interaksi alat berat

Upload: roro-rasi-putra

Post on 24-Feb-2018

224 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Interaksi alat berat

    1/9

    BAB I

    PENDAHULUAN

    A. Latar Belakang

    Kapal Keruk ialah suatu bangunan yang ditempatkan di atas ponton

    yang berfungsi untuk menggali tanah yang mengandung timah yang

    merupakan suatu elemen yang terapung yang digunakan sebagai kesatuan alat

    gali dan alat cuci dimana alat-alat yang berada di dalam kapal keruk tersebut

    memiliki keterkaitan antara satu dengan yang lainnya.

    Besarnya kebutuhan pasar akan bahan baku mineral Timah

    menyebabkan PT. Timah Tbk (Persero) meningkatkan produksi penambangan

    salah satunya yaitu menggunakan kapal keruk Singkep I.

    kuran butiran (grain size) bi!ih timah berukuran sedang sampai halus

    dan didominasi oleh mineral ikutan seperti pyrite,marcasite,ilminite dll"

    sehingga apabila kiner!a peralatan penambangan kurang baik maka kadar

    Timah (Sn) yang didapat akan rendah dan mineral timah akan banyak

    terbuang ke bandar Tailling.

    Peralatan penambangan merupakan yang sangat penting untuk

    mencapai target produksi dalam proses penambangan.

    B. Tujuan Kegiatan

    Tu!uan dari penulisan #aporan ini adalah untuk men!elaskan

    peralatan-peralatan penambangan pada Kapal Keruk Singkep$ dalam

    mencapai target produksi penambangan dan bagaimana upaya

    $

  • 7/25/2019 Interaksi alat berat

    2/9

    mengoptimalkan kiner!a komponen alat pencucian tersebut agar beker!a

    secara efektif dan efisien sehingga dapat memenuhi standar recoverynya.

    C. Perumusan Masalah

    Berdasarkan latar belakang di atas" maka dapat dirumuskan suatu

    masalah yaitu Bagaimana mengoptimalkan kiner!a peralatan penambangan

    agar dapat efektif dan efisien dalam rangka memenuhi target reco%ery yang

    telah ditentukan dengan melakukan upaya pengaturan-pengaturan pada

    komponen-komponen peralatan.

    D. Pembatasan Masalah

    &alam kegiatan #aporan ini Penulis membatasi permasalahan hanya

    pada optimalisasi kiner!a peralatan penambangan untuk mencapai target

    produksi penambangan Timah (Sn).

    E. Hasil ang Dihara!kan

    &ari laporan ini diharapkan dapat meningkatkan kiner!a peralatan

    penambangan kapal keruk singkep $ untuk lebih baik lagi" sehingga produksi

    penambangan meningkat dan sesuai target yang di inginkan.

    '

  • 7/25/2019 Interaksi alat berat

    3/9

    BAB II

    TIN"AUAN UMUM

    A. #ejarah Perusahaan

    Penambangan timah secara sederhana di Pulau Bangka sudah dimulai

    se!ak tahun $*" sedangkan penggunaan peralatan yang lebih ma!u seperti

    mesin semprot (pompa air)" e+ca%ator (alat gali mekanis)" alat konsentrasi !ig"

    dan kapal keruk" baru diperkenalkan antara tahun $** , $*'. Penambangan

    timah pada masa-masa tersebut dikuasai oleh Belanda.

    Pada masa Perang &unia II ($*' , $*/)" penguasaan penambangan

    beralih kepada 0epang. Setelah 0epang kalah perang" maka tahun $* , $**

    penambangan timah dikuasai kembali oleh perusahaan Belanda (Bangka Tin

    Winning).

    Pada tahun $** ter!adi penyerahan kedaulatan kepada 1epublik

    Indonesia" yang mengakibatkan perusahaan timah ini diambil alih oleh

    Pemerintah 1epublik Indonesia" 2alaupun pengusahaan masih tetap di tangan

    perusahaan Belanda sampai berakhir masa kontraknya pada '3 4ebruari $*/'.

    &engan berakhirnya masa kontrak tersebut hingga saaat ini" perusahaan dan

    pengelolaannya dilakukan oleh B56.

    B. L$kasi %an Kesam!aian Daerah

    #okasi penambangan kapal Keruk Singkep $ tersebut ber!arak 7 $'

    km ke arah barat daya dari Pangkal Pinang" dan 7 $ km ke arah selatan dari

    Toboali Ibukota Kecamatan dari Kabupaten Bangka Selatan. #okasi

    8

  • 7/25/2019 Interaksi alat berat

    4/9

    penambangan tersebut dapat ditempuh menggunakan kendaraan roda empat

    selama 7 ' !am dari Pangkal Pinang.

    C. &e$l$gi Umum

    Secara fisiografis Pulau Bangka termasuk Paparan Sunda dan

    merupakan bagian !alur timah atau sering disebut sabuk timah (tin belt) yang

    membentang dari Thailand" Semenan!ung 5alaysia" Kepulauan 1iau.

    Tingkat 9rosi yang sudah mencapai tingkat lan!ut" dicirikan dengan

    keadaan morfologi yang relatif datar dan adanya bukit , bukit sisa erosi.

    Bukit , bukit sisa erosi ini secara umum terdiri atas granit yang menempati

    bagian , bagian tepi dari Pulau Bangka.

    &ambar. '

    Peta L$kasi Penambangan Timah %i Laut Permis

  • 7/25/2019 Interaksi alat berat

    5/9

    BAB III

    LANDA#AN TE()I

    A. Penambangan Ka!al Keruk

    Penambangan kapal keruk dilakukan dengan cara menggali

    mineral didalam air menggunakan bucket (mangkok) yang

    di!angkau dengan menggunakan ladder. Kedalaman penambangan

    kapal keruk sangat tergantung terhadap pan!ang ladder.

    B. Pen*u*ian Ka!al Keruk

    4ungsi pencucian dalam kegiatan penambangan adalah untuk

    mencuci" mengolah atau memisahkan material hasil penggalian untuk

    mendapatkan mineral utama dan mineral ikutan berharga lainnya dari mineral

    pengotor.

    &ilihat dari fungsi dan prinsip Total Miningmaka sudah selayaknya

    fokus perhatian kita arahkan ke pencucian. Total Mining yang dimaksud

    adalah menggali dan mengolah hasil galian semaksimal dan se-efisien

    mungkin sehingga limbah dari penambangan (tailing) tidak akan ekonomis

    lagi untuk digali ulang.

    Pencucian dapat berfungsi dengan baik apabila peralatan maupun

    prosesnya berfungsi dengan baik pula.

    Proses pencucian merupakan bagian terpenting dan merupakan proses

    akhir dari kegiatan pertambangan" karena besar kecilnya perolehan sangat

    ditentukan oleh kegiatan tersebut. Posisi instalasi proses pencucian yang

    /

  • 7/25/2019 Interaksi alat berat

    6/9

    kurang baik" akan mengakibatkan kehilangan mineral timah dan mineral-

    mineral berharga lainnya yang terkandung di dalam tanah hasil penggalian.

    Kehilangan timah dan mineral,mineral berharga lainnya di pencucian

    kapal keruk" !uga mengakibatkan kehilangan kesempatan untuk

    mendapatkannya kembali.

  • 7/25/2019 Interaksi alat berat

    7/9

    BERBAHAYA

    BAB +PEMBAHA#AN

    A. Peralatan !enambangan

    $. Bucket

    '. #adder

    8. Saring putar

  • 7/25/2019 Interaksi alat berat

    8/9

    . Kepala laba-laba

    /. 0ig

    . Spigot

    .

    3

  • 7/25/2019 Interaksi alat berat

    9/9

    *