72617888 modul 5 pab jenis alat berat lanjutan

30
PENGELOLAAN ALAT BERAT mrk.teknik.untan.ac.id Modul # 5 ALAT BERAT JENIS ALAT BERAT

Upload: indra-jhon-fischer

Post on 21-Jan-2016

43 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

pemindahan tanah mekanis.

TRANSCRIPT

Page 1: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

PENGELOLAAN

ALAT BERAT mrk.teknik.untan.ac.id

Modul # 5 ALAT BERAT

JENIS ALAT BERAT

Page 2: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

2

Motor Grader • Definisi : Alat berat yang digunakan untuk mengupas,

memotong, meratakan suatu pekerjaan tanah.

• Kegunaan Motor Grader :

Grading (perataan permukaan tanah)

Shaping (pemotongan untuk mendapatkan bentuk

/profil tanah)

Bank shoping (pemotongan dalam pembuatan talud)

Scarifiying (penggarukan untuk pembuatan saluran)

Ditching (pemotongan untuk pembuatan saluran)

Mixing and Spreading (mencampur dan menghampar

material dilapangan)

Page 3: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

3

Motor Grader • Dalam pengoperasian Motor Grader diperlengkapi

peralatan tambahan (additional part ) agar dapat

bekerja serba guna, antara lain :

Scarifier teeth (ripper dalam bentuk kecil sebagai

penggaruk) dipasang didepan blade dan dapat

dikendalikan secara tersendiri

Pavement widener (alat untuk mengatur

penghamparan)

Elevating grader unit (alat pengatur grading).

• Pada umumnya Motor Grader digunakan pada suatu

proyek dan perawatan jalan. Dari kemampuannya

bergerak Motor Grader ini juga sering digunakan dalam

proyek lapangan terbang.

Page 4: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

4

Wheel Loader

• Definisi : Alat berat yang berfungsi sebagai pemuat

beroda karet (ban)

• Medan kerja : hanya mampu beroperasi didaerah

yanq keras dan rata, kering tidak licin karena traksi di

daerah basah akan rendah.

• Karakteristik :

Tidak mampu mengambil tanah sendiri atau tanpa

dibantu lebih dulu oleh bulldozer.

Mirip dozer shovel.

Page 5: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

5

Wheel Loader

• Metode pemuatan

Pada alat pemuat/loader baik track shovel maupun

wheel loader ada 4 macam :

a. I shape/cross loading

b. V shape loading

c. Pass loading

d. Load and carry jarang digunakan

Page 6: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

6

Wheel Loader

• Kelebihan :

Mobilitasnya tinggi.

Manuver daerah pemuatan loading point lebih

sempit dibanding dengan track shovel

Kerusakan permukaan loading point lebih kecil

karena menggunakan ban karet.

Dalam menempatkan muatan kedalam dump

truck, kurang bisa merata, sehingga kadang-

kadang bisa miring, faktor ini sangat dipengaruhi

oleh skill operator.

Page 7: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

7

Excavator

• Definisi : alat yang berfungsi sebagai penggali dan

pemuat material tanpa harus banyak berpindah

tempat dengan menggunakan tenaga power take off

dari mesin yang dimilikinya.

Page 8: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

8

Excavator

• Bagian-bagian utama :

Bagian atas yang dapat berputar (Revolving unit)

Bagian bawah untuk berpindah tempat (Travelling

unit)

Bagian-bagian tambahan (attachment) yang dapat

diganti sesuai dengan jenis pekerjaan yang akan

dikerjakan.

• Bagian bawah Excavator :

Roda rantai (Crawler truck)

Roda ban (wheel truck)

Dipasang di atas truck (mounted truck)

Page 9: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

9

Excavator

• Bagian-bagian tambahan :

Crane

Shovel

Back Hoe

Dragline

Clam shell.

• Faktor yang perlu dipertimbangkan dalam

pemilihan excavator adalah :

Kapasitas bucketnya

Kondisi kerja (bisa menggali pada daerah yang

lunak sampai keras, tetapi bukan tanah asli berupa

batuan keras).

Page 10: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

10

Crane

• Definisi : alat pengangkat dan pemindah material

yang bekerja dengan prinsip kerja tali.

• Fungsi : digunakan untuk angkat muatan secara

vertikal dan gerak kearah horisontal bergerak secara

bersama dan menurunkan muatan ke tempat yang

dituju dengan mekanisme pergerakan crane secara

dua derajat kebebasan.

Page 11: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

11

Crane

• Jenis Crane :

Crane gelegar

Crane kolom putar

Crane putar

Crane portal

Crane menara

Crane kabel

Mobil crane

Crane gelegar

Crane menara

Crane putar

Crane portal

Crane kabel

Crane mobil

Crane kolom putar

Page 12: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

12

Dozer Shovel

• Definisi : Alat berat yang berfungsi

sebagai pemuat beroda rantai (track

loader).

Kegunaan :

Untuk memuat material / tanah atau batu

kedalam alat pengangkut (dump truck atau

hopper pada belt conveyor)

Untuk memindahkan material ke tempat

lain dengan jarak angkut sangat terbatas

(load and carry).

Page 13: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

13

Dozer Shovel

• Medan kerja :

Hanya bisa beroperasi didaerah yang keras dan agak

keras. Pada landasan yang kurang rata sekalipun,

daya cengkeram lebih kuat.

• Karakteristik :

Mampu mengambil sendiri tanah yang agak lunak.

Memerlukan daerah pemuatan (loading point)

sedikit agak lebar.

Perpindahan daerah operasi kurang cepat (kurang

mobile).

Attachment-nya adalah bucket dan log clamp

(penjepit kayu bulat/kepiting).

Page 14: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

14

Back Hoe

• Definisi : Excavator yang memasang hoe bucket

yang khusus dibuat untuk menggali material yang

letaknya di bawah tempat kedudukan alat itu.

• Fungsi Back Hoe :

Untuk penggalian saluran

Untuk membuat terowongan

Untuk menempatkan pondasi bangunan/basement

• Jenis Back Hoe :

Wheel Back Hoe

Crawler Back Hoe

Page 15: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

15

Dragline

• Definisi : Alat penggali tanah

dengan sistem pengeduk tarik

(terdapat tali baja penarik

bucketnya) dan dapat

sekaligus memuatkan pada

alat-alat angkut misalnya

truck, traktor penarik gerobak,

serta meletakkan tanah ke

tempat-tempat penimbunan

yang dekat dengan lokasi

galian

Page 16: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

16

Dragline

• Fungsi Dragline :

Pengerukan tepi sungai.

Penggalian parit-parit.

Penggalian sungai yang memiliki tebing yang

curam sehingga kendaraan untuk mengangkut

hasil galian tak perlu masuk ke lokasi galian.

• Kerugian penggunaan Dragline :

Produktivitasnya sangat rendah, jika dibandingkan

dengan Shovel yang punya kapasitas yang sama

hasilnya hanya sekitar 70 sampai 80% kapasitas

Shovel.

Page 17: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

17

Clam Shell

• Definisi : Excavator dengan

fungsi sebagai pengeduk jepit.

• Bucket :

Yang membedakan dengan

Dragline dan Back Hoe adalah

pada bucketnya, bentuk bucket

pada Clam Shell seperti penjepit

seperti capit kepiting.

Page 18: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

18

Clam Shell

• Clam Shell lebih cocok jika digunakan pada bahan-bahan

yang berbutiran lepas seperti pasir, pasir, batu pecah,

batu bara dan sebagainya.

• Clam Shell bekerja dengan mengisi bucket, mengangkat

ke arah vertikal ke atas kemudian dengan gerakan

memutar, mengangkut ke tempat yang dikehendaki

disekelilingnya, dan kemudian ditumpahkan ke dalam

truck atau alat angkut lainnya, atau hanya menumpuk

material yang digali ke tempat-tempat yang ada

disekelilingnya.

Page 19: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

19

Skidder • Definisi : Excavator dengan

fungsi sebagai pengeduk jepit

tunggal.

• Bucket :

Bucketnya yang lebih tipis

dibandingkan clam shell.

• Fungsinya :

Mengangkat log, material yang

bervolume.

Page 20: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

20

Dump truck

• Definisi : Alat berat yang digunakan untuk

memindahkan material konstruksi pada

jarak jauh (>500m). Muatannya diisikan oleh

alat pemuat, sedangkan untuk

membongkarnya muatannya, alat ini dapat

bekerja sendiri.

• Medan Kerja :

Bekerja secara efektif pada kondisi jalan

yang relatif rata dan keras, tetapi jika kondisi

jalan yang khusus, dump truck juga mampu

bekerja.

Page 21: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

21

Dump truck

• Jenis Dump truck :

Side dump truck (penumpahan ke samping)

Rear dump truck (penumpahan ke belakang)

Rear and side dump truck (penumpahan ke belakang dan

kesamping)

• Besar muatannya :

On High Way Dump Truck muatannya < 20 m3

Off High Way Dump Truck muatannya > 20 m3.

Page 22: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

22

Dump truck

• Pemilihan Truck

Kapasitas truck yang dipilih harus berimbang dengan alat

pemuatnya (loader).

Jika perbandingan ini kurang proporsional, maka ada

kemungkinan loader ini banyak menunggu atau sebaliknya.

Perbandingan yang dimaksudkan yaitu antara kapasitas

truck dan kapasitas loader adalah 4 - 5 : 1 atau dengan

perkataan lain kapasitas truck 4 - 5 kali kapasitas loader.

Perbandingan ini juga akan berpengaruh terhadap waktu

pemuatan (loading time).

Page 23: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

23

Dump Wagon

• Definisi : Alat berat yang digunakan

untuk mengangkut material khusus dalam

jumlah yang besar.

• Jenisnya :

Rear dump (pembuangan ke belakang)

Side dump (pembuangan ke samping)

Bottom dump (pembuangan ke bawah)

Page 24: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

24

Trailler

• Definisi : Alat khusus yang digunakan mengangkut alat-alat berat

ke/dari lokasi kerja. Juga bisa digunakan untuk mengangkut

barang-barang dalam jumlah besar.

• Jenis Trailler:

Semi trailler

Full trailler

Page 25: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

25

Ban Berjalan (belt converyor)

• Definisi : Suatu ban yang dapat berjalan secara tak

terputus-putus diatas roda-roda besi berputar

sehingga beban/muatan diatasnya dapat diantarkan

ke tempat tujuan.

Page 26: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

26

Alat Pemadatan Tanah

• Jenis-jenis alat pemadat mekanis :

a. Smooth Steel Roller (alat penggilas roda besi dengan

permukaan halus)

Jenis ini dibedakan menjadi 2 macam menurut jumlah rodanya

Three Wheel Rollers (mesin gilas roda tiga)

Tandem Rollers (mesin gilas roda dua atau tandem).

b. Vibratory Rollers (mesin gilas dengan roda getar).

c. Mesh grid Rollers (mesin gilas dengan roda anyaman).

d. Segmented Rollers (mesin gilas dengan roda yang terdiri dari

lempengan).

e. Pneumatic Tire Rollers (mesin gilas roda ban karet bertekanan

angin).

f. Sheep Foot Tire Rollers (mesin gilas roda besi dengan

permukaan kaki kambing.

Page 27: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

27

Tandem Roller 3 wheel Roller Tandem Vibratory Roller

Sheep foot Roller Mesh grid Roller

Segment Roller

Pneumatic Tire Roller

Page 28: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

28

Alat Pemadatan Tanah

• Mesin-mesin gilas difungsikan sesuai dengan kondisi

material tanah yang akan dipadatkan, seperti :

Tanah plastis dan tanah kohesif digunakan alat

pemadat sheep foot rollers atau pneumatic rollers.

Material tanah pasir atau kerikil digunakan mesin gilas

vibrating rollers atau pneumatic rollers.

Tanah lempung berpasir atau tanah liat digunakan

mesin gilas segmented rollers

Page 29: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

29

Pengolah Aspal

Asphalt Mixing Plant

Asphalt Sprayer

Asphalt Distribution

Asphalt Patch

Asphalt Concrete Paver

Asphalt Finisher

Page 30: 72617888 Modul 5 Pab Jenis Alat Berat Lanjutan

30

Tugas kita bukanlah untuk berhasil….

Tugas kita adalah untuk mencoba…

karena didalam mencoba itulah kita menemukan dan belajar

membangun kesempatan untuk berhasil … (mario teguh)