Transcript
Page 1: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Kelompok 10 :• Yasya Rahmanda (20120420245)• Anisa Zahra Yunita (20120420249)• Diah Ayu Ningsih (20120420257)

Page 2: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Hubungan Industri dalam Islam

BAB 8

Page 3: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Karakteristik Hubungan Industrial dalam islam

Dalam konteks hubungan anatara pengusaha dengan pekerja.Menekankan aspek :1. Islam menganjurkan agar pekerja diberi gaji yang layak2. Majikan menetapkan gaji bagi pekerjanya sebelum

memperkerjakan mereka3. Majikan harus membayar gaji tepat pada waktunya4. Pekerja tidak boleh melakukan pekerjaan yang

bertentangan dan merugikan kepentingan perusahaan5. Pada awal perjanjian harus ditetapkan mengenai

deskripsi pekerjaan

Page 4: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Manajemen syariah

Proses perencanaan, organisasi, pelaksanaan, pengawasan, dan penilaian adalah suatu keharusan untuk menjaga kualitas kehidupan suatu organisasi atau perusahaan

Page 5: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Ada empat karakteristik bagi seorang manajer yang islami :1. Mampu memberikan keteladanan kepada

bawahan2. Mampu memberikan motivasi dan semangat

kerja kepada seluruh stafnya3. Mampu memberikan tugas dan tanggung jawab

kepada seseorang sesuai dengan kemampuannya

4. Mampu menerapkan sistem reward and punishment secara rasional dan proporsional

Page 6: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Beberapa hal yang harus diperhatikan untuk mewujudkan lingkungan organisasi yang islami :1. Terwujudnya kebersamaan di antara semua

komponen dalam organisasi2. Melakukan segala sesuatunya dengan ikhlas

dengan makna yang benar dan proporsional sesuai dengan kaedah syari’ah

3. Semangat pengorbanan dari level pimpinan sampai karyawan paling bawah

Page 7: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Etos kerja seorang muslim

1. As-Shalah2. Al-Itqan3. Al-Ihsan4. Menghargai waktu dan kesempatan 5. Al-Mujahadah

Page 8: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Teori dan Kebijakan Ekonomi Islam

BAB 9

Page 9: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Definisi ilmu ekonomi

• Ilmu ekonomi adalah suatu ilmu yang mempelajari mengenai organisasi pekerjaan.

• Secara teoritis ekonomi dibagi menjadi 2 bagian: teori mikro dan teori makro

• Pasar dalam ilmu ekonomi menunjukkan suatu interaksi antara permintaan dan penawaran suber daya, barang, dan jasa.

Page 10: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Teori konsumsi islami

• Konsumsi dalam ilmu ekonomi adalah setiap perilaku seseorang untuk menggunakan dan memanfaatkan barang dan jasa untuk memenuhi kebutuhan hidupnya.

• Dalam analisis konsumsi konvensional adalah upaya untuk memenuhi kebutuhannya sehingga tercapai kepuasan yang optimal.

• Sedangkan dalam analisis islam adalah perilaku konsumsi muslim tidak hanya sekedar untuk memenuhi kebutuhan jasmani tetapi juga untuk memenuhi kebutuhan ruhani.

Page 11: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Perspektif ekonomi islam perilaku konsumsi seorang muslim didasarkan pada beberapa asumsi menurut Monzer Kahf :1. Islam merupakan suatu agama yang

diterapkan di tengah masyarakat2. Zakat hukumnya wajib3. Tidak ada riba dalam masyarakat4. Prinsip murabahah diterapkan dalam

aktivitas bisnis5. Konsumen berperilaku rasional

Page 12: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Dalam masyarakat islam secara sosiologis dibagi 3 kelompok masyarakat :1. Muzakki 2. Middle 3. Mustahiq

Juga memperhatikan Prinsip moral konsumsi :4. keadilan, 5. Kebersihan,6. Kesederhanaan,7. Kemurahan hati,8. Dan moralitas

Page 13: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Teori produksi islami

• Produksi diartikan dengan kegiatan ekonomi yang dapat meningkatkan nilai tambah suatu barang.

• Persamaan fungsi produksi dalam ekonomi islam Y = (Q.R)v.WDimana :Q : nisbah bagi hasilR : rate of return dari bisnisV : rate of saving utilitationW : wealth

Page 14: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Kebijakan fiskal ekonomi islam

• Kebijakan ekonomi secara garis besar ada 2 : kebijakan fiskal dan moneter.

• Kebijakan fiskal ekonomi islam terkait dengan perilaku individu, sistem ekonomi, dan budaya masyarakat yang diwarnai dengan nilai-nilai islami.

• Tujuan pelaksanaannya adalah untuk mewujudkan kehidupan masyarakat yang lebih baik.

• Sektor ekonomi dalam perspektif sistem ekonomi islam ada 3: sektor publik, sektor swasta, dan sektor keadilan sosial.

Page 15: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

• Komponen kebijakan fiskal secara garis besar menyangkut aspek penerimaan dan pengeluaran.

• Aspek penerimaan menyangkut beberapa pos : zakat, hasil rampasan perang dari orang non muslim yang takluk pada pasukan islam, hasil rampasan perang dari orang non muslim, pembayaran upeti orang kafir, pajak tanah, denda pelanggaran masalah muammalah, pajak umum, pajak perdagangan, wakaf, dan hasil pengelolaan sumberdaya alam.

Page 16: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Kebijakan moneter ekonomi islam

• Kebijakan moneter dalam perspektif islam menyangkut tanggung jawab negara dalam mengendalikan instrumen moneter.

• Karakteristik sistem moneter islam adalah bebas dari bunga dalam proses, prosedur, mekanisme, dan implementasinya.

• Karekteristik kebijakan moneter islam : stabilitas uang, keharmonisan ekonomi antara aspek pemerataan dan pertumbuhan, tercapainya kondisi ekonomi yang semakin sejahtera,

Page 17: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Islam dan Pembangunan Ekonomi

BAB 10

Page 18: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Pengertian Pembangunan Ekonomi

• Pertumbuhan ekonomi diartikan dengan peningkatan GNP dari tahun ke tahun.

• Pembangunan ekonomi diartikan tidak hanya dari peningkatan GNP, tetapi juga tingkat pertumbuhannya harus lebih tinggi dari pertumbuhan jumlah penduduk.

Page 19: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Komponen Dasar dalam Pembangunan Ekonomi

• Terpenuhinya kebutuhan dasar• Adanya perubahan dalam sikap hidup

masyarakat• Terbebas dari perbudakan dan kebebasan

dalam memilih

Page 20: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Lima langkah utama dalam proses pembangunan ekonomi suatu negara oleh Dr. M. Umer Chapra :• Meningkatkan kualitas SDM• Mencegah akimulasi kekayaan pada

sekelompok masyarakat• Penyusunan sistem dan kerangka dasar

pembangunan• Penyusunan sistem keuangan pembangunan• Penyusunan kerangka dasar strategi

pembangunan

Page 21: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Pandangan Ibn Khaldun

Ibn Khaldun menyatakan pembangunan dan pertumbuhan ekonomi suatu negara tidak semata-mata ditentukan oleh banyaknya uang tetapi juga :• Tingkat produksi domestik (GDP)• Neraca pembayaran yang positif

Page 22: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Permasalahan Pembangunan Ekonomi di Indonesia

• Kemiskinan adalah fenomena sosial ekonomi yang selalu diikuti persoalan kesenjangan sosial.

• Menurut Andre Bayo Ala, terdapat beberapa aspek kemiskinan :

a. Kemiskinan sifatnya multidimensionalb. Aspek-aspek kemiskinan saling berkaitanc. Kemiskinan menyangkut nasib kehidupan

manusia

Page 23: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Strategi Pengentasan Kemiskinan

Potensi ekonomi umat islam cukup besar untuk mengatasi persoalan kemiskinan dan ketimpangan pendapatan yaitu melalui potensi penerimaan zakat, infak, dan shadaqah (ZIS).

Page 24: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Kendala Memobilisasi ZIS

• Masih banyak umat islam yang belum memahami mengenai perintah membayar ZIS.

• Masih banyak lembaga Amil Zakat Infak dan Shadaqah(LAZIS) yang belum bekerja secara profesional.

• Perlu dibangun jaringan kerjasama antar LAZIS.

Page 25: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

Krisis Ekonomi dan Solusinya dalam Islam

• Suatu alternatif untuk krisis ekonomi yaitu dengan mengganti sistem suku bunga dengan sistem bagi hasil.

Page 26: Bab 8,9,10 Buku Ekonomi Islam

THANK YOU


Top Related