isi panduan midship konka i

Upload: dzt-dzul-dztroyer-ii

Post on 23-Feb-2018

267 views

Category:

Documents


7 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    1/38

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1. LATAR BELAKANG

    Konstruksi kapal I merupakan mata kuliah dasar dari konstruksi kapal, di mana mahasiswa

    diperkenalkan jenis-jenis konstruksi yang terdapat pada kapal yang mana dituangkan dalam

    gambar konstruksi midship. Dalam mata kuliah ini mahasiswa diwajibkan membuat tugas

    gambar konstruksi midship dan bukaan kulit (sheel Expansion). ntuk kelan!aran pembuatan

    tugas tersebut, maka dibuatlah buku panduan tugas konstruksi kapal I. "uku panduan menjadi sarana paling e#ekti# dalam mendukung pendidik dan peserta didik

    men!apai kompetensi dan sasaran pembelajaran sesuai $"%&. &enyusunan buku panduan

    tugas konstruksi kapal I se!ara sistemastis dapat memberikan arah yang jelas tentang !ara

    penyelesaian tugas gambar midship dan bukaan kulit yang merupakan bagian materi yang

    disajikan dalam konstruksi kapal I. ntuk mempermudah mahasiswa dalam penyelesaian

    tugas gambar tersebut, maka dibuatlah buku panduan penyelesaian tugas agar mahasiswa

    dapat menyelesaiakn tugas gambarnya sesuai dengan batas waktu yang telah ditentukan.$ambar konstruksi midship dan bukaan kulit penting dipahami bagi mahasiswa, karena

    nantinya akan diman#aat dalam mata kuliah lanjutan , yaitu ' konstruksi Kapal II dan eknik

    &roduksi.

    1.2. TUJUAN DAN MANFAAT

    ujuan dari buku panduan gambar konstruksi midship dan bukaan kulitl adalah'. *emper!epat penyelesaian tugas gambar+. *ahasiswa dapat memahami pentingnya gambar midship dan bukaankulit. *ahasiswa dapat menyebutkan bagian-bagian konstruksi pada midship

    1

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    2/38

    . *ahasiswa dapat menghitung bagian-bagian konstruksi pada midship dan dapat

    menggambarkannya.. *ahasiswa mampu memgambar dan membagi lajur-lajur pelat pada bukaan kulit

    *an#aat dari penulisan buku panduan pembuatan tugas konstruksi pro#il adalah '. ersedianya gambar konstruksi *idship dan bukaan kulit dari suatu ran!angan

    kapal.+. /ebagai a!uan dalam penyelesaian tugas Konstruksi Kapal II dan eknik

    &roduksi Kapal. ersedianya data atau in#ormasi tentang bentuk dan jumlah pero#il.

    BAB II

    METODE DAN PROSEDUR PEMBUATAN TUGAS

    2.1. METODE PEMBUATAN TUGAS

    ugas gambar konstruksi midship dan bukaan kulit merupakan tugas mandiri bagi

    mahasiswa peserta mata kuliah Konstruksi Kapal dan merupakan rangkaian tugas meran!ang

    kapal. Kedua gambar tersebut wajib diselesaikan oleh setiap mahasiswa karena merupakan

    salah satu persyaratan kelulusan pada matakuliah konstruksi Kapal I.

    Konstruksi *idship adalah konstruksi penampang melintang bagian tengah kapal dimana

    didalamnya menunjukkan beberapa komponen konstruksi yang terpasang pada kapal.

    penggambaran konstruksi midship pada bagian kiri mewakili konstruksi penampang kapal

    pada gading utama (Main Frame) hubungannya dengan wrang terbuka (0pen 1loor) balok

    2

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    3/38

    geladak serta komponen lain yang terdapat di dalamnya. /edang pada bagian kanan mewakili

    konstruksi penampang kapal pada gading besar (Web Frame) hubungannya dengan wrang

    pelat (Silod floor) dan pelintang geladak serta komponen konstruksi lainnya yang terdapatdidalamnya. Konstruksi *idship penting untuk digambarkan agar mahasiswa dapat

    memahami2mengetahui bentuk dan nama komponen konstruksi yang terpasang pada kapal

    serta ukuran konstruksi yang disyaratkan

    "ukaan kulit adalah gambar yang menunjukkan lajur-lajur pelat kulit kapal yang telah

    dibentangkan, di mana memperlihatkan jumlah dan ketebalan masing-masing pelat yang

    seharusnya terpasang pada kapal.

    ntuk dapat menggambarkan konstruksi tersebut, maka mahasiswa telah

    . mengetahui2memahami ukuran utama kapal,+. telah meren!anakan ukuran utama kapal pada praran!angan3. mengetahui bentuk penampang melintang kapal atau body plane4. memahami modulus, momen inersia, panjang tak ditumpu5. sudah dapat memba!a gambar-gambar teknik,6. memahami penggunaan jenis-jenis garis dalam gambar teknik7. mampu membuat garis stream line

    ugas gambar konstruksi midship dan bukaan kulit merupakan data2in#ormasi dalam

    penyelesaian tugas konsruksi pro#i pada matakuliah konstruksi kapal II dan peren!anaan

    pembangunan kapal pada teknik produksi kapal..

    *etodelogi pengerjaan tugas disusun se!ara sistematis dan runtut sebagai panduan untuk

    menyelesaikan tugas gambar konstruksi midship dan bukaan kulit.

    3

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    4/38

    2.2. ORGANISASI MATERI

    4

    KONSTRUKSI MIDSHIP

    BUKAAN KULIT

    K03/%K/I&45K4

    K03/%K/I$E54D4K

    K03/%K/I54*"3$

    K03/%K/I 454/ $43D444 454/ 3$$45

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    5/38

    Entry bihe6ior

    2.3. MIDSHIP SECTION

    $ambar yang dibuat adalah konstruksi midship kapal dengan system konstruksi melintang4. kuran tama Kapal

    ype Kapal 7

    5ength "eetween &erpendi!ular (5"&) 7

    "reath (") 7

    De#th (8) 7

    Draught () 7

    /peed (9s) 7

    ". &rosedur penggambaran konstruksi midship. $ambar penampang melintang tengah kapal (*idship) dalam skala ' +

    /esuai dengan bentuk body plane pada gambar hidrostatika kapal.+. 8itung tinggi dan tebal penumpu tengah (Centre Girder) dengan menggunkan

    persamaan ("KI 9ol. II +::;, /e! 8db 2 :: = .:? K2+

    ntuk h @ +::. ariklah garis horiAontal sejajar dengan base line 2 lunas dimana garis tersebut

    adalah sebagai pelatalas dalam (inner bottom plate)yang tebalnya ("KI 9ol. II

    +::;, /e!

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    6/38

    - &ada kamar mesin pad- a :,+ 5 dari linggi haluan dipasang sekurang-kurangnya satu penumpu

    samping, dan dibagian lain dari dasar ganda dipasang

    - satu penumpu samping bila lebar horisontal dari pinggir bawah pelat tepi

    sampai penumpu tengah melebihi , meter.

    - Dua penumpu samping diperlukan jika lebarnya melebihi < meter.

    - iga penumpu samping bila lebar melebihi :, meter.

    - arak penumpu samping terhadap sesamanya dan penumpu samping dengan

    penumpu tengah dan pelat tepi, masing-masing tidak boleh lebih dari'

    - ,+ m, untuk :,+ 5 dari linggi haluan

    - ,< m, dalam kamar mesin diseluruh panjang pondasi mesin

    - , m, bila satu penumpu samping dipasang dalam bagian lainnya dari

    dasar ganda

    - , m, bila tiga penumpu samping dipasang dalam bagian lainnya dari

    dasar ganda.

    &enempatan penumpu samping adalah bagian dari jaraknya yang diukur dari

    tepi bawah pelatF tepi ke !entre girder

    ebal penumpu samping (ts) 7 [Hdb / 120 K1/2

    ;. $ambarlah lutut bilga dengan tinggi + x 8db dengan menghubungkan tepi atas

    pelat tepi.

    6

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    7/38

    $ambar . 8ubungan pelat lutut bilga dengan gading dan pelat tepi

    G. $ambarlah wrang pada double bottom , sebelah kanan dengan wrang pelat dan

    sebelah kiri wrang terbuka

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    8/38

    kurlah lebar pelat penunjang dari !entre girder ke kiri dan dari tepi atas pelat

    tepi ke kanan dan tariklah garis 6erti!al kebawah pada kedua tempat tersebut.1ungsi pelat penunjang dapat dilihat pada buku ajar konstruksi midship

    H. 8itunglah besarnya beban alas kapal dengan persamaan("KI 9ol. II, +::;, /e! , "-)

    &" 7 : x = &o x # (K32mJ)

    &o 7 +,(b=:,G) x o x 5 x # x !rw ("KI 9ol II +::;, /e! 4-+)

    :. 8itunglah beban alas dalam dengan persamaan ("KI 9ol II +::;, /e! -+)

    &5 7 H,

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    9/38

    . $ambarlah man hole(lubang orang) pada wrang pelat (solid floor) dengan

    bentuk dan ukuran seperti gambar berikut '

    :,:

    $ambar a. kuran man hole

    $ambar b. *an hole pada wrang pelat

    &anjang lubang (l) 7 :,G 8db 5ebar lubang (b) 7 :,: 8db

    . 8itunglah besar beban sisi (Load on ship's sides! dengan persamaan("KI 9ol. II, +::;, se! , 4-+)- ika pusat beban berada di bawah 55

    &/ 7 : x ( - N+) = &o x # ( = N+ 2 ) ( K32m+)

    9

    0,5

    Hdb

    0,75 Hdb

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    10/38

    $ambar . &usat beban berada di bawah garis air

    - ika pusat beban (titik tengah dari tinggi antara geladak dan pelat alas dalam)

    berada di atas 55 &/ 7 &o x 1 x +: 2(: = N+ - ) (K32mJ)

    "

    $ambar pusat beban berada di atas garis air

    ;. 8itunglah jarak gading-gading kapal dengan menggunakan persamaan

    ("KI +::;, 9ol II, se! H, 4 O )a. 7 5 2 :: = < (m)G. 8itunglah modulus penampang gading utama (main #rame) yang besarnya tidak

    boleh kurang dari persamaan ("KI 9ol II, +::;, se! H, 4 O +)% 7 n x ! x a x lJ x &/ x r x k (!mL)

    Dimana l adalah panjang takditumpu

    10

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    11/38

    $ambar ;. &anjang tak ditumpu gading-gading

    ika pada sisi kapal dipasang senta lambung (side stringers), maka panjang tak

    ditumpu diukur dari inner bottom sampai pada side stringers.3ilai &/ tergantung dari letak pusat beban apakah diatas garis air atau dibawah

    garis air.kuran pro#il gading utama dapat dilihat pada bagian2halaman terakhir (4nnex)

    pada rules "KI dengan men!o!okkan besar modulus penampang. Dan

    gambarlah gading tersebut pada sisi kiri kapal sesuai dengan perbandingan

    skala.

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    12/38

    *isalnya ukuran ukuran pro#il yang diperoleh berdasarkan modulus penampang

    (

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    13/38

    $ambar G. 5engkungan !amber pada geladak kapal

    +:. 8itunglah besar beban geladak !ua!a (load on eather de!") dengan persamaan

    ("KI 9ol II, +::;, se! :, " O ) +: x

    &D 7 &o D

    (: = N O ) 8

    &o sama pada poin H

    N adalah jarak 6erti!al dari pusat beban struktur dihitung dari garis dasar (base line)

    +. 8itung modulus penampang balok geladak dengan menggunakan persamaan

    ("KI 9ol II, +::;, se! :, b-), dimana modulusnya tidak boleh kurang dari ' 7 ! x a x lJ x &D x k mLarak tak ditumpu ( l ) diukur dari ujung balok geladak sampai pada ambang

    palka. ika terdapat pembujur geladak dibagian tengah balok geladak. *aka

    panjang tak ditumpu diambil jarak terbesar antara pembujur geladak ke ujung

    13

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    14/38

    balok geladak. kuran pro#il balok geladak dapat dilihat pada tabel innex

    dibagian2halaman belakang rules "KI.++. $ambarlah balok geladak berpasangan dengan gading utama, dan

    lengkapi2hubungkan dengan brea!ket seperti gambar G berikut ini '+. 8itunglah modulus penampang dari pelintang geladak dengan persamaan ("KI

    9ol II, +::;, "-), dimana modulusnya tidak boleh kurang dari

    7 ! x e x lJ x &D x k

    Dimana e adalah jarak gading besar. ntuk pro#il diren!anakan seperti pada

    gading besar poin

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    15/38

    +. $ambarlah pelat ambang palka tepat pada tepi lubang palka yang letaknya

    dibagian tengah midship, dengan tinggi pelat minimal ;:: mm.ebal pelat ambang palka tidak boleh kurang dari '

    t 7 ;,: = :,:

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    16/38

    $ambar :. &enampang *elintang Kapal !argo

    2.#. GAMBAR BUKAAN KULIT &elat kulit kapal merupakan salah satu bagian terpenting dari badan kapal, #ungsi

    utamanya adalah melindungi ruangan-ruangan kapal dari air laut dan menjadi

    komponen utama kekuatan memanjang kapal dan melintang kapal karena pelat kulit

    dapat menahan ekanan air yang tegak lurus lambung kapal dan tekanan beban

    setempat.

    $ambar bukaan kulit adalah gambar yang menunjukkan '

    . umlah kebutuhan pelat dan tebal masing-masing lajur yang berbeda-beda,

    sehingga dapat mengestimasi berapa biaya produksi yang dibutuhkan untuk

    pembuatan kulit kapal.

    16

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    17/38

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    18/38

    $ambar "ody &lan

    B. P$"%&d'$ P&))*+b*$* B',** K'-'

    . "uatlah garis horiAontal sepanjang kapal sebagai garis !entre line+. entukan titik-titik sesuai jarak gading pembagi pada garis tersebut. $ambarlah garis 6erti!al 2 gading-gading semu disepanjang kapal tegak lurus

    terhadap garis !entre line keatas dan ke bawah.. kur panjang bentangan masing-masing gading dari body plane seperti

    gambar H, dan letakkan bentangan tersebut kemasing-masing garis 6erti!al

    (dengan skala). 8ubungkan masing-masing ujung garis gading yang telah diukur, garis tersebut

    merupakan garis tepi geladak utama, seperti gambar :;. $ambarlah semua jumlah gading-gading yang seharusnya ada dikapal

    penempatannya dimulai dari titik : (4&) sampai kehaluan kapal dan titik : ke

    buritan kapal. $ading-gading diletakkan sesuai dengan jarak gading ao

    18

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    19/38

    G. 8itung dan gambar lebar pelat lunas (flate plate "eel) diukur mulai dari !entre

    line. ebal pelat lunas sama dengan persamaan ("KI 9ol II, se!;, "-) " 7

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    20/38

    ebal pelat bilga pada radiusnya tidak boleh kurang dari tebal pelat alas

    atau pelat sisi yang terbesar.5ebar pelat bilga " 7

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    21/38

    - ntuk panjang kapal 5 Q ::

    t 7 :,; x B5

    tinggi bulkwark tidak boleh kurang dari ::: mm

    . 5etakkanlah lajur pelat bilga pada gambar dan !o!okkan lebar pelat dengan lebar

    pelat standar yang ada di pasaran.

    $ambar . &eletakan lajur pelat luna, pelat bilga, dan pelat lajur ataspada separuh lebar kapal

    . 5etakkanlah lajur pelat alas pada gambar dan perhatikan lebar pelat standar yang

    ada untuk penggunaan pelat yang lebih e#isien.. 5etakkanlah pelat sisi diantara pelat bilga dan pelat lajur atas dan perhatikan lebar

    pelat standar yang sesuai.;. "erilah nama masing O masing lajur pelat dengan 4,", S mulai dari pelat lunasG. kurlah pajang pelat pada masing-masing lajur pelat dan perhatikan sambungan

    pelat diletakkan pada T jarak gading.

    21

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    22/38

    $ambar letak sambungan pelat kulit antara dua gading

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    23/38

    3ilai maksimum dari tugas peran!angan gambar konstruksi midship dan bukaan kulit

    adalah G: C dari nilai total Konstruksi Kapal I. untuk gambar pro#il nilainya : C dan

    : C untuk nilai gambar bukaan kulit.

    4dapun indikator atau kriteria penilaian dari :: C nilai maksimum tugas gambar

    konstruksi midship dan bukaan kulit sebagai berikut'

    Kedisiplinan dalam melakukan asistensi (+: C) "0%43$ K

    Ketepatan penggambaran (: C). "0%43$ K

    Ketepatan waktu penyelesaian (+: C). "0%43$ K

    Kemampuan mengkomunikasikan hasil perhitungan dan gambar (ketepatan analisis)

    (+: C) "0%43$ K;

    Kriteria penilian se!ara detail dapat dilihat pada lampiran $"%& *ata kuliah KonstruksiKapal I.

    3.2. SANGSISANGSI

    /angsi diberikan berupa pembatalan tugas yang berakibat tidak lulusnya peserta

    apabila peserta tugas melakukan'

    a. *elanggar kontrak tugas.

    b. *elakukan duplikasi tugas.

    !. erbukti tidak mengerjakan sendiri tugas.

    d. ugas dikerjakan berdasarkan gambar ren!ana garis yang bukan pekerjaannya

    tanpa persetujuan pembimbing

    3.3. KONTRAK TUGAS

    23

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    24/38

    . ugas gambar konstruksi midship dan bukaan kulit merupakan tugas yang wajib

    dikerjakan oleh setiap mahasiswa (i) yang mengikuti matakuliah Konstruksi Kapal I

    dan bersi#at perorangan (indi6idu).+. /etiap mahasiswa (i) dalam mengerjakan tugas wajib diasistensikan kepada dosen

    pembimbing sesuai waktu dan tempat yang ditentuka.. /etiap mahasiswa (i) yang akan mengerjakan tugas wajib melakukan kontrak tugas

    dengan dosen pembimbing. "entuk kontrak tugas seperti terlihat pada #ormat atau

    borang dan +.. ugas dikerjakan pada kertas 4 dan hasil pekerjaan menjadi milik mahasiswa yang

    bersangkutan. ugas sudah harus diberikan oleh dosen paling lambat minggu ke semester berjalan;. ntuk memperlan!ar pengerjaan tugas dosen pembimbing dapat mengangkat

    2memilih asisten dari mahasiswa yang dianggap dapat membantu mahasiswa

    mengerjakan tugas. *ahasiswa harus menunjukkan kartu monitoring setiap asistensi.

    3.#. KARTU MONITORING

    Kartu asistensi digunakan sebagai lembar monitoring dan e6aluasi pengerjaan tugas

    agar sesuai dengan tujuan tugas yang diharapkan. Kartu 4sistensi dapat dilihat pada

    #ormat atau borang K dibawah ini.

    24

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    25/38

    FORMAT ATAU BORANG K1SURAT PENGANTAR KONTRAK TUGAS

    Nomor :

    Lampiran :

    Hal : Pembimbingan Tugas Konstruksi Kapal I

    Kepada

    Yth, Saudara i!"""""""""""""""..

    #engan Hormat,

    Sebagai tindak lan$ut hasil e%aluasi s&arat mengikuti mata kuliah (256D3103)

    Konstrus! K"#"$ %, maka kami mengharap kesediaan 'apak(Ibu untuk

    membimbing mahasis)a i! berikut:

    Nama :""""""""""""..

    NI* :""""""""""""..

    25

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    26/38

    #engan materi tugas G"&'"r Konstrus! M!s!# "n Bu""n Ku$!t

    #emikian pen&ampaian Kami, atas perhatian dan ker$asaman&a diu+apkan terima

    kasih.

    *akassar, ...............................

    Koordinator #osen Pengampu

    Konstruksi Kapal I

    Ir. H$. osmani, *T

    Nip: -/00/10 -2201 100-

    Tembusan:

    -. Ketua Program Studi Teknik Perkapalan 3ak.Teknik 4nhas.1. *ahasis)a i! peserta mata kuliah Konstruksi Kapal I5. 6rsip.

    FORMAT ATAU BORANG K2

    KONTRAK TUGAS

    (256D3103) KONSTRUKS% KAPA* %

    #iberikan kepada:

    Nama : """""""""""

    Stambuk : #5-- """""""".

    No. HP : """""""""".

    *embuat 7ambar Konstruksi *idship dan 'ukaan Kulit dari tugas ren+ana garis!::

    Tipe Kapal : """"""""

    L'P : """"""""

    ' : """"""""

    H : """"""""

    T : """"""""

    8b : """"""""

    26

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    27/38

    8m : """"""""

    8) : """"""""

    8p :"""""""".

    Ke+epatan 9s! : """"""""

    #T : """"""""

    'atas )aktu tugas : .............................

    *ateri tugas men+akup:7ambar Konstruksi Kapal I &aitu :-. Konstruksi *idship dengan s&stem konstruksi melintang1. 'ukaan Kulit

    #emikian surat tugas ini dibuat rangkap dua untuk mahasis)a &ang

    bersangkutan dan untuk dosen pembimbing.

    *akassar, ................................

    #osen Pembimbing 6sisten #osen

    .............................................! """""""""""""!

    Nip: ..................................... ST': """""""""""

    FORMAT ATAU BORANG K3

    KARTU MON%TOR%NG + E,A*UAS%TUGAS GAMBAR M%DS-%P DAN BUKAAN KU*%T

    NAMA /////////. AS%STEN /////////...STAMBUK ////////.....BATAS AKTU /////. ...............

    No %TEM TUGAS TANGGAPAN + ARA-AN PARAF

    1

    2

    3

    5

    6

    27

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    28/38

    No %TEM TUGAS TANGGAPAN + ARA-AN PARAF

    4

    10

    *akassar, .......................#osen Pembimbing 6sisten #osen

    """"""""""! """"""""""!Nip:................................. ST':...............................

    atatan '

    . Kartu ini dipegang dan disimpan oleh mahasiswa

    +. Kartu ini diserahkan pada dosen yang bersangkutan bila tugas telah 4.

    FORMAT ATAU BORANG KN%*A% AS%STENS% DAN

    PENE*ESA%AN TUGAS GAMBAR

    Pelaksanaan asistensi tugas dilakukan :

    -. Sekali dalam seminggu selama -0 minggu, $ika tidak melakukan asisten

    dalam - minggu, maka prosentase nilai berkurang sebesar 1 ;1.

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    29/38

    No N a m a

    *ahasis)a

    6sistensi Pen&elesaian tugas Total

    Nilai

    ;!

    /

    ?

    2

    *akassar,

    #osen Pendamping

    """""""""""..!

    FORMAT ATAU BORANG K4

    KETEPATAN PENGGAMBARAN

    N" N*+* M*5*%%6*

    K"+7"& K"%$',%

    N-*

    T"*-

    D*%*$

    G*d* L*+b') G&-*d*,

    N*+* d*

    U,'$*

    108 108 108 108 #08

    +

    ;

    G

    29

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    30/38

    mm, 1>

    mm, 50 mm, 1> mm. T&pe huru@ 6rial atau Times Ne) oman berukuiran -1 dan

    spasi -,>. Tempatkan nomor halaman pada sudut kanan ba)ah.

    3A*6 L6PA6N

    SampulLembar pengesahanLembar Peniliaan

    #a@tar isi'ab I Pendahuluan

    -.-. Latar 'elakang-.1. Tu$uan Tugas-.5. *an@aat Tugas

    '6' II Tin$auan Pustakakanan 1,> +m1.-. Teori Konstruksi Kapal I1.1. Konstruksi midship1.5. Konstruksi 'ukaan Kulit

    '6' III Perhitungan Komponen Konstruksi5.-. Perhitungan komponen konstruksi midship

    5.1. Perhitungan Komponen bukaan Kulit5.5. 7ambar *Idship dan 'ukaan Kulit

    '6' I9 Kesimpulan dan Saran

    #a@tar PustakaLampiran

    33

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    34/38

    FORMAT DAN BORANG K4SAMPU* *APORAN

    34

    MATA KU*%A-

    (256D3103) KONSTRUKS% KAPA* %

    Logo unhas

    Aleh

    Nama(stambuk *ahasis)a

    PROGRAM STUD% TEKN%K PERKAPA*ANURUSAN TEKN%K PERKAPA*AN

    FAKU*TAS TEKN%KUN%,ERS%TAS -ASANUDD%N

    TA-UN AARAN..............

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    35/38

    Sampul arna Hi$au

    MAT ATAU BORANG K10*EMBARAN PENGESA-AN

    *6T6 K4LI6H1>/#5-05! KANST4KSI K6P6L I

    Telah disusun untuk memenuhi salah satu s&arat kelulusan dalam*ata Kuliah Konstruksi Kapal 1>/#5-05!

    #iProgram Studi Teknik Perkapalan

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    36/38

    .........................................! .........................................!Nip:.................................... Nip:....................................

    DAFTAR PUSTAKA

    . "iro Klasi#ikasi Indonesia, +::;,#%les For $%ll Constr%!tion, 6olume II, akarta

    +. D.. Eyres, *./!.,1.%.I.3.4., HH, Ship Constr%!tion, 1ourth Edition

    . a##art, Ship &esign and heor(

    . homas . $illmer, HG:. * o d e r n / h i p D e s i g n , . nited /tates

    3a6alInstitute 4nnapolis, *aryland

    . %osmani, +:+, RKonstruksi Kapal IR, "uku 4jar, &rogram /tudi eknik

    &erkapalan, ni6ersitas 8asanuddin

    . %osmani, a. 4rdiyanti, +:, R&anduan ugas &ran!angaUn Kapal KonstruksiKapal IIR, &rogram /tudi eknik &erkapalan ni6ersitas 8asanuddin

    G. 3ara sumber (Dosen &engampuh)

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    37/38

    LAMPIRAN

    $ambar . *idship /e!tion $eneral argo

    (system kerangka konstruksi melitang)

    37

  • 7/24/2019 Isi Panduan Midship Konka i

    38/38

    $ambar ;. *idship /e!tion $eneral argo(system kerangka konstruksi kombinasi)

    $ambar G. &enampang midship Kapal ontainer