!arah

    lengkap

    +lasma,

    komponen%

    (eritrosit,

    trombosit,

    leukosit,

    faktor 

     pembekuan

    darah

    +erdarahan (-yok 

    hipoolemik

    kehilangan $airan

    tubuh/02,

    Anemia, 3perasi

    "edah mayor dgn

     perdarahan / 1

    ml

    +ada orang

    de5asa

    transfusi 1

    unit ( ml

    naikkan Hb

    kirakira 1 gr 

    2 atau

    hematokrit 0

    42

    #engandung

    hematokrit 0

    2

    6olume 4

    ml7unit

    +emberian %4

     jam

    !ihangatkan

    % +R8

    (+a$ked

    -el darah

    merah

    )ndikasi klien dengan

    kadar Hb : gr7dl

    ;ntuk naikkan

    Hb 1 gr7dl 

    6olume %%

    ml7unit

    1

    http://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_peredaranhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Trauma&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Operasihttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Syok&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Organhttp://id.wikipedia.org/wiki/Darahhttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Trauma&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Operasihttp://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Syok&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/wiki/Organhttp://id.wikipedia.org/wiki/Darahhttp://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_peredaran

  • 8/19/2019 Panduan Tranfusi Darah

    2/8

    Red

    8ell

    -el

    darahmerah

    (sedikit

     plasma

     dapat

    ditunda jika

    asimptomatik 

    &adar Hb :1 gr7dl bila

    disertaihipoksemia

     berat

    "ila Hb / 1 gr7dl

    tidak diberikan

    tranfusi,

    ke$uali bila ada

    indikasi tertentu +ada neonatus 

    kadar Hb 11 gr7dl

    Anemia

     perlu +R8 4

    ml7kg""

    1 unit naikkan

    hematokrit 02

    #engandung

    hematokrit :

    "" > 0

    +emberian %4

     jam

    !ihangatkan

    0 T8

    (Tromb

    osit7kepi

    ng

    %darah

    Trombosit Trombositopenia 

    . u?. "ila

    ada

     perdarahan

    mikroaskular

    difus  1.

    u?

    +rofilaksis pre

    operasi bila

    . u?

    +TT7A+TT

    memanjang

    !emam "erdarah

    !engue (!"!,

    )T+,

    1 unit

    menaikkan

     jumlah

     platelet 9

    11.7mm0

    !osis umumnya

    @ 1 unit per 1

    kg "" (:

    unit

    untuk orang

    de5asa

    Trombositopeni

    a berat butuh

  • 8/19/2019 Panduan Tranfusi Darah

    3/8

    dlm 5aktu %

     jam

    !iberikan

    sampai perdarahan

     berhenti atau

    "leeding Time

    normal

    (+TT7A+TT

    4 +

    (resh

    roBen

    +lasma

    +lasma

     beku

    segar 

    +lasma,

    faktor 

    koagulasi

    (pembekua

    n darah,

    komplemen

    +erdarahan yg tidak

    dpt dihentikan dgn

     bedah

    +eningkatan +TT

    atau A+TT

    minimal 1, kali dr 

    nilai normal

    "ukan krn

    Trombositopeni @

    Hitung trombosit

    /:.7mm0

    -irosis hepatis, terapi

    5arfarin

    ;ntuk men$apai

    konsentrasi

     plasma 02

     pemberian 1

    1

    ml7kg""7hari

    -etelah

     pemberian

    5arfarin @

    dosis <

    ml7kg""

     biasanya

    $ukup.

    6olume 1%

    ml7unit

    +emberian $epat

    !ihangatkan

    ++

    (+lasma

    +rotein

    ra$tio

    raksi

     protein

     plasma

    Albumin

    (2(%2

    ;ntuk ekspander

    darah dan

     pengganti protein

    Albumin 0g7dl

    -irosis hepatis,

    malnutrisi, luka

     bakar, asites

    (Albumin yg

    diharapkan =

    albumin klien

    > "" C ,<

    6olume

    ml7unit dan

    1ml7unit

    ke$epatan

    maksimal

    adalah 1

    ml7menit 

    %2

    ke$epatan

    3

  • 8/19/2019 Panduan Tranfusi Darah

    4/8

    maksimal

    adalah

    %4 ml7menit

    2

    BAB II

    RUANG LINGKUP

    +elaksanaan tranfusi darah dilakukan di ruang ra5at inap dan ruang 3& 

    BAB III

    TATA LAKSANA

    A. -ebelum pemberian transfusi, periksa hal sebagai berikut@

    1. Dolongan darah donor sama dengan golongan darah resipien dan nama

    anak serta nomornya ter$antum pada label dan formulir (pada kasus ga5at

    darurat, kurangi risiko terjadinya ketidak$o$okan atau reaksi transfusi

    dengan melakukan uji silang golongan darah spesifik atau beri darah

    golongan 3 bila tersedia

    %. &antung darah transfusi tidak bo$or

    &antung darah tidak berada di luar lemari es lebih dari % jam, 5arna

     plasma darah tidak merah jambu atau bergumpal dan sel darah merah

    tidak terlihat keunguan atau hitam

    0. Tanda gagal jantung. ika ada, beri furosemid 1mg7kg"" )6 saat a5al

    transfusi darah pada anak yang sirkulasi darahnya normal. angan

    menyuntik ke dalam kantung darah.

    4

  • 8/19/2019 Panduan Tranfusi Darah

    5/8

    4. ?akukan pen$atatan a5al tentang suhu badan, frekuensi napas dan denyut

    nadi anak.

    . umlah a5al darah yang ditransfusikan harus sebanyak % ml7kg"" darah

    utuh, yang diberikan selama 04 jam.

    ". -elama transfuse

    1. ika tersedia, gunakan alat infus yang dapat mengatur laju transfusi (lihat

    gambar 

    %. +eriksa apakah darah mengalir pada laju yang tepat0. ?ihat tanda reaksi transfusi (lihat di ba5ah, terutama pada 1 menit

     pertama transfusi4. 8atat keadaan umum anak, suhu badan, denyut nadi dan frekuensi napas

    setiap 0 menit. 8atat 5aktu permulaan dan akhir transfusi dan berbagai reaksi yang

    timbul.

    8. -etelah transfuse

    1. 'ilai kembali anak. ika diperlukan tambahan darah, jumlah yang sama

    harus ditransfusikan dan dosis furosemid (jika diberikan diulangi

    kembali.D. Reaksi yang timbul setelah transfuse

    1. ika timbul reaksi karena transfusi, pertama periksa label kemasan darah

    dan identitas pasien. ika terdapat perbedaan, hentikan transfusi segera

    dan hubungi bank darah.

    a Reaksi ringan (karena hipersensitiitas ringan

      Tanda dan gejala@

    • Ruam kulit yang gatal

      Tatalaksana:

    5

    http://www.edukia.org/web/wp-content/uploads/2013/10/TRANSFUSI-BURET-DAN-BIDAI.pnghttp://www.edukia.org/web/wp-content/uploads/2013/10/TRANSFUSI-BURET-DAN-BIDAI.png

  • 8/19/2019 Panduan Tranfusi Darah

    6/8

    • ?ambatkan transfusi

    • "eri klorfenamin .1 mg7kg"" )#, jika tersedia

    • Teruskan transfusi dengan ke$epatan normal jika tidak terjadi

     perburukan gejala setelah 0 menit

    • ika gejala menetap, tangani sebagai reaksi hipersensitiitas sedang

    (lihat ba5ah.

    b). Reaksi sedangberat (karena hipersensitiitas yang sedang, reaksi non

    hemolitik, pirogen atau kontaminasi bakteri

      Tanda dan gejala:

    1. ;rtikaria berat

    %. &ulit kemerahan (flushing0. !emam / 0

  • 8/19/2019 Panduan Tranfusi Darah

    7/8

    $. Reaksi yang mengan$am ji5a (karena hemolisis, kontaminasi bakteri

    dan syok septik, kelebihan $airan atau anafilaksis

      Tanda dan gejala:

    1. !emam / 0< 8 (demam mungkin sudah timbul sebelum transfusi

    diberikan

    %. #enggigil

    0. Delisah4. +eningkatan detak jantung

    . 'apas $epat

    F. ;rin yang ber5arna hitam7gelap (hemoglobinuria:. +erdarahan yang tidak jelas penyebabnya

  • 8/19/2019 Panduan Tranfusi Darah

    8/8

    BAB IV

    DOKUMENTASI

    1. ormulir monitoring tranfusi darah

    %. ormulir permintaan darah

    8