9. permintaan barang

Upload: alimuminharahap

Post on 08-Jul-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 9. PERMINTAAN BARANG

    1/1

     

    RSU PERMATA MADINA Jl. Merdeka No. 155 Panyabungan

    Kabupaten Mandailing Natal –SUMUT

    Telp (0636)-20279 Fax (0636) - 20712 

    PERMINTAAN BARANG

    No. Dokumen

    .............................

    No. Revisi

    .............................

    Halaman

    1 /1

    STANDAR PROSEDUR

    OPERASIONAL

    Tanggal Terbit :

    .............................

    Ditetapkan

    Direktur RSU Permata Madina

    Panyabungan

    ...................................

    PENGERTIAN Keinginan untuk memperoleh barang untuk memenuhi

    kebutuhan operasional unit kerja yang ada di RSU PermataMadina Panyabungan

    TUJUAN Untuk mengetahui kebutuhan barang yang dibutuhkan di unitkerja yang ada di Rumah Sakit Permata Madina Panyabungan

    KEBIJAKAN Setiap unit kerja yang membutuhkan barang harus mengisiformulir permintaan barang yang dilakukan setiap tanggal 26(dua puluh enam) bulan berjalan sampai dengan tanggal 1(satu) bulan berikutnya

    PROSEDUR 1. Seksi Logistik dan Sarana Prasarana Rumah Sakit

    memberikan formulir permintaan barang kepada setiap unitpada tanggal 26 bulan berjalan

    2. Formulir permintaan barang diisi oleh masing-masing unitkerja

    3. Formulir yang telah diisi unit kerja diserahkan kembali keSeksi Logistik dan Sarana Prasarana Rumah Sakit

    4. Seksi Logistik meneruskan formulir permintaan kepadakepala Bidang Umum untuk di verifikasi

    5. Hasil verifikasi selanjutnya diserahkan kembali kepadaSeksi Logistik dan Sarana Prasarana Rumah Sakit

    6. Seksi Logistik dan Sarana Prasarana Rumah Sakitmembuat rekap permintaan barang

    UNIT TERKAIT 1. Seksi Logistik dan Sarana Prasana Rumah Sakit.2. Bidang Umum3. Bidang Pelayanan4. Bagian Tata Usaha.5. Komite Keperawatan6. SPI7. Tim Pengendali Mutu8. Tim Akreditasi