media gambar

21

Upload: fera-nofiana

Post on 09-Aug-2015

31 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Media gambar
Page 2: Media gambar

Media GambarDosen pengampu :Dr. Sukiman, M.Si

Kelompok :1. Ganis Agil R

2. Saifudin Zuhri 3. Fera Nofiana Ambarwati

Page 3: Media gambar

Adab Shalat dan Zikir• Memahami

pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.

• 3.4. Memahami adab Shalat dan zikir

• Peserta didik mampu memahami adab shalat dan berdzikir

Page 4: Media gambar

“Mari Menolong Agama Allahmelalui shalat dan zikir”

Page 5: Media gambar

Shalat adalah ibadah

wajib bagi setiap muslim

yang sudah baligh dan

berakal sehat.

Shalat pada hakikatnya

adalah bentuk

komunikasi antara

seorang hamba dengan

Allah Swt.

Page 6: Media gambar

Adab Sholat

Page 7: Media gambar

1. Menjaga waktu dan batas-batasnya.

Page 8: Media gambar

2. tempat shalat dan sujud, kita rapikan dan bersihkan dari najis-najis yang

ada, singkirkan gambar, tulisan atau apa saja yang mengganggu kekhusyu’an shalat.

Page 9: Media gambar

3. Memakai pakaian kita yang terbaik, saat panggilan shalat telah tiba, rapi, santun,

baik,harum semerbak (bagi laki-laki) dan

menutup aurat secara sempurna.

Page 10: Media gambar

4. Menyesal serta bersedih, jika tidak dapat menunaikan dan menikmati shalat dengan baik

dan sempurna.

Page 11: Media gambar

Nabi memerintah: “shalatlah seperti shalatnya orang

yangberpamitan (dari

dunia ini)”.

Maksudnya shalatlah seakan-akan ini adalah shalat kalianyang terakhir di dunia.

Page 12: Media gambar

Apakah Anda Sudah

Berdzikir Hari Ini ?

Page 13: Media gambar

Adab Dzikir

• Zikir menurut bahasa berarti ingat. Dalam hal ini yang dimaksud adalah mengingat Allah dengan cara memperbanyak mengucapkan kalimat-kalimat thayyibah sesuai dengan yang diajarkan oleh Rasulullah, para sahabat, dan orang-orang yang soleh sebelum kita.

Page 14: Media gambar

1. Berzikir dengan zikir dan wirid yang telah dicontohkan Rasulullah,

karena zikir adalah ibadah. Membaca Al-Quran dengan niat berzikir

juga dianjurkan.

Page 15: Media gambar

Mencoba memahami

maknanya dan khusu’ dalam

melakukannya.

Page 16: Media gambar

Duduk disuatu tempat atau ruangan yang suci seperti duduk

dalam shalat jugadianjurkan.

Page 17: Media gambar

Mewangikan pakaian dan tempat dengan minyak wangi, pakaian yang

bersih danhalal.

Page 18: Media gambar

Memilih tempat yang agak sunyi, boleh memejamkan dua mata, karena dengan

mata terpejam itu, tertutup jalan-jalan panca indra lahir, sehingga mengakibatkan

terbukanya panca indra hati.

Page 19: Media gambar
Page 20: Media gambar
Page 21: Media gambar

Wassalamu’alaikum