sop mini fogger

2
BENGKEL KERJA POLTEKKES KEMENKES PADANG JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN Jln. Raya Pondok Kopi, Kelurahan Surau Gadang, STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) ALAT MINI FOGGER SP 2000 (Merc Tasco) A. Meneeghidupkan Alat 1. Siapkan larutan pestisida dengan komposisi larutan 2 liter solar dengan 30 – 50 cc peptisida. 2. Isi larutan pestisida pada tanki bahan kimia (chemical tank). 3. Isi penuh tanki pendingin dengan air bersih. 4. Pasangkan gas pada alat. 5. Putar tombol ke arah colling. 6. Pompa alat. 7. Putar tombol pengatur gas (+). 8. Tekan tombol on (ignition switch). 9. Putar tombol ke arah smoke. 10. Tekan tombol pada handle. 11. Lakukan proses fogging di lokasi kejadian DBD B. Mematikan Alat 12. Putar tombol ke arah cooling. 13. Putar tombol pengatur gas (-). 14. Pompa alat, jika screen smoke masi panas.

Upload: ovaria-suwandi

Post on 24-Nov-2015

19 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

BENGKEL KERJA POLTEKKES KEMENKES PADANGJURUSAN KESEHATAN LINGKUNGANJln. Raya Pondok Kopi, Kelurahan Surau Gadang, Kecamatan Nanggalo

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP) ALATMINI FOGGER SP 2000 (Merc Tasco)

A. Meneeghidupkan Alat1. Siapkan larutan pestisida dengan komposisi larutan 2 liter solar dengan 30 50 cc peptisida.2. Isi larutan pestisida pada tanki bahan kimia (chemical tank).3. Isi penuh tanki pendingin dengan air bersih.4. Pasangkan gas pada alat.5. Putar tombol ke arah colling.6. Pompa alat.7. Putar tombol pengatur gas (+).8. Tekan tombol on (ignition switch).9. Putar tombol ke arah smoke.10. Tekan tombol pada handle.11. Lakukan proses fogging di lokasi kejadian DBDB. Mematikan Alat12. Putar tombol ke arah cooling.13. Putar tombol pengatur gas (-).14. Pompa alat, jika screen smoke masi panas.15. Lepaskan gas.16. Keluarkan cairan insektisida dari tanki bahan kimia (chemical tank).17. Bersihkan tanki bahan kimia dan tanki air.18. Simpan kembali alat mini fogger.