mata_katarak komplikata

18
REFERAT KATARAK KOMPLIKATA

Upload: irene-regina-ardis

Post on 02-Oct-2015

8 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Tugas PPT

TRANSCRIPT

REFERAT KATARAK KOMPLIKATA

REFERATKATARAK KOMPLIKATA

PENDAHULUANKelainan pada lensa dapat berupa kekeruhan lensa yang disebut katarakKatarak komplikata adalah katarak yang disebabkan akibat dari penyakit lainPenyakit lain : radang, proses degenerasi seperti ablasi retina, glaukoma atau suatu trauma pasca bedahKatarak komplikata dapat juga disebabkan oleh penyakit sistemik endokrin dan keracunan obatKatarak menyebabkan penurunan penglihatan bahkan kebutaan. Oleh karena itu sangat penting untuk membahas katarak komplikata secara mendalam

LENSALensa mata merupakan struktur biconveks, avaskular, tidak berwarna dan tembus pandang. Ketebalannya sekitar 5mm dengan diameter 9mm, terletak dibelakang iris, lensa digantung oleh zonula yang menghubungkan dengan corpus siliarisPada bagian anterior lensa terdapat humor aquos sedangkan bag posteriornya terdapat vitreus humor

Lensa berfungsi sebagai media refraksi yang merupakan bagian optic bola mata untuk memfokuskan ke bintik kuning.Fungsi akomodasi dengan kontraksinya otot-otot siliar maka ketegangan zonula zinnii berkurang sehingga lensa menjadi lebih cembung untuk melihat objek yang lebih dekat.

KATARAKKatarak adalah(Yunani : Katarrhkies; Inggris: Cataract; Latin: Cataracta air terjun)Dalam bahasa Indonesia disebut bular dimana penglihatan seperti tertutup air terjun akibat lensa yang keruh

KATARAK KOMPLIKATAKatarak akibat penyakit mata lain seperti radang dan proses degenerasi seperti ablasi retina, glaukoma, atau akibat suatu trauma atau pasca bedah mata.Katarak komplikata dapat juga disebabkan oleh penyakit sistemik endokrin (DM, hipoparatiroid, galaktosemia) dan keracunan bahan kimia.Katarak komplikata memberikan tanda khusus dimana mulainya katarak selamanya didaerah bawah kapsul atau pada lapis kortex, kekeruhan dapat difus, pungtata atau linear.

ETIOLOGIPenyakit lokal dimata :Glaukoma Uveitis Myopia malignaPenyakit sistemik : DM hipotiroid GalaktosemiaTrauma :Fisik : radiasiMekanis : pasca bedah atau kecelakaanKimia : zat toksik

GLAUKOMAGlaukoma adalah penyakit mata yang ditandai dengan meningkatnya TIO yang disertai oleh pencekungan diskus optikus dan pengecilan lapang pandangGlaukoma yang terjadi pada serangan akut dapat mengakibatkan gangguan keseimbangan cairan lensa subkapsul anteriorBentuk kekeruhan ini berupa titik-titik yang tersebar sehingga dinamakan katarak pungtata subkapsular diseminata anterior atau dapat disebut menurut penemunya yaitu katarak Vogt.Kekeruhan seperti porselen/susu tumpah dimeja pada subkapsular anteriorKatarak ini bersifat reversibel dan dapat hilang bila tekanan bola mata sudah terkontrol

UVEITISPerubahan lensa sering terjadi akibat sekunder dari uveitis kronis. Biasanya muncul katarak subkapsular posterior dan juga dapat terjadi perubahan lensa anteriorPembentukan sinekia posterior sering berhubungan dengan penebalan kapsul lensa anteriornyaKekeruhan juga dapat terjadi pada tempat iris melekat dengan lensa(sinekia posterior) yang dapat berkembang mengenai seluruh lensa. Kekeruhan tersebut dapat bermacam-macam, bisa difus, total, atau hanya terbatas pada tempat sinekia posteriornya.

MIOPIA MALIGNA Miopi adalah sinar-sinar yang berjalan sejajar dengan sumbu mata tanpa akomodasi dibiaskan didepan retina. Miopia maligna adalah miopi yang berjalan progresif.Katarak yang disebabkan karena miopi biasanya dikarenakan akibat terjadinya degenerasi badan kaca yang merupakan proses primer, hal ini menyebabkan nutrisi lensa terganggu, selain itu lensa pada miopi juga mengalami kehilangan transparansi sehingga hal ini dapat menyebabkan katarak

DMDM adalah penyakit endokrin yang ditandai dengan hiperglikemia yang merupakan manifestasi dari defek pada sekresi insulin Kadar gula meningkat kandungan glukosa di humor aquos juga meningkay masuk ke lensa secara difusi glukosa yang terkandung didalam lensa akan meningkat

Katarak pada pasien DM dapat terjadi 3bentukPasien dg dehidrasi berat, asidosis dan hipoglikemi pada lensa akan terlihat kekeruhan berupa gars akibat kapsu; lensa mengkerutPasien DM juvenile dan pasien usia tua yang tidak terkontrol terjadi katarak serentak dengan kedua mata dlm 48 jam bentuk dapat snowflake/bentuk piring subkapsularKatarak pd pasien dewasa dimana gambaran secara histologik dan biokimia sama dengan gambaran pasien non diabetik

GALAKTOSEMIAGalaktosemia katarak penimbunan gula dan gula alkohol dalam lensa terutama pasien hiperglikemi

TRAUMA TEMBUS DAN TRAUMA TAK TEMBUSTrauma pada umumnya menyebabkan katarak monokulerTrauma fisik baik tembus maupun tidak tembus dapat merusak kapsul lensa, cairan COA masuk kedalam lensa dan timbul katarak

TERAPIPengobatan untuk katarak adalah pembedahan yang dapat dilakukan jika penderita tidak dapat melihat dengan baik dengan bantuan kacamata untuk melakukan kegiatan sehari-hari

Indikasi operasi :Pada bayi : kurang dari 1 tahunBila fundus tidak terlihat bisa masih daoat dilihat katarak biarkan sajaPada usia lanjut :Indikasi klinis : katarak menimbulkan penyulit seperti uveitis atau glaukoma meskipun visus masih baik untuk bekerja perlu dilakukan operasi setelah keadaan menjadi tenangIndikasi visual : batasnya pada orang yang buta huruf 5/50 pada orang yang dapat membaca 5/20

Dikenal 2 macam pembedahan dalam pengobatan katarak yaitu dengan pengangkatan lensa antara lain :Ekstraksi intrakapsular ICCEEkstraksi ekstrakapsular ECCE

THX !!!!!