pembahasan pembentukan gas hidrogen (1).docx

Upload: hagai-elisafan

Post on 05-Jul-2018

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/16/2019 Pembahasan Pembentukan Gas Hidrogen (1).docx

    1/1

    Pada proses elektrolisis didasarkan atas penguraian zat elektrolit oleh arus listrik

    searah yang akan mengalami perubahan-perubahan kimia. Proses elektrolisis ini

    dilakukan dengan menggunakan reaktor elektrolisis, elektroda (katoda dan anoda),

    dan larutan elektrolit. Reaktor merupakan tempat larutan elektrolit, sekaligus

    tempat berlangsungnya proses elektrolisis untuk menghasilkan gas hidrogen (H2).

    Larutan elektrolit yang kami gunakan saat percobaan adalah H2!" #$ dan H2!" %$.

    intesis hydrogen pada larutan elektrolit H2!"  dengan metoda elektrolisis akan

    menghasilkan oksigen (!2) pada reaksi anoda dan hydrogen (H2) pada reaksi

    katoda. Reaksi &

    H2!"  2H' ' !"

    2-

    atoda & H2' ' 2e-  H2

    noda & 2H2!  !2 ' "H' ' "e- 

    Pada percobaan yang kami lakukan perbandingan la*u pembentukan oksigen danhydrogen mendekati 2&+ dan data tersebut mendekati data literature. edangkan

     *ika dihitung massa antara hodrogen dan hidrogen perbandingan massa hydrogen

    dengan oksigen akan didapatkan hasil yang sangat *auh, perbandingannya +&+

    atau bahkan lebih. assa oksigen yang terbentuk akan lebih banyak dari hydrogen

    karena massa molekul relatie (r) oksigen *aul lebih besar dari pada massa

    molekul hydrogen (r)