modul ipa

Upload: iskandar

Post on 07-Jan-2016

7 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

module of science

TRANSCRIPT

  • MODUL 3ANTISIPASI BENCANA ALAM

    A. ANGIN PUTING BELIUNGMengantisipasi agar puting beliung tidak mengakibatkan banyak korban :

    1. kalau ada gejala akan turun hujan, lalu ada awan hitam berputar di atas, maka masyarakat sudahharus waspada,

    2. jika ada tanda-tanda akan hujan lebat dan membahayakan, maka tak perlu ke sawah atau ladang.3. jika ada petir, maka bernaunglah di bawah pohon, karena petir itu menyambar benda yang paling

    tinggi. Tapi, jangan menempel pada pohon karena itu juga berbahaya,B. BANIJR

    Inilah 4 Langkah Antisipasi Bencana Banjir :1. Gerakan Penanaman Hutan Kembali2. Pengalihan Mata Pencaharian Penduduk Di Dataran Tinggi3. Normalisasi Sungai (Pembersihan Sungai) Sungai banyak yang telah menyempit dan dangkal. Hal

    ini menyebabkan terjadinya banjir saat meluapnya air sungai4. Membentuk Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) yang berkoordinasi dengan

    pemerintah pusat dan pemerintah kota/kabupaten.C. TANAH LONGSOR1. Tahap Awal (preventif)

    Tahap awal dalam upaya meminimalkan kerugian akibat bencana tanah longsor adalahsebagai berikut :a. Mengidentifikasi daerah rawan dan melakukan pemetaan.b. Penyuluhan pencegahan dan penanggulangan bencana alaM dengan memberikan informasi

    mengenai bagaimana dan mengapa tanah longsor.c. Pemantauan daerah rawan longsor.d. Perencanaan pengembangan sistem peringatan dini di daerah rawan bencana.e. Menghindari bermukim atau mendirikan bangunan di tepi lembah sungai terjal.f. Menghindari melakukan penggalian pada daerah bawah lereng terjal yang akan mengganggu

    kestabilan lereng sehingga mudah longsor.g. Menghindari membuat sawah baru dan kolam pada lereng yang terjang karena air yang

    digunakan akan memengaruhi sifat fisik lereng. Lereng menjadi lembek dan gembur sehinggatanah mudah bergerak.

    h. Menyebarluaskan informasi bencana gerakan tanah melalui berbagai media sehingga masyarakatmengetahui.

    2. Tahap BencanaUsaha yang perlu dilakukan ketika suatu daerah terkena bencana tanah longsor antara lain

    berikut ini :a. Menyelamatkan warga yang tertimpa musibah.b. Pembentukan pusat pengendalian atau crisis center.c. Evakuasi korban ke tempat yang lebih aman.d. Pendirian dapur umum, pos-pos kesehatan, dan penyediaan air bersih.e. Pencegahan berjangkitnya wabah penyakit.f. Evaluasi, konsultasi, dan penyuluhan.D. GUNUNG MELETUS1. Dengan cara mengevakuasi penduduk yang ada di sekitar gunung berapi2. Menginformasikan pada aparat pemerintah daerah untuk mengungsikan penduduk.3. Melaksanakan tindakan darurat dengan mengutamakan keselamatan manusia dan harta

    bendanya.4. Segera membentuk posko-posko penanggulangan bencana, regu penyelamat, dapur umum, dan

    lain-lain.5. Melakukan pendataan terhadap faktor penyebab timbulnya bencana alam

  • 6. Segera menetapkan program rehabilitasi baik bidang fisik, sosial, dan ekonomi.7. Perlunya melaksanakan sebuah program pemantapan terhadap semua faktor kehidupan yang

    realisasinya dikaitkan dengan pelaksanaan pembangunan demi terwujudnya konsolidasi dannormalisasi secara penuh.