rpp tematik kelas i sekolah dasar (cecep hendra)

22
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Kelas I Semester 1 TEMATIK (Mapel: IPA, Matematika, dan Bahasa Indonesia) Oleh Cecep Hendra Suhendra, S.Pd. 1407689 PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPG SM-3T)

Upload: cecep

Post on 15-Apr-2017

315 views

Category:

Education


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Kelas I Semester 1TEMATIK

(Mapel: IPA, Matematika, dan Bahasa Indonesia)

OlehCecep Hendra Suhendra, S.Pd.

1407689

PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPG SM-3T)

FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

2015

Page 2: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

ANALISI MATA PELAJARAN

Page 3: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

No. ASPEK1 KETERKAITAN MATERI

a. Materi Prasyarat1) Fakta :

IPA Anggota tubuh manusia

Matematika Nama Benda disekitar kelas siswa yang dapat di dibilang

Bahasa Indonesia Bentuk huruf alfabet

2) Konsep :IPA

Anggota tubuh manusia yaitu, kepala, mata, hidung, mulut, telinga, leher, tangan, kakiMatematika

Benda disekitar kelas yaitu kursi, meja, papan tulis, buku, penghapus, jam dinding, gambar, kapur, sepidolBahasa Indonesia

Huruf alfabet dimulai dari a, b, c, d, e, f, g ,h, i, j, k, l, m, n, o, p, q, r, s, t, u, v, w, x, y, z

b. Materi Pokok1) Fakta :

IPA Kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuat

Matematika Menghitung jumlah himpunan

Bahasa Indonesia Bentuk Huruf alfabet

2) KonsepIPA

Kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuat yaitu makanan, ari bersih, udara, pakaian bersih, lingkungan bersihMatematika

Benda disekitar kelas yaitu kursi, meja, papan tulis, buku, penghapus, jam dinding, gambar, kapur, sepidolBahasa Indonesia

Huruf alfabet dimulai dari a, b, c, d, e, f, g ,h, i, j, k, l, m, n, o, p, q, r, s, t, u, v, w, x, y, z Lingkungan alam terdiri dari pegunungan, sungai, danau, laut dan pantai

c. Materi Penunjang/ PengembanganPengembangan

Ciri-ciri lingkungan sehat

2 KETERURUTAN

Anggota tubuh manusia Kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuat Nama Benda disekitar kelas siswa yang dapat di dibilang Membilang Benda yang ada disekitar kelas Mengidentifikasi bentuk huruf alfabet Menjiplak berbagai bentuk huruf alfabet

3 KELUASANIPA

Kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuatMatematika

Nama Benda disekitar kelas siswa yang dapat di dibilangBahasa Indonesia

Page 4: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

JARING-JARING TEMA

IPAMakanan gizi seimbang

Matematika Penjumlahan

bilangan sampai 20

Tema : keluarga

Sub tema : kegiatan di keluarga

Bahasa indonesia Menulis kata

sederhana

Page 5: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

Tema : KeluargaSubtema : Kegiatan

di Keluarga

Menceritakan cara merawat

tubuh IPA

makanan gizi seimbang

makanan pokok(nasi)

lauk pauk(daging, ikan,

tempe, dll)

sayuran(wortel, bayam,

labu, dll)

buah-buahan(apel, jeruk, pisang, dll)

susu

mengenal nama benda di sekitar

kelas

Matematikamembilang

banyak benda

penjumlahan banyak benda

menulis kata Bahasa Indonesia

menulis kata sederhana yang berhubungan

dengan makanan sehat

menulis kata sederhana

PETA KONSEP

Page 6: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

ANALISIS KOMPETENSI PRASYARAT

IPAMengidentifikasi cara merawat tubuhMatematikaMengidentifikasi nama benda-benda disekitar kelasBahasa IndonesiaMengenal pola huruf alfabet

Indikator Capaian Kompetensi PrasyaratMateri Prasyarat

Learning experience

IPAMenceritakan cara merawat tubuh

MatematikaMembilang benda 1 sampai 20

Bahasa indonesiaMengidentifikasi huruf alfabet

IPACara merawat tubuh:1. Cuci tangan sebelum makan2. Mandi 2-3 kali sehari3. Menggosok gigi sesudah makan dan

sebelum tidur4. Memotong kuku yang panjang5. Memakai pakaian yang bersihMatematikaMembilang 1 sampai 20Bahasa indonesiaMembaca huruf alfabet

IPAPeserta didik menceritakan kegiatan cuci tangan sebelum makan, mandi 2-3 kali sehari, menggosok gigi sesudah makan dan sebelum tidur, memotong kuku yang panjang, memakai pakaian yang bersihMatematikaPeserta didik menyebutkan nama benda-benda yang ada di sekitar kelas yang dibimbing oleh guru.Bahasa IndonesiaPeserta didik membaca huruf alfabet yang di tulis oleh guru di papan tulis

Page 7: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

ANALISIS KOMPETENSI POKOK

Standar Kompetensi

Kompetensi Dasar

Materi Pokok

Indikator Capaian Kompetensi

Tujuan pembelajaran Learning Experience

IPA1. Mengenal anggotatubuh dankegunaannya, sertacara perawatannya

1.2. Mengidentifikasi kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuat (makanan, air, pakaian, udara, lingkungan sehat)

Makanan gizi seimbang

Menuliskan menu makanan gizi seimbang

Melalui pengamatan gambar dan tanya jawab, siswa dapat menjelaskan makanan gizi seimbang

Melalui tanya jawab, siswa dapat menuliskan menu makanan gizi seimbang

Siswa mengamati gambar makanan bergizi yang perlihatkan oleh guru

Siswa bertanya jawab mengenai gambar yang diperlihatkan guru

Siswa menyebutkan contoh makanan gizi seimbang

Siswa menjelaskan makanan gizi seimbang

Matematika1. Melakukan penjumlahandan penguranganbilangan sampai 20

1.3 Melakukan penjumlahan dan penguranganbilangan sampai 20

Penjumlahan sampai 20

Menjumlahkan bilangan sampai 20 Melalui kegiatan tanya

jawab siswa dapat menjumlahkan bilangan 1 sampai 20 dengan benar

Siswa melakukan tepuk semangat Siswa membilang jumlah benda yang di

perlihatkan oleh guru Siswa menempelkan benda yang di

perlihatkan guru pada papan tulis Siswa menghitung benda yang sudah di

tempelkannya Siswa menjumlahkan benda yang

menempel di papan tulisBahasa Indonesia4. Menulis permulaandengan menjiplak,menebalkan, mencontoh,melengkapi, danmenyalin

B. Indonesia4.3 Mencontoh huruf, kata, atau kalimat sederhanadari buku atau papan tulis dengan benar

Menulis kata sederhana

Menuliskan kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat

Melalui penjelasan dan penugasan, siswa dapat menuliskan kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat

Siswa mengamati gambar makanan sehat yang di tunjukan oleh guru

Siswa menjawab pertanyaan guru mengenai nama gambar yang telah di tunjukan guru

Siswa menyebutkan nama gambar makanan sehat yang telah di amatinya,

Siswa menuliskan kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat

Page 8: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : Sekolah DasarTema : KeluargaSub Tema : Kegiatan di KeluargaMata Pelajaran : IPA, Matematika, Bahasa IndonesiaKelas / Semester : I / 1Waktu : 5 x 35 menit

A. Standar KompetensiIPA1. Mengenal anggota tubuh dan kegunaannya, serta cara perawatannyaMatematika 1. Melakukan penjumlahan dan pengurangan bilangan sampai 20Bahasa Indonesia1. Menulis permulaan dengan menjiplak, menebalkan, mencontoh, melengkapi, dan

menyalin

B. Kompetensi DasarIPA1.2. Mengidentifikasi kebutuhan tubuh agar tumbuh sehat dan kuat (makanan, air, pakaian, udara, lingkungan sehat)

Matematika1.3 Melakukan penjumlahan dan pengurangan bilangan sampai 20

Bahasa Indonesia4.3 Mencontoh huruf, kata, atau kalimat sederhana dari buku atau papan tulis dengan benar

C. Indikator Capaian KompetensiIPAMenuliskan menu makanan gizi seimbang

Matematika Menjumlahkan bilangan sampai 20

Bahasa indonesia Menuliskan kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat

D. Tujuan Pembelajaran1. Melalui tanya jawab, siswa dapat menuliskan menu makanan gizi seimbang dengan

benar2. Melalui kegiatan tanya jawab siswa dapat menjumlahkan bilangan 1 sampai 20

dengan benar

Page 9: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

3. Melalui penjelasan dan penugasan, siswa dapat menuliskan 5 kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat

E. Materi PokokIPA Makanan gizi seimbangMatematika Menjumlahkan bilangan sampai 20Bahasa IndonesiaMenulis kata sederhana

F. Pendekatan, Metode, Media dan Sumber BelajarPendekatan : TematikMetode : Diskusi, Tanya Jawab, PenugasanMedia : gambar makanan gizi seimbang, contoh tulisan kata sederhana Sumber Belajar : buku paket Ilmu Pengetahuan Alam (karya: heri sulistyanto dan edy

wiyono), buku paket Ilmu Pengetahuan Alam untuk SD dan MI (karya: Sri Purwati), buku paket matematika untuk SD dan MI (karya: Kismiantini dan Dyan Indrawati), buku paket bahasa kita Bahasa Indonesia SD dan MI (karya: Muhammad jaruki)

G. Kegiatan Pembelajaran1. Kegiatan pendahuluan (20 menit)

a. Mengkondisikan peserta didik supaya duduk dengan rapib. Mengajak peserta didik berdoa sebelum memulai pelajaranc. Mengabsen peserta didikd. Guru bersama siswa menyanyikan lagu “dua mata saya”e. Cara merawat tubuhf. Menyampaikan tujuan pembelajaran

2. Kegiatan Inti (120 menit) Siswa mengamati gambar makanan bergizi yang perlihatkan oleh guru Siswa bertanya jawab mengenai gambar yang diperlihatkan guru Siswa menyebutkan menu makanan gizi seimbang Siswa menuliskan menu makanan gizi seimbang Siswa diberi kesempatan untuk bertanya mengenai ketidak mengertiannya Guru dan siswa melakukan tanya jawab Siswa melakukan tepuk semangat Siswa membilang jumlah benda yang di perlihatkan oleh guru Siswa menempelkan benda yang di perlihatkan guru pada papan tulis Siswa membilang ulang benda yang telah di tempelnya Siswa menjumlahkan benda yang menempel di papan tulis Siswa menuliskan proses penjumlahan yang sudah dilakukannya Siswa melakukan latihan soal mengenai penjumlahan 1 sampai 20

Page 10: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

Siswa mengamati huruf yang di tulis guru di papan tulis Siswa membaca huruf yang di tulis oleh guru sehingga menjadi suku kata Siswa suku kata yang di dikte oleh guru Siswa di beri tugas untuk menuliskan kata sederhana yang berhubungan dengan

makanan sehat ( maknan pokok = nasi, lauk pauk = ikan/daging/telor, sayuran = wortel, buah-buahan = apel/pisang/jeruk/dan lain-lain, susu)

3. Kegiatan Penutup (30 menit)a. Peserta didik diberi soal evaluasib. Siswa diberi kesempatan untuk bertanyac. Siswa dan guru merefleksi kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan serta menarik

kesimpulan bersama-samad. Peserta didik diberi tindak lanjut berupa PRe. Menutup pelajaran

H. EvaluasiProsedur : tes proses dan tes akhirJenis Tes : tertulisBentuk Tes : isianInstrumen : terlampir

1. Penilaian ProsesKriteria Penilaian sikap (Proses)

No Nama SiswaAspek yang dinilai

Skorkepedulian kedisiplinan

Keterangan Aspek yang dinilai Nilai Kriteria Penilaian

kepedulian3

Membantu teman yang membutuhkan bantuan

2 Membantu teman dekat saja1 Bekerja sendiri

Kedisiplinan3 Duduk di tempatnya2 Berpindah tempat duduknya1 Jalan-jalan di dalam kelas

Kriteria penilaian :

Nilai Akhir = Jumlah Skor yang diperoleh

Skor Ideal x 100

Skor ideal = 6Penilaian Evaluasi

Page 11: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

Indikator Butir soal jawaban skor

Menuliskan menu makanan gizi seimbang

Isilah kotak dibawah ini dengan huruf penyusun dari nama makanan seimbang yang ditunjukan oleh gambar di sampingnya! (evaluasi terlampir)

1. Apel2. Wortel3. Susu4. Ikan5. Nasi

50

Menjumlahkan bilangan sampai 20

Hitunglah jumlah apel di bawah ini dengan benar! (evaluasi terlampir) 10 + 6 = 16 20

Menulis 5 kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat

Soal di dikte oleh guru dan siswa menuliskannya pada

buku

Nasi, ikan, apel, wortel, dan susu

50

jumlah 120Kriteria penilaian :

Nilai Akhir = Jumlah Skor yang diperoleh

Skor Ideal x 100

Skor ideal = 120

Penialain Menulis suku kata

No Nama SiswaAspek yang dinilai

SkorKerapihan Kedisiplinan

Keterangan Aspek yang dinilai Nilai Kriteria Penilaian

Kerapihan3 Kesesuaian kotak2 Kurang sesuai dengan kotak1 Tidak sesuai kotak

Kedisiplinan3 Duduk di tempatnya2 Berpindah tempat duduknya1 Jalan-jalan di dalam kelas

Kriteria penilaian :

Nilai Akhir = Jumlah Skor yang diperoleh

Skor Ideal x 100

Skor ideal = 6

Page 12: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

Bandung, 25 Agustus 2015Mengetahui,

Guru Pamong

Wiwin Caswini, M. PdNIP. 19631012194102009

Praktikan

Cecep Hendra Suhendra, S. PdNIM. 1407689

Mengetahui,Dosen Pembimbing Workshop

Dra. Kurniasih, M.PdNIP. 195906623 198503 2 003

Page 13: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

LAMPIRAN

Page 14: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

Materi Ajar

IPA Makanan Gizi Seimbang adalah Makanan yang dapat membantu pertumbuhan tubuh

supaya sehat dan kuat Adapun menu makanan gizi seimbang yaitu,

1. Makanan Pokok = Nasi2. lauk pauk = ikan, daging, telor, dan lain-lain3. buah-buahan = pisang, apel, jeruk, dan lain-lain4. sayuran = wortel, bayam, dan lain-lain5. susu

Nasi dapat menghasilkan tenaga (energi) lauk pauk (ikan, tempe, tahu, ayam, dll) dapat membantu pertumbuhan tubuh sayuran dapat menghasilkan vitamin untuk menjaga kesehatan tubuh, pembentukan

tulang dan gigi buah-buahan dapat menghasilkan vitamin untuk menjaga kesehatan tubuh, pembentukan

tulang dan gigi susu dapat membantu pertumbuhan tulang dan gigi

Matematika o Menjumlahkan bilangan sampai 20

+

10 + 7 = 17

Bahasa IndonesiaMenulis kata sederhana yang berhubungan dengan makanan sehat

apel wortel ikan nasi susu

Page 15: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

lembar kerja siswa

(LKS)

Nama :Kelas :

Amati gambar di bawah ini Jodohkanlah gambar di bawah ini dengan keterangan yang sesuai!

apel

ikan goreng

susu

1,

2.

3.

Lengkapilah titik-titik di bawah ini

.................. + .................... = .....................

lauk pauk

nasi/makanan pokok

buah-buahan

Page 16: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

evaluasi

Nama :Kelas :

Amati gambar di bawah ini Isilah kotak dibawah ini dengan huruf penyusun dari nama makanan seimbang yang ditunjukan oleh gambar di sampingnya

1.

2.

3.

4.

5.

Page 17: RPP tematik Kelas I Sekolah Dasar (cecep hendra)

Hitunglah jumlah apel di bawah ini dengan benar

.................. + .................... = .....................