fatima - lourdes - · pdf fileselepas santap pagi anda akan melihat dari dekat menara miring...

2
FATIMA - LOURDES MADRID SEGOVIA - AVILA SALAMANCA – ALBA DE TORMES- FATIMA SANTAREM - SANTIAGO DE COMPOSTELA LEON BURGOS ZARAGOZA BARCELONA MONTSERRAT - ANDORRALOURDES NEVERS PARAY LE MONIAL ARS SUR FORMANS LA SALETTE – TURIN – PISA – ASSISI – LANCIANO – SAN GIOVANNI ROTONDO- ROMA 22 SEPT – 09 OKTOBER 2015 DIDAMPINGI OLEH : MGR. SYLVESTER SAN Hari-01, Selasa 22 Sept 2015: QR963DPS–DOHA 19.05-23.15 Para peserta tour diharapkan berkumpul pukul 16.00 dan bertemu dengan Tour Leader di bandara Ngurah Rai International keberangkatan. Hari-02, Rabu 23 Sept 2015 : QR 147 DOHA-MADRID 01.55-08.10 Madrid Segovia – Avila - Salamanca Tiba di Madrid sekitar pagi hari. Dan setelah melalui prosedur imigrasi, langsung menuju Katedral Segovia yang dipersembahkan untuk Perawan Maria dan mengunjungi Biara Segovia yang merupakan bagian dari kompleks katedral aslinya. menikmati view Roman Aqueduct,Lalu makan siang .Kemudian menuju Avila untuk mengunjungi Gereja St. Theresia of Avila. Tujuan selanjutnya ke Salamanca. Makan malam Lalu menuju Hotel untuk bermalam. (--/MS/MM) Hari-03, Kamis 24 Sept 2015 : Salamanca Alba de Tormes - Fatima Hari ini anda akan mengunjungi Alba de Tormes yang merupakan tempat St.Theresa dari Avila dimakamkan.Makan siang.Kemudian anda meninggalkan Salamanca untuk melanjutkan perjalanan menuju ke Fatima.Makan malam lalu menuju hotel untuk istirahat. (MP/MS/MM) Hari-04, Jumat 25 Sept 2015 : Fatima Santarem - Fatima Hari ini anda berziarah menuju Cova da Iria, tempat ini merupakan padang yang amat luas dimana Bunda Maria menampakkan diri pada Lucia, Yacinta, Francesco di atas sebuah pohon oak kecil. Setelah santap siang,menuju Kota Santarem untuk melihat Gereja St.Stephen atau Gereja Mujizat Ekaristi dan kembali ke Fatima menuju hotel untuk istirahat. (MP/MS/MM) Hari-05, Sabtu 26 Sept 2015 : Fatima Santiago De Compostela Pagi ini Anda mengunjungi tempat penting berkenaan dengan penampakan Maria dan para saksinya. Lalu Anda makan siang di kota Porto dan dilanjutkan ke Santiago De Compostela. Tiba disana melihat Basilika Santiago de Compostela.Kemudian menuju hotel untuk bermalam. (MP/MS/MM) Hari-06, Minggu 27 Sept 2015 : Santiago De Compostela Leon Burgos Tujuan selanjutnya menuju Leon. Foto Stop di Leon Cathedral, Rute ini disebut juga The Way of St. James ( Perjalanan St. James ) yang menyebarkan ajaran cinta kasih Kristus. Lalu menuju Burgos untuk bermalam. (MP/MS/MM) Hari-07, Senin 28 Sept 2015 : Burgos - Zaragoza Barcelona Pagi ini kita meninggalkan Burgos menuju Barcelona melalui Zaragoza. Santap siang di Zaragoza dan mengunjungi St. Maria El Pillar, tempat penampakan Bunda Maria pertama yang dicatat dalam sejarah Gereja kepada St. Yakobus rasul di atas sebuah pilar, di pinggir Sungai Ebro.Kemudian menuju Barcelona dan bermalam di Barcelona. (MP/MS/MM) Hari-08, Selasa 29 Sept 2015 : Barcelona Montserrat Andora - Lourdes Pagi ini anda meninggalkan Barcelona menuju MONTSERRAT, sebuah biara Benedictine di puncak bukit karang yang indah. Kita dapat berdoa di hadapan Bunda Maria Hitam (Black Madonna) serta menyalakan lilin untuk menghantar intensi doa kita.Kemudian menuju Lourdes dengan melewati Andorra, sebuah negara kecil nan cantik yang diapit oleh Bukit Pyrenea Setelah santap siang dilanjutkan menuju Lourdes, kota suci tempat Bunda Maria menampakkan diri kepada St. Bernadette sampai 18 kali.Setelah santap malam diantar ke hotel untuk beristirahat. (MP/MS/MM) Hari-09, Rabu 30 Sept 2015 : Lourdes Sesudah sarapan, Anda merayakan Ekaristi di kapel atau gua dan dilanjutkan dengan ibadat Jalan Salib di bukit Golgotha, Lourdes. Anda juga bisa berkunjung ke rumah kelahiran Santa Bernadette, yang dikenal dengan Penggilingan Boly. Setelah itu Anda mendapat kesempatan untuk mandi air Lourdes di tempat khusus yang terdapat di samping gua. Malam hari jika tidak hujan, Anda dapat mengikuti prosesi lilin bersama peziarah lain dari seluruh penjuru dunia, sambil berdoa rosario dalam berbagai bahasa. (MP/--/MM) Hari-10, Kamis 01 Okt 2015 : Lourdes Nevers Pagi ini kita meninggalkan Lourdes dengan kenangan indah menuju Nevers,. Setelah santap malam menuju hotel untuk bermalam. (MP/MS/MM) Hari-11, Jumat 02 Okt 2015 : NEVERS-PARAY LE MONIAL-ARS-LA SALETTE Pagi ini anda mengunjungi tempat jenazah St. Bernadette disemayamkan dan dengan penuh kesan Anda akan meninggalkan Nevers melanjutkan menuju Paray Le Monial untuk mengunjungi Kapel Visitasi dimana Yesus menunjukan hati kudus-Nya kepada St.Margaret Mary Alacoque.Setelah makan siang kemudian menuju Ars dan mengunjungi Gereja St.John Vianney.Lalu perjalanan menuju La Salette tempat penampakan Bunda Maria kepada Melanie Matthew &Maximin Gard dan makan malam menginap di La Salette. (MP/MS/MM) Hari-12, Sabtu 03 Okt 2015 : LA SALETTE – TURIN - PISA Sesudah sarapan, Anda mengunjungi Gereja Our lady La Salette. Lalu menuju Turin untuk makan siang .kemudian menuju Pisa dalam bahasa Italia, Menara Pisa disebut juga dengan Torre pendente di Pisa atau disingkat dengan Torre di Pisa. Merupakan menara lonceng dari sebuah katedral Setelah makan malam Anda menuju hotel tempat beristirahat. (MP/MS/MM) Hari-13,Minggu 04 Okt 2015 Pisa – Assisi-Lanciano

Upload: ngocong

Post on 06-Feb-2018

228 views

Category:

Documents


8 download

TRANSCRIPT

Page 1: FATIMA - LOURDES -  · PDF fileSelepas santap pagi anda akan melihat dari dekat Menara Miring yang terkenal dan melihat Square of Miracles.kemudian perjalanan dilanjutkan menuju

FATIMA - LOURDES MADRID – SEGOVIA - AVILA – SALAMANCA – ALBA DE TORMES- FATIMA – SANTAREM - SANTIAGO DE COMPOSTELA – LEON – BURGOS – ZARAGOZA – BARCELONA – MONTSERRAT

- ANDORRA– LOURDES – NEVERS – PARAY LE MONIAL – ARS SUR FORMANS – LA SALETTE – TURIN – PISA – ASSISI – LANCIANO – SAN GIOVANNI ROTONDO- ROMA

22 SEPT – 09 OKTOBER 2015 DIDAMPINGI OLEH : MGR. SYLVESTER SAN

Hari-01, Selasa 22 Sept 2015: QR963DPS–DOHA 19.05-23.15 Para peserta tour diharapkan berkumpul pukul 16.00 dan bertemu dengan Tour Leader di bandara Ngurah Rai International keberangkatan. Hari-02, Rabu 23 Sept 2015 : QR 147 DOHA-MADRID 01.55-08.10 Madrid – Segovia – Avila - Salamanca Tiba di Madrid sekitar pagi hari. Dan setelah melalui prosedur imigrasi, langsung menuju K a t e d r a l S e g o v i a y a n g d i p e r s e m b a h k a n u n t u k P e r a w a n M a r i a d a n m e n g u n j u n g i B i a r a S e g o v i a y a n g m e r u p a k a n b a g i a n d a r i k o m p l e k s k a t e d r a l a s l i n y a . menikmati view Roman Aqueduct,Lalu makan siang .Kemudian menuju Avila untuk mengunjungi Gereja St. Theresia of Avila. Tujuan selanjutnya ke Salamanca. Makan malam Lalu menuju Hotel untuk bermalam. (--/MS/MM) Hari-03, Kamis 24 Sept 2015 : Salamanca – Alba de Tormes - Fatima Hari ini anda akan mengunjungi Alba de Tormes yang merupakan tempat St.Theresa dari Avila dimakamkan.Makan siang.Kemudian anda meninggalkan Salamanca untuk melanjutkan perjalanan menuju ke Fatima.Makan malam lalu menuju hotel untuk istirahat. (MP/MS/MM) Hari-04, Jumat 25 Sept 2015 : Fatima – Santarem - Fatima Hari ini anda berziarah menuju Cova da Iria, tempat ini merupakan padang yang amat luas dimana Bunda Maria menampakkan diri pada Lucia, Yacinta, Francesco di atas sebuah pohon oak kecil. Setelah santap siang,menuju Kota Santarem untuk melihat Gereja St.Stephen atau Gereja Mujizat Ekaristi dan kembali ke Fatima menuju hotel untuk istirahat. (MP/MS/MM) Hari-05, Sabtu 26 Sept 2015 : Fatima – Santiago De Compostela Pagi ini Anda mengunjungi tempat penting berkenaan dengan penampakan Maria dan para saksinya. Lalu Anda makan siang di kota Porto dan dilanjutkan ke Santiago De Compostela. Tiba disana melihat Basilika Santiago de Compostela.Kemudian menuju hotel untuk bermalam. (MP/MS/MM) Hari-06, Minggu 27 Sept 2015 : Santiago De Compostela – Leon – Burgos Tujuan selanjutnya menuju Leon. Foto Stop di Leon Cathedral, Rute ini disebut juga The Way of St. James ( Perjalanan St. James ) yang menyebarkan ajaran cinta kasih Kristus. Lalu menuju Burgos untuk bermalam. (MP/MS/MM) Hari-07, Senin 28 Sept 2015 : Burgos - Zaragoza – Barcelona Pagi ini kita meninggalkan Burgos menuju Barcelona melalui Zaragoza. Santap siang di Zaragoza dan mengunjungi St. Maria El Pillar, tempat penampakan Bunda Maria pertama yang dicatat dalam sejarah Gereja kepada St. Yakobus rasul di atas sebuah pilar, di pinggir Sungai Ebro.Kemudian menuju Barcelona dan

bermalam di Barcelona. (MP/MS/MM)

Hari-08, Selasa 29 Sept 2015 : Barcelona – Montserrat – Andora - Lourdes Pagi ini a n d a m e n i n g g a l k a n B a r c e l o n a menuju MONTSERRAT, sebuah biara Benedictine di puncak bukit karang yang indah. Kita dapat berdoa di hadapan Bunda Maria Hitam (Black Madonna) serta menyalakan lilin untuk menghantar intensi doa kita.Kemudian menuju Lourdes dengan melewati Andorra, sebuah negara kecil nan cantik yang diapit oleh Bukit Pyrenea Setelah santap siang dilanjutkan menuju Lourdes, kota suci tempat Bunda Maria menampakkan diri kepada St. Bernadette sampai 18 kali.Setelah santap malam diantar ke hotel untuk beristirahat. (MP/MS/MM) Hari-09, Rabu 30 Sept 2015 : Lourdes Sesudah sarapan, Anda merayakan Ekaristi di kapel atau gua dan dilanjutkan dengan ibadat Jalan Salib di bukit Golgotha, Lourdes. Anda juga bisa berkunjung ke rumah kelahiran Santa Bernadette, yang dikenal dengan Penggilingan Boly. Setelah itu Anda mendapat kesempatan untuk mandi air Lourdes di tempat khusus yang terdapat di samping gua. Malam hari jika tidak hujan, Anda dapat mengikuti prosesi lilin bersama peziarah lain dari seluruh penjuru dunia, sambil berdoa rosario dalam berbagai bahasa. (MP/--/MM) Hari-10, Kamis 01 Okt 2015 : Lourdes – Nevers Pagi ini kita meninggalkan Lourdes dengan kenangan indah menuju Nevers,. Setelah santap malam menuju hotel untuk bermalam. (MP/MS/MM) Hari-11, Jumat 02 Okt 2015 : NEVERS-PARAY LE MONIAL-ARS-LA SALETTE Pagi ini anda mengunjungi tempat jenazah St. Bernadette disemayamkan dan dengan penuh kesan Anda akan meninggalkan Nevers melanjutkan menuju Paray Le Monial untuk mengunjungi Kapel Visitasi dimana Yesus menunjukan hati kudus-Nya kepada St.Margaret Mary Alacoque.Setelah makan siang kemudian menuju Ars dan mengunjungi Gereja St.John Vianney.Lalu perjalanan menuju La Salette tempat penampakan Bunda Maria kepada Melanie Matthew &Maximin Gard dan makan malam menginap di La Salette. (MP/MS/MM) Hari-12, Sabtu 03 Okt 2015 : LA SALETTE – TURIN - PISA Sesudah sarapan, Anda mengunjungi Gereja Our lady La Salette. Lalu menuju Turin untuk makan siang .kemudian menuju Pisa dalam bahasa Italia, Menara Pisa disebut juga dengan Torre pendente di Pisa atau disingkat dengan Torre di Pisa. Merupakan menara lonceng dari sebuah katedral Setelah makan malam Anda menuju hotel tempat beristirahat. (MP/MS/MM)

Hari-13,Minggu 04 Okt 2015 Pisa – Assisi-Lanciano

Page 2: FATIMA - LOURDES -  · PDF fileSelepas santap pagi anda akan melihat dari dekat Menara Miring yang terkenal dan melihat Square of Miracles.kemudian perjalanan dilanjutkan menuju

Selepas santap pagi anda akan mel ihat dari dekat Menara Miring yang terkenal dan melihat Square of Miracles.kemudian perjalanan dilanjutkan menuju Assisi.Setelah makan siang Anda dapat menyaksikan Mawar Tak Berduri dan mengunjungi Basilika St. Fransiscus,Lalu menuju Lanciano,makan malam dan istirahat di hotel .(MP/MS/MM) Hari-14, Senin 05 Okt 2015 : LANCIANO – SAN GIOVANI ROTONDO- Monte Sant Angelo – SAN GIOVANI ROTONDO Hari ini anda akan melihat tempat dimana ada Keajaiban Ekaristi,hosti yang berubah menjadi daging di Gereja St.Fransiscus.Lalu anda meninggalkan Lanciano dan menuju The Shrine of Padre Pio di San Giovanni Rotondo, di wilayah Puglia Italia selatan, yang merupakan kuil Katolik kedua yang paling banyak dikunjungi di dunia. Ini berpusat pada makam Saint Padre Pio dari Pietrelcina, seorang Capuchin biarawan dan imam dikenal karena pengabdiannya kepada Allah,untuk melihat Gereja Santa Maria Del Grazzie,Setelah makan siang menuju Monte Sant Angelo untuk melihat Gereja St. Michael dan kembali ke San Giovanni unntuk makan malam dan menuju ke Hotel .(MP/MS/MM) Hari-15, Selasa 06 Okt 2015 : SAN GIOVANI ROTONDO-MANOPELLO-ROMA Hari ini anda melanjutkan perjalanan menuju Manopello untuk melihat tempat dimana terdapat kain manopello yang dipakai Veronica yang memiliki gambar wajah Yesus sebelub penyaliban, dan makan siang .Kemudian melanjutkan menuju Roma yang merupakan Kota Abadi.Lalu makan malam dan menuju Hotel untuk istirahat. (MP/MS/MM) Hari-16, Rabu 07 Okt 2015 : ROMA

Pagi ini Anda diajak mengikuti audiensi umum dengan Bapak Suci jika beliau tidak berhalangan. Setelah itu makan siang,Anda diajak mengunjungi Basilika St. Petrus yang menyimpan relikui Santo Petrus di bawah altar utamanya dan keliling kota Roma untuk melihat, a.l; Roman Forum, Colosseum, Fontana di Trevi. Kemudian mengunjungi Basilika Santo Paulus diluar Tembok, dimana terdapat makam Santo Paulus.Lalu makan malam dan menuju Hotel untuk istirahat. (MP/MS/MM)

Hari-17, Kamis 08 Okt 2015 :  QR 110 ROMA – DOHA 22.40 – 05.15 Pagi ini Anda mengunjungi Katedral kota Roma, yaitu Basilika Santo Yohanes Lateran,Scala Sancta dan ke Basilika Santa Maria Maggiore yang merupakan gereja terbesar yang dipersembahkan kepada Bunda Maria. Dibawah altar utama gereja ini, disimpan relikui palungan tempat Yesus ditidurkan, yang dibawa dari Bethlehem.Setelah makan siang Setelah itu Anda diantar mengunjungi Basilika St Croche in Gerusalemme,dimana tempat relikui kayu salib Yesus, paku dan duri dari mahkota duri di kepala Yesus, dan juga replika kain kafan.Kemudian anda akan diantar menuju Airport untuk kembali Denpasar (MP/MS/MM)

Hari-18, Jumat 09 Okt 2015 : QR 960 DOHA – DENPASAR 08.20 – 22.45 Setelah menunggu beberapa saat di kota Transit, Anda melanjutkan penerbangan berikutnya. Setibanya di Denpasar, maka selesailah acara tour Anda kali ini bersama PT Raptim Indonesia. Semoga Anda mendapat pengalaman rohani yang sangat berharga di perjalanan ziarah ini. Terima Kasih atas kepercayaan Anda kepada kami. Sampai berjumpa lagi di acara tour ziarah kami yang lain. Tuhan memberkati.

===||=== HARGA TOUR PER PESERTA – MIN. 25 ORG

*Catatan: Pendaftaran disertai dengan uang pendaftaran sebesar US$ 500,- (yang akan dikalkulasikan dengan harga tour). Harga dapat berubah sewaktu-waktu jika ada perubahan harga komponen tour,antara lain mencakup : 1.Harga tiket penerbangan 2.Akomodasi di luar negeri 3.Transportasi di luar negeri 4.Jumlah peserta tidak terpenuhi Untuk sekamar bertiga tidak ada pengurangan harga. KETERANGAN, PENDAFTARAN DAN PEMBAYARAN TOUR PT RAPTIM INDONESIA v Jl. Cut Meutia 8, Jakarta 10340 Tel: 021-3146210/ 3147780 Fax: 021-31937701 web-site : www.raptim-indonesia.co.id e-mail : [email protected] Pelunasan selambat-lambatnya tiga minggu sebelum keberangkatan. Pembayaran dengan Rupiah dihitung berdasarkan kurs pada hari pembayaran atau untuk pembayaran secara transfer, kurs pada hari uang diterima di rekening Raptim. Anda dapat datang ke kantor kami untuk pembayaran secara tunai atau transfer ke rekening atas nama PT Raptim Indonesia: ANZ, Account No. 4097890200001 untuk mata uang US Dollar dan No. 4097890100001 untuk mata uang Rupiah. PEMBATALAN • Lebih dari 30 hari sebelum keberangkatan, dikenakan biaya pembatalan sebesar

uang muka • 15-30 hari sebelum berangkat: 30% dari biaya tour

• 04-14 hari sebelum berangkat: 50% • 00-03 hari sebelum berangkat: 100% TERMASUK DALAM HARGA TOUR • Tiket pesawat udara kelas ekonomi p.p. • Penginapan di hotel berbintang 4 atau 3 • Makan 3x sehari sesuai schedule perjalanan • Tour sesuai jadwal serta karcis-karcis masuk • Bagasi dengan berat maksimum 30 kg per orang • Airport Tax International

(dapat berubah sesuai dengan ketentuan dari airlines) • Tips Driver, Local Guide, Tour Leader • Tas trolley, payung, topi, tas passport RAPTIM • Travel Insurance (wajib untuk keperluan visa) TIDAK TERMASUK DALAM HARGA TOUR • Visa Schengen Eropa Rp. 1.700.000,- • Biaya pengurusan paspor • Minuman tambahan waktu makan (soft drink, kopi, dll) • Kelebihan bagasi • Pengeluaran pribadi: telepon, cuci pakaian, dll SYARAT DAN TANGGUNG JAWAB Acara Tour dapat berubah baik susunan maupun jadwal apabila keadaan mengharuskan, termasuk penggunaan transportasi darat maupun udara. Para tour operator dan agen-agennya tidak bertanggung jawab atas kecelakaan, kehilangan, penahanan, gangguan keterlambatan, biaya yang bersangkutan dengan karantina, pemogokan, force majeur, kegagalan dari pesawat udara, bis, kereta api dan alat angkutan lainnya untuk berangkat maupun tiba pada waktunya, kericuhan, penghentian atau perubahan dalam transit atau pelayanan hotel serta alasan lain di luar kemampuan kami. Bagi peserta yang menyimpang dari acara tour yang telah ditentukan, atas kemauannya sendiri, atau membatalkan sebagian atau seluruh perjalanan setelah keberangkatan, tidak dapat menuntut pengembalian uangnya atas servis/ pelayanan yang belum/ tidak digunakan. RAPTIM TOUR AND TRAVEL INDONESIA ADALAH : BIRO PERJALANAN MILIK KONFERENSI WALIGEREJA INDONESIA

KATEGORI USD

SEKAMAR BERDUA 4.195

SEKAMAR SENDIRI 4.820