pengertian anak prasekolah

4
Pengertian anak prasekolah dan tokoh pendidikan anak usia dini oleh : risky fajariyati

Upload: islamiyahlailatul2

Post on 13-Apr-2017

402 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pengertian anak prasekolah

Pengertian anak prasekolah dan

tokoh pendidikan anak usia dini

oleh :

risky fajariyati

Page 2: Pengertian anak prasekolah

Pengertian anak prasekolahYang dimaksud anak

prasekolah adalah mereka yang herusia antara 3-6 tahun, menurut Biechler dan Snowman (1993). Mereka biasanya mengikuti program prasekolah dan kindergarten.  Sedangkan di Indonesia. umumnya mereka mengikuti program Tempat Penitipan Anak (3 bulan – 5 tahun) dan Kelompok bermain (usia 3 tahun). sedangkan pada usia 4-6 tahun biasanya mereka mengikuti program Taman kanak-kanak (TK).

Kindergarten adalah Sebuah sekolah untuk anak-anak, yang dilakukan pada teori bahwa pendidikan harus dimulai oleh memuaskan dan mengolah bakat yang normal untuk latihan, bermain, observasi, imitasi, dan konstruksi (TK).

Page 3: Pengertian anak prasekolah

 Di lingkungan pra sekolah, otak anak distimulasi untuk siap belajar di jenjang selanjutnya, kemandirian mereka dilatih dalam format bermain yang terarah. • Manfaat pendidikan pra sekolah adalah untuk mendidik anak untuk belajar berbagai

hal sesuai dengan usia dan kemampuan perkembangan otaknya. Mereka juga dilatih untuk mempersiapkan diri memasuki masa sekolah. Misalnya, anak diperkenalkan dengan alat tulis dan cara menggunakannya. Dengan demikian, ketika sudah duduk di sekolah dasar, ia sudah mengerti cara memegang alat tulis dan menulis dasar. • Biasanya anak yang mendapatkan pendidikan prasekolah lebih siap melanjutkan

proses belajarnya.• Pendidikan prasekolah selain mendidik anak sambil bermain, umumnya juga

berfokus pada pengembangan kemandirian, kedisiplinan, dan yang paling penting adalah kehidupan sosial pada anak. Manfaatnya adalah mengajarkan bagaimana hidup bermasyarakat sambil bermain bersama teman-teman lainnya.

Page 4: Pengertian anak prasekolah

Pendidikan prasekolah, menurut Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 27 tahun 1990 tentang pendidikan prasekolah, mempunyai tujuan untuk meletakkan dasar perkembangan sikap, pengetahuan, keterampilan dan daya cipta anak didik di dalam menyesuaikan dirinya dengan lingkungan.• Pada masa anak-anak mengalami kemajuan yang pesat. Yang dimana 80 % menyukai aktivitas bebas dan 20 % aktifitas yang diarahkan oleh guru. Pendidikan prasekolah cukup penting diberikan kepada anak-anak, karena masa anak-anak merupakan masa golden age, yaitu mereka mampu dengan cepat menyerap apa yang ada di lingkungan sekitar. Sehingga diusia dini, anak-anak akan diberikan pendidikan yang terbaik dengan berorentasi pada belajar sambil bermain, karena masa anak-anak adalah masa yang penuh kebahagiaan yang juga akan mempengaruhi psikologisnya kelak. Kurikulum pada pendidikan anak usia dini didesain berdasarkan tingkat perkembangannya anak.• Dalam menghadapi anak pendidikan prasekolah, kita harus mengerti terlebih dahulu apa

keinginan dan bagaimana tahap perkembangan dan kemampuan anak, karena tiap anak berbeda tahap perkembangannya, terlebih lagi bagi para calon pendidik. Karena anak lebih menyukai aktivitas bermain.