kerajaan demak

12
Kerajaan DEMAK

Upload: regiandira739

Post on 12-Aug-2015

95 views

Category:

Education


14 download

TRANSCRIPT

  1. 1. Created By: Dini Amalia Utami Delonix Regiandira A. Edwin Muhammad P.S Jazzmy Raihan
  2. 2. Mind Map Kerajaan Demak Awal Berdirinya Perkembangan Keruntuhan Peninggalan
  3. 3. Awal Berdirinya Kerajaan Demak Kerajaan Demak didirikan oleh Raden Patah yang merupakan putra dari Raja Majapahit yaitu Raja Brawijaya V. Ibunya merupakan Putri Campa yang beragama Islam.
  4. 4. Kerajaan ini berdiri pada tahun 1478 Masehi. Dengan letak geografisnya didaerah Jawa Tengah. Kerajaan ini sebelumnya dikenal dengan BINTARO.
  5. 5. Perkembangan Kerajaan Demak Puncak kejayaan Kerajaan Demak yaitu pada masa pemerintahan Sultan Prawoto. Perkembangan Kerajaan Demak diberbagai bidang, diantaranya : Bidang Pertanian Kerajaaan Demak memiliki lahan pertanian yang luas, sehingga dikenal sebagai penghasil bahan makanan serta sebagai KERAJAAN AGRARIS Sektor Perdagangan Kerajaan Demak terletak di jalur perdagangan antara Malaka dan Maluku, sehingga dikenal sebagai negara pengekspor beras, lilin, dan madu; KERAJAAN MARITIM, serta sebagai penghubung atau transit daerah penghasil rempah- rempah di bagian timur.
  6. 6. Bidang Keagamaan Pendirian Kerajaan Demak dibantu oleh wali songo, sehingga terdapat tokoh-tokoh Islam di Demak. Maka Demak dikenal sebagai pusat penyebaran agama Islam di Pulau Jawa. Bidang Pemerintahan Sistem pemerintahan yang dianut oleh Kerajaan Demak adalah sistem birokrasi.
  7. 7. Keruntuhan Kerajaan Demak
  8. 8. Faktor yang menyebabkan keruntuhan Kerajaan Demak adalah: Terjadinya perebutan kekuasaan di Demak (antara Pangeran Sekar Sedo Lepen dan Sultan Prawoto) Tindakan Jaka Tingkir yang memindahkan Kerajaan Demak ke daerah Pajang yang kemudian menjadi Kerajaan Pajang
  9. 9. Peninggalan Kerajaan Demak Peninggalan utama Kerajaan Demak adalah Masjid Agung Demak. Piring Campa, merupakan pemberian Ibu Raden Patah yang bernama Putri Campa. Pintu Bledeg/pintu petir dibangun oleh Ki Ageng Selo Saka tatal merupakan tiang utama masjid demak yang dibangun oleh walisongo. Dampar Kencana Bedug dan Kentongan Perayaan Sekaten
  10. 10. Peninggalan Kerajaan Demak yang ada di Masjid Agung Demak & Persebaran Agama Islam dari Demak
  11. 11. Delonix Regiandira A. Pencari Materi dan Gambar Edwin Muhammad Dini Amalia U. Thanks to Ibu Lilis Youtube DO YOU HAVE ANY QUESTIONS ?