makalah menanamkan sikap cinta tanah air kepada anak

Upload: bahiyyah-solihah

Post on 13-Oct-2015

973 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

makalah ini memberikan penjelasan mengenai bagaimana cara menanamkan sikap cinta kita kepada tanah air

TRANSCRIPT

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    1/21

    MAKALAH MENANAMKAN SIKAP CINTA TANAH AIR KEPADAANAKANAK TK

    BAB I

    PENDAHULUAN

    A. Latar Belakang

    Rasa Cinta Tanah Air perlu ditanamkan kepada anak sejak usia dini baik di PAUD

    Non Formal, TK atau RA agar sebagai generasi penerus bangsa dapat mewujudkan sikap dan

    tingkah laku yang bermanfaat bagi kepentingan masyarakat dan menghindari penyimpangan-

    penyimpangan sosial yang dapat merusak norma-norma dan nilai-nilai kebudayaan Indonesia

    karena peyimpangan-penyimpangan bukan hanya merugikan diri sendiri tapi juga dapat

    merugikan masyarakat bahkan negara, serta mampu menjunjung tinggi nilai-nilai kebudayaan

    dan norma-normanya. Karena nilai-nilai kebudayaan bangsa mencerminkan cinta kita terhadap

    bangsa dan negara. Hindarilah segala sesuatu yang dapat menyimpang dari nilai-nilai dan norma-

    norma yang ada, terus maju dan bersatu meraih cita-cita bersama dengan penuh rasa cinta kita

    terhadap bangsa.Rasa Cinta Tanah Air dapat ditanamkan kepada anak melalui Tema Tanah

    Airku, misalnya dengan upacara sederhana setiap hari Senin dengan menghormat bendera Merah

    Putih, menyanyikan lagu Indonesia Raya, dan mengucapkan Pancasila.

    Kegiatan lain adalah memperingati hari besar nasional dengan

    kegiatan lomba atau pentas budaya, mengenalkan aneka kebudayaan bangsa

    secara sederhana dengan menunjukkan miniatur candi dan menceritakannya,

    gambar rumah dan pakaian adat, mengenakan pakaian adat pada hari Kartini,

    serta mengunjungi museum terdekat, mengenal para pahlawan melalui bercerita

    atau bermain peran. Bisa juga diintegrasikan dalam tema lain melalui

    pembiasaan sikap dan perilaku, misalnya menjaga kebersihan dan kelestarian

    lingkungan, menyayangi sesama penganut agama, menyanyangi sesama dan

    makhluk Tuhan yang lain, tenggang rasa dan menghormati orang lain.

    Menciptakan kedamaian bangsa adalah juga perwujudan rasa cinta tanah air.

    Peningkatan kesadaran masyarakat akan nilai-nilai luhur budaya

    bangsa adalah sarana untuk membangkitkan semangat nasionalisme dan cinta tanah air, yang

    dapat dilakukan dengan senantiasa memupuk rasa persatuan dan kesatuan bangsa dan bernegara

    dalam kehidupan bermasyarakat. Kehendak bangsa untuk bersatu dalam wadah negara kesatuan

    Republik Indonesia merupakan sarat utama dalam mewujudkan nasionalisme nasional. Dengan

    demikian, tidak pada tempatnya untuk mempersoalkan perbedaan suku, agama, ras, budaya dan

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    2/21

    golongan. Kehendak untuk bersatu sebagai suatu bangsa memiliki konsekuensi siap

    mengorbankan kepentingan pribadi demi menjunjung tinggi nilai-nilai persatuan dan kesatuan.

    Tanpa adanya pengorbanan, mustahil persatuan dan kesatuan dapat terwujud. Malah sebaliknya

    akan dapat menimbulkan perpecahan. Inilah yang telah dibuktikan bangsa Indonesia dalam

    merebut dan mempertahankan kemerdekaan.

    B. Rumusan Masalah

    1. Definisi dari cinta tanah air?

    2. Bagaimana menanamkan sikap cinta tanah air pada anak Tk?

    3. Bagaimana penjabaran / wujud cinta tanah air dalam kehidupan anak TK?

    C. Tujuan

    1. Untuk mengetahui dan mengkaji definisi dari cinta tanah air.

    2. Untuk mengetahui bagaiman cara menanamkan sikap cinta tanah air pada anak Tk.

    3. Untuk mengetahui wujud cinta tanah air dalam kehidupan seharihari.

    BAB II

    KAJIAN PUSTAKA

    1. Definisi Cinta Tanah Air

    Rasa cinta tanah air adalah rasa kebanggaan, rasa memiliki, rasa menghargai, rasamenghormati dan loyalitas yang dimiliki oleh setiap individu pada negara tempat dimana ia

    tinggal. Yang tercermin dari perilaku membela tanah airnya, menjaga dan melindungi tanah

    airnya, rela berkorban demi kepentingan bangsa dan negaranya, mencintai adat atau budaya yang

    ada dinegaranya dengan melestarikannya dan melestarikan alam dan lingkungan.

    Cinta Tanah Air merupakan pengalaman dan wujud dari sila Persatuan Indonesia yang

    dapat diwujudkan dalam kehidupan sehari-hari di keluarga, sekolah dan masyarakat. Tiap-tiap

    warga negara berhak dan wajib ikut serta dalam usaha pembelaan negara, syarat-syarat

    pembelaan negara diatur dalam Undang - Undang. Kesadaran cinta tanah air itu pada hakikatnyaberbakti kepada negara dan kesediaan berkorban membela negara.

    Oleh karena itu, rasa cinta tanah air perlu ditumbuh kembangkan dalam jiwa setiap

    individu sejak usia dini yang menjadi warga dari sebuah negara atau bangsa agar tujuan hidup

    bersama dapat tercapai. Salah satu cara untuk menumbuh kembangkan rasa cinta tanah air adalah

    dengan menumbuhkan rasa bangga terhadap tanah airnya melalui proses pendidikan. Rasa

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    3/21

    bangga terhadap tanah air dapat ditumbuhkan dengan memberikan pengetahuan dan dengan

    membagi dan berbagi nilai-nilai budaya yang kita miliki bersama. Oleh karena itu, pendidikan

    berbasis nilai-nilai budaya dapat dijadikan sebagai sebuah alternatif untuk

    menumbuhkembangkan rasa bangga yang akan melandasi munculnya rasa cinta tanah air.

    Salah satu cara untuk menumbuh kembangkan rasa cinta tanah air

    adalah dengan menumbuhkan rasa bangga terhadap tanah airnya melalui

    proses pendidikan. Rasa bangga terhadap tanah air dapat ditumbuhkan dengan

    memberikan pengetahuan dan dengan membagi dan berbagi nilai-nilai budaya

    yang kita miliki bersama. Oleh karena itu, pendidikan berbasis nilai-nilai budaya

    dapat dijadikan sebagai sebuah alternatif untuk menumbuhkembangkan rasa

    bangga yang akan melandasi munculnya rasa cinta tanah air.

    2. Wujud dari Cinta Tanah Air

    Perwujudan rasa persatuan dan cinta tanah air harus kita laksanakan di lingkungan

    keluarga, sekolah, tempat tinggal kita, bahkan di manapun kita berada. Sebagai generasi penerus

    bangsa hendaknya kita dapat mewujudkan sikap dan tingkah laku yang bermanfaat bagi

    kepentingan masyarakat yang merugikan diri sendiri atau masyarakat. Sebagai generasi mudak

    kita juga harusnya dapat berperan seperti para pahlawan yang telah gugur di medan perang. Para

    pahlawan berani mengorbankan diri karena mereka mencintai tanah airnya. Mereka mencintai

    rakyat, bangsa, dan negara Indonesia.

    Rasa cinta tanah air bisa diwujudkan dengan berbagai macam cara. antara lain adalah:1. Sebagai pelajar kita harus bertanggung jawab. Dengan belajar sungguhsungguh dan tekun.

    2. Mencintai produk-produk dalam negeri. Karena sekarang ini banyak sekali produk asing. Untuk

    itu sebagai warga negara yang cinta tanah air tetap mencintai produk dalam negeri.

    3. Bangga sebagai bangsa Indonesia. Kebanggaan itu antara lain diwujudkan dengan menggunakan

    bahasa Indonesia, mencintai dan mempertahankan budaya Indonesia.

    4. Upacara setiap hari senin dan harihari besar Negara.

    Mengenang kembali jasa pahlawan/pejuang kemerdekaan dan melakukan intropeksi

    pada diri kita mengenai kontribusi yang diberikan untuk mengisi kemerdekaan, merupakan carayang dapat kita lakukan sebagai bangsa Indonesia yang mempunyai rasa cinta Tanah Air dalam

    memaknai kemerdekaan. Mengenang jasa pejuang kemerdekaan bukan hanya mengetahui

    sejarah perjuangan mereka. Kita harus bisa menjadikan perjuangan mereka sebagai motivasi

    untuk berjuang memberikan sesuatu yang terbaik bagi bangsa Indonesia.

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    4/21

    Cara memaknai kemerdekaan Indonesia yang diraih dengan susah payah oleh pahlawan

    kemerdekaan dengan membuktikan rasa cinta Tanah Air kita, yaitu dengan ikut berpartisipasi

    dalam kegiatan negara, mencintai produk dalam negeri, dan belajar dengan tekun.

    BAB III

    PEMBAHASAN

    I. Cara menanamkan sikap Cinta Tanah Air kepada anak TK di lingkungan sekolah

    Sikap cinta tanah air harus ditanamkan kepada anak sejak usia dini agar dapat

    menjadi manusia yang dapat menghargai bangsa dan negaranya misalnya dengan upacara

    sederhana setiap hari Senin dengan menghormat bendera Merah Putih, menyanyikan lagu

    Indonesia Raya, dan mengucapkan Pancasila. Meskipun lagu Indonesia Raya masih sulit dan

    panjang untuk ukuran anak usia dini, tetapi dengan membiasakan mengajak menyanyikannya

    setiap hari Senin, maka anak akan hafal dan bisa memahami isi lagu.

    Kegiatan lain yang dapat dilakukan adalah memperingati hari besar

    nasional dengan kegiatan lomba atau pentas budaya, mengenalkan aneka

    kebudayaan bangsa secara sederhana dengan menunjukkan miniatur candi dan

    menceritakannya, gambar rumah dan pakaian adat, mengenakan pakaian adat

    pada hari Kartini, serta mengunjungi museum terdekat, mengenal para pahlawan

    melalui bercerita atau bermain peran.

    Menciptakan kedamaian bangsa adalah juga perwujudan rasa cinta

    tanah air. Sehingga suatu saat nanti, dan saat tumbuh dewasa mereka dapatmenghargai betapa pentingnya mencintai tahan air ini, negeri ini, khusnya bagi

    bangsa dan negara, dan bisa berwarganegara dengan baik, mempunyai rasa

    cinta yang tinggi terhadap negaranya, dan sekaligus bisa mengharumkan

    bangsa dan negaranya. Diharapkan bahwasaanya menjadi manusia yang

    bermanfaat bagi bangsa dan negara. dan tidak terpelosok ke dalam lubang salah

    slama ini, banyak sekali saat ini kejadian - kejadian yang mencengangkan bagi

    kita, yang menurtnya tidak layak menjadi layak, ini dikarnakan mempunyai

    pengetahuan yang kurang cukup baik di dalam lingkungan sekitar oleh karna itukita harus bisa menanamkan rasa cinta tanah air.

    Yang tidak kalah menariknya adalah menanamkan rasa cinta tanah

    air melalui lagu. Dengan menyanyi apalagi jika diiringi dengan musik, anak akan

    merasa senang, gembira, serta lebih mudah hafal dan memahami pesan yang

    akan disampaikan guru. Jika lagu wajib nasional dianggap masih terlalu sulit

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    5/21

    untuk anak, maka guru bisa menciptakan lagu sendiri yang sesuai untuk anak

    usia dini. Guru diberikan kebebasan untuk mengembangkan kreativitasnya di

    sekolah termasuk dalam menciptakan lagu. Lagu untuk anak usia dini biasanya

    dengan kalimat yang sederhana, mudah diucapkan, mudah dipahami dan

    dihafalkan. Lagu sebaiknya yang bernada riang gembira, karena hal ini akan

    merangsang perkembangan otak anak, anak terbiasa untuk selalu riang dalam

    bekerja, cepat dalam menghadapi dan memutuskan masalah, tidak cepat putus

    asa. Sedangkan jika tujuannya hanya untuk memperdengarkan musik pada

    anak, bisa dengan lagu atau instrumen musik yang lebih halus dan tenang.

    Misalnya, lagu Kebangsaan Indonesia Pusaka, Syukur, Tanah Air dan Bagimu

    Negeri.

    II. Cara menanamkan sikap Cinta Tanah Air di lingkungan keluarga

    Keluarga adalah fondasi utama dalam pengasuhan, perawatan, dan pendidikan anak

    (pembentukan karakter anak dan manusia) sangatlah penting. Ketika ibu mengandung, kemudian

    melahirkan anak, anak sudah mulai melihat dunia ini secara global. Anak sudah dibekali

    kemampuan fisik dan psikis sejak dini. Kemampuan dalam diri anak itu perlu dikembangkan.

    Untuk mengembangkannya anak membutuhkan lingkungan yang dapat memberi stimulasi pada

    semua aspek perkembangannya. Lingkungan yang dimaksud adalah lingkungan fisik dan

    lingkungan sosial.Keluarga merupakan unit pertama dan institusi pertama dalam masyarakat dimana

    hubungan-hubungan yang terdapat didalamnya, sebagian besarnya bersifat langsung dan

    disitulah berkembang individu dan disitulah terbentuknya tahap-tahap awal proses sosialisasi

    bagi anak-anak. Orang-orang yang berada dalam sebuah keluarga termasuk dalam lingkungan

    sosial. Interaksi yang terjadi di dalam keluarga menjadi suatu pergaulan yang dapat mendidik

    atau tidak mendidik bagi anak. Jadi pergaulan di dalam keluarga merupakan hal yang sangat

    berpengaruh bagi pertumbuhan dan perkembangan anak selanjutnya. Lingkungan fisik

    menyangkut fasilitas, sarana/ prasarana, sandang, pangan dan papan yang disediakan orang tua.Ini juga menjadi kebutuhan dasar bagi anak dalam pertumbuhan dan perkembangannya.

    Cara menanamkan rasa cinta tanah air kepada anak dapat dilakukan dengan cara,

    menanamkan nilai-nilai kebudayaan kepada anak, menceritakan sejarah dan tokoh-tokoh

    pahlawan/Pejuang Indonesia agar anak dapat menghargai dan mempunyai rasa cinta yang tinggi

    terhadap negara serta menjadikan perjuangan mereka sebagai motivasi untuk berjuang

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    6/21

    memberikan sesuatu yang terbaik bagi bangsa Indonesia, mengajarkan anak untuk menjaga

    kebersihan dan kelestarian lingkungan, menyayangi sesama penganut agama, menyanyangi

    sesama dan makhluk Tuhan yang lain, tenggang rasa dan menghormati orang lain, mengamalkan

    sikap dan tingkah laku hemat, disiplin dan bertanggung jawab dalam mewujudkan keutuhan dan

    kebersamaan agar tercapai kebahagiaan lahir batin Menciptakan kedamaian bangsa adalah juga

    perwujudan rasa cinta tanah air

    III.Cara menanamkan sikap Cinta Tanah Air kepada anak TK di lingkungan masyarakat

    Dalam lingkungan masyarakat untuk mewujudkan atau menanamkan sikap

    cinta tanah air pada anak TK dapat dilaksanakan melalui berbagai kegiatan-kegiatan

    nasionalisme. Salah satu contohnya adalah seperti upacara pada hari senin, upacara hari hari

    besar Negara, memperingati hari Kemerdekaan, lomba dan sebagainya, memperingati hari besar

    nasional dengan kegiatan lomba atau pentas budaya, mengenalkan aneka kebudayaan bangsa

    secara sederhana dengan menunjukkan miniatur candi dan menceritakannya, gambar rumah dan

    pakaian adat, mengenakan pakaian adat pada hari Kartini, serta mengunjungi museum terdekat,

    mengenal para pahlawan, mengenalkan semangat persatuan dan kesatuan di lingkungan

    masyarakat kepada anak melalui kegiatan-kegiatan seperti siskamling, kerjabakti dll.

    Mengenalkan anak mengenai berbagai macam suku, agama ,ras, budaya, dan

    golongan yang dimiliki oleh bangsa Indonesia. Namun hal itu bukan menjadi suatu perbedaan di

    dalam bangsa Indonesia untuk kehidupan bermasyarakat seperti semboyan Bhineka Tunggal Ika.meningkatkan kesadaran akan nilai-nilai luhur budaya bangsa kepada anak adalah sarana untuk

    membangkitkan semangat nasionalisme dan cinta tanah air, yang dapat dilakukan dengan

    senantiasa memupuk rasa persatuan dan kesatuan bangsa dan bernegara dalam kehidupan

    bermasyarakat.Serta untuk mewujudkan nasionalisme nasional.

    BAB IV

    PENUTUP

    1. KesimpulanSikap cinta tanah air perlu ditanamkan sejak usia dini,agar sebagai generasi

    penerus bangsa dapat mewujudkan sikap dan tingkah laku yang bermanfaat bagi kepentingan

    masyarakat dan menghindari penyimpangan-penyimpangan sosial yang dapat merusak norma-

    norma dan nilai-nilai kebudayaan Indonesia. karena peyimpangan dapat merugikan diri sendiri

    tapi juga dapat merugikan masyarakat bahkan negara. Karena nilai-nilai kebudayaanbegitu pula

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    7/21

    dengan semangat persatuan dan kesatuan kita yang juga perlu ditanamkan sejak dini. Perwujudan

    rasa persatuan dan cinta tanah air harus kita laksanakan di lingkungan keluarga, sekolah, tempat

    tinggal kita, bahkan di manapun kita berada. Semangat persatuan dan kesatuan dalam

    bermasyarakat harus dijaga guna mempererat tali persaudaraan, saling melindungi, perdamaian

    dan kenyamanan pun akan terjaga. Kita sebagai warga negara Indonesia harus mampu

    menjunjung tinggi nilai-nilai kebudayaan dan norma-normanya. Karena nilai-nilai kebudayaan

    bangsa mencerminkan cinta kita terhadap bangsa dan negara.

    2. Saran

    1. Di lingkungan sekolah diharapkan tenaga pendidikmemberikan pelajaran yang

    bersangkutan dengan cinta tanah air. supaya anak megerti tentang betapa

    pentingnya cinta tanah air. Menerapkan kurikulum yang berbasis budaya lokal

    dan nasional mulai dari tingkat pendidikan yang paling rendah.Menentukan

    metode dan media pembelajaran yang paling tepat dan sesuai dengan tahap

    perkembangan.

    2. Di lingkungan keluarga perlunya orang tua menanamkan rasa cinta tanah air

    yang diliputi oleh rasa kebanggaan tehadap produk dalam negeri, memehami

    budaya yang dimiliki bangsa, dan sebagainya.

    3. Di lingkungan masyarakat,hindarilah segala sesuatu yang dapat menyimpang

    dari nilai-nilai dan norma-norma yang ada, terus maju dan bersatu meraih cita-

    cita bersama dengan penuh rasa cinta kita terhadap bangsa.

    http://mbenxxcaem.blogspot.com/2011/09/menanamkan-sikap-cinta-tanah-air-kepada.html disunting

    pada tgl 4/14/2014 pkl 12:04

    Kata Pengantar

    Puji dan Syukur Penulis Panjatkan atas kehadirat Allah SWT, karena atas limpahan Rahmat dan

    Karunia-Nya sehingga penulis dapat menyusun makalah ini tepat pada waktunya. Makalah ini berisi

    tentang resensi artikel yang dimuat di koran Kompas pada Sabtu, 24 Maret 2012 dan dibuat untuk

    memenuhi tugas mata kuliah Bahasa Indonesia II di Universitas Gunadarma tahun 2012.

    Dalam penyusunan makalah ini, tidak sedikit hambatan yang penulis hadapi. Namun penulis

    menyadari bahwa kelancaran dalam penyusunan makalah ini tidak lain berkat arahan dan bimbingan

    http://mbenxxcaem.blogspot.com/2011/09/menanamkan-sikap-cinta-tanah-air-kepada.html%20disunting%20pada%20tgl%204/14/2014%20pkl%2012:04http://mbenxxcaem.blogspot.com/2011/09/menanamkan-sikap-cinta-tanah-air-kepada.html%20disunting%20pada%20tgl%204/14/2014%20pkl%2012:04http://mbenxxcaem.blogspot.com/2011/09/menanamkan-sikap-cinta-tanah-air-kepada.html%20disunting%20pada%20tgl%204/14/2014%20pkl%2012:04http://mbenxxcaem.blogspot.com/2011/09/menanamkan-sikap-cinta-tanah-air-kepada.html%20disunting%20pada%20tgl%204/14/2014%20pkl%2012:04http://mbenxxcaem.blogspot.com/2011/09/menanamkan-sikap-cinta-tanah-air-kepada.html%20disunting%20pada%20tgl%204/14/2014%20pkl%2012:04
  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    8/21

    dari Bpk. Jono Suroyo selaku dosen dari mata kuliah Bahasa Indonesia II, untuk itu penulis

    mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya.

    Penulis menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari kesempurnaan baik dari bentuk penyusunan

    maupun materi. Kritik konstruktif dan saran dari pembaca sangat penulis harapkan untuk

    penyempurnaan makalah ini. Semoga artikel yang dibahas pada makalah ini dapat bermanfaat dan

    berguna bagi pembacanya.

    Depok, 29 November 2013

    Akmal Ariananda

    DAFTAR ISI

    Halaman

    Judul

    . i

    Kata

    Pengantar.

    . ii

    Daftar Isi

    iii

    BAB 1 Pendahuluan

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    9/21

    1.1 . Latar

    Belakang

    .1

    1.2. Ruang

    Lingkup

    1

    1.3. Tujuan

    penulisan..

    ..1

    BAB 2

    Pembahasan.

    .2

    BAB 3 Penutup

    3.1.

    Kesimpulan

    ..5

    3.2.Saran..

    ..5

    Daftar Pustaka

    .6

    BAB 1 PENDAHULUAN

    1.1. Latar Belakang

    Dalam sejarah peradaban bangsa, pemuda merupakan edon bangsa yang sangat mahal dan tak ternilai

    harganya. Kemajuan atau kehancuran bangsa dan Negara banyak tergantung pada kaum mudanya

    sebagai agen perubahan. Pada setiap perkembangan dan pergantian peradaban selalu ada darah muda

    yang memeloporinya. Namun, pemuda Indonesia telah banyak kehilangan jati dirinya, terutama

    dalam hal wawasan kebangsaan dan edonisms (cinta tanah air) Indonesia. Sebenarnya, cinta tanah air

    dapat ditanamkan sejak dini dalam diri anak. Seorang anak dapat mencintai tanah air melalui film,

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    10/21

    serta dapat memahami kekayaan Indonesia yang begitu melimpah. Pendidikan dapat dimulai dari

    lingkungan yang paling dekat yaitu melalui lingkungan keluarga, sekolah, dan masyarakat. Cinta

    tanah air yaitu mencintai bangsa sendiri. Cinta tanah air perlu ditanamkan pada peserta didik, karena

    peserta didik sebagai generasi penerus bangsa Indonesia. Agar rasa cinta tanah air terhadap bangsa

    Indonesia tidak pudar, maka perlu penanaman sejak dini. Namun, permasalahan akut yang dihadapi

    pemuda Indonesia meliputi adanya arus edonismsm dan edonism mengakibatkan redupnya

    nasionalisme para pemuda sehingga menurunkan rasa persaudaraan dan semakin tajamnya

    individualism, Ketidakmampuan para pemuda dalam menyesuaikan dengan peluang partisipasi

    politik yang makin terbuka di era reformasi, sehingga menimbulkan anarkisme, tindak kekerasan,

    dan liberalism.

    1.2. Rumusan Masalah

    Berdasarkan tentang topic Nasionalisme, rumusan masalah yang dapat diajukan sebagai berikut :

    1. Apa itu Nasionalisme ?

    2. Apakah Nasionalisme itu perlu untuk masyarakat Indonesia?

    3. Kerugian apa saja bagi bangsa Indonesia jika masyarakat nya tidak mempunyai rasa Nasionalisme ?

    1.3. Tujuan Penulisan

    Tujuan dari penulisan ini adalah untuk membangkitkan semangat cinta kepada tanah air Indonesia,

    membangkitkan nilai-nilai Patriotisme, mengenal dan Menghargai jasa-jasa para pendiri bangsa,

    Generasi muda juga dapat mengetahui dan menyadari betapa besar nilai perjuangan Soekarno dan

    para tokoh lainnya dalam mendirikan dan membangun bangsa ini dan meningkatkan rasa persatuandan kesatauan ditangah banyak perbedaan yang ada, baik perbedaan suku, agama, dan bahasa, serta

    menjadikan perbedaan tersebut sebagai keunikan bangsa yang tidak dimiliki bangsa lain.

    BAB 2 PEMBAHASAN

    Nasionalisme adalah suatu sikap politik dari masyarakat suatu bangsa yang mempunyai kesamaan

    kebudayaan, dan wilayah serta kesamaan cita-cita dan tujuan, dengan demikian masyarakat suatu

    bangsa tersebut merasakan adanya kesetiaan yang mendalam terhadap bangsa itu sendiri.

    Nasionalisme merupakan jiwa bangsa Indonesia yang akan terus melekat selama bangsa Indonesia

    masih ada. Nasionalisme bukanlah suatu pengertian yang sempit bahkan mungkin masih lebih kaya

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    11/21

    lagi pada zaman ini. Ciri-ciri nasionalisme di atas dapat ditangkap dalam beberapa definisi

    nasionalisme sebagai berikut :

    1. Nasionalisme ialah cinta pada tanah air, ras, bahasa atau sejarah budaya bersama.

    2. Nasionalisme ialah suatu keinginan akan kemerdekaan politik, keselamatan dan prestise bangsa.

    3. Nasionalisme ialah suatu kebaktian mistis terhadap organisme sosial yang kabur, kadang-kadang

    bahkan adikodrati yang disebut sebagai bangsa atau Volk yang kesatuannya lebih unggul daripada

    bagian-bagiannya.

    4. Nasionalisme adalah dogma yang mengajarkan bahwa individu hanya hidup untuk bangsa dan

    bangsa demi bangsa itu sendiri.

    Nasionalisme merupakan sebuah identitas suatu negara, dimana identitas tersebut mempunyai

    peranan yang tertinggi, hal itu dikarenakan identitas menjadi suatu pembeda antara siapa saya dan

    siapa mereka, selain itu identitas mempunyai salah satu fungsi yaitu untuk memperlancar interaksi

    (Dugis, 2012). Pengertian nasionalisme di negara eropa dan asia memiliki konotasi yang berbeda. Di

    negara eropa nasionalisme memiliki konotasi negatif dan identik dengan perang, sedangkan di negara

    asia nasionalisme diindikasikan sebagai rasa cinta tanah air, loyalitas bangsa sebagai warga negara

    dan hal itu berkonotasi positif. Contohnya di Indonesia memiliki konstruktif positif tentang

    nasionalisme, dimana nasionalisme adalah sebuah motif self belonging yaitu satu bangsa, bangsa

    Indonesia (Wardhani, 2012). Nasionalisme memiliki tiga peranan yaitu nasionalisme sebgai identitasatau pembeda, nasionalisme sebagai ideologi contohnya nazi jerman yang memberantas penduduk

    bukan asli jerman atas dasar ideologinya, dan yang terakhir nasionalisme sebagai pergerakan

    contohnya titik awal pergerakan nasional Indonesia dengan adanya sumpah pemuda.

    Nasionalisme menimbulkan pertanyaan tentang apakah nasionalisme mengarah pada bangsa atau

    pada negara. Dalam review ini penulis akan memberikan pengertian dari bangsa dan juga negara.

    Bangsa merupakan konsep yang mengartikan identitas etnik dan kultur yang sama yang dimiliki

    orang-orang tertentu, sedangkan negara merupakan unit politik yang didefinisikan menurut teritorial,

    populasi, dan otonomi pemerintah yang secara efektif mengontrol wilayah dan penghuninya tanpa

    menghiraukan homogenitas etnis (Couloumbis & Wolfe 1999, 66). Dalam hal ini dikelompokkan

    menjadi empat yaitu : nation-state, state-nation, state without nation, dan nation without state.

    Nation-state adalah dimana bangsa telah terbentuk sebelum terbentuk negara yangh berdaulat,

    contohnya adalah bangsa Indonesia yang telah menyatakan sumpah pemuda pada tanggal 28 oktober

    1928 yang isinya mengaku sebagai satu bangsa yaitu bangsa Indonesia, padahal saat itu negara

    Indonesia belum terbentuk. State-Nation merupakan terbentuknya negara setelah adanya sekelompok

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    12/21

    bangsa yang terintegrasi, contohnya adalah Amerika Serikat, Uni Soviet. State without nation adalah

    suatu negara tanpa bangsa atau bangsa asli yang berdiam dalam negara tersebut mayoritas sedikit,

    contohnya adalah Australia dimana penduduk aslinya yakni suku aborigin menjadi minoritas atas

    penduduk pendatang yang berasal dari eropa. Sedangkan nation without state adalah bangsa yang

    mendiami suatu wilayah namun bangsa tersebut tidak memiliki suatu bentuk negara yang berdaulat,

    contohnya adalah Kurdistan yang dihuni oleh suku kurdi.

    Dalam nasionalisme terdapat bentuk loyalitas masyarakat terhadap negaranya dimana hal tersebut

    dibedakan menjadi dua yaitu civic nationalism dan etnic nationalism. Civic nationalism merupakan

    loyalitas masyarakat terhadap negara lebih tinggi daripada loyalitas terhadap suku, sedangkan etnic

    nationalism merupakan kebalikan dari civic nationalismdimana loyalitas terhadap negara lebih

    rendah dari loyalitas terhadap suku. Selain itu nasionalisme dapat menghasilkan dua hal, yaitu hal

    yang positif dan hal yang negatif. Hal yang positif atau lebih disebut dengan unification adalah suatu

    bentuk persatuan bangsa karena rasa nasionalisme mereka, contohnya bangsa Indonesia yang terdiri

    dari berbagai bangsa (jawa, sumatera, kalimatan, sulawesi, papua, dll) melebur atau bersatu menjadi

    bangsa Indonesia. Sedangkan hal yang negatif atau disebut denganSecession/fragmentation adalah

    terpecah belahnya suatu bangsa akibat rasa nasionalisme (sindrom primordialisme) yang ada,

    contonya adalah nazi Jerman yang memberantas penduduk bukan asli Jerman yang mendiami

    wilayahnya.

    Dapat disimpulkan dari review diatas bahwa nasionalisme merupakan sebuah identitas dimana

    identitas dikatakan sebagai suatu pembeda antara bangsa satu dengan bangsa lainnya. Selain itu

    nasionalisme berperan penting mengingat peranan dari nasionalisme sendiri menyangkut hal-hal

    yang bersifat fundamental meskipun hasil yang didapat dari adanya nasionalisme tidak selalu

    berkonotasi positif tapi juga berkonotasi negatif.

    Bangsa Indonesia adalah bangsa yang didirikan diatas keanekaragaman suku, agama, budaya, dan

    juga kekayaan sumber alamnya. Demikian pula di Provinsi Bangka Belitung yang dikenal dengan

    kekayaan alam timahnya. Banyak diantara para penduduknya yang bukan merupakan warga

    Indonesia, salah satunya adalah penduduk asal Tionghoa. Keberadaan warga Tionghoa di Provinsi

    Bangka Belitung memiliki sejarah yang panjang. Hal ini dikisahkan dalam film documenter yang

    tersimpan di Badan para pendiri bangsa kepada para pengunjung terutama para siswa.

    Keberadaan warga Tionghoa juga terungkap dalam buku berjudul Timah Bangka dan LadaMentok. Buku itu menceritakan tentang kedatangan ribuan pekerja tambang dari Tionghoa. Pihak

    Belanda yang pada saat itu mempunyai pengaruh kuat pada masyarakat Bangka beranggapan bahwa

    akan mudah memecah kesatuan masyarakat Bangka yang berbeda suku. Namun, pada akhirnya pihak

    Belanda gagal memecah kesatuan Bangka. Masyarakat Bangka, baik golongan Minoritas

    (Tionghoa,Cina,Arab) dan Mayoritas (Penduduk Asli) masih memiliki rasa cinta kepada tanah air

    dan juga memiliki semangat juang untuk menjadi bangsa yang besar. Tingginya nasionalisme dan

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    13/21

    nilai-nilai patriotis yang dimiliki masyarakat Bangka patut menjadi kebanggan dan contoh yang baik

    untuk kehidupan berbangsa dan bernegara. Perpustakaan dan Arsip daerah Provinsi Bangka Belitung

    dan banyak digunakan untuk mengenalkan jasa.

    Namun, permasalahan akut yang dihadapi pemuda Indonesia meliputi adanya arus materialisme dan

    hedonisme mengakibatkan redupnya nasionalisme para pemuda sehingga menurunkan rasa

    persaudaraan dan semakin tajamnya individualism, Ketidakmampuan para pemuda dalam

    menyesuaikan dengan peluang partisipasi politik yang makin terbuka di era reformasi, sehingga

    menimbulkan anarkisme, tindak kekerasan, dan liberalism.

    BAB III PENUTUP

    3.1 Kesimpulan

    Sebagai generasi muda bangsa Indonesia, kita harus membangkitkan semangat nasionalisme dan

    cinta tanah air yang cenderung meredup. Artikel ini menunjukan betapa kerasnya perjuangan para

    pendiri bangsa dan kuatnya kecintaan masyarakat terhadap tanah air dan wilayahnya. Ditengah

    peliknya masalah ekonomi dan politik bangsa ini, semangat akan nilai-nilai nasionalisme harus tetap

    dijalankan. Hal ini kita lakukan untuk mewariskan jiwa patriot dan rasa cinta tanah air kepada

    generasi anak cucu pada masa mendatang. Karena bangsa yang besar adalah bangsa yang

    menghargai jasa dan kerja keras para pahlawannya.

    3.2 Saran

    Sebaiknya lebih banyak lagi artikel-artikel yang membahas tentang sejarah seperti ini sehingga dapat

    meningkatkan rasa nasionalisme terhadap para pembacanya.

    DAFTAR PUSTAKA

    http://id.wikipedia.org/wiki/Nasionalisme

    http://pancasila.weebly.com/pengertian-nasionalisme.html

    Sitompul, D.TH. Kewarganegaraan, Bahan Perkuliahan Pada Akademi

    http://id.wikipedia.org/wiki/Nasionalismehttp://id.wikipedia.org/wiki/Nasionalismehttp://pancasila.weebly.com/pengertian-nasionalisme.htmlhttp://pancasila.weebly.com/pengertian-nasionalisme.htmlhttp://pancasila.weebly.com/pengertian-nasionalisme.htmlhttp://id.wikipedia.org/wiki/Nasionalisme
  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    14/21

    Imigrasi, Jakarta, 2003;

    abstrak.digilib.upi.edu/Direktori/DISERTASI/PENDIDIKAN_KEWA

    http://akmal-aria.blogspot.com/2013/11/tugas-resensi-artikel-bangkitkan-cinta.html

    http://akmal-aria.blogspot.com/2013/11/makalah-bangkitkan-cinta-tanah-air-yang.html

    cinta tanah airDiposkan oleh galuh nurratnaningrum di07.13

    CINTA TANAH AIR

    A. Latar Belakang Pengertian cinta tanah air adalah suatu kasih sayang dan suatu rasa cinta

    terhadap tempat kelahiran atau tanah airnya. Bisa dikatakan bahwa Negara Kesatuan Republic

    Indonesia ini dilahirkan oleh generasi yang mempunyai idealisme cinta tanah air dan bangsa, kalau

    tidak, mungkin saat ini kita bangsa Indonesia masih dijajah oleh belandayang luas negaranya

    dibangding pulau Bali saja masih luasan pualu Bali. Kita harus sangat berterimakasih kepada para

    tokoh yang mencetuskan pembentukan organisasi boedi oetomo pada tanggal 20 Mei 1945, para

    pencetus sumpah pemuda pada tanggal 28 Oktober 1928, dan para tokoh yang memungkinkan

    terjadinya proklamasi 17 Agustus 1945. Saya sangat yakin mereka adalah contoh paling pas untuk

    untuk dijadikan tokoh-tokoh nasionalis tulen yang dicintainya pada tanah air dan bangsa melebihi

    cintanya pada dirinya sendiri yang kita harus hormati sepanjang masa. Rasa cinta tanah air

    seharusnya kita terapkan di lingkungan keluarga, kampus, tempat tinggal kita, bahkan di manapun

    kita berada. Misalnya : kita amalkan sikap dan tingkah laku hemat, disiplin dan bertanggung jawab

    dalam mewujudkan keutuhan dan kebersamaan agar tercapai kebahagiaan lahir batin, di kampus,

    mewujudkan rasa persatuan dan cinta tanah air dapat kita wujudkan melalui kegiatan-kegiatan

    sosial, kegiatan-kegiatan mahasiswa yang bersifat positif, dll. Kkegiatan-kegiatan tersebut dapat

    berupa gerakan penghijauan, kebersihan, karya wisata, dll. Semangat persatuan dan kesatuan di

    lingkungan masyarakat dapat kita lakukan melalui kegiatan-kegiatan seperti siskamling, kerja

    bakti, dll. Dan kegiatan ini seperti itu telah diprogramkan melalui organisasi-organisasi pemuda

    misalnya Karang Taruna dan KNPI. Sebagai genera penerus bangsa hendaknya kita dapat

    mewujudkan sikap dan tingkah laku yang bermanfaat bagi kepentingan masyarakat yang

    merugikan diri sendiri atau merugikan masyarakat, misalnya dengan cara menjauhkan diri dari

    http://akmal-aria.blogspot.com/2013/11/tugas-resensi-artikel-bangkitkan-cinta.htmlhttp://akmal-aria.blogspot.com/2013/11/tugas-resensi-artikel-bangkitkan-cinta.htmlhttp://akmal-aria.blogspot.com/2013/11/makalah-bangkitkan-cinta-tanah-air-yang.htmlhttp://akmal-aria.blogspot.com/2013/11/makalah-bangkitkan-cinta-tanah-air-yang.htmlhttp://galuhnuratna.blogspot.com/2013/03/cinta-tanah-air.htmlhttp://galuhnuratna.blogspot.com/2013/03/cinta-tanah-air.htmlhttp://galuhnuratna.blogspot.com/2013/03/cinta-tanah-air.htmlhttp://galuhnuratna.blogspot.com/2013/03/cinta-tanah-air.htmlhttp://galuhnuratna.blogspot.com/2013/03/cinta-tanah-air.htmlhttp://galuhnuratna.blogspot.com/2013/03/cinta-tanah-air.htmlhttp://akmal-aria.blogspot.com/2013/11/makalah-bangkitkan-cinta-tanah-air-yang.htmlhttp://akmal-aria.blogspot.com/2013/11/tugas-resensi-artikel-bangkitkan-cinta.html
  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    15/21

    pengaruh narkotika, obat-obatan terlarang, minum-minuman keras, dan perkelahian. Karena hal

    itu dapat menghancurkan masa depan bangsa dan Negara.

    B. Rumusan Masalah Dalam kaitan tersebut masalah yang ingin dikaji dalam studi mengacu kepada

    beberapa pertanyaan pokok. Pertama, seberapa besar rasa cinta kita pada tanah air? Bagaimana

    akar sejarah perlawanan masyarakat pada jaman dahulu. Faktor-faktor apa sebenarnya yang

    melatarbelakangi semakin kuatnya gerakan pemisahan diri di berbagai wilayah di Indonesia. Dalam

    diskusi ini akan di bahas semua yang mengenai cinta tanah air yang dimulai dengan perlunya cinta

    tanah air dan akan kita bahas secara spesifik sehingga kita dapat mengetahui betapa pentingnya

    cinta tanah air.

    C. Metode Penulisan Dalam cinta tanah air metode penulisan sebagai bentuk organisasi untuk

    membagun suatu Negara dan bangsa Indonesia. Metode ini untuk menganalisis dan mengumpulkan

    suatu fakta atau opini sebagai sumber makalah untuk bahan dalam isi tersebut.

    D. Tujuan Untuk menyadari perlunya cinta tanah air Untuk membiasakan perilaku cinta tanah air

    untuk memajukan lingkungan Untuk memunculkan rasa cinta tanah air pada diri masing-masing

    Untuk menanamkan rasa cinta tanah air Untuk menunjukan rasa cinta tanah air

    E. Manfaat Agar mengetahui pentingnya cinta pada tanah air Agar rasa cinta tanah air dapat

    ditunjukan beberapa kegiatan Agar kita dapat mengetahui mana yang cinta pad tanah air dan mna

    yng tidak cinta pada tanah air

    BAB II PEMBAHASAN

    A. Pengertian Apa sebenarnya pengertian Cinta Tanah Air itu?. Perasaan cinta sebenarnya

    mengandung unsur kasih dan sayang terhadap sesuatu. Kemudian, dalam diri akan tumbuh suatu

    kemauan untuk merawat, memlihara dan melindunginya dari segala bahaya yang mengancam.

    Cinta tanah air berarti rela berkorban untuk tanah air dan membela dari segala macam ancaman

    dan gangguan yang datang dari bangsa manapun. Para pahlawan telah membuktikan cintanya

    kepada tanah airnya yaitu tanah air Indonesia. Mereka tidak rela Indonesia diinjak-injak oleh kaum

    penjajah. Mereka tidak ingin negerinya dijajah, dirampas atau diperas oleh bangsa penjajah.

    Mereka berani mengorbangkan nyawanya demi membela tanah air Indonesia. Cinta tanah air

    adalah perasaan yang timbul dari dalam hati sanubari seorang warga Negara, untuk mengabdi,

    memelihara, membela, melindungi tanah airnya dari segala ancaman dan gangguan. Definisi lain

    mengatakan bahwa Rasa cinta tanah air adalah rasa kebanggaan, rasa memiliki, rasa menghargai,

    rasa menghormati dan loyalitas yang dimiliki oleh setiap individu pada negara tempat ia tinggal

    yang tercermin dari perilaku membela tanah airnya, menjaga dan melindungi tanah airnya, rela

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    16/21

    berkorban demi kepentingan bangsa dan negaranya, mencintai adat atau budaya yang ada

    dinegaranya dengan melestarikannya dan melestarikan alam dan lingkungan. Sebagai seorang

    pelajar kita tetap dapat menunjukkan sikap cinta tanah air yaitu diantaranya; Belajar dengan

    tekun hingga kita juga dapat ikut mengabdi dan membangun negera kita agar tidak ketinggalan

    dari bangsa lain. Menjaga kelestarian lingkungan. Tidak memilih-memilih teman. Berbakti pada

    nusa dan bangsa Berbakti pada orang tua (Ibu, Bapak, Guru)

    B. Unsur-unsur Cinta Tanah Air Ada beberapa Unsur dalam mencintai tanah air. Diantaranya

    adalah ; Ada rasa cinta pada tanah air Ada yang mencintai Ada yang dicintai Ada tujuan cinta

    tanah air C. Perlunya Cinta Tanah Air Bangsa Indonesia memproklamirkan kemerdekaan pada

    tanggal 17 Oktober 1945. Kemerdekaan itu diperoleh melalui perjuangan dan pengorbanan parada

    pejuang yang tidak ternilai harganya. Sejak itu, bangsa Indonesia bertekad untuk membela tanah

    airnya dari segala bentuk gangguan dan ancaman, baik yang datangnya dari dalam maupun dari

    luar. Kita tidak boleh lengah sedikit pun karena ancaman akan datang dari berbagai arah.

    Semangat persatuan dan kesatuan harus diperkukuh melalui berbagai kegiatan, baaik yang bersifat

    local, kedaerahan, nasional, maupun internasbional. Perilaku cinta tanah air dapat diwujudkan

    dalam berbagai bentuk, diantaranya memelihara persatuan dan kesatuan dan menyumbangkan

    pengetahuan dan keterampilan yang di miliki untuk membangun Negara. Sekarang kita berada

    pada masa kemerdekaan. Kita tidak di tuntut memanggul senjata dan maju di medan perang.

    Namun, perlu di sadari bahwa Negara Kesatuan Republik Indonesia tetep menghadapi rongrongan

    dan ancaman. Oleh karena itu, kita harus siap menghadapi segala bentuk rongrongan dan ancaman

    demi kepentingan bangsa dan Negara republik Indonesia. Sesudah merdeka, kita telah mengalami

    banyak pemberontakan, di antaranya Peristiwa Mediun pada tahun 1948 dan Gerakan 30

    September pada tahun 1965. Penmberontakan tersebut didalangi Partai Komunis Indonesi (PKI).

    Gerakan PKI bertujuan menghancurkan pemerintahan Nerara republic Indonesia yang sah. Untuk

    mencegah kejadian tersebut terulang kembali, kita harus mampu menahan diri dan jangan mudah

    terhasut oleh ajakan yang belum tentu kebenaranya. Kita harus mampu mencegah perilaku yang

    mengarah pada perpecahan, adu domba, menfitnah, membuat keonaran, kejahatan,dan

    melanggar hukum. Untuk mengisi kmerdekaan pemerintah melaksanakan pembangunan nasional.

    Setiap warga Negara harus turut \serta menunjang pelaksanaan pembangunan nasioanal melalui

    berbagai kegiatan dengan bidangnya masing-masing. Keikutsertaan masyarakat dalam pelaksanaan

    pembangunan nasional di antaranya rajin belajar bagi pelajar, bekerja dengan tekun sesuai

    keahlianya, membayar pajak, memelihara hasil pembangunan, dan menciptakan situasi aman dan

    damai. Kegiatan masyarakat sangat beragam. Kegiatan tersebut hendaknya menunjang

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    17/21

    pelaksanaan pembangunan nasional. Pembangunan nasional merupakan wujud cinta tanah air dan

    bangsa. Cirri-ciri cinta tanah air diantaranya rela berkorban untuk tanah air dan bangsa; bangga

    berbangsa, berbahasa, dan bertanah air Indonesia; giat dalam melaksanakan pembangunan di

    segala bidang; dan ikut mempertahankan persatuan dan kesatuan. Semangat cinta tanah air perlu

    terus dibina sehingga keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia tetap terjamin. Cinta tanah

    air bermanfaat dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Manfaat tersebut diantaranya Negara

    akan aman dan damai, pembangunan dapat berjalan lancer, dan pendapatan Negara akan

    meningkat. Manfaat tersebut kita sendiri yang merasakan. Kita akan merasa aman da damai serta

    kesejahteraan hidup meningkat. Jika cinta tidak terbina pada diri setiap warga maka Negara akan

    mudah dilanda kekacauan, pembangunan tidak behasil, pendapatan Negara menurun, da pada

    akhirnya ingkat kesejahteraan dan kesehatan warga sendiri yang akan hancur. Cita-cita untuk

    mencapai masyarakat adil makmur berdasarkan pancasila perlu terus diperjuangkan. Cinta tanah

    air bukan untuk dihafal, tetapi harus diwujudkan dalam kehidupan sehari-hari melalui berbagai

    kegiatan sesuai dengan bidang dan keahlian masing-masing. Seorang pelajar, mahasiswa, buruh,

    petani, pedagang, pegawai negeri, karyawan, atau pejabat tinggi harus berperilaku mencintai

    tanah air. Cinta tanah air diartikan suatu sikap yang mementingkan kepentingan bangsa dan

    Negara serta rela berkorban demi kejayaan bangsa dan Negara. D. Mencintai Budaya Indonesia

    Penduduk Indonesia yang besar jumlahnya dengan beraneka ragam budaya merupakan kekayaan

    yang tidak ternilai harganya. Kebudayaan daerah merupakan akar budaya bangsa yang perlu

    dikembangkan da dilestarikan. Hampir di setiap daerah terdapat bahasa daerah. Bahasa tersebut

    digunakan dalam pergaulan sehari-hari. Bahasa daerah tetap dijaga dan dipelihara oleh penduduk

    di daerah bersangkutan, bahkan di daerah-daerah tertentu dijadikan mata pelajaran di sekolah-

    sekolah. Di samping itu bahasa daerah, terdapat pula berbagai jenis tarian, nyanyian, alat musik,

    cerita rakyat, pakaian adat, dan upacara tradisional. Kita harus bangga apabila budaya kita di

    tampilkan di Negara lain. Mencintai budaya bangsa dapat diwujudkan dengan berbagai aktivitas, di

    antaranya mengadakan pementasan kesenian daerah, mengadakan lomba busana adat, dan

    mengadakan berbagai upacara adat perkawinan, khitanan, dan selamatan secara ke daerahan. E.

    Cara-cara meningkatkan rasa cinta tanah air 1. Mempelajari sejarah perjuangan para pahlawan

    pejuang kemerdekaan kita serta menghargai jasa para pahlawan kemerdekaan. 2. Menghormati

    upacara bendera sebagai perwujudan rasa cinta tanah air dan bangsa Indonesia. 3. Menghormati

    symbol-simbol Negara seperti lambang burung garuda, bendera merah putih, lagu kebangsaan

    Indonesia raya, dll. 4. Mencintai dan menggunakan produk dalam negeri agar pengusaha local bisa

    maju sejajar dengan pengusaha asing. 5. Ikut membela serta mempertahankan kedaulatan

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    18/21

    kemerdekaan bangsa dan Negara Indonesia dengan segenap tumpah darah secara tulus dan iklhas.

    6. Turut serta mengawasi jalannya pemerintahan dan membantu meluruskan yang salah sesuai

    dengan mekanisme yang berlaku. 7. Membantu mengharumkan nama bangsa dan Negara Indonesia

    kepada warga Negara asing baik di dalam maupun di luar negeri serta tidak melakukan tindakan-

    tindakan yang mencoreng nama baik Indonesia. 8. Menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan

    benar pada acara-acara resmi dalam negeri. 9. Beribadah dan berdoa kepada Tuhan Yang Maha

    Esa untuk kemajuan bangsa dan Negara. 10. Membantu mewujudkan ketertiban dan ketemtraman

    baik di lingkungan sekitar kita maupun secara nasional. F. Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air dan

    Bernegara. Sikap cintah tanah air harus ditanamkan kepada anak sejak usia dini agar menjadi

    manusia yang dapat menghargai bangsa dan negaranya misalnya dengan upacara sederhana setiap

    hari senin dengan menghormati bendera Merah Putih, menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia

    Raya, dan mengucapkan pancasila. Meskipun lagu Indonesia Raya masih sulit dan panjang untuk

    ukuran anak usia dini, tetapi dengan membiasakan mengajak menyanyikan setiap hari senin, maka

    anak akan hafal dan biasa memahami isi lagu. Merah Putih bisa diangkat menjadi sub tema

    pembelajaran. Pentingnya sebuah lagu kebangsaan dan itu menjadi sebagai identitas dari Negara

    tersebut, agar dapat mengingatkan kembali betapa pentingnya cinta terhadap Negara.

    Kegiatannya bisa diarahkan pada lima aspek perkembangan sikap perilaku maupun kemampuan

    dasar. Pada aspek sikap perilaku, melalui cerita bisa menghargai dan mencitai Bendera Merah

    Putih, mengenal cara mencintai Bendera Merah Putih dengan merawat dan menyimpan dengan

    baik, menghormati Bendera ketika dikibarkan. Pada aspek koknitif, anak mengenal konsep

    bilangan dan angka 2 (2 warna ), mengenal konsep warna merah dan putih, mengenal konsep

    posisi di atas warna merah, di bawah warna putih, dan mengenal konsep bentuk persegi panjang

    atau kotak.kegiatannya bisa berupa permainan lomba mengelompokkan bendera yang benar.

    Kegiatan lain adalah memperingati hari besar nasional dengan kegiatan lomba atau pentas budaya,

    mengenalkan aneka kebudayaan bangsa secara sederhana dengan menunjukkan miniatur catur dan

    menceritakannya, gambar rumah dan pakaian adat, mengenakan pakaian adat pada hari Kartini,

    serta mengunjungi museum terdekat, mengenal para pahlawan melalui bercerita atau berman

    peran. Bisa juga diintegrasikan dalam tema lain melalui pembiasaan sikap dan perilaku, misalnya,

    menjaga kebersihan dan kelestarian lingkungan, menyanyangi sesama penganut Agama,

    menyanyangi sesama dam makhluk Tuhan yang lain, tenggang rasa dan menghormati orang lain.

    Menciptakan kedamaian bangsa adalah juga perwuju dan rasa cinta tanah air. Sehinnga suatu saat

    nanti, dan saat tumbuh dewasa mereka dapat menghargai betapa pentingnya mencintai tanah air

    ini, negeri ini, khususnya bagi bangsa dan Negara, mempunyai rasa cinta tanah air yang tinggi

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    19/21

    terhadap negaranya, dan sekaligus bisa mengharumkan bangsa dan Negara. G. Kasus-kasus Cinta

    Tanah Air 1. Bangga menjadi orang Indonesia Tidak ada yang lebih menbanggakan selain menjadi

    orang Indonesia, Negara yang diakui orang karena keramahan rakyatnya.kekayaan alam dan

    budayanya. Lihat saja setiap tahun bahkan hari atau minggu turis asing dari berbagai mancanegara

    berlomba-lomba datang untuk berlibur ke Indonesia. Mereka selalu menganggap Indonesia itu

    eksotis. Bayingkan, mereka bahkan rela terbang jauh-jauh hanya untuk menikmati keindahan

    panorama alam Indonesia. Jadi kita sebagai warga Negara Indonesia sangat rugi kalo kita yang

    tinggal sedekat ini belum pernah menikmati atau melihat kekayaan alam sendiri. 2. Melestarikan

    Budaya Concertoholics pasti diantara kita ada yang tahu kalo para wanita di India lebih bangga

    mengenakan Sari mereka daripada baju casual sehari - hari. Belakangan trend Sari justru ikut

    menjamur di Indonesia dengan fashion ala bohemiannya yang sempet booming beberapa waktu

    lalu. Jadi , sebenarnya kita juga bisa melakukan hal yang sama. Indonesia kan terkenal akan batik

    - batiknya yang indah dan kebaya - kebayanya yang feminis. Lihat saja sekarang, sudah batik

    bahkan sudah menjadi must have item di setiap lemari para pecinta mode di indonesia. Nah, siapa

    tahu ini justru juga akan menjadi trend yang berlaku di luar negeri seperti trend bohemian yang

    sempat booming di Indonesia. Pakaian hanya salah satu contohnya, masih banyak lagi kekayaan

    budaya kita yang dapat kita kembangkan hingga membuat decak kagum dunia Internasional. 3.

    Menggunakan Produk Lokal Belakangan ini barang-barang impor begitu merajai pasar retail &

    grosir sehingga barang produksi dalam negeri malah tidak punya tempat di negeri sendiri karena

    kalah bersaing. Coba kalo kita lihat, beragam barang import menghiasi kita. Mulai dari ponsel,

    notebook, pakaian sampai makananpun, kita tidak terlepas dari barang import. Ini menyedihkan.

    Karena sebetulnya banyak dalam negeri yang bagus - bagus dengan kualitas yang bahkan lebih

    menjanjikan daripada produk luar negeri. Oleh karena itu, ayo Concertoholics, mari kita galakkan

    penggunaan produk produk dalam negeri. Selain memang bagus kualitasnya, kita juga akan

    membantu perekonomian dan pengangguran - pengangguran yang semakin banyak sejak industri

    dalam negeri gulung tikar. 4. Hemat Energi Banyak sekali cara yang bisa kita lakukan untuk

    menghemat energi, salah satunya dengan menghemat listrik. Kenapa harus hemat listrik? Karena

    untuk mengaktifkan listrik di Indonesia, PLN kita masih menggunakan BBM yang belakangan ini

    sudah semakin berkurang jumlahnya. Nah, kalo kita tidak melakukan penghematan dari sekarang,

    BBM ini bisa habis lho. Nah ngeri kan kalo sampai itu terjadi? Pada akhirnya kalo BBM habis, kita

    justru tidak akan bisa menikmati listrik lagi. Hii, ngeri!! Selain membantu bangsa sendiri, dengan

    penghematan listrik, kita pun sudah membantu upaya dunia dalam kampanye global warming yang

    belakangan sedang sangat gencar aksinya. 5. Harumkan Nama Bangsa Mengharumkan nama bangsa

  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    20/21

    tidak sesulit yang kita bayangkan. Mengharumkan nama bangsa tidak selalu harus dari hal-hal yang

    susah. Kita sebagai warga tidak harus bahwa kita harus mengusai Kimia, Biologi, Matematika

    ataupun pelajaran yang sangat susah kita kuasai, untuk mengharumkan nama bangsa kita

    sesuaikan saja dengan bakat dan minat masing-masing, asalkan dilakukan dengan serius dengan

    begitu kita akan terasa dan bukan tidak munngkin kalau disuatu saat nanti kita yang dengan bakat

    kita, kita akan mengharunkan nama bangsa.

    http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=5311874263946457802#editor/target=post;postID=5339

    483502829105278BAB III PENUTUP

    A. Kesimpulan Cinta tanah air berarti rela berkorban untuk tanah air dan membela dari segala

    macam ancaman dan gangguan yang datang dari bangsa manapun. Definisi lain mengatakan bahwa

    Rasa cinta tanah air adalah rasa kebanggaan, rasa memiliki, rasa menghargai, rasa menghormati

    dan loyalitas yang dimiliki oleh setiap individu pada negara tempat ia tinggal yang tercermin dari

    perilaku membela tanah airnya, menjaga dan melindungi tanah airnya, rela berkorban demi

    kepentingan bangsa dan negaranya, mencintai adat atau budaya yang ada dinegaranya dengan

    melestarikannya dan melestarikan alam dan lingkungan. Perlunya cinta tanah air harus ditekankan

    bagi remaja karena itu akan membangung jiwa cinta tanah airnya pada bangsa ini dan dari

    perlunya kecintaan kita pada Negara kita nantinya akan membuat Negara kita sendiri menjadi

    kebanggaan orang lain bahkan orang yang dari Negara lain. Ada beberapa contoh kasus-kasus yang

    dapat kita ambil sebagai panutan yang dapat membentuk jiwa kecintaan pada Negara kita sendiri,

    yaitu ; Bangga menjadi warga Negara Indonesia Melestarikan Budaya Bangsa Menggunakan prodak

    dalam negeri Hemat Energi Mengharumkan Nama Bangsa

    B. Saran-saran Sebagai pelajar kita harus meningkatkan rasa Cinta Tanah Air Kita dengan belajar

    dengan giat dan tekun. Dalam mempelajari tentang sikap cinta tanah air ini diharapkan pada para

    pembaca makalah ini menelaah diri masing-masing apakah sikap yang selama ini kita lakukan

    mencerminkan sikap cinta tanah air pada negeri kita. Cinta tanah air tidak selamanya harus yang

    sulit-sulit tetapi masih banyak cara menunjukan rasa cinta kita kepada negeri ini. Jika ada

    kekurangan dan kesalahan pada pembuatan makalah ini, kami siap menerima kritikan dan saran

    dari pembaca agar kami bias memperbaiki kesalahan di pembuatan makalah berikutnya.

    Terimakasih dan semoga sukses.

    DAFTAR PUSTAK

    http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=5311874263946457802#editor/target=post;postID=5339483502829105278http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=5311874263946457802#editor/target=post;postID=5339483502829105278http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=5311874263946457802#editor/target=post;postID=5339483502829105278http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=5311874263946457802#editor/target=post;postID=5339483502829105278http://www.blogger.com/blogger.g?blogID=5311874263946457802#editor/target=post;postID=5339483502829105278
  • 5/23/2018 Makalah Menanamkan Sikap Cinta Tanah Air Kepada Anak

    21/21

    A Enco sartono, Drs., R. suharsani, Drs,.1994.PPKn kelas 6 SD. Yudhistira : Jakarta. Suryabrata, S.

    1989. Psikologi Pendidikan. Jakarta : CV. Rajawali. Budiyanto, Drs., 1998. PPkn Kelas 1 SMU.

    penerbit PT. Empiris.: Jakarta. Alm. Abdul Karim, Drs., M.pd. 2000. Memahami PPKn umtuk Kelas

    1. penerbit Ganesa Ex. Act.: Bandung.