laporan pendahuluan edh mawar 2

Upload: retno

Post on 01-Mar-2018

230 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/26/2019 Laporan Pendahuluan Edh Mawar 2

    1/6

    LAPORAN PENDAHULUAN

    Epidural Hematoma (EDH)

    A; Jenis Kasus

    1; Definisi

    Epidural hematoma atau perdarahan ekstradura diartikan sebagai

    adannya penumpukan darahdiantara dura dan tubula

    interna/lapisan bawah tengkorak (Japard, 2004)

    Epidural hematom sebagai keadaan neurologist yangbersifat emergency dan biasanya berhubungan dengan

    linear fraktur yang memutuskan arteri yang lebih besar,

    sehingga menimbulkan perdarahan (Anderson, 2005).

    Epidural hematom adalah salah satu akibat yang

    ditimbulkan dari sebuah trauma kepala (Greenberg et

    al, 2002).

    2; Etiologi

    Epidural hematom teradi karena laserasi pembuluh

    darah yang ada di antara tengkorak dan durameter

    akibat benturan yang menyebabkan fraktur tengkorak

    seperti kecelakaan kendaraan, atau tertimpa sesuatu.

    !umber perdarahan biasanya dari laserasi cabang arteri

    meningen, sinus duramatis, dan diploe ("apardi, 200#)

    3; anifestasi !linis

    $anda dan geala yang biasanya diumpai pada orang

    yang menderita epidural hematom diantaranya adalah

    mengalami penurunan kesadaran sampai koma secara

    mendadak dalam kurun %aktu beberapa am hingga &'2

  • 7/26/2019 Laporan Pendahuluan Edh Mawar 2

    2/6

    hari, adanya suatu keadaan lucid interal* yaitu diantara

    %aktu teradinya trauma kepala dan %aktu teradinya koma

    terdapat %aktu dimana kesadaran penderita adalah baik,

    tekanan darah yang semakin bertambah tinggi, nadi

    semakin bertambah lambat, sakit kepala yang hebat,

    hemiparesis, dilatasi pupil yang ipsilateral, keluarnya darah

    yang bercampur +!! dari hidung (rinorea) dan telinga

    (othorea), susah bicara, mual, pernafasan dangkal dan

    cepat kemudian irregular, suhu meningka, funduskopi

    dapat memperlihatkan papil edema (setelah am

    keadian), dan foto rontgen menunukan garis fraktur yang

    alannya melintang dengan alan arteri meningea media

    atau salah satu cabangnya (Greenberg et al, 2002).

    4; "emeriksaan "enun#ang

    -enurut oengoes (200#), pemeriksaan penunang

    yang biasa dilakukan pada kasus epidural hematom

    yaitu sebagai berikut/

    1; +$ !can / untuk mengidentikasi adanya hemoragik,

    menentukan ukuran

    entrikuler pergeseran otak. +$ !can merupakan pilihan

    primer dalam hal mengealuasi trauma kepala. !ebuah

    epidural hematom memiliki batas yang kasar danpenampakan yang bikoneks pada +$ !can dan -1.

    $ampakan biasanya merupakan lesi bikoneks dengan

    densitas tinggi yang homogen, tetapi mungkin uga

    tampok sebagai ndensitas yang heterogen akibat dari

    pencampuran antara darah yang menggumpal dan tidak

    menggumpal.

  • 7/26/2019 Laporan Pendahuluan Edh Mawar 2

    3/6

    2; -1 / memberikan foto berbagai kelainan parenkim otak

    dengan lebih elas karena mampu melakukan pencitraan

    dari berbagai posisi apalagi dalam pencitraan hematom

    dan cedera batang otak.3; Angiogra serebral / untuk menunukan kelainan sirkulasi

    serebral seperti

    pergeseran aringan otak karena edema dan trauma.

    4; EEG / untuk memperlihatkan gelombang patologis.

    5; !inar 3 / untuk mendeteksi adanya perubahan struktur

    tulang (fraktur), pergeseran struktur dari garis tengah

    (karena perdarahan4edema), dan adanya fragmen tulang

    6; AE1 (brain auditory eoked respons) / untuk menentukanfungsi korteks dan batang otak.

    7; 6E$ (positron emmision topography)/ untuk menunukan

    metabolisme otak.

    8; "ungsi lumbal $ untuk menduga kemungkinan perdarahan subara%hnoid

    9; AG / untuk melihat masalah entilasi4oksigenasi yang

    meningkatkan $7

    5; "enatalaksanaan

    6enatalaksanaan epidural hematom terdiri dari/

    1; $erapi 8peratif.

    $erapi operatif bisa menadi penanganan darurat yaitu

    dengan melakukan

    kraniotomi. $erapi ini dilakukan ika hasil +$ !can

    menunukan olume

    perdarahan4hematom sudah lebih dari 20 ++ atau teballebih dari & cm atau dengan pergeseran garis tengah

    (midline shift) lebih dari 5 mm. 8perasi yang dilakukan

    adalah eakuasi hematom untuk menghentikan sumber

    perdarahan sedangkan tulang kepala dikembalikan. "ika

    saat operasi tidak didapatkan adanya edema serebri

    sebaliknya tulang tidak dikembalikan.

    2; $erapi -edikamentosa.

  • 7/26/2019 Laporan Pendahuluan Edh Mawar 2

    4/6

    $erapi medikamentosa dapat dilakukan dengan cara

    sebagai berikut/

    a. mengeleasikan kepala pasien 90 setelah memastikan

    tidak ada cedera spinal atau posisikan trendelenburg

    terbalik untuk mengurangi $7.

    b. erikan de:ametason (pemberian a%al dengan dosis &0

    mg kemudian dilanutkan dengan dosis # mg setiap am).

    c. erikan manitol 20; untuk mengatasi edema serebri.

    d. erikan barbiturat untuk mengatasi $7 yang meninggi.

    ambatan -obilitas ?isik

    6ola =afas $idak Efektif

  • 7/26/2019 Laporan Pendahuluan Edh Mawar 2

    5/6

    6; Diagnosa

    enurut erdman (20), diagnosa yang mungkin mun%ul pada klien

    dengan epidural hematom sebagai berikut$

    a; &isiko ketidakefektifan perfusi #aringan %erebral

    b; *yeri akut berhubungan dengan agen in#uri fisik

    c; ambatan mobilitas fisik berhubungan dengan kelemahan

    neuromuskular

    d; "ola nafas tidak efektif

  • 7/26/2019 Laporan Pendahuluan Edh Mawar 2

    6/6

    B; Buku um!er

    G r e e n b e r g , D . A . , M i c h a e l J . A . , d a nR o g e r P . S . ( 2 0 0 2 ). Intracranial Hemorrhage,linical !e"rolog#, $th edition. %nited State& o'Americaange Medical *oo+&, McGra-Hill,.

    Heardman. (20).Diagno&a /eeraatan. Ja+arta. 1G.

    Jaardi. (200). edera /eala. Ja+arta P3 *ha"na Ilm" Po"ler

    Price,S#l4ia Ander&on.200$.ato5&iologi +on&e +lini& ro&e&-

    ro&e& en#a+it.edi&i 6. 7ol"me. Ja+arta 1G

    https$//wwwa%ademiaedu/35036/78"9ED9burr7ole

    https://www.academia.edu/16595067/1_LP-EDH-burr_Holehttps://www.academia.edu/16595067/1_LP-EDH-burr_Hole