kampus merdeka dalam perspektif pendidikan keperawatan€¦ · kampus merdeka dalam perspektif...

33
KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. (President of AINEC)

Upload: others

Post on 20-Nov-2020

62 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF

PENDIDIKAN KEPERAWATANDr.Muhammad Hadi,Mkep.

(President of AINEC)

Page 2: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

CURICULUM VITAE Nama : Dr.MUHAMMAD HADI,MKep.

Tempat/Tgl Lahir : Lamongan, 1 Mei 1971

Jenis Kelamin : Laki-laki

NIDN : 0301057101

NIRA PPNI : 31730047725

Alamat Rumah : Jl.Budi Mulia No.1 RT.003/06, Pademangan Barat - Jakarta Utara

Alamat Kantor : Jl. Cempaka Putih tengah I no.1 Jakarta Pusat 10510. Telp. 021-42802202

Hp : 0818488139

Email : [email protected]

RIWAYAT PENDIDIKAN;

Program Doktoral (S3) – Doktoral Ilmu Keperawatan – Universitas Indonesia, 2014

Program Pasca Sarjana (S2)– Magister Keperawatan – Universitas Indonesia, 2002

Sarjana (S1) – Universitas Indonesia, 1999

RIWAYAT PEKERJAAN:

Dekan Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Muhammadiyah Jakarta, 2013 s.d sekarang

Riwayat Organisasi:

1. Ketua Umum AIPNI

2. Sekjend AIPNI

3. Ketua Bid Hukum dan Humas PPNI

Page 3: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

Kampus Merdeka mengusung empat

kebijakan di lingkup perguruan tinggi 1. Sistem akreditasi perguruan tinggi

Dalam program Kampus Merdeka, program re-akreditasi bersifat otomatis untuk seluruh peringkat dan

bersifat sukarela bagi perguruan tinggi dan prodi yang sudah siap naik peringkat. Akreditasi yang sudah

ditetapkan Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) tetap berlaku selama 5 tahun namun akan

diperbaharui secara otomatis.

2. Hak belajar tiga semester di luar prodi

memberikan hak kepada mahasiswa untuk mengambil mata kuliah di luar prodi

3. Pembukaan prodi baru

Kampus Merdeka memberikan otonomi Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dan Swasta (PTS) untuk melakukan

pembukaan atau pendirian program studi (prodi) baru. Otonomi diberikan jika PTN dan PTS tersebut sudah

memiliki akreditasi A dan B, dan telah melakukan kerja sama dengan organisasi dan/atau universitas yang

masuk dalam QS Top 100 World Universities. Pengecualian berlaku untuk prodi kesehatan dan pendidikan.

4. Kemudahan menjadi PTN-BH

Kebijakan Kampus Merdeka yang ketiga terkait kebebasan bagi PTN Badan Layanan Umum (BLU) dan

Satuan Kerja (Satker) untuk menjadi PTN Badan Hukum (PTN BH).

Kompas.com dengan judul "Ini Rangkuman 4 Kebijakan Kampus Merdeka Mendikbud

Nadiem", https://edukasi.kompas.com/read/2020/01/25/11354331/ini-rangkuman-4-kebijakan-kampus-merdeka-mendikbud-

nadiem?page=all.

Penulis : Yohanes Enggar Harususilo

Page 4: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,
Page 5: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,
Page 6: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

•Latar Belakang dan Tujuan

•Selama ini mahasiswa kurang mendapat pengalaman kerja di industri/dunia profesi nyata

sehingga kurang siap bekerja. Sementara magang yang berjangka pendek (kurang dari 6

bulan) sangat tidak cukup untuk memberikan pengalaman dan kompetensi industri bagi

mahasiswa. Perusahaan yang menerima magang juga menyatakan magang dalam waktu

sangat pendek tidak bermanfaat, bahkan mengganggu aktivitas di Industri. Dengan magang 1

– 2 semester, maka mahasiswa mendapatkan pengalaman yang cukup, industri mendapatkan

talenta yang bila cocok nantinya bisa langsung di-recruit, sehingga mengurangi biaya

recruitment dan training awal. Mahasiswa yang sudah mengenal tempat kerja tersebut akan

lebih mantab dalam memasuki dunia kerja dan karirnya

Magang/praktek kerja

Page 7: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

PERAN AIPNI

AIPNI sebagai mitra pemerintah, organisasi profesi perawat nasional

dan lembaga lain dalam pengaturan dan penyelenggaraan

pendidikan tinggi keperawatan.

AIPNI berperan sebagai pusat pembinaan penyelenggaraan

pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia, penelaah kebijakan yang

berlaku bagi pendidikan tinggi keperawatan, inisiator kerjasama

dengan pusat pendidikan keperawatan di luar negeri, pemprakarsa

berbagai aspek dalam sistem penyelenggaraan pendidikan

keperawatan di Indonesia.

Page 8: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

Sumber: Archipelago Economy: Unleashing Indonesia’s Potential

(McKinsey Global Institute, 2012)

TantanganTenaga kerja

berkualitas/

terampil yang

dibutuhkan

Indonesia

Page 9: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

REPUBLIK INDONESIA

4

ACUAN PENYUSUNAN RPJMN 2020-2024:SDM yang Berkualitas dan Berdaya Saing

RPJMN TAHAP 4:

SDM yang

Berkualitas &

Berdaya Saing

• Angkatan kerja besar

• Lanjut usia produktif

• Demografi

• Pendidikan

• Kesehatan

• Penguasaan IPTEK

• Tenaga Kerja Terampil

• Berbudaya

• Tujuan 1 (perlindungan sosial)

• Tujuan 2 (gizi)

• Tujuan 3 (kesehatan)

• Tujuan 4 (pendidikan)

• Tujuan 5 (kesetaraan gender)

• Tujuan 6 (air bersih dan sanitasi)

• Tujuan 8 (ekonomi inklusif, kesempatan kerja)

• Tujuan 9 (industri inklusif, inovasi)

• Tujuan 16 (tata kelola kelembagaan)

• Penduduk tumbuh seimbang

• Akses, kualitas, dan relevansi pendidikan

• Ilmu pengetahuan dan teknologi

• Kesehatan dan status gizi

• Perlindungan anak

• Kesetaraan gender

• Cerdas, kompetitif, berakhlak mulia,

toleran, bergotong royong

• Budaya dan prestasi olahraga

Page 10: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

Penduduk

Tumbuh

Seimbang

SDM Yang

Berkualitas

dan Berdaya

Saing

Penduduk

Sehat &

Produktif

Lapangan

kerja,

Kewirausahaan

& investasi

Angkatan

Kerja Terdidik,

Terampil,

Kreatif,

Adaptif &

Berkarakter

Masyarakat

Yang Agamis,

Taat Hukum, Tertib

Sosial, Tata kelola

& Partisipasi

Masyarakat

5

Lapangan kerja dengan keterampilan tinggi

Iklim wirausaha

Akses perbankan dan kredit mikro Akses

teknologi

Investasi sektor swasta Dukungan

infrastruktur

FRAMEWORK

Pembangunan SDM

yang Berkualitas dan

Berdaya Saing

Kesehatan ibu dan anak

Perbaikan Gizi

PAUD HI

Kesehatan dan Kebugaran Usia Sekolah

Budaya olahraga

Perlindungan anak dan perempuan

Kesehatan Reproduksi Remaja

Kesehatan Penduduk Usia Produktif

Kesehatan Lansia

SDG 3(kesehatan)

SDG 5

(kesetaraan

gender)

SDG 2(gizi)

SDG 3(kesehatan)

SDG 4(pendidikan)

SDG 5(kesetaraan gender

dan pemberdayaan

perempuan)

SDG 1

(perlindungan

sosial)

SDG 5(kesetaraan

gender) SDG

16

(tata kelola

kelembagaan)

SDG 4(pendidikan)

SDG 8

(ekonomi inklusif,

kesempatan kerja)

SDG 9 (industri

inklusif, inovasi)

Kepastian hukum Stabilitas

dan keamanan Kemudahan

berusaha Kesetaraan gender

Budaya maju dan unggul

Etos kerja, integritas &

kerjasama

Dukungan Social capital

Perlindungan sosial

Transparansi, akuntabilitas &

efisiensi

Layanan kehidupan keagamaan

Penurunan TFR

Penurunan AKB

• Keluarga Berencana

• Pendidikan anak perempuan

Wajar pendidikan 12 tahun

Pendidikan menengah dan tinggi

Pendidikan vokasi

Pendidikan kewirausahaan

Pendidikan era digital

Pendidikan sepanjang

hayat (lifelong learning)

Pendidikan kecakapan hidup (life

skill) Partisipasi tenaga kerja

perempuan

Pembangunan pemuda

Page 11: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

KETERAMPILAN YANG DIBUTUHKAN 2020 BAGI

LULUSAN KEPERAWATAN

20151 Complex Problem Solving

2 Coordinating with Others

3 People Management

4 Critical Thinking

5 Negotiation

6 Quality Control

7 Service Orientation

8 Judgement and Decision Making

9 Active Listening

10 Creativity

20201 Complex Problem Solving

2 Critical Thinking

3 Creativity

4 People Management

5 Coordinating with Others

6 Emotional Intelligence

7 Judgement and Decision Making

8 Service Orientation

9 Negotiation

10 Cognitive Flexibility

Page 12: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

LEARNING 4.0CO SHAPING THE FUTURESOURCE OF CREATIVITYDI LEVEL PERGURUAN TINGGI

Project based learning

Hybrid/blended

THINK GLOBALLY, ACT LOCALLY,

COLLABORATIVE

INTERNATIONALLY

Page 13: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

• Revolusi Industri 4.0, dimana digitalisasimenjadi kuncinya, yang akan mendisrupsibanyak aktivitas Pelayanan kesehatan termasukpada pendiidkan keperawatan.

• Kemungkinan miliaran manusia akanterhubung mobile devices, dengan kemampuandan kekuatan untuk memproses, menyimpan, dan mengakses pengetahuan melalui internet, sangat tidak terbatas. Luasan serta kedalamandampak perubahan telah, sedang, dan akanmentransformasi sistem pelayanan kesehatantermasuk pelayanan keperawatan.

AIPNI/AINEC perlu melakukan respon terhadap Isu Strategis seperti Revolusi Industri 4.0

Page 14: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

14

“One ProfessorThousand Students”

Seorang dosen didampingi beberapa asisten/instruktur dapat mengajar kelas besar; atau seorang dosen dapat mengajar mata

kuliah tertentu ke PT/Prodi tertentu yang kekurangan dosen.

Solusi Pembelajaran 4.0

BLENDED LEARNINGDifasilitasi SPADA & IdREN: Video Conference, Distance Learning, Resource Sharing

• Biaya kuliah semakin mahal• Jumlah dosen terbatas• Jumlah mahasiswa bertambah

Solusi: • Memanfaatkan TIK untuk

peningkatan produktifitas (efektifitas & efisiensi) dengan tetap mempertahankan mutu.

• Harmonisasi/pengembangan peraturan yang ada.

INDONESIA

PTNEksakta 1:20

Non 1:30

PTSEksakta 1:30

Non 1:40

NEGARA MAJU

1 : 15

1:8 Jepang1:9 USA

(Times Higher Education, 2017)

RASIO DOSEN:MAHASISWA

79,5%Biaya Kuliah

Semakin Mahaln=448 responden

Sumber: Litbang Kompas, 15 Des ’17

IMPLEMENTASI : 1.200 modul untuk PPG Dalam Jabatan

17.000 mahasiswa (2018) dan 70.000-220.000 (2019)

Page 15: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

15GEN-RI 4.0Solusi

General Education + Kompetensi Revolusi

Industri 4.0

Diimplementasikan dalam semua mata kuliah, menjadi bagian General Education yang harus dikuasai mahasiswa.

Literasi Data •LiteÅÅrasi Teknologi •

Literasi Manusia •

GeneralEducation

KemampuanKoginitif

BelajarSepanjang

Hayat

• Berpikir kritis, sistemik, lateral, & tingkat tinggi

• Entrepreneurship

New Literacies

KegiatanEkstra & Ko-

Kurikuler

e-Contents

Delivery System

e-Communication

e-Assessments

HYBRID/ BLENDED LEARNING

Page 16: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

LulusanManusia yang beriman dan bertakwa

kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap,

kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis serta

bertanggung jawab (Psl 3 UU 20)

Penguatan FOUR Cs (Critical, Creative, Communication and

Collaboration/ Learning skills dan HOTS), Reading Skill,

writing skill, critical thinking , creative thinking,

communication, collaboration dan himbauan penambahan

SKS Bahasa Inggris dan IT Skills

SN Dikti 44/ 2015

Kompetensi NasionalKompetensi InternasionalRegiter Profesi NasionalRegister Profesi Internasional

Capaian Pembelajaran VokasiLembaga Sertifikasi Profesi

Literasi Baru:1.Big Data2.Teknologi3.Manusia

Mahasiswa

Tridharma PT

Pendidikan (dan magang)

Penelitian (dan magang)

Pengabdian Masyarakat

Kurikulum

Capaian Pembejaran

Sistem Pembelajaran

Hybrid/ Blended

Learning

Page 17: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

UPAYA AIPNI UNTUK PENINGKATAN

KUALITAS PENDIDIKAN KEPERAWATAN

• 1. Fitness for Purpose (Outcome-based Education)

• 2. Plan Do Check Act cycle (Improvement view)

• 3. Public Accountability

• 4. Constructive allignment

• 5. Consistency

• 6. Relevance

Page 18: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

Sejak dinyatakan darurat covid-19,

Masalah Pendidikan Keperawatan al: Perkuliahan di liburkan Pendidikan profesi di stop oleh rumah sakit Sebagian mahasiswa menjadi relawan sebagian yang lain pulang kampung / tetap tinggal di kosan Pendidikan di alihkan melalui daring Dosen bekerja dari rumah dan mahasiswa mengikuti kuliah dari rumah (tidak bisa di control apakah

mahasiswa betul-betul mengikuti kuliah / tidur) Banyak PT Keperawatan yang tidak siap dengan infrastruktur dan tehnologi, termasuk SDM dg

media daring Dosen dan mahasiswa kesulitan bagaimana pencapaian kompetensi dilakukan dengan model

daring. Dosen dan mahasiswa terbebani dengan biaya kuota internet Ada potensi penambahan waktu masa studi Kekhawatiran orang tua terhadap keselamatan anak, perpanjangan masa studi dan biaya Kemampuan mahasiswa dengan metode daring tidak sebaik metode tatap muka Uji kompetensi tertunda. Wisuda tertunda Sampai hari ini belum ada kepastian pandemic akan berakhir

Page 19: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

PENDIDIKAN KEPERAWATAN

1. Diploma 3 (40% teori, 60% praktik)

2. Dilploma 4 (60% teori, 40% praktik)

4. Sarjana (75 – 80% teori, 20-25% praktik)

5. Profesi (100% praktik klinik)

6. Magister (10-20% praktik residensi)

7. Spesialis (100% praktik klinik)

8. Doktor (100% akademik / teori)

WAHANA PRAKTIK SANGAT DI

PERLUKAN:

1. Rumah sakit berbagai type

2. RS Jiwa

3. Puskesmas

4. Panti jompo/sekolah

5. Industri (Keselamatan kerja)

6. Komunitas (Masyarakat Binaan)

7. Keluarga Binaan

8. Laboratorium Keperawatan

9. Laboratorium dasar

10.dll

Page 20: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

KEBIJAKAN AIPNI TENTANG

PEMBELAJARAN SELAMA PANDEMI

Setelah mempelajari dan mempertimbangkan

situasi terkini secara komprehensif terkait dengan

masa darurat pandemi COVID-19 di tanah air,

maka AIPNI mengambil beberapa kebijakan

tentang penyelenggaraan PBM dan kegiatan

akademik lainnya untuk pendidikan Ners dan

Magister/Spesialis Keperawatan di Indonesia

Page 21: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

Landasan / Dasar

1. Surat Edaran Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 4 tahun 2020

tentang Pelaksanaan Kebijakan Pendidikan dalam Masa Darurat Penyebaran

Corona Virus Disease (COVID-19)

2. Surat Edaran Meneteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor

36952/MPK.A/HK/2020 tentang Pembelajaran secara Daring dan Bekerja dari

Rumah dalam Rangka Pencegahan Penyebaran Corona Virus Disease

(COVID-19)

3. Surat Edaran Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Nomor 262/E.E2/KM/2020

tentang Pembelajaran Selama Masa Darurat Pandemi COVID-19

4. Surat Edaran Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Nomor 302/E.E2/KR 2020

tentang Masa Belajar PenyelenggaraanProgram Pendidikan

5. Keputusan Rapat Pengurus AIPNI tanggal 30 Maret 2020

Page 22: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

Proses Pendidikan dan Pengajaran Tahap

Akademik

Proses dilakukan pembelajaran dari rumah (study from home) dengan daring, metode

pembelajaran yang dipilih dengan memperhatikan capaian pembelajaran yang telah

ditetapkan

Pelaksanaan pembelajaran daring dihimbau agar tidak memberatkan mahasiswa dari sisi waktu

maupun penggunaan kuota internet.

Penghematan biaya operasional penyelenggaraan pendidikan yang diperoleh selama

dilakukan pembelajaran dari rumah (study from home), digunakan untuk membantu

mahasiswa, seperti subsidi biaya internet, bantuan logistik dan kesehatan bagi yang

membutuhkan.

Penelitian tugas akhir selama masa darurat ini diatur baik metode maupun jadwalnya,

disesuaikan dengan status dan kondisi setempat

Page 23: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

Pendidikan dan pengajaran tahap profesi

Proses juga dilakukan pembelajaran dari rumah (study from home) dengan daring, metode pembelajaran yang dipilih dengan memperhatikan capaian pembelajaranyang telah ditetapkan pada setiap stase

Metode pembelajaran:studi kasus, diskusi, video bedside teaching, membuat media edukasi kesehatan, tutorial klinik, presentasi jurnal ilmiah dan lain lain. Setelah masa darurat berakhir, maka waktu yang ada digunakan untuk pencapaian target pembelajaran yang harus dilakukan dengan metode demonstrasi dan ujiketerampilan pada kasus nyata.

Pelaksanaan pembelajaran daring dihimbau agar tidak memberatkan mahasiswadari sisi waktu maupun penggunaan kuota internet.

Penghematan biaya operasional penyelenggaraan pendidikan yang diperolehselama dilakukan pembelajaran dari rumah (study from home), digunakan untukmembantu mahasiswa subsidi kuota internet, bantuan logistik dan kesehatan bagiyang membutuhkan.

Mahasiswa juga dapat berperan sebagai relawan COVID-19, apabila dilaksanakanselama 1 (satu) bulan setara dengan 4 sks pada mata kuliah profesi yang mendekaticapaian pembelajaran tersebut

Page 24: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

PEMBELAJARAN NEW – NORMAL ERA

Bentuk pembelajarannya adalah menggunakan Online, blended, Offline,

menyesuaikan kebutuhan dari masing-masing mata kuliah.

Selain itu terdapat beberapa metode pembelajaran yang bisa diterapkan

selama perkuliahan digitalisasi, yaitu Self Directed Learning (SDL), Problem

Based Learning (PBL) dan Case Based Discussion (CBD).

Proporsi pembelajaran di masa transisi adalah sebanyak 100% adalah

online, sedangkan untuk masa new normal sebanyak 60% online dan 40%

offline, dengan memperhatikan protokol kesehatan yang ada.

Page 25: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

Pembelajaran dalam setiap semester Semester Gasal 2020/2021

Kegiatan perkuliahan secara Online, praktikum secara offline dan

praktik klinik secara blanded. Metode : lecture, Problem solving

methods, self directed learning, dll melalui, zoom, google meet, google

classroom, video call, dll.

Semester Genap 2021/2022

Kegiatan perkuliahan 60% Online, 40% Offline. Kegiatan praktikum 12 sks

secara Offline, ujian praktikum secara online.

Semester Gasal 2021/2022

Kegiatan perkuliahan secara Online, praktikum secara offline dan

praktik klinik secara blanded.

Page 26: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

Praktikum Laboratorium dan Lapangan

Selama pandemi berlangsung, praktikum secara langsung,

sehinga semua praktikum dialihkan ke metode offline dan

online.

Mahasiswa didorong lebih aktif dalam belajar dan mencari

literatur sendiri karena praktikum diubah menjadi online

dengan sistim atau modul, vidio dan paper case vignette.

Dosen akan melakukan evaluasi melalui media

teleconference sehingga kegiatan praktikum tetap

berlangsung dengan baik.

Page 27: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

Pada masa praktikum diberlakukan 40% pembelajaran secara offline

dengan memberlakukan protokol kesehatan, penggunaan masker

dan face shield, cuci tangan dengan sabun, menjaga jarak fisik 1-2

meter.

Pelaksanaan praktikum offline diatur dengan ketentuan :

(1) maksimal 5 mahasiswa dan 1 dosen/fasilitator dalam satu

laboratorium;

(2) setiap sub topik praktikum diawali dengan pembelajaran online

melalui video, dilanjutkan 1 kali tatap muka berupa demonstrasi

atau simulasi, dan diakhiri dengan evaluasi/ujian skill secara online

(video) atau offline,

(3) praktikum offline pada setiap MK dan angkatan dilaksanakan

dengan sistem blok sesuai jadwal yang diatur oleh prodi, sehingga

jadwal kehadiran mahasiswa di kampus dapat diatur dan

menghindari penumpukan atau kerumunan mahasiswa pada

waktu tertent

Page 28: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

Pelaksanaan Profesi NERS

Kegiatan pembelajaran dalam kondisi normal 100% dilakukan di klinik atau

lapangan, pada masa pandemi dilakukan secara online 70% dan offline 30%.

Metode pembelajaran online yang digunakan antara lain Problem solving

methods, self directed learning dengan media pembelajaran AULA 2, zoom,

google meet, google classroom, dll.

Pada pembelajaran yang dilakukan 30% secara offline mengharuskan

mahasiswa untuk tetap menjaga protokol kesehatan dan menerapkann

beberapa metode yang mendukung seperti patients partners, patients

simulation and case based discussion.

Pada pembelajaran ini, mahasiswa akan lebih aktif dan kritis dalam

mendiskusikan kasus pasien.

Page 29: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

PANDEMI COVID-19

Page 30: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

Era industry 4.0 di percepat oleh Pandemic

Covid-19

Page 31: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

PERUBAHAN SITUASI PRAKTIK KLINIK DARI BISA MELAKUKAN

SENTUHAN LANGSUNG MENJADI DIGITAL YANG DI PERCEPAT OLEH

DAMPAK COVID-19

Page 32: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

PERUBAHAN PADA BIDANG KESEHATAN

Robot chekup kesehatan

Page 33: KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN€¦ · KAMPUS MERDEKA DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN KEPERAWATAN Dr.Muhammad Hadi,Mkep. ... pendidikan tinggi keperawatan di Indonesia,

Terima Kasih