pemerintahan pusat

Post on 10-Feb-2017

133 Views

Category:

Government & Nonprofit

0 Downloads

Preview:

Click to see full reader

TRANSCRIPT

Pemerintahan Pusat

Kelompok IV

• Aulia Rizki• Rahman I• Riska Silvia• Rizaldi

Pemerintahan Pusat

Bagian Bagian Yang Termasuk Pemerintah Pusat

Pengertian

Yudikatif

Eksekutif

Legislatif

1.Pengertian Pemerintahan PusatPemerintah pusat adalah suatu lembaga negara yang

mengurus urusan di tingkat pusat. Maksudnya, pemerintah pusatlah yang mengurusi urusan negara

Hanya ada beberapa urusan, yaitu : agama, peradilan, pertahanan, keamanan, fiskal dan moneter, serta politik luar negeri

Legislatif

a) Pengertian

Legislatif adalah, pemerintah pusat yang memiliki kekuasaan untuk membuat Undang-undang (UU).

b) Tugas dan wewenang lembaga Legislatif :

DPR (Dewan Perwakilan Rakyat)~ Membentuk UU yang dibahas bersama presiden~ Membahas dan meminta/tidak menerima persetujuan peraturan pemerintah pengganti UU.~ Menetapkan APBN bersama presiden.~ Memilih anggota BPK~ Menyerap, menghimpun, dan menindak lanjuti aspirasi rakyat

DPD (Dewan Perwakilan Daerah)~ Mengajukan UU yang berkaitan dengan daerah~ Memberi pertimbangan RAPBN~ Melakukan pengawasan yang berkaitan dengan otonomi daerah~ Menerima hasil pemerintahan keuangan negara dan BPK

MPR (Majelis Permusyawaratan Rakyat)~ Mengubah dan menetapkan UUD~ Melantik presiden dan wakil presiden.~ Menetapkan peraturan dan kode etik MPR~ Memutuskan usul DPR berdasarkan putusan MK untuk memberhentikan presiden dan wakil presiden

Eksekutif

a) Pengertian

Eksekutif adalah Pemerintah pusat yang memiliki kekuasaan untuk melaksanakan Undang-Undang.

b) Tugas dan wewenang lembaga Eksekutif:

Presiden~ Memegang kekuasaan pemerintahan menurut UUD~ Memegang kekuasaan tertinggi atas Angkatan Darat (AD), Angkatan Laut (AL), dan Angkatan Udara (AU)~ Menetapkan peraturan pemerintah pengganti UU (dalam kegentingan yang memaksa)~ Mengangkat dan memberhentikan menteri-menteri~ Meresmikan anggota BPK yang dipilih oleh DPR dengan pertimbangan DPD.

Wakil Presiden~ Mendampingi presiden dalam menjalankan tugas-tuggas kenegaraan.~ Membantu presiden dalam mengoordinasikan, menjalankan, dan mengevaluasi program kerja kabinet.~ Menjalankan roda koordinasi dari komunikasi antara lembaga- lembaga di pemerintahan

Menteri-Menteri~ Melakukan koordinasi pelaksana kebijakan dan program yang telah ditetapkan di bidangg tertentu yang menjadi tanggung jawabnya~ Menampung dan mengusahakan penyelesaian masalah- masalah yang timbul.~ Menyampaikan laporan dan saran-saran dan pertimbangan di bidang tanggung jawabnya kepada menteri pimpinan departemen, menteri koordinator yang dibantunya dan kepada presiden.

Yudikatif

a) Pengertian

Yudikatif adalah pemerintah pusat yang memiliki kekuasaan untuk mengadili pelanggaran Undang-Undang.

b) Tugas dan wewenang lembaga Yudikatif :

KY (Komisi Yudisial)~ Mengusulkan pengangkatan Hakim Agung~ Menjaga dan menegakkan kehormatan, keluhuran, martabat, serta perilaku hakim.~ Melakukan pemeriksaan terhadap dugaan pelanggaran perilaku hakim.~ Menetapkan kode etik dan pelaksanaannya bersama Mahkamah Agung.

MA (Mahkamah Agung)~ Berwenang mengadili pada tingkat kasasi.~ Mengajukan 3 orang Hakim Konstitusi.~ Memberikan pertimbangan dalam hal presiden memberikan grasi dan rehabilitsai.

KY (Komisi Yudisial)~ Mengusulkan pengangkatan Hakim Agung~ Menjaga dan menegakkan kehormatan, keluhuran, martabat, serta perilaku hakim.~ Melakukan pemeriksaan terhadap dugaan pelanggaran perilaku hakim.~ Menetapkan kode etik dan pelaksanaannya bersama Mahkamah Agung.

MA (Mahkamah Agung)~ Berwenang mengadili pada tingkat kasasi.~ Mengajukan 3 orang Hakim Konstitusi.~ Memberikan pertimbangan dalam hal presiden memberikan grasi dan rehabilitsai.

MK (Mahkamah Konstitusi)~ Mengadili pada tingkat pertama dan terakhir yang keputusannya bersifat final untuk menguji UU terhadap UUD~ Memutuskan sengketa kewenangan lembaga negara yang diberikan kepada UUD 1945~ Memutuskan pembubaran partai politik~ Memutuskan hasil perselisihan pemilihan umum.

top related