mioklonik epilepsi (2)

Upload: abuuwais90

Post on 07-Feb-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/21/2019 Mioklonik epilepsi (2)

    1/16

    A M E E R R I D H W A N O S M A N

    1 1 . 2 0 1 3 . 0 5 1

    Mioklonik epilepsi

  • 7/21/2019 Mioklonik epilepsi (2)

    2/16

    Pendahuluan

    Epilepsi menurut JH Jackson (1951) didefinisikansebagai suatu gejala akibat cetusan pada jaringansaraf ang berlebihan dan tidak beraturan!

    "etusan tersebut dapat melibatkan sebagian kecilotak (serangan parsial atau fokal) atau lebih luaspada kedua hemisfer otak (serangan umum)!

  • 7/21/2019 Mioklonik epilepsi (2)

    3/16

    definisi

    Epilepsi adalah suatu kelainan di otak ang ditandaiadana bangkitan epileptik ang berulang (lebih darisatu episode)!

    InternationalLeague Against Epilepsy (#$%E) danInternational Bureau for Epilepsy (#&E) pada tahun'5 merumuskan kembali definisi epilepsi aitusuatu kelainan otak ang ditandai oleh adana faktor

    predisposisi ang dapat mencetuskan bangkitanepileptik perubahan neurobiologis kognitifpsikologisdan adana konsekuensi sosial ang diakibatkanna!

  • 7/21/2019 Mioklonik epilepsi (2)

    4/16

    *erdapat beberapa elemen penting dari definisiepilepsi ang baru dirumuskan oleh #$%E dan #&E

    aitu+ ,i-aat sedikitna satu bangkitan epileptik sebelumna Perubahan di otak ang meningkatkan kecenderungan

    terjadina bangkitan selanjutna &erhubungan dengan gangguan pada faktor neurobiologis

    kognitif psikologis dan konsekuensi sosial ang ditimbulkan!

  • 7/21/2019 Mioklonik epilepsi (2)

    5/16

    Epilepsi Mioklonik Ju.enile

    sindrom epilepsi umum idiopatik ang ditandaisentakan mioklonik kejang tonik/klonik umum dankadang/kadang kejang ang hilang!

    0ejala ang dapat ditemukan antara lainintelegensina normal onset terjadi pada saatremaja kejang terjadi sesaat sesudah bangun pagimempunai ri-aat keluarga ang mempunai

    penakit ini dan kejang timbul setelah distimulasioleh gangguan tidur atau stress psikologi!

  • 7/21/2019 Mioklonik epilepsi (2)

    6/16

    Patofisiologi

    ecara umum epilepsi terjadi karena menurunnapotensial membrane sel saraf akibat proses patologikdalam otak gaa mekanik atau toksik ang

    selanjutna menebabkan terlepasna muatan listrikdari sel saraf tersebut!

  • 7/21/2019 Mioklonik epilepsi (2)

    7/16

  • 7/21/2019 Mioklonik epilepsi (2)

    8/16

    3apat dicetuskan oleh suara kejutanphoticstimulation perkusi!

    aat serangan terjadi gangguan kesadaran sebentar

    disertai gerakan in.olunter ang aneh darisekelompok otot terutama pada tubuh bagian atas(bahu dan lengan) ang disebut myoclonic jerking

  • 7/21/2019 Mioklonik epilepsi (2)

    9/16

    Epilepsi mioklonik ju.enilis atau disebut jugasindrom Jan! 3ikenali sebagai bentuk umumepilepsi generalisata primer! 6nset umumna padausia remaja! *rias sindrom ini adalah+ 2ejang generalisata ang jarang sering terjadi pada saat

    bangun! %bsans di siang hari! 0erakan menentak in.olunter mendadak dan cepat

    (mioklonus) biasana terjadi pada pagi hari sehingga pasiendapat menumpahkan sarapanna atau melempar piringsarapan pagi tanpa dapat dijelaskan penebabna (7epilepsi2ellogg8)!

  • 7/21/2019 Mioklonik epilepsi (2)

    10/16

    Pemeriksaan penunjang

    EE0 (elektroensefalogram)

    Pemeriksaan $aboratorium! Mengukur kadar gula kalsium dan natrium dalam darah

    Menilai fungsi hati dan ginjal Menghitung jumlah sel darah putih (jumlah ang meningkat

    menunjukkan adana infeksi)

    E20 adana kelainan irama jantung sebagai akibat dari tidak

    adekuatna aliran darah ke otak ang bisa menebabkanseseorang mengalami pingsan!

  • 7/21/2019 Mioklonik epilepsi (2)

    11/16

    "* can "* scan dan M,# dilakukan untuk melihat ada tidakna

    neuropati fokal! M,# lebih disukai karena dapat mendeteksilesi kecil (misalna tumor kecil malformasi pembuluh atau

    jaringan parut) di lobus temporalis!

    Pungsi $umbal 2adang dilakukan untuk mengetahui apakah telah terjadi

    infeksi otak!

  • 7/21/2019 Mioklonik epilepsi (2)

    12/16

    3iagnosis &anding

    3ifferensial diagnosis dari epilepsi tipe bangkitanmioklonik adalah+ %bsence seiure Epilepsi &enign pada anak Epilepsi lobus frontalis 2ejang tonik/klonik

  • 7/21/2019 Mioklonik epilepsi (2)

    13/16

    Penatalaksanaan

    Penatalaksanaan epilepsi adalah untuk mencegahkejang timbul kembali! Pemilihan obat anti epilepsi

    berdasarkan tipe kejang dan sedapat mungkinmenggunakan satu macam obat! :amun aspekpengobatan saja tidak cukup! Harus puladiperhatikan faktor perubahan kognitif dan psikologipada penderita epilepsi!

  • 7/21/2019 Mioklonik epilepsi (2)

    14/16

    medikamentosa

    3asar/dasarna+ Pada kejang ang sangat jarang dan dapat dihilangkan faktor

    pencetusna pemberian obat harus dipertimbangkan! Pengobatan diberikan setelah diagnosis ditegakkan berarti pasien

    mengalami lebih dari dua kali epilepsi ang sama! 6bat ang diberikan sesuai dengan jenis kejang! ebaikna menggunakan monoterapi karena dengan cara ini toksisitas

    akan berkurang mempermudah pemantauan dan menghindariinteraksi otot!

    3osis obat disesuaikan secara indi.idual! E.aluasi hasil! Pengobatan dihentikan setelah kejang hilang selama minimal '/; tahun!

    Pengobatan dihentikan secara beransur dengan menurunkan dosisna!

  • 7/21/2019 Mioklonik epilepsi (2)

    15/16

    4enitoin Efek samping ang mungkin timbul berupa .ertigo tremor

    disartri diplopia nistagmus dan neri kepala!

    2arbamaepin 3apat menimbulakan keluhan pusing ataksia mual dan

    muntah! 2adang disertai rasa lelah bingung bicara berlebihandan gangguan penglihatan berupa diplopia dan penglihatankabur!

    4enobarbital dapat menimbulkan efek samping berupa hiperakti.itas pada

    anak/ anak! elain itu pada masa a-al pengobatan efeksedatifna dapat sangat mengganggu

  • 7/21/2019 Mioklonik epilepsi (2)

    16/16

    *erima kasih